Anda di halaman 1dari 17

Rencana Pembelajaran

PAI
Muhammad Yusufi Arrahman
Aspek Pembahasan

1 Pengertian

2 Urgensi Perencanaan Pembelajaran

3 Prinsip dan Karakteristik Perencanaan Pembelajaran

4 Manfaat dan Fungsi Perencanaan Pembelajaran

5 Kriteria Penyusunan Perencanaan Pembelajaran

6 Pendekatan Sistem dalam Perencanaan Pembelajaran


01 Pengertian
Pengertian

1. Perencanaan
Perencanaan dalam arti yang sederhana dapat dijelaskan sebagai suatu proses
mempersiapkan hal-hal yang akan dikerjakan pada waktu yang akan datang untuk
mencapai suatu tujuan yang telah ditetapkan terlebih dahulu

2. Pembelajaran
Pembelajaran sebagai suatu proses yang dilakukan oleh para guru dalam
membimbing, membantu, dan mengarahkan peserta didik untuk memiliki
pengalaman belajar

3. Perencanaan Pembelajaran
Perencanaan pembelajaran sebagai sebuah proses, disiplin ilmu pengetahuan, realitas,
sistem dan teknologi pembelajaran yang bertujuan agar pelaksanaan pembelajaran
berjalan dengan efektif dan efisien
Urgensi Perencanaan
Pembelajaran
Urgensi Perencanaan
Pembelajaran
Melaksanakan pembelajaran di kelas diperlukan persiapan yang harus dilakukan
guru, dalam hal ini terkaitkan segala bentuk perencanaan yang telah dirancang terkait
dengan aktivitas yang akan dilakukan guru maupun siswa, penggunaan metode,
sumber belajar dan media yang digunakan di dalam membantu proses pembelajaran,
dan tak kalah pentingnya adalah menetapkan tujuan pembelajaran. Untuk itu semua
maka diperlukan perencanaan pembelajaran yang telah disiapkan sebelumnya oleh
guru
Prinsip dan Karakteristik
Perencanaan Pembelajaran
Prinsip dan Karakteristik Perencanaan
Pembelajaran
Terdapat beberapa prinsip perencanaan
pembelajaran yang secara relatif berlaku umum
diantaranya:
1. Prinsip perkembangan.
2. Prinsip perbedaan individu
3. Prinsip minat dan kebutuhan anak
4. Prinsip motivasi
Prinsip dan Karakteristik Perencanaan
Pembelajaran
1. Prinsip perkembangan
Pada prinsipnya siswa yang sedang belajar berada dalam proses perkembangan
dan akan terus berkembang.
2. Prinsip perbedaan individu
Tiap iswa memiliki ciri dan pembawaan yang berbeda, menerima pengaruh dan
perlakuan dari keluarga yang masing-masing juga berbeda
3. Prinsip minat dan kebutuhan anak
Setiap anak mempunyai minat dan kebutuhan sendiri-sendiri, anak di kota
misalnya berbeda minat dan kebutuhan dengan anak di desa, demikian juga anak di
daerah pantai berbeda minat dan kebutuhannya dengan anak di pegunungan
demikianlah seterusnya
Prinsip dan Karakteristik Perencanaan
Pembelajaran
4. Prinsip motivasi
Motivasi memiliki peranan yang cukup besar dalam upaya belajar, tanpa
adanya motivasi hampir tidak mungkin siswa melakukan kegiatan belajar
Manfaat dan Fungsi
Perencanaan Pembelajaran
Manfaat dan Fungsi Perencanaan
Pembelajaran
1. Manfaat Perencanaan Pembelajaran
2. Fungsi Perencanaan Pembelajaran
Kriteria Penyusunan
Perencanaan Pembelajaran
Kriteria Penyusunan Perencanaan
Pembelajaran
Menurut Sanjaya (2013:38) kriteria penyusunan kriteria perencanaan pembelajaran
meliputi:
1. Signifikansi
2. Relevan
3. Kepastian
4. Adaptabilitas
5. Kesederhanaan
6. Prediktif
Pendekatan Sistem
Dalam Perencanaan
Pembelajaran
Pendekatan Sistem Dalam Perencanaan
Pembelajaran
Dilihat dari konsep pendekatan sistem bahwa subsistem yang terdapat
dalam perencanaan Pembelajaran meliputi:

● Komponen tujuan pembelajaran.


● Komponen bahan pembelajaran.
● Komponen metode pembelajaran.
● Komponen media pembelajaran.
● Komponen sumber belajar
● Komponen penilaian hasil belajar
Thanks!
CREDITS: This presentation template was created
by Slidesgo, including icons by Flaticon and
infographics & images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai