Anda di halaman 1dari 18

Modul 4

LINGKUNGAN SEBAGAI
SUMBER BELAJAR
Kelompok 3
NURUL INDAYANI JUMRA RAMLAH

MULKI SULAIAN SYAMRIANI MUH.AGUNG ARIS


MUNANDAR

ELSIANI PAKULI FITRIANI


Kegiatan Belajar 1

SEKOLAH DAN REKAN


SEJAWAT GURU
SEBAGAI SUMBER
Dalam menyenggarakan pendidikan di sekolah pada
umunya, dan khususnya dalam melaksanakan PKR,
sekolah perlu bekerjasama dengan berbagai pihak agar
sekolah tidak merasa sendirian dalam melaksanakan
tugasnya. Oleh karena itu sebaiknya sekolah melakukan
berbagai kerjasama, baik itu dengan guru setu sekolah,
maupun dengan guru dan sekolah lainnya.
A. Kerja sama

Kerja sama dapat diarahkan kepada:


• Kerjasama antara guru dan kepala sekolah yang terpusat pada pembagian tugas
mengajar dan kerja administrasi. Mengatur pembagian tugas mengajar; Pengadaan,
penggunaan dan peemliharaan alat dan sumber belajar; berdiskusi dan salimg tukar
informasi dan pengalaman;
• Kerjasama disekolah diarahkan untuk membangun pusat sumber belajar (PSB);
• Kerjasama dengan orang tua dan masyarakata diarahkan untuk menciptakan iklim
dimana sekolah adalah milik Bersama;
• Kerjasama dengan pemilik, kepala cabang dinas (KCD) pendidikan, dan komite sekolah
setempat sebagai pembina.
B. MEMBANGUN IKLIM KERJA
SAMA

Beberapa hal yang dapat digunakan untuk membangun kerjasama dengam pihak
lain yang terkait:
• Memgumpulkan data statistic dan sumber informsi ;
• Melakukan negosisasi (perundingan);
• Memberikan peranan nyata;
• Melaporkan keadaan sekolah;
• Memeberikan tanda penghargaan.
c. Melakukan kerjasama dengan sekolah
dan rekan sejawat guru

Cara memanfaatkan sumber-sumber belajar (rekan sejawata):


• Cara memanfaatkan rekan sejawat guru dari satu sekolah;
• Memilih alternative yang paling tepat dengan mempertimbangkan kebutuhan,
waktu, jadwal, dan bahan yang tersedia;
• Cara memanfaatkan rekan sejawat guru dari sekolah lain;
• Cara memanfaatkan teman guru dalam KKG.
Kegiatan Belajar 2

SEKOLAH DAN
LINGKUNGAN SEBAGAI
SUMBER BELAJAR
Untuk lebih produktif dalam belajarnya, murid ini harus
dilengkapi dengan berbagai perlengkapan belajar
(lembar tugas murid dan lembar kerja murid) dan
sumber belajar (perpustakaan, benda-benda
lingkungan) dan sumber lingkungan lainnya. Dengan
bahan dan perlengkapan seperti ini murid-murid dapat
belajar untuk mengamati,meneliti, dan menganalisa
sesuatu.
A .MENCIPTAKAN
LINGKUNGAN SEKOLAH
SEBAGAI SUMBER BELAJAR

Ada 2 cara untuk meningkatkan usaha yang sudah dirintis oleh sekolah:
• Pertama, menciptakan lingkungan di sekolah yang memudahkan
murid-murid untuk belajar mandiri. Usaha menciptakan lingkungan
sekolah seperti itu dapat dilakukan dengan melengkapi Sekolah
dengan berbagai sumber belajar;
• Kedua, memanfaatkan sumber belajar yang ada secara maksimal
untuk menunjang belajar mandiri.
B .MELENGKAPI SEKOLAH
DENGAN SUMBER BELAJAR

Mengumpulkan berbagai jenis tumbuhan;


• Mengumpulkan berbagai jenis binatang(serangga), baik
binatang darat maupun air;
• Mengumpulkan berbagai jenis biji-bijian;
• Mengumpulkan berbagai jenis batu-batuan;
• Mengumpulkan barang-barang bekas;
• Mengumpulkan uang logam.
C. CARA MENGEMBANGKAN
PROGRAM KEBUN, KOLAM DAN
PETERNAKAN SEKOLAH

Mengumpulkan berbagai jenis tumbuhan;


• Mengumpulkan berbagai jenis binatang(serangga), baik
binatang darat maupun air;
• Mengumpulkan berbagai jenis biji-bijian;
• Mengumpulkan berbagai jenis batu-batuan;
• Mengumpulkan barang-barang bekas;
• Mengumpulkan uang logam.
D. MENGEMBANGKAN PUSAT
SUMBER BELAJAR (psb)

PSB harus dilengkapi dengan berbagai perlengkapan dan sumber


belajar:
• Alat perlengkapan
Berupa alat peraga, alat bantu belajar, alat peraktik dan berbagai
benda atau barang.
• Sumber belajar
Berupa buku-buku pelajaran, majalah, koran, akuarium,
tumbuhan dalam pot, dll.
• Media elektronik
Berupa kaset audio, kaset video, radio dan TV
Kegiatan Belajar 3

LINGKUNGAN SEBAGAI
SUMBER BELAJAR
Di lingkungan tempat tinggal anda ataupun di lingkungan
sekolah, terdapat kekayaan alam yang sangat melimpah
dan dapat dimanfaatkan untuk dijadikan sumber belajar.
Tugas sebagai seorang guru adalah mengungkap,
menggali dan memanfaatkan kekayaan
alam yang serba melimpah ini untuk menunjang
Pendidikan.
A. MEMANFAATKAN PUSAT
SUMBER BELAJAR

PSB adalah suatu cara yang baik untuk memantapkan dan


memperkaya belajar murid-murid. Pada pola kelompok belajar,
saat ini peran guru sebagai pengatur dan pengawas belajar terasa
masih sangat dominan, tetapi dalam memanfaatkan PSB peran
guru tidak sebesar pada kelompok belajar. Oleh karenanya,
penyiapan kegiatan dan bahan memerlukan perencanaan dan
pengorganisasian secara lebih baik.
b. Lingkungan sekitar sebagai
sumber belajar

Masyarakat sebagai sumber;


Memanfaatkan sumber Masyarakat merupakan salah
Cara mengidentifikasi tersebut untuk kepentingan satu sumber yang dapat
lingkungan sebagai dimanfaatkan sebagai sumber
belajar murid-murid;
sumber belajar; belajar. Pada bagian ini yang
• Membuka kembali daftar
• Sumber tersebut mudah dimaksud dengan masyarakat
Materi adalah individu sebagai personal
dijangkau (kemudahan) • Mempersiapkan
• Tidak memerlukan biaya yang merupakan bagian dari
kunjungan masyarakat. Dalam bagian ini
tinggi (kemurahan) ke sumber belajar secara khusus akan dibahas
• Aman untuk digunakan • Memberikan petunjuk tentang peran tokoh masyarakat
sebagai sumber belajar tentang tata tertib selama dan para ahli, misalnya peran
(keamanan) kunjungan atau ulama, budayawan, sosiawan,
Berkaitan dengan materi pengumpulan data pengrajin, petani, seniman, pakar
yang diajarkan di sekolah. • Menata kelompok belajar lingkungan hidup dan sebagainya.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai