Anda di halaman 1dari 9

KASIH SAYANG DALAM

PENDIDIKAN

Disusun Oleh
Kelompok 3 :
- MIDA AZZAHRO QURBATI (2101020006)
- LISTI YUNIARTY (2101020010)
- NOVA RAMADANI PUTRI (2101020016)
- TRIA ANTIYA (2101020023)

Mata Kuliah : Pedagogik


Dosen Pengampu : Rian Sri Nugroho, M.Pd.
Pengertian Kasih
sayang Kasih sayang (attachment) adalah suatu
ikatan emosional yang erat antar satu orang
dengan yang lain atau dalam hal ini antara
bayi dengan orang tua atau pengasuhnya.
Sedangkan menurut kamus besar Bahasa
Indonesia (1998) kasih sayang adalah suatu
Apa ya ungkapan perasaan cinta dan suka yang
pengertiannya?? tulus tanpa mengharap imbalan.
Urgensi kasih sayang
dalam pendidikan • Dunia pendidikan akan sukses dan makmur
kalau ditempuh dengan irama cinta.

• Kasih sayang begitu penting karena ia memicu


ketaatan dan kebersamaan.

• Teguh tidaknya pendirian dan kebaikan perilaku


seorang anak bergantung banyak sejauh mana
kasih sayang yang diterimanya selama masa
Apa urgensi kasih sayang pendidikan.
dalam pendidikan?
• Kehangatan cinta dan kasih sayang yang
diterima anak-anak akan menjadikan kehidupan
mereka bermakna, membangkitkan semangat,
melejitkan potensi dan bakat yang terpendam,
serta mendorong untuk bekerja atau berusaha
secara kreatif.
Alasan Keharusan
Adanya Kasih Sayang
dalam Pergaulan
Pendidikan

- Orang tua sebagai pembimbing awal anak-anak harus


memperhatikan apakah kasih sayang sudah terpenuhi
dengan baik pada mereka, karena kasih sayang
merupakan pilar dan pondasi dalam pendidikan.
- Kasih sayang seorang guru juga sangat penting karena
jika seorang guru tidak menyayangi anak didiknya maka
bagaimana mungkin ia mampu mengarahkan dan
membimbing muridnya.
Dampak yang Timbul Bila Anak Kurang Perhatian Orang Tua

Perkembangan
Krisis percaya Gangguan Gangguan
kognitif tidak
diri mental perilaku
optimal
Dalam hal pendidikan, kasih sayang
harus mendasari upaya dalam
membawa anak menuju tujuannya,
yaitu kedewasaan. Orang tua ( ayah
Kasih Sayang dan ibu ) sudah seharusnya
Sebagai Syarat menumpahkan kasih sayang terhadap
Mutlak Pendidikan anaknya selama mereka
membimbingnya mencapai
dewasa. .Tanpa kasih sayang
pendidikan tidak akan bermakna apa-
apa.
kasih sayang yang berlebihan dapat menimbulkan
dampak negatif diantaranya:
- Akan tumbuh sikap yang selalu ingin
diperlakukan secara istimewa.

Kasih Sayang yang Berlebihan - Anak tidak mau mengembangkan diri karena
merasa cukup dengan apa yang diterimanya.

- Anak yang dibesarkan dalam asuhan kasih


sayang berlebihan dapat menjadi anak yang
sangat rentan dengan masalah.
Peran seorang pendidik dalam
menjalankan suatu proses  Guru sebagai pembimbing
pendidikan kasih sayang yang diberikan
oleh pendidik

 Pendidik sebagai pencegah


pembentuk Kepribadian
tindakan-tindakan kriminal

 Pendidik sebagai tempat


perlindungan

 Pendidik sebagai figur teladan

 Pendidik Sebagai sumber


pengetahuan

Anda mungkin juga menyukai