Anda di halaman 1dari 5

Radial Drilling

Pengertian Radial Drilling :


• Radial Drilling merupakan metode cepat untuk memperbaiki dan
mengoptimasi sumur dengan menggunakan teknologi coiled
tubing yang sudah disesuaikan.
Radial Drilling juga merupakan suatu teknologi yang diperkenalkan
dalam dunia perminyakan, dimana teknologi ini dapat menghasilkan peningkatan
produksi yang besar dengan cara melakukan penembakan gas yang bertekanan
tinggi kedalam sumur, yang dapat mencapai ±400 feet secara radial ke samping.
Penggunaan Radial Drilling

Radial Drilling Dapat Dilakukan :


1. Untuk meningkatkan laju produksi.
2. Untuk meningkatkan laju injeksi pada sumur-sumur
pembuangan/injeksi air.
3. Pada sumur-sumur gas, minyak, air dan mineral.
4. Pada sumur-sumur minyak yang sudah tidak produksi lagi,
tetapi masih memiliki cadangan reservoir didalamnya.
Sistem Fluida Untuk Radial Drilling System (RDS)
Fungsi dan syarat :
1. Mempunyai kehilangan tekanan yang rendah di dalam tubing
2. Mempunyai pelumasan yang baik
3. Mempunyai kemampuan pembersihan lubang yang baik
4. Mempunyai kemampuan menjaga stabilitas lubang
5. Mempunyai pengangkutan padatan yang cepat dan efektif
6. Mempunyai kandungan padatan yang rendah untuk
meningkatkan ROP dan mengurangi kehilangan tekanan
7. Mempunyai efek merusak yang minimum terhadap formasi

Anda mungkin juga menyukai