Anda di halaman 1dari 10

Topik Perencanaan

Pembelajaran SMP/ Paket B

Merumuskan Alur Tujuan Pembelajaran (ATP)


dan Tujuan Pembelajaran (TP)
Prakarya Kerajinan Fase D
Disusun Oleh
Niffi Nedia Sari, S.Pd
Guru SMPN 2 Bukit Batu
TUJUAN PEMBELAJARAN (TP) PRAKARYA KERAJINAN
FASE D SMPN 2 BUKIT BATU
Penyusun : NIFFI NEDIA SARI, S.Pd

Observasi dan eksplorasi Desain / Perencanaan Produksi


Refleksi dan Evaluasi
1.1.mencari informasi 2.1.merencanakan 3.1. membuat produk
mengenai bentuk, bahan, pembuatan kerajinan kerajinan dari hasil 4.1.mempresentasikan
alat, jenis serta hasil modifikasi yang rancangan yang telah hasil kerajinan yang
karakteristik dan bernilai ekonomis sesuai dibuat sebagai kerajinan dibuat
prosedur pembuatan dengan kearifan lokal. hasil modifikasi yang
kerajinan hasil modifikasi bernilai ekonomis. 4.2.Merefleksikan
yang bernilai ekonomis. 2.2. mendesain produk
kerajinan beserta proses kerja dari mulai
kemasannya sebagai kegiatan eksplorasi
1.2. mengidentifikasi
kerajinan hasil hingga pembuatan
bahan, alat, teknik sesuai 3.2. membuat display
dengan potensi sumber modifikasi yang bernilai produk kerajinan yang
kemasan yang menarik
daya pada lingkungan ekonomis sesuai dengan sesuai dengan telah dibuat.
tempat tinggal. kearifan lokal dalam rancangan yang telah
bentuk sketsa gambar. dibuat. 4.3. mengevaluasi hasil
1.3. mengumpulkan dan produk kerajinan yang
mengolah data hasil 2.3..merancang dibuat sebagai kerajinan
identifikasi bahan, alat, prosedur pembuatan 3.3. mengemas hasil modifikasi yang
teknik, serta prosedur produk kerajinan dari kerajinan hasil produksi bernilai ekonomis
pembuatan kerajinan hasil desain yang telah dengan sebaik mungkin sesuai dengan kearifan
hasil modifikasi yang dibuat sebagai kerajinan sehingga memiliki nilai lokal lingkungan.
bernilai ekonomis sesuai hasil modifikasi yang ekonomis dan nilai
dengan kearifan lokal. bernilai ekonomis. aestetic
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP)
PRAKARYA KERAJINAN FASE D
SMPN 2 BUKIT BATU
Mengumpulkan Merencanakan
Mendesain
informasi, pembuatan
produk
Mengidentifikasi kerajinan yang
kerajinan yang
bahan, alat dan bernilai ekonimis
bernilai
teknik pembuatan sesuai kearifan
ekonomis
kerajinan lokal

Membuat Merancang
Mempresentasi produk prosedur
kan hasil kerajinan dan pembuatan
kerajinan kemasan yang produk
menarik kerajinan

Merefleksikan Mengevaluasi
proses kerja dari Produk hasil
awal karya kerajinan
pembuatan yang bernilai
hingga akhir ekonomis.
Tujuan Dan Alur Pembelajaran Prakarya Kerajinan
Fase D Oleh Niffi Nedia Sari, S.Pd
Elemen Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
Observasi Peserta didik mampu 1.1. mencari informasi 1.Mengumpulkan informasi,
dan mengeksplorasi bentuk, mengenai bentuk, bahan, Mengidentifikasi bahan, alat
Eksplorasi bahan, alat, teknik dan alat, jenis serta dan teknik pembuatan
karakteristik dan prosedur
prosedur pembuatan pembuatan bahan limbah
kerajinan dan prosedur
produk kerajinan hasil lunak sebagai kerajinan pembuatan bahan limbah
modifikasi yang bernilai hasil modifikasi yang sebagai kerajinan hasil
ekonomis serta bernilai ekonomis. modifikasi yang bernilai
karakteristik 1.2. mengidentifikasi ekonomis sesuai dengan
display/kemasan dari bahan, alat, teknik sesuai potensi sumber daya pada
berbagai sumber. dengan potensi sumber lingkungan tempat tinggal.
daya pada lingkungan
tempat tinggal.
1.3. mengumpulkan dan
mengolah data hasil
identifikasi bahan, alat,
teknik, serta prosedur
pembuatan kerajinan hasil
modifikasi yang bernilai
ekonomis sesuai dengan
kearifan lokal.
Elemen Capaian Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
Pembelajaran

Desain / Peserta didik mampu 2.1.merencanakan 2. Merencanakan pembuatan


Perencanaan merancang desain pembuatan kerajinan hasil kerajinan limbah yang bernilai
produk kerajinan modifikasi yang bernilai ekonimis sesuai kearifan lokal
ekonomis sesuai dengan secara berkelompok untuk
melalui modifikasi kearifan lokal. membangun kreatifitas
bentuk, bahan, alat bersama.
dan teknik 2.2. mendesain produk
berdasarkan kajian kerajinan sebagai 3. Mendesain gambar produk
ergonomis dengan kerajinan hasil modifikasi kerajinan yang bernilai
mempertimbangkan yang bernilai ekonomis ekonomis tersebut dengan
potensi lingkungan/ sesuai dengan kearifan memperhatikan berbagai
kearifan lokal yang lokal dalam bentuk sketsa pertimbangan.
gambar.
berbasis 4. Merancang prosedur
kewirausahaan. 2.3. merancang kemasan pembuatan produk kerajinan
yang menarik sesuai dengan kerjasama dalam
dengan kerajinan produk kelompok .
yang akan dibuat
berdasarkan kearifan lokal.
Elemen Capaian Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
Pembelajaran
Produksi Peserta didik mampu 3.1. membuat produk 4. Membuat produk
membuat produk kerajinan dari hasil kerajinan dan kemasan yang
kerajinan modifikasi rancangan yang telah menarik
sesuai dengan dibuat sebagai kerajinan
rancangannya hasil modifikasi yang5. mengemas kerajinan hasil
berdasarkan kajian bernilai ekonomis. produksi dengan sebaik
ergonomis dan mungkin sehingga memiliki
potensi lingkungan 3.2. membuat display nilai ekonomis dan nilai
dan/atau kearifan kemasan yang menarik aestetic.
lokal yang berbasis sesuai dengan
kewirausahaan serta rancangan yang telah
menampilkan melalui dibuat.
displai dan/atau
kemasan yang 3.3. mengemas
menarik. kerajinan hasil produksi
dengan sebaik mungkin
sehingga memiliki nilai
ekonomis dan nilai
aestetic
Elemen Capaian Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
Pembelajaran
Refleksi dan Peserta didik mampu 4.1.mempresentasikan 6. Mempresentasikan hasil
Evaluasi memberi penilaian hasil kerajinan yang kerajinan.
produk kerajinan dibuat
modifikasi hasil 7. Merefleksikan proses kerja
rancangan sendiri 4.2.Merefleksikan dari awal pembuatan hingga
atau orang lain yang proses kerja dari mulai akhir.
bernilai ekonomis kegiatan eksplorasi
berdasarkan potensi hingga pembuatan 8. Mengevaluasi Produk hasil
lingkungan dan/ atau produk kerajinan yang karya kerajinan yang bernilai
kearifan lokal telah dibuat. ekonomis.

4.3. mengevaluasi hasil


produk kerajinan yang
dibuat sebagai kerajinan
hasil modifikasi yang
bernilai ekonomis
sesuai dengan kearifan
lokal lingkungan.
Pengkomunikasian Hasil Rumusan TP dan ATP bersama rekan guru
Umpan Balik Rekan Guru Menggunakan Google Form
Refleksi

Dengan adanya perumusan TP dan ATP ini menambah ilmu dan wawasan
untuk dapat menghubungkan CP, TP dan ATP sehingga tercapai tujuan
pembelajaran yang sesuai dengan kebutuhan siswa. Terlebih lagi
pengkomunikasian terhadap rekan guru yang dapat memberikan masukan dan
perbaikan agar tersusunnya perumusan ini dengan baik.

Anda mungkin juga menyukai