Anda di halaman 1dari 33

KEKERASAN

TERHADAP ANAK

DIPAPARKAN
OLEH
SUPIRMAN KUSWINARNO,S.Psi,C.Ht
IDENTITAS NARA SUMBER

•NAMA : SUPIRMAN
KUSWINARNO,S.Psi.
•PANGGILAN : OM FIRMAN
•TEMPAT,TGL LAHIR : BALIKPAPAN.31-08-
1968
•PENDIDIKAN : S1 PSIKOLOGI,KURSUS
PROFESI
•PEKERJAAN : KONSULTAN ,
MOTIVATOR dan DOSEN
•Contac Person/WA : 0812 5969 9680
•Alamat Rumah : Jl. Jeruk No. 9 RT.03 RW.06
Purwoasri Kediri
ITULAH YANG DI
NAMAKAN :

• TINDAKAN KEKERASAN
• TINDAKAN BULLYING
• TINDAKAN PERUNDUNGAN
BENTUK DAN
JENISNYA

• KEKERASAN FISIK
• KEKERASAN PSIKIS
• KEKERASAN EKONOMI
• KEKERASAN SEKSUAL
ITU SEMUA
PELANGGARAN

• TERHADAP

• UNDANG UNDANG PERLINDUNGAN ANAK NO. 23


TAHUN 2002.
PEMENUHAN HAK ANAK UNTUK
MENJAMIN PROSES TUMBUH KEMBANG
MENJADI MANUSIA SEMPURNA
“Setiap manusia
yang belum mencapai
umur 18 tahun”
 Suka Bermain
 Masih dalam tahap tumbuh kembang
 Suka meniru
 Rasa ingin tahunya besar
 Tergantung pada orang dewasa
 Masih labil, mencari jati diri
 Mudah dipengaruhi
Pada tahun 1923, seorang
tokoh perempuan bernama
Eglantyne Jebb, membuat
10 pernyataan hak-hak anak
1924
Disahkan sebagai pernyataan hak anak oleh Liga
Bangsa-bangsa (LBB)
1959
Diumumkan pernyataan hak-hak anak oleh
Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB)
1979
Diputuskan adanya Hari Anak Internasional (23 Juli)
1989
Disahkan Konvensi Hak-hak Anak (KHA) oleh PBB
Prinsip Perlindungan anak
Pasal 2 (UU 23/2002)
1. Non-Diskriminasi
2. Kepentingan hidup yang terbaik bagi anak
3. Hak untuk hidup, kelangsungan hidup dan perkembangan
dan;
4. Penghargaan terhadap pendapat anak

HAK ANAK DIATUR DARI PASAL 4 s/d 18 & 54 (14 psl)


KEWAJIBAN Pasal 19 (1 Psl)
HAK HAK DASAR ANAK :
HAK HIDUP
HAK TUMBUH KEMBANG
HAK PERLINDUNGAN
HAK PARTISIPASI
HAK IDENTITAS DIRI

PRINSIP HAK ANAK:


NON DISKRIMINASI
KEPENTINGAN TERBAIK BAGI ANAK
KELANGSUNGAN HIDUP DAN PERKEMBANGAN
PENGHORMATAN TERHADAP PENDAPAT ANAK
Psl 4 :

Hak untuk hidup tumbuh, berkembang dan


berpartisipasi secara wajar sesuai dg harkat
dan mertabat kemanusian
Hak memperoleh
pendidikan &
pengajaran dlm rangka
pengembangan
kepribadian serta
tingkat kecerdasan
sesuai dg minat dan
bakatnya;
Psl 9
Psl 10 :

Hak menyatakan pendapat &


didengar pendapatnya,
menerima, mencari dan memberikan informasi
sesuai dg tingkat kecerdasan dan usiannya.
Psl 11 :
Hak untuk beristirahat &
memanfaatkan waktu luang
untuk bergaul dg anak2
sebaya, bermain, berkreasi
sesuai dg minat, bakat dan
tingkat kecerdasannya demi
pengembangan diri.
Psl 13 :
Hak mendapat
perlindungan dari
perlakuan Diskriminasi,
eksploitasi baik ekonomi
maupun seksual,
penelantaran, kekejaman,
ketidak adilan serta
perlakukan salah;

≈ Kekerasan Fisik
≈ Kekerasan Psikis
≈ Kekerasan Ekonomi
≈ Kekerasan Seksual
HAK ANAK dlm kondisi KHUSUS
Psl 16 : Hak anak untuk mendapat perlindungan dari sasaran
penganiayaan, penyiksaan yang tidak manusiawi;
HAK ANAK dlm DUNIA
Psl 54 : PENDIDIKAN
Anak didalam dan dilingkungan sekolah wajib dilindungi dari tindakan
kekerasan yang dilakukan oleh Guru, Pengelola sekolah atau teman-
temannya di dalam sekolah yang bersangkutan atau lembaga
pendidikan lainnya.
Siapa yang bertanggung jawab memberikan

perlindungan kepada Anak?

• Negara melalui Pemerintah pusat – daerah sampai ke Desa


• Masyarakat
• Orang tua dan keluarga
• Sekolah
KEWAJIBAN ANAK
@ Kewajiban terhadap Orang tua
- Menghormati orang tua, wali dan guru
- mencintai keluarga, masyarakat dan menyayangi teman.
@ Kewajiban terhadap Nusa dan Bangsa
- mencintai tanah air, bangsa dan negara
@ Kewajiban terhadap Tuhan YME
- menunaikan ibadah sesuai dg ajaran agamanya
@ Kewajiban terhadap Lingkungan
- melaksanakan etika dan akhlak yg mulia
Pasal 19 (UU RI 23 / 2002)
1. BOLOS SEKOLAH
2. PAKAIAN TDK SOPAN
3. PEMBOHONG
4. MENENTANG ORANG TUA DAN
GURU
5. KELUYURAN MALAM/ DUGEM/
DISKOTIK
6. MALAS BERIBADAH
7. BERKELAHI DGN TEMAN
8. BACA BUKU PORNO/ LIHAT FILM
PORNO
9. MAIN GAME BERLEBIHAN
10. BICARA KOTOR
11. MENGHABISKAN UANG SEKOLAH
12. BERADA DITEMPAT PSK
13. MEROKOK
PRILAKU YANG BERPOTENSI “CELAKA”

PERKOSAAN
ATAS NAMA
CINTA

PEMAKSAAN HUBUNGAN SEKSUAL ATAS


NAMA CINTA
A. FAKTOR DARI DALAM B. FAKTOR DARI LUAR

1. Kemiskinan 1. Lingkungan buruk


2. Putus sekolah/ drop out 2. Tekanan kelompok
3. Kurangnya perhatian Ortu 3. Media massa
4. Rasa ingin tahu 4. Etika
5. Salah pergaulan
6. Perlakuan salah keluarga
7. Keluarga tidak harmonis
8. Kebanggaan yg salah arah
BENTUK PRILAKU YANG MELANGGAR

UNDANG2
“CELAKA” DI TANGGUNG REMAJA
SEKIAN
&
TERIMAKASIH

Isi masa Remajamu dengan PRESTASI karena


tiada mungkin kita membalas budi baik kedua
orang tua kita selain MEMBUAT mereka
BaHaGiA

Anda mungkin juga menyukai