Anda di halaman 1dari 11

MAL PELAYANAN PUBLIK

DIGITAL
Asisten Deputi Transformasi Digital Pelayanan Publik

Deputi Yanlik 1
POTRET PERMASALAHAN 2

PELAYANAN PUBLIK
Laporan terkait administrasi kependudukan menjadi salah satu topik terbanyak dalam
kanal pengaduan nasional pada kurun 3 tahun terakhir

2020 Laporan atas kendala pelaksanaan

2021 pelayanan publik berbasis


elektronik (e-services)

10.799 L a p o r a n
Total laporan masuk: 160.476 laporan

Tidak dapat diakses/dibuka

Tidak bisa log in


2022
Error/Bug
Total laporan masuk:
*Sumber: Data SP4N-LAPOR! Tahun 2020-2022
Total laporan masuk: 195.438 laporan 113.989 laporan

*Sumber: Data SP4N-LAPOR! Tahun 2020-2023

Pelayanan Konvensional/Fisik Pelayanan Publik Berbasis Elektronik


Meski berbagai layanan telah berada Masyarakat harus mengunduh terlalu banyak
dalam satu tempat/lokasi, namun sistem & aplikasi/mengakses web yang disediakan oleh
data masih terfragmentasi pada masing- Pemerintah Daerah dan Pemerintah Pusat
masing instansi sehingga masyarakat perlu (tidak user-friendly), tidak saling terintegrasi
menyerahkan data berulang-ulang sehingga tetap harus mengisi data berulang-
Tidak efektif - Tidak efisien
ulang
Tidak user-friendly

Deputi Yanlik
Konsep 4 Ekosistem Pelayanan
Terintegrasi

Direct Services Electronic Services Self Services Mobile Services


(Pelayanan Langsung) (MPP Digital) (Pelayanan Mandiri) (Pelayanan Langsung)
Interaktif antara pelaksana Pelayanan interaktif Pelayanan yang dilakukan Pelayanan bergerak
dan penerima pelayanan menggunakan teknologi sendiri menggunakan sarana
informasi transportasi

3
Deputi Yanlik
URGENSI MPP DIGITAL
Pelayanan
Belum Persyaratan
Belum Berulang Mal Pelayanan Publik sebagian besar berupa “layanan satu atap”, berbagai
Terintegrasi Keterbatasan instansi memberikan layanan di lokasi yang sama tetapi belum
Dapat
Dipantau SDM terintegrasi satu sama lain (fragmentasi layanan).

Masyarakat perlu menyerahkan data persyaratan berulang-ulang


akibat tidak adanya keterhubungan proses bisnis.

Beragamnya kapasitas Pemerintah Daerah dalam penyediaan sumber


daya untuk penyelenggaraan MPP.

Sulitnya memantau kinerja MPP secara real-time karena perbedaan


sistem data dan informasi antar MPP satu dengan yang lain.

Perbedaan kemampuan dan dukungan teknologi


Pemerintah Daerah
Deputi Yanlik 4
SINERGI TRANSFORMASI DIGITAL MPP Digital
menjadi bagian dari
Portal Nasional Pelayanan Publik

PELAYANAN PUBLIK Masyarakat


Portal Nasional
Pelayanan Publik

Portal Layanan Administrasi Pemerintahan


ASN
Komponen Umum Aplikasi
Digital Government
Single Sign-On Security Access
Ç√ Signature Service Bus

D I G I T A L I D

G2C G2B G2G & G2E

Inisiatif Strategis
Layanan Layanan
Layanan SPPT-TI Kesekretariatan Aparatur
Layanan Perizinan Negara Negara

Layanan Sosial Berusaha


Ç√ Ç√ PBJ Ç√
Layanan Layanan

2024
Pemerintahan Keuangan
Layanan Kesehatan Layanan Daerah Negara
Layanan
Layanan Pendidikan Layanan Layanan
Informasi
Perencanaan
Pembangunan
Pekerjaan Umum Pemerintahan Nasional
Layanan SIM Online
Melalui arsitektur SPBE, tidak mengutamakan
pembangunan aplikasi baru, tetapi memastikan Layanan DATA (SDI)
interoperabilitas antar aplikasi existing menjadi
layanan digital pemerintah yang terpadu (berupa Ç√
platform digital nasional, dengan Data Kependudukan
Data Statistik Data Geospasial Data Keuangan
mengintegrasikan e-services berbagai instansi)

Pusat Data Nasional Ç√


Jaringan Intra Pemerintah Nasional CSIRT
5
Deputi Yanlik 5
PEMBAGIAN PERAN
MPP DIGITAL INDONESIA

Aplikasi

Kementerian PANRB Asistensi dan


pengembangan
● Orkestrasi lanjutan
Pengembangan
MPP Digital Kab. Banyuwangi Kominfo, Bank Mandiri dan Telkom Indonesia
● Koordinasi terkait Cikal bakal aplikasi Pengembangan Jangka Panjang
penerapan dengan
MPP diKab/Kota

SSO Infrastruktur Uji Coba Penerapan di


MPP Kab/Kota

Kemendagri Peruri LNSW


Pemanfaatan Mekanisme Integrasi Kominfo Telkom Bank Mandiri BSSN
akun IKD SSO SSO ke PenydiaaN Desain arsitektur Uji coba
Uji coba performa
layanan infrastruktur + SPLP infrastruktur keamanan

Deputi Yanlik 6
Mal pelayanan publik digital
Merupakan pelayanan publik berbasis
elektronik Pemerintah Daerah yang
Fitur Utama
terintegrasi dalam satu aplikasi yang  Pengajuan Permohonan Layanan
mendukung program Portal Nasional  Tracking Layanan
Pelayanan Publik (Secara parallel  Riwayat Layanan
sedang dibangun oleh Kementerian  Pengaduan Layanan
Komunikasi dan Informatika)  Profil Pengguna
 Notifikasi

Layanan Tahap Awal


Didukung oleh: Administrasi Kependudukan

Perizinan Tenaga Kesehatan

Deputi Yanlik
Layanan Izin Tenaga Kesehatan
31
1.
layanan
Izin Dokter​

Layanan Administrasi
8
2. Praktik Dokter Gigi​

Kependudukan layanan 3. Praktik Dokter Spesialis​


4. Praktik Dokter gigi Spesialis​
5. Praktik Dokter Internship​
6. Praktik Perawat​
7. Praktik Bidan​
8. Praktik Apoteker​
9. Praktik Terapis Gigi & Mulut​
10. Praktik Tenaga Teknis Kefarmasian​
11. Kerja Tenaga Sanitarian​
12. Praktik Tenaga Gizi​
13. Kerja Tenaga Gizi​
14. Praktik Fisioterapis​

1. Permohonan cetak kartu keluarga 15. Kerja Fisioterapis​


16. Praktik Okupasi Terapis​
2. Permohonan cetak biodata 17. Kerja Okupasi Terapis​

3. Surat Keterangan Pindah (Individu) 18. Kerja Terapis Wicara​


19. Praktik Akupuntur Terapis​
4. Akta kelahiran 20. Kerja Perekam Medis​

5. Akta kelahiran (Tanpa NIK) 21. Kerja Refraksionis Optisien​


22. Kerja Optometris​
6. Akta kematian 23. Kerja Teknisi GIGI​

7. Perekaman KTP Elektronik 24. Kerja Penata Anestesi​


25. Kerja Radiografer​
8. Kartu Identitas Anak 26. Praktik elektromedis​
27. Praktik Ahli Teknologi Laboratorium Medik​
28. Praktik Ortotis Prostetis​
29. Kerja Ortotis Prostetis​
30. Praktisi Teknisi Kardiovaskular​
31. Praktisi Tenaga Psikologi Klinis
Deputi Yanlik
TIMELINE JANGKA PENDEK MPPD

• 4 Mei 2023 • 11-12 Mei 2023 • 15-22 Mei 2023 • 23 Mei 2023

Sosialisasi 20 lokus Bimbingan teknis Asisten penerapan Mal Soft Launching


Pemerintah Daerah terkait penggunaan Mal Pelayanan Publik
pemanfaatan MPP Digital Pelayanan Publik Digital
Digital

1. Pemerintah Kota Metro 11. Pemerintah Kota Magelang


2. Pemerintah Kota Bukittinggi 12. Pemerintah Kabupaten Tuban

20
3. Pemerintah Kota Yogyakarta 13. Pemerintah Kabupaten Magetan
4. Pemerintah Kota Surakarta 14. Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Selatan
5. Pemerintah Kota Samarinda 15. Pemerintah Kabupaten Sragen
6. Pemerintah Kota Mojokerto 16. Pemerintah Kabupaten Grobogan
7. Pemerintah Kota Batam 17. Pemerintah Kabupaten Brebes Pemerintah
8. Pemerintah Kota Kendari 18. Pemerintah Kabupaten Musi Rawas
9. Pemerintah Kota Banda Aceh 19. Pemerintah Kabupaten Banyumas Daerah
10. Pemerintah Kota Tanjung Pinang 20. Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur

Deputi Yanlik
TANTANGAN

Integrasi MPP
Digital ke
Pemanfaatan Kondisi dan Portal Nasional
Identitas Kesiapan Pelayanan
Kependudukan Pemerintah Publik sebagai
Digital yang Daerah yang penyedia
belum merata berbeda-beda layanan milik
Pemerintah
Daerah

Deputi Yanlik
TERIMA KASIH

Deputi Yanlik 11

Anda mungkin juga menyukai