Anda di halaman 1dari 10

NASI UDUK SEBAGAI

MAKANAN
SEDERHANA UNTUK
SELURUH RAKYAT
INDONESIA

KELOMPOK 3 KELAS 10 B
LATAR BELAKANG
● KAMI MEMILIH UNTUK MEMBUAT INI KARENA MENURUT KAMI PRODUK KAMI AKAN
MENJADI SUATU MINIATUR YANG SANGAT COCOK UNTUK DIPAMERKAN DI PAMERAN
KEARIFAN LOKAL DKI JAKARTA.
● NASI UDUK MERUPAKAN MAKANAN ASAL DKI JAKARTA.
● SELAIN ITU, NASI UDUK JUGA DAPAT DIDAPATI DENGAN HARGA YANG RELATIF
MURAH, SEHINGGA HAMPIR SELURUH RAKYAT INDONESIA DAPAT MEMBELINYA, DAN
MENURUT KAMI ITU MENGGAMBARKAN SILA KE 5 DARI PANCASILA, YAKNI “KEADILAN
SOSIAL BAGI SELURUH RAKYAT INDONESIA’’.
TUJUAN PEMBUATAN

● TUJUAN KAMI MEMBUAT PRODUK NASI UDUK DARI CLAY


TEPUNG INI ADALAH UNTUK MEMPERKENALKAN MAKANAN
MURAH MERIAH INI KEPADA ORANG-ORANG YANG MUNGKIN
BELUM TAHU BAHWA NASI UDUK MERUPAKAN MAKANAN YANG
ASALNYA DARI DKI JAKARTA.
A 2. Pertama Kali Dijual di Kebon
Kacang
SEJARAH AWAL NASI UDUK Nasi uduk pertama kali dijual di
kawasan Kebon Kacang, Tanah Abang,
Jakarta. Nama Kebon Kacang ini
seringkali dijadikan embel-embel nama
oleh banyak penjual nasi uduk untuk
1. Berasal dari Melayu menambah pelanggannya. Ciri khas nasi
Nasi uduk konon sudah ada sejak abad ke-14 dan datang melalui jalur perdagangan.
Asal mulanya nasi uduk dibawa dari Tanah Melayu. Orang-orang Melayu
uduk Kebon Kacang adalah
yang ada di pulau Sumatera lalu berhijrah ke pulau Jawa. Ada banyak menggunakan daun pisang yang
pendapat mengenai asal nama nasi uduk.
dibentuk kerucut untuk pembungkusnya
serta taburan bawang merah goreng yang
Beberapa menyebutkan bahwa nasi uduk berasal dari bahasa Sunda ‘uduk’ yang
artinya bersatu atau bercampur. Tapi ada juga yang bilang kalau nama ‘uduk’ sangat melimpah.
ini secara etimologi memiliki arti kata ‘susah’. Memang benar, dulu nasi
uduk identik dengan makanan yang dijual di gerobak-gerobak dan hanya
bisa dijumpai di pasar saja. 
B. MEMBUAT NASI UDUK
DARI CLAY TEPUNG

ALAT : WADAH, SEDOK MAKAN, SENDOK TEH, TALENAN,


TOPLES KEDAP UDARA, ALUMINIUM FOIL.

BAHAN : TEPUNG MAIZENA, LEM FOX, ESSENCE,


PEWARNA MAKANAN/CAT AKRILIK, MINYAK
GORENG/BABY OIL, NATRIUM BENZOAT (PENGAWET)
PROSES PEMBUATAN

7. JIKA ADONAN TERLALU KERAS, TAMBAHKAN 1 SDM LEM FOX SEDIKIT-SEDIKIT


NASI UDUK INI TERBUAT DARI CLAY YANG KAMI BUAT DARI TEPUNG SAMPAI TIDAK KERAS LAGI
MAIZENA 8. JIKA MERASA SEMUANYA SUDAH CUKUP, TAMBAHKAN PEWARNA MAKANAN/CAT
AKRILIK SUPAYA ESTETIK.
1. TUANG 4 SDM TEPUNG MAIZENA KEDALAM WADAH 9. JIKA SEMUA CLAY SUDAH SIAP, BENTUKLAH CLAY MENJADI BEBERAPA BAGIAN.
2. TUANG 3 SDM LEM FOX KEDALAM WADAH YANG SUDAH TERDAPAT LALU DENGAN KREATIVITAS KALIAN SENDIRI, BENTUKLAH MINIATUR NASI UDUK
TEPUNG SEBELUMNYA DENGAN KREATIVITAS KALIAN SENDIRI.
3. CAMPURKAN 1 SDM MINYAK KEDALAM ADONAN
4. UNTUK PELENGKAP, TAMBAHKAN NATRIUM BENZOAT AGAR TAHAN
LAMA (TIDAK JAMURAN) DAN ESSENCE SUPAYA ADA WANGI JIKA
PERLU
5. ADUK SEMUANYA DENGAN PERLAHAN SAMPAI TERBENTUK
ADONAN
6. JIKA DIRASA ADONAN MASIH LENGKET, TAMBAHKAN 1 SDM
TEPUNG MAIZENA DENGAN PERLAHAN DAN SEDIKIT-SEDIKIT
SAMPAI TOTAL 7 SDM
PERKIRAAN BIAYA YANG KAMI
KELUARKAN

1. TEPUNG MAIZENA : 5 KOTAK = RP 25.000


2. LEM FOX BESAR : 1 BOTOL = RP 30.000
3. LEM FOX KECIL : 2 BOTOL = RP 30.000
4. MINYAK = RP 14.000
5. ESSENCE LECI = RP 12.400
6. NATRIUM BENZOAT = RP 5.000

TOTAL BIAYA : RP 116.400


ANGGOTA PENELITI

1. 2.
ABIGAIL ANGELA PURNOMO CHRISTOPHER ANDREW
KELAS 10 B / 1 KELAS 10 B / 7

3. 4.
JOYFUL DIVINE IBO VIONA APRILLIANY
KELAS 10 B / 11 KELAS 10 B / 19
PENUTUP
● DENGAN SEGALA PERMOHONAN MAAF KEPADA BAPAK/IBU YANG SUDAH
MENDENGARKAN PRESENTASI KAMI
● MOHON MAAF JIKA ADA SALAH KATA YANG SUDAH KAMI SEBUTKAN
● KAMI SUDAH MEMBUAT PRODUK DENGAN SEMAKSIMAL MUNGKIN
● SEKIAN PRESENTASI DARI KAMI

Anda mungkin juga menyukai