Anda di halaman 1dari 15

QURAN HADITS

BAB I
•Al-Lihyani (W. 215)
Al-Qur’an : bentuk masdar dari kata kerja ‫ َق َرَأ‬: membaca, dengan bentuk
tasrif ( (‫ َق َرَأ – َي ْق َرُأ – قُ رْ آ ًنا‬, kata ‫ قُ رْ آ ًنا‬artinya bacaan. Karena Al-Quran di baca di
namai Al-Quran.

Dalil :
﴾18 ﴿ ُ‫﴾ فَِإ َذا قَ َرْأنَاهُ َوقُرْ آنَه‬17 ﴿ ُ‫ج ْم َعهُ َوقُرْ آنَه‬
َ ‫ِإ َّن َعلَ ْينَا‬
Artinya :
17. Sesungguhnya atas tanggungan kamilah mengumpulkannya (di dadamu) dan
(membuatmu pandai) membacanya.
18. Apabila kami Telah selesai membacakannya Maka ikutilah bacaannya itu.
Pendapat Al-Asy’ari (W. 324 H)
• Berasal dari kata qarona artinya “menggabungkan sesuatu dengan yang lain”, sebab
surat-surat dan ayat-ayat dalam al-Qur’an dihimpun dan digabungkan dalam satu
mushhaf.
Pendapat Al-Farra’ (W. 207 H)
• Kata al-Qur’an merupakan pecahan dari kata qaro’in (jama; dari kata qorinah), yang
berarti kaitan, indikator, petunjuk. Sebab sebagaian ayat-ayat al-Qur’an itu serupa
dengan ayat-ayat yang lain, oleh karenanya seolah-olah sebagain ayat-ayatnya
merupakan indikator (petunjuk) dr apa yang dimaksud oleh ayat-ayat lainnya.
Pendapat Az-Zujaj (W. 331 H)
• Al-Qur’an terambil dari asal kata al-qor’u yang berarti al-jam’u “penghimpunan”,
karena di dalamnya memuat kumpulan intisari dari kitab-kitab terdahulu (Pendpt. Az-
Zajjaj)
Pendapat Asy-Syafi’i (W. 204 H)
• Kata al-Qur’an adalah ismun jamid ghairu mahmudz (suatu isim yang berkenaan
dengan nama yang khusus diberikan al-Qur’an.
Secara Terminologi :

Syeikh Muhammad Khudari Beik

Al-Quran ialah lafaz (firman Allah Swt) yang berbahasa


arab, yang di turunkan kepada nabi Muhammad Saw, untuk
di pahami isinya dan selalu di ingat, yang di sampaikan
dengan cara mutawatir, yang di tulis dalam mushaf, yang di
mulai dengan surat al-fatihah dan di akhiri dengan surat
an-nas.
Subkhi Shaleh
Syeikh Muhammad Abduh
Al-quran adalah kitab Allah Swt
Kitab (Al-Qur’an) adalah bacaan
yang mengandung mu’jizat , yang di yang tertulis dalam mushaf-
turunkan kepada nabi Muhammad mushaf, yang terpelihara di
dalam dada orang yang
Saw , yang di tulis dalam mushaf- menjaganya, dengan
mushaf, yang di samapaikan secara menghafalnya (yakni) orang-
orang Islam.
mutawatir dan bernilai ibadah
membacanya.
Kesimpulanya :

Al Qur’an adalah kalam Allah yang diturunkan kepada


Nabi Muhammad SAW (al-Kahfi [18]:109 dan Lukman [31]:
27)
 Dengan perantara malaikat Jibril
 menjadi mukjizat atas kenabiannya (an-Nisa’ [4]: 82)
 Tertulis dalam bahasa arab, yang sampai kepada kita
(Yusuf [12]: 2)
 Dengan jalan mutawatir, dan membacanya merupakan
ibadah. (HR. al-Bukhari dan HR.Tirmidzi)
 Di awali dengan surat Al-Fatihah dan di tutup dengan
surat An-Nas yang senantiasa terjaga
  Al Qur’an adalah Kalam Allah SWT

1.    Al Qur’an kitab


Al Qur’an sebagai
yang universal
mukjizat : 2.    Al Qur’an kitab
yang sempurna
Kemukjizatan dalam 3.    Al Qur’an kitab
Ilmu Pengetahuan yang abadi
4.    Al Qur’an
mengandung
1.    Al Qur’an berisi informasi-informasi ilmiah kebenaran
2.    Al Qur’an mengondisikan manusia secara
psikologis
3.    Al Qur’an memberi isyarat berkaitan
masalah sosial, ekonomi, politik
4.    Informasi tentang peri kehidupan lebah,
yang ada di kehidupannyata zaman sekarang.
5 kewajiban terhadap Alquran : Gemar Membaca Alqur’an, mempelajarinya,
memahaminya,mentadabburinya, dan mengamalkannya, jika tidak minimal membacanya,
karena ia berpahala yaitu dengan adab sebagai berikut :
1. Membersihkan mulut dengan bersiwak sebelum membaca Al Qur'an.
2. Membaca Al Qur'an di tempat yang bersih
3. Menghadap kiblat
4. Membaca ta'awudz (An-Nahl 16:98)
5. Membaca basmalah (Bismillahirrahmaanirrahiim) di permulaan
tiap surat kecuali surat At Taubah.
6. Khusyu' dan teliti pada setiap ayat yang dibaca (An-Nisa 4:82) (Shaad 38:29)
7. Memperindah, melagukan dan memerdukan suara dalam membaca Al Qur'an
8. Tidak Bercanda dalam membaca Al Qur'an (Al-’A’raf 7:204)
9. Memperhatikan bacaan/tartil (yang panjang dipanjangkan dan yang pendek dipendekkan).
(Al-Muzammil 73:4)
10. Berhenti untuk berdoa ketika membaca ayat rahmat dan ayat azab.
11. Menangis, sedih dan terharu ketika membaca Al Qur'an (Al-Isra’ 17:109)
12. Suara tidak terlalu keras dan tidak terlalu pelan.
13. Menghindari tawa, canda dan bicara saat membaca.
1. Jelaskan definisi al-Qur’an menurut bahasa!
2. Jelaskan definisi al-Qur’an menurut istilah!
3. Mengapa al-Qur’an harus menjadi pedoman hidup setiap
muslim?
4. Jelaskan nama-nama lain al-Qur’an?

Anda mungkin juga menyukai