Anda di halaman 1dari 9

PENGENALAN TANAMAN TOGA (TANAMAN OBAT KELUARGA) DAN

SAYURAN

SDN 025 ARGOSARI, SAMBOJA


KKN UNIBA S11
PENGERTIAN TANAMAN TOGA
• Singkatan dari tanaman obat keluarga.
• Taman obat kelurga pada hakekatnya sebidang tanah baik di halaman rumah, kebun, atapun lading yang
di gunakan untuk membudidayakan tanaman yang berkhasiat sebagai obat dalam rangka memenuhi
keperluan keluarga akan obat-obatan dan di pelakukan juga sebagai tanaman yang turun memperindah
halaman rumah
• Kebun tanaman obat atau bahan obat dan selanjutnya dapat di salurkan kepada masyarakat khususnya
obat yang berasal dari tumbuhan
TUJUAN DAN MANFAAT DARI TANAMAN TOGA

• Iyalah melindungindan meningkatakan kesejahteraan masyarakat serta melestaeikan


kekayaan alam melalui tanaman yang ada di sekeitar kita.
• Manfaatnya adalah

1. Pencegahan penyakit
2. Pengobatan pertama pada kecelakaan (P3K)
3. Pengobatan pada penyakit luar dan dalam
4. Membentuk iklim mikron yang sejuk dan nyaman
5. Murah dan lebih mudah di dapat
Contoh tanaman toga

Jahe terong
Temulawak lidah buaya
Lengkuas sirih merah
Sirih hijau Kencur
Brotowali lombok
Daun kemangi kunyit
Lombok atau cabe merah
Cabai atau cabe merah atau lombok (bahasa Jawa)
adalah buah dan tumbuhan anggota genus Capsicum.
Buahnya dapat digolongkan sebagai sayuran maupun
bumbu, tergantung bagaimana digunakan. Sebagai
bumbu, buah cabai yang pedas sangat populer di Asia
Tenggara sebagai penguat rasa makanan.

Manfaat Cabai untuk Kesehatan

 Mengatasi hidung tersumbat


Meredakan nyeri
 Meningkatkan imunitas tubuh
Menurunkan berat badan
Melawan radikal bebas
Mencegah penyakit kanker
Tanaman tomat (Lycopersicum esculentun Mill.) adalah
tumbuhan setahun, berbentuk perdu atau semak dan termasuk
kedalam golongan tanaman berbunga (Angiospermae). Buahnya
berwarna merah merekah, rasanya manis agak kemasam-
masaman. Tomat banyak mengandung vitamin dan mineral.

Manfaat Jus Tomat untuk Kesehatan

Melawan Kolesterol Jahat


Mencegah Obesitas
Menjaga Kemampuan Penglihatan
Memperlancar Proses Pencernaan
Bahan Bakar dan Tambahan Energi Tubuh Memperbaiki
Kesehatan Kulit
Mengobati Radang
anaman terong (Solanum melongena) merupakan jenis sayuran
tahunan semusim.
Selain India, Indonesia dipercaya merupakan asal
tanaman terong.
Tanaman ini banyak dijumpai tumbuh liar di hutan-hutan kita.
Namun, saat ini terong ditanam meluas diberbagai belahan
bumi.

Manfaat Terong

untuk Kesehatan
Memelihara kesehatan jantung
Menurunkan kolesterol
Bermanfaat untuk otak
Mencegah kanker
Membuat kulit lembut dan bercahaya
Mengurangi risiko bayi lahir cacat
Mencegah diabetes
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai