Anda di halaman 1dari 11

RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran)

kelompok 7:
1. Septi Sri Wahyuni (2104420022)
2. Marhama (2104420017)
3. Harni Agustini (2104420019)

Dosen Pengampu : Edi Suryadi, S.Pd.,M.Pd.


Definisi RPP

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) adalah rancangan pembelajaran mata pelajaran


per unit yang akan diterapkan guru dalam pembelajaran dikelas. Berdasarkan RPP inilah seorang
guru diharapkan bisa menerapkan pembelajaran secara terprogram. Oleh karena itu. RPP harus
mempunyai daya terap yang tinggi. Pada sisilain, melalui RPP pun dapat diketahui kadar
kemampuan guru dalam menjalankan tugasnya.

Dengan demikian Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) dapat dipahami bahwa RPP
merupakan suatu perangkat pembelajaran yang disusun mulai dari analisis Standar Kompetensi
Lulusan (SKL), Kompetensi Inti (KI),Kompetensi Dasar (KD), Materi Pelajaran, Model
Pembelajaran hingga penyusunan butir soal yang susun untuk satu atau dua pertemuan dengan
memperhatikan kaidah-kaidah pembelajaran agar penerapannya dapat menciptakan suasana
pembelajaran lebih aktif. insipiratif, menyenangkan dan menghasilkan output yang baik
1 Kejelasan dalam
perumusan kompetensi
(Standar Kompetensi.
Kompetensi Dasar, dan
indikator) sehingga
mudah diamati dan
Pinsip RPP
diukur.

2 Kesederhanaan, 3
Relevansi dengan
fleksibilitas, dan
kompetensi yang
keterlaksanaan karena
diharapkan, artinya RPP
RPP merupakan panduan
harus mencerminkan
pelaksanaan
upaya nyata dalam
pembelajaran sehingga
rangka mencapai
harus benar-benar dapat
kompetensi.
dilaksanakan.
Lanjutan….

4 5 Koordinatif, artinya RPP


harus mencerminkan
Utuh dan menyeluruh, langkah- langkah koordinasi
artinya RPP harus dengan komponen-komponen
mencerminkan langkah- atau subsistem pembelajaran
langkah utuh dalam upaya yang lain sehingga semua
mencapai kompetensi. bersinergi dalam mencapai
kompetensi yang
dirumuskan.
Komponen dan Langkah-langkah
Pengembangan RPP

1 Mencantumkan Identitas RPP.


Identitas RPP yang dimaksud berisikan:
• Nama Sekolah/Madrasah
• Mata Pelajaran
• Kelas/Semester
• Waktu Pembuatan alokasi waktu harus disesuaikan dengan
memperhitungkan berapa banyak waktu yang dibutuhkan untuk mencapai
kompetensi dasar yang akan dicapai.
• Hari/Tanggal.

2 Standar Kompetensi
Kompetensi inti dirancang seiring dengan meningkatnya usia peserta didik
pada kelas tertentu.
Lanjutan....

3 Kompetensi Dasar.
Kompetensi dasar merupakan bentuk pengembangan dari kompetensi inti, dan telah ditetapkan dalam Standar
Isi. Kompetensi juga dapat dikembangkan, namun dalam penambahan maupun pengembangan KI atau KD
tidak boleh mengurangi KI atau KD yang telah ditetapkan dalam Standar Isi.

Indikator Pencapaian.
Kompetensi Indikator merupakan penjabaran perilaku dari kompetensi dasar. Indikator merupakan tanda yang
4 menunjukkan ketercapaian kompetensi dasar tertentu yang harus dicapai setelah proses pembelajaran.

Mencantumkan Tujuan.
Pembelajarantujuan pembelajaran yakni tujuan yang akan dicapai oleh siswa setelah mengikuti pembelajaran.

5 Mencantumkan Materi Pembelajaran.


Materi pembelajaran adalah materi yang digunakan untuk mencapai tujuan pembelajaran. Materi
pembelajaran merupakan materi yang akan disampaikan pada saat kegiatan pembelajaran berlangsung, serta
bentuk nyata dari sebuah kompetensi dasar.
6
Lanjutan....
Mencantumkan Metode Pembelajaran.
Pemilihan metode pembelajaran ini harus disesuaikan dengan materi yang akan diajarkan dan kondisi kelas.
7 karena dengan metode pembelajaran yang tepat dapat mendorong terjadinya suasana belajar kondusif dan
memungkinkan siswa aktif dan nyaman saat pembelajaran sedang berlangsung.

Mencantumkan Langkah-langkah Pembelajaran.


Kegiatan pembelajaran disusun dengan tujuan untuk mempermudah siswa mencapai KD yang telah
ditentukan.
8
Mencantumkan Sumber Belajar.
Pemilihan silabus dengan mengacu pada silabus dan dikembangkan sendiri oleh satuan pendidikan. Sumber
belajar hendaknya mencakup sumber rujukan, lingkungan,media, narasumber, alat dan bahan.
9
Penilaian hasil belajar
merupakan penilaian terhadap ketercapaian tujuan pembelajaran, sehingga indikator penguasaan KD harus
termuat dalam instrument penilaian yang dibuat.
10
Fungsi RPP

fungsi perencanaan dan fungsi pelaksanaan RPP. Untuk fungsi


perencanaan adalah bahwa rencana pelaksanaan pembelajaran
hendaknya dapat mendorong guru lebih siap melakukan kegiatan
pembelajaran dengan perencanaan yang matang, maka dari itu guru
wajib memiliki persiapan untuk memulai pembelajaran baik tertulis
maupun tidak tertulis. Untuk fungsi pelaksanaan rencana pelaksanaan
pembelajaran harus disusun secara sistematis dan utuh. Agar kegiatan
pelaksanaan pembelajaran berfungsi dengan baik yaitu untung
efektifkan proses pembelajaran sesuai dengan apa yang direncanakan.
TERIMA KASIH!


Ada
pertanyaan?



Anda mungkin juga menyukai