Anda di halaman 1dari 5

BAGJA | Prakarsa perubahan: Menciptakan Pembelajaran yang menyenangkan

B-uat pertanyaan utama DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN


PERTANYAAN
(Define) yang perlu dilakukan untuk menjawab pertanyaan

1. Apa yang harus saya lakukan untuk 1. Mencari Informasi tentang metode
menciptakan pembelajaran yang pembelajaran yang digunakan
menyenangkan ? 2. Berinovasi untuk menciptakan
media pembelajaran yang menarik
Merancang pembelajaran sesuai
kodrat anak yaitu bermain
3. Memberikan materi ajar dengan
metode bernyanyi

1
A-mbil pelajaran DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN
PERTANYAAN
(Discover) yang perlu dilakukan untuk menjawab pertanyaan

1. Siapa yang sudah berhasil ? 1. Mencari contoh/referensi nyata


2. Aktivitas apa saja ? mengenai metode/model
3. Situasi bagaimana ? pembelajaran yang
4. Keterampilan apa saja ? menyenangkan.
2. Berkolaborasi dengan rekan
sejawat mengenai model/metode
pembelajaran yang
menyenangkan..
G-ali mimpi DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN
PERTANYAAN
(Dream) yang perlu dilakukan untuk menjawab pertanyaan

1. Apa kebiasaan baru yang terjadi 1. Terciptanya suasana belajat yang nyaman
jika pembelajaran yang tanpa beban/paksaan
menyenangkan sudah diterapkan? 2. Meningkatkan bakat dan minat anak
3. Terwujudnya pembelajaran yang sesuai
dengan kodrat anak yaitu “ bermain “
4. Terwujudnya merdeka belajar
5. Menggali potensi Murid untuk berkreasi
DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN
J-abarkan Rencana (Design) PERTANYAAN yang perlu dilakukan untuk menjawab pertanyaan

1. Apa langkah sederhana atau 1. Merancang pembelajaran


pertama yang bisa dilakukan ? menggunakan metode game
2. B erkolaborasi dengan rekan sejawat
3. Menerapkan rencana yang sudah
dirancang
4. Merefleksikan kegiatan yang sudah
dilakukan
5. Melakukan Perbaikan, untuk
pembelajaran selanjutnya.
A-tur eksekusi DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN
PERTANYAAN
(Deliver) yang perlu dilakukan untuk menjawab pertanyaan

1. Siapa yang bisa mengarahkan dan 1. Penilik Sekolah yang melakukan


membantau saya agar Konsisten ? supervise terhadap pembelajaran
yang saya lakukan
2. Indikator keberhasilan
pembelajaran yang telah
diterapkan
3. Refleksi diri terhadap
pembelajaran yang sudah
dilaksanakan

Anda mungkin juga menyukai