Anda di halaman 1dari 14

STUDI ISLAM

Kelompok 8
“Studi Islam Interdisipliner”

Nama kelompok
1.Fahreza Bunga Marcelia ( 2223140123 )
2.Ayu Retno Trianingsih ( 2223140121 )
3.Chintia Caroline ( 2223140120 )
4.Sefni Yudiantri ( 2223140131 )
A. Pengertian Pendekatan Dalam Studi Islam

Dalam KBBI pendekatan adalah:


1.Pertama, proses perbuatan dan cara mendekati
2.Kedua, usaha dalam rangka aktivitas penelitian untuk
mengadakan hubungan dengan yang diteliti,metode-metode
untuk mencapai pengertian tentang masalah penelitian.

Dalam Bahasa Inggris,pendekatan diistilahkan dengan


“approach”, dalam Bahasa Arab disebut dengan “ madkhal “
Jika disimpulkan, Pendekatan adalah cara pandang atau
paradigm yang terdapat dalam suatu bidang ilmu yang
selanjutnya digunakan dalam memahami agama islam.
B. Pendekatan
Interdisipliner Dalam Studi
Islam
Pendekatan interdisipliner adalah kajian dengan menggunakan
sejumlah pendekatan sudut pandang (perspektif).Pentingnya
penggunaaan pendekatan ini semakin disadari keterbatasan dari
hasil-hasil penelitian yang hanya menggunakan satu pendekatan
tertentu. Misalnya, dalam mengkaji teks agama,seperti Al-Qur’an
dan sunnah Nabi tidak cukup hanya mengandalkan pendekatan
tekstual,tetapi harus dilengkapi dengan pendekatan sosiologis dan
historis sekaligus,bahkan ditambah dengan dengan pendekatan
hermeneutik.
Beberapa Pendekatan Studi Islam,Yakni :

1.Sejarah (History)
2.Antrpologi (anthropology)
3.Sastra Islam Dan Arkeologi (Islamic art and archeology)
4.Ilmu Politik (political science)
5.Filsafat (Philosophy)
6.linguistic
7.Sastra (Literature)
8.Sosiology (Sociology)
9.Ekonomi (Economics)
C. Beberapa Pendekatan
Interdisipliner
1.Pendekatan Filsafat
Secara harfiah, kata filsafat berasal dari kata philo
yang berarti
cinta kepada kebenaran,ilmu dan hikmah. Selain itu
filsafat dapat pula berarti mencari hakikat sesuatu ,
berusaha menautkan sebab dan akibat serta berusaha
menafsirkan pengalaman-pengalaman manusia.

Dari definisi tersebut dapat diketahui bahwa filsafat


pada intinya berupaya menjelaskan inti , hakikat, atau
hikmah mengenai sesuatu yang berada di balik objek
fenomena.
Contoh Pendekatan Filsafat Agama Islam.
● Ajaran agama islam mengajarkan agar sholat berjamaah.
Tujuan antara lain agar seseorang merasakan hidup
berdampingan dengan orang lain, dengan mengajarkan
puasa misalkan agar seseorang dapat merasakan lapar yang
selanjutnya menimbulkan rasa iba kepada sesamanya yang
hidup serba kekurangan , dengan menggunakan pendekatan
filosofis ini seseorang akan dapat memberikan makna
terhadap sesuatu yang di jumpainya , dan dapat pula
,mendapat hikmah dan ajaran yang terkandung di dalamnya.
Istilah Filsafat Dapat Ditinjau Dari Dua Segi
Berikut:

a. Segi sematik: filsafat berasal dari bahasa arab yaitu


falsafah.Dari bahasa Yunani yaitu philosophia yaitu
pengetahuan hikmah ( wisdom) . Jadi philosophia berarti cinta
pengetahuan, dan kebenaran.

b. Segi praktis : filsafat yaitu alam pikiran artinya berfilsafat itu


berpikir. Orang yang berpikir tentang filsafat disebut filosof ,
yaitu orang yang memikirkan hakikat segala sesuatu dengan
sungguh-sungguh di dalam tugasnya filsafat merupakan hasil
akal manusia yang mencari dan memikirkan sesuatu
kebenaran dengan sedalam-dalamnya . Jadi filsafat adalah ilmu
yang mempelajari dengan sungguh-sungguh hakikat kebenaran
segala sesuatu.
2. Pendekatan Sosiologi
Wanita Islam dalam kontekstual adalah
munculnya rasa takut dan berdosa bagi kaum
wanita bila ingin "menggugat" dan menolak
penafsiran atas diri mereka yang tidak hanya
disubordinasikan dari kaum laki-laki, tetapi
juga dilecehkan hak dan martabatnya.
Akibatnya,secara sosiologis mereka terpaksa
menerima kenyataan-kenyataan diskriminatif
bahwa lelaki serba lebih dari perempuan.
Contoh Diskriminasi Terhadap
Perempuan

1. Wanita adalah makhluk lemah karena


tercipta dari tulang rusuk pria yang bengkok.

2. Wanita separuh harga laki-laki.

3. Wanita boleh diperistri hingga empat.

4. Wanita tidak bisa menjadi pemimpin Negara.


Kata nafs dalam surah an-nisa mengatakan bahwa baik laki-
laki maupun perempuan itu diciptakan dengan jenis yang
sama. Dan berbicara tentang poligami dengan persyaratan
Bahwa laki-laki harus berlaku adil. Dan dalam hadis riwayat
Bukhari ahmad nasa'i dan At-turmudzi menyatakan tidak
ada halangan bagi seorang wanita menjadi menteri/ kepala
negara.
3.pendekatan sejarah
A. Pengertian pendekatan Sejarah

Dalam bahasa arab ,kata sejarah disebut tarikh yang secara harfiah berarti
ketentuan waktu,dan secara Istilah berarti keterangan yang telah pada masa
lampau /masa yang masih ada.

Dalam Bahasa Inggris,kata sejarah merupakan terjemahan dari kata history


yang secara harfiah diartikan The Past Experience Of Mankind, yakni
pengalaman umat manusia di masa lampau.
- Sejarah adalah ilmu yang membahas berbagai masalah yang
terjadi di masa lampau baik yang berkaitan dengan masalah
sosial ,politik, ekonomi ,budaya ,ilmu pengetahuan,
kebudayaan ,agama dan sebagainya.

- Pendekatan sejarah dalam mempelajari islam merupakan profil


campuran,yakni sebagian dari praktik tersebut ada yang
dipengaruhi oleh sejarah dan ada pula yang dipengaruhi oleh adat
istiadat dan kebudayaan setempat. Praktik pendidikan dalam
sejarah tidak selamanya mencerminkan apa yang dikehendaki
ajaran Al-Qur’an dan al-sunnah.
Cara-Cara Melakukan Penelitian Dengan Pendekatan Sejarah :

1. Penentuan Topik
Menentukan topik ppenelitian berdasarkan asumsi atau problematika ilmiah disekitar sejarah agama.

2. Heuristik (pengumpulan sumber sejarah)


Tahap ini dilakukann dengan sumber-sumber agama yang akurat,autentik dan yang dapat dipertanggung
jawabkan secara ilmiah.

3.Verifikasi (kritik sejarah)


Terdapat 2 jenis kritik sumber sejarah yaitu eksternal dan internal. Kritik eksternal digunakan dalam menguji
keaslian suatu sumber sedangkan kritik internal yaitu untuk menguji kredibilitas dan reliabilitas suatu sumber.
4. Interpretasi
Proses atau kegiatan penelitian yang tidak terpisahkan dari langkah penulisan sejarah yaitu proses analisa
terhadap fakta-fakta sejarah.
5. Historiografi
Historiografi selain dimengerti sebagai hasil karya sejarah dapat pula dijabarkan sebagai suatu penulisan
sejarah.
Ayu ting-ting makan kepiting,
Thank You For Everything.
“Semoga Bermanfaat”

Anda mungkin juga menyukai