Anda di halaman 1dari 15

GS

UPAYA K E S EH AT AN KERJA

KESELAMATAN
DAN KESEHATAN
KERJA (K3) DI
INSTANSI
PEMERINTAH
ERINKA PRICORNIA MUDA HARIMBI, S.
KM
DASAR PELAKSANAAN

1. UNDANG-UNDANG NOMOR 36 TAHUN 2009 TENTANG KESEHATAN


2. UNDANG-UNDANG NOMOR 23 TAHUN 2014 TENTANG PEMERINTAHAN DAERAH
3. LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 2015 NOMOR 58, TAMBAHAN LEMBARAN
NEGARA REPUBLIK INDONESIA NOMOR 5679); PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 50 TAHUN
2012 TENTANG PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN
KERJA
4. PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 66 TAHUN 2014 TENTANG KESEHATAN LINGKUNGAN
5. PERATURAN MENTERI PEKERJAAN UMUM NOMOR 45/PRT/M/2007 TENTANG PEDOMAN
TEKNIS PEMBANGUNAN BANGUNAN GEDUNG NEGARA
6. PERATURAN MENTERI TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI NOMOR PER.13/MEN/X/2011
TENTANG NILAI AMBANG BATAS FAKTOR FISIKA DAN FAKTOR KIMIA DI TEMPAT KERJA
Apa itu KESEHATAN GS

DAN KESELAMATAN
KERJA?
KELAMATAN KERJA

keselamatan yang bertalian dengan mesin, pesawat,


alat kerja, bahan, dan proses pengolahannya, landasan
tempat kerja dan lingkungannya serta cara-cara
melakukan pekerjaan

KESEHATAN KERJA

Senantiasa digambarkan sebagai suatu kondisi fisik, mental


dan sosial seseorang yang tidak saja bebas dari penyakit
atau gangguan kesehatan melainkan juga menunjukkan
kemampuan untuk berinteraksi dengan lingkungan dan
pekerjaannya
KESELAMATAN GS

DAN
KESEHATAN
KERJA (K3)
Suatu ilmu pengetahuan dan
penerapannya dalam usaha
mencegah kemungkinan terjadinya
kecelakaan dan penyakit akibat
kerja
TEMPAT KERJA

Tempat kerja adalah tempat di mana orang berkumpul.


Rata-rata orang bekerja di kantor selama kurang lebih 8
jam per hari.
Terdapat banya pekerjaan di tempat kerja, di mana
setiap pekerjaan pasti memiliki risiko dan bahaya, yang
semuanya itu dapat menimbulkan Penyakit Akibat Kerja
(PAK) dan Kecelakaan Akibat Kerja (KAK).
TUJUA
N
MEWUJUDKAN KANTOR YANG
SEHAT, AMAN, DAN NYAMAN

DEMI TERWUJUDNYA KARYAWAN


SEHAT, SELAMAT, BUGAR,
BERKINERJA, DAN PRODUKTIF.
UPAYA K3 PERKANTORAN
K3 DAN
KEW ASPADAA
N BENCANA

ERGONOM
I
PHBS

KARYAWAN

LINGKUNGAN PR ODUKTI
DAN F
AKTIFITA
SANITASI S
PENGENDALIAN RESIKO,
DETEKSI DINI PENYAKIT
FISIK
DAN PEMERIKSAAN
KESEHATAN BERKALA
Potensi bahaya
K3 BISING, GETARAN, PENCAHAYAAN, RADIASI KOMPUTER,
1.FISIK:
ELEKTRIK
2. KIMIA: PARTIKEL DEBU, CAIRAN DESINFEKTAN, UAP
3. BIOLOGI: MIKROORGANISME SEPERTI VIRUS,
BAKTERI, JAMUR, VECTOR DLL
4. ERGONOMI; POSISI KERJA TIDAK NETRAL.
GERAKAN BERULANG, KELEBIHAN BEBAN,
5. PSIKOSIOSIAL: KONFLIK ANTAR REKAN, STRESS
KERJA, SHIFT, BEBAN KERJA, KARIR
MASALAH K3
PERKANTORAN
1.PENATAAN DOKUMEN DAN
PERALATAN YANG TIDAK AMAN
2.PENATAAN KELISTRIKAN YANG TIDAK
AMAN
3.POSISI KERJA YANG TIDAK
ERGONOMIS
4.PENEMPATAN ALAT PEMADAM API
RINGAN (APAR) YANG TIDAK SESUAI
5.KONDISI HIDRAN GEDUNG
YANG TERHALANG
6.KONDISI TANGGA DARURAT YANG
YANG PERLU DIPERHATIKAN
UNTUK STANDAR PELAKSANAAN
K3
1. KESELAMATAN KERJA
PELAKSANAAN PEMELIHARAAN DAN
P E R AWATA N RUANG PERKANTORAN DESAIN
A L AT D A N T E M PAT KERJA
P E N E M PATA N D A N P E N G G U N A A N A L AT
PERKANTORAN
P E N G E L O L A A N LISTRIK D A N SUMBER API
M A N A J E M E N TA N G G A P D A R U R AT GEDUNG
M A N A J E M E N K E S E L A M ATA N D A N K E B A K A R A N
GEDUNG
P E R S YA R ATA N D A N T A T A C A R A E VA K U A S I
P E N G G U N A A N MEKANIK D A N ELEKTRIK
P3K
2. KESEHATAN
KERJA
PENINGKATAN PENGETAHUAN
KESEHATAN KERJA;
PEMBUDAYAAN PERILAKU HIDUP BERSIH
DAN SEHAT DI TEMPAT KERJA;
PENYEDIAAN RUANG ASI DAN
PEMBERIAN KESEMPATAN MEMERAH ASI
SELAMA WAKTU KERJA
AKTIVITAS FISIK.
3. KESEHATAN LINGKUNGAN
KERJA
SARANA BANGUNAN
PENYEDIAAN AIR
BERSIH TOILET
PENGELOLAAN LIMBAH
CUCI TANGAN PAKAI SABUN (CTPS)
PENGENDALIAN VEKTOR DAN
BINATANG PEMBAWA PENYAKIT.
4.
ERGONOMI
LUAS TEMPAT
KERJA KURSI
KORIDOR
POSTUR
KERJA DURASI
KERJA
Untuk menjaga keselamatan pekerja di area
perkantoran, ada beberapa hal yang harus diperhatikan,
yaitu:

1. Memastikan lantai bebas dari bahan yang licin, cekungan,


berlubang, dan miring, sehingga dapat menyebabkan cedera dan
kecelakaan.
2. Penyusunan lemari kabinet tidak menghalangi pergerakan
karyawan di dalam ruangan. Bagian yang berat berada di bawah.
3. sedapat mungkin ruangan bebas dari benda-benda yang tajam,
baik berupa siku lemari atau benda lain.
4. Ruangan bebas dari hal yang dapat menyebabkan elektrikal syok.
PELAKSANAAN K3 PERKANTORAN MAUPUN
DILAKUKAN SEBAGAI SUATU KEHARUSAN
OLEHPENGELOLA, KARYAW AN, PENGUNJUNG
MAUPUN MASYARAKAT DENGAN MEMENUHI
STANDAR YANG BERLAKU TEMPAT KERJA LAIN

Standar keselamatan dan kesehatan kerja perkantoran tertuang di dalam


Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 48 Tahun 2016.

Pada prinsipnya jika setiap pimpinan tempat kerja/ perkantoran memiliki


komitmen yang kuat untuk menegakkan standar K3 di perkantoran maka
akan timbul tempat kerja yang sehat dan nyaman sehingga karyawan/
pekerja yang berada ti tempat kerja tersebut akan merasa bersemangat,
selalu dalam kondisi sehat, dan otomatis produktivitas kerja akan
meningkat. (meirina)

Anda mungkin juga menyukai