Anda di halaman 1dari 13

Kelompok 3

• Nama Kelompok :
1. Heriansyah
2. Intan Keumala Dewi
3. Iqlima Safitri
4. James Brando
5. Karta Pilo
6. Khairin Akbar Putra
• Pencatatan Dan Pelaporan
Menejemen Laboratorium
Tujuan Umum
• Tersedianya data dan informasi yang akurat,
tepat waktu dab mutakhir secara periodik dan
teratur untuk pengelolaa kesehatan
masyarakat melalui Laboratorium di berbagai
tingkat administrasi
Tujuan Khusus
1. Tersedianya data yang meliputi keadaan fisik,
tenaga, sarana dan lain-lain.
2. Terlaksananya pelaporan data secara teratur
ke berbagai jenjang administrasi.
Pengertian Pencatatan Dan Pelaporan

• Pelaporan adalah catatan yang memberikan


informasi tentang kegiatan tertentu dan
hasilnya disampaikan ke pihak yang
berwenang atau berkaitan dengan kegiatan
tertentu
Dokumentasi Kegiatan Laboratorium

• Metode ini diterapkan dalam rangka


mempromosikan dan mengembangkan uji
kualitas data, serta memberikan perangkat
manajerial jaminan pendekatan manajemen
yang meliputi keberlangsungan, pelaporan
dan pengarsipan penyelidikan laboraturium.
Dokumentasi Kegiatan
Laboratorium

Sumber Jaminan
Daya Kualitas

Aturan Dokumentasi
1. Sumber Daya
a. Organisasi dan Personal
Tata kelola kerja di laboratorium memerlukan
struktur organisasi dan pertanggungjawaban
yang jelas dari setiap personal peneliti.
b. Fasilitas dan Peralatan
Fasilitas harus cukup luas untuk menghindari
permasalahan seperti proyek yang terlalu
penuh, kontaminasi silang, kebingungan antara
proyek dan kondisi kerja yang kaku
2. Aturan
 Pendahuluan
 Prosedur tertulis
 Pengarahan Penelitian
3.Dokumentasi
 Data Mentah
Data mentah merupakan hasil dari investigasi. Hasil
pengujian dan interpretasi, yang diberikan ilmuwan
dalam jurnal penelitian, harus merefleksikan
kebenaran dan keakuratan data mentah.
 Pengarsipan
Pengarsipan dilakukan untuk mencari keterangan
yang tepat dan harus ada jaminan keamanan
penyimpanan seluruh catatan.
4.Jaminan Kualitas
Jaminan kualitas merupakan jaminan
keterlaksanaan aturan dalam suatu fasilitas
pengujian.
Faktor-faktor Pendukung
1) Peralatan
2) Pendokumentasian Kegiatan
3) Personal
4) Prosedur Operasi Standar (S O P)
• Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai