Anda di halaman 1dari 10

KONFLIK LAHAN DAN HAK

KEPEMILIKAN
ANGGOTA KELOMPOK

Alvia Febriyana Bona Simarmata Sahna Alliya Anggini


D1D022071 D1D022072 D1D022074

Presentation Design
Rimberio Co

DEFINISI KONFLIK LAHAN


DAN HAK KEPEMILIKAN

Konflik lahan adalah pertikaian atau perselisihan yang menjadikan lahan sebagai objek persengketaan . Sengketa dan konflik
pertanahan dalam arti lain ialah bentuk permasalahan yang sifatnya kompleks dan multi dimensi. Oleh karena itu usaha
pencegahan, penanganan dan penyelesaiannya harus memperhitungkan berbagai aspek baik hukum maupun non
hukum sedangkan hak kepemilikan hak turun-temurun, terkuat dan terpenuh yang dapat dipunyai orang atas tanah.

Kompleksitas masalah tanah terjadi sebagai akibat meningkatnya kebutuhan tanah untuk keperluan berbagai kegiatan
pembangunan dan pertumbuhan penduduk yang cepat dengan penyebaran yang tidak merata antar wilayah.
Kompleksitas ini muncul karena luas tanah relatif tidak bertambah. Konflik pertanahan banyak terjadi antara masyarakat
dengan perusahaan diakibatkan karena tidak adanya penyimbangan luas lahan dan pengusaan tanah yang berlebihan.
Rimberio Co

FAKTOR-FAKTOR

Aspek komunikasi

Aspek keterbatasan

Aspek tujuan

Aspek imbalan

Presentation Design
Rimberio Co

DAMPAK KONFLIK
LAHAN DAN HAK
85% KEPEMILIKAN
• Kerugian ekonomi

• Ketidakpastian Investasi

• Ketidakstabilan sosial

• Kerusakan lingkungan

• Kehilangan kehidupan dan pemindahan paksa Ketidaksetaraan

• Kerusakan hubungan antara individu dan komunitas

• Kerugian produktivitas pertanian dan pertambangan

• Kerugian untuk investasi dan infrastruktur

• Peningkatan biaya penyelesaian konflik


CONTOH KASUS DAN
PENYELESAIAN
• Konflik Pertanahan di Kabupaten Tebo Provinsi Jambi di Desa Lubuk Mandarsah dengan PT. Wira Karya Sakti

Kronologi Konflik:

Presentation Design
Rimberio Co

Penyebab Konflik:
Akar masalah konflik atau faktor mendasar yang menimbulkan terjadinya konflik
antara masyarakat Desa Lubuk Mandarsah dengan PT. Wira Karya Sakti lebih
didominasi oleh faktor kepentingan. Dalam konflik ini ada konflik kepentingan yaitu
adanya persaingan kepentingan yang terkait dengan ;
• kepentingan psikologi
• kepentingan
• prosedural
• kepentingan substansiona

Penyelesaian Konflik:

Upaya penyelesaian konflik yang pernah dilakukan adalah dibentuknya Tim Resolusi Konflik oleh Gubernur Jambi. Namun ternyata dalam
perkembangannya Tim Resolusi Konflik yang dibentuk oleh Gubernur Jambi tidak mampu berbuat banyak. Penyebabnya adalah proses
pembentukan Tim Resolusi Konflik sebenarnya memang tidak sungguh-sungguh untuk menyelesaikan konflik namun lebih bersifat
mengakomodasi kuatnya tuntutan dari para demonstran. Sampai saat ini konflik tersebut belum ada penyelesaian yang secara nyata, namun
menariknya konflik tersebut sanggup mereda karena adanya kerjasama dan pendekatan kesejahteraan yang dilakukan oleh kedua belah pihak
yang berkonflik. Tapi bukan berarti suatu saat konflik tersebut tidak kembali terjadi

Presentation Design
2. KONFLIK LAHAN DAN ALTERNATIF SOLUSI PADA AREAL IUPHKm
GAPOKTAN TANDUNG BILLA KOTA PALOPO

Kronologi Konflik: :

Presentation Design
Rimberio Co

Penyebab Konflik:

Dipicu oleh keinginan sebagian kelompok masyarakat tersebut untuk mendapatkan pengakuan
sebagai kawasan hutan adat atau lahan hak milik untuk dapat dikelola sendiri.

Penyelesaian Konflik:
1. Modal sosial
2. Melarang mengelola hutan didaerah terjal
3. Aturan adat terkait pranata sosial
Alternatif solusi lain yaitu diadakan penyelesaian konflik dengan Jalur mediasi dan bersama-
sama tergabung dalam kelompok perhutanan .
THANK YOU

Presentation Design

Anda mungkin juga menyukai