Anda di halaman 1dari 17

R

Fisiologi dan patologi nyeri A


pain physiology and pathology

T
Fisiologi dan patologi nyeri
pain physiology and pathology
R
Tujuan objectives

A
• Untuk memahami fisiologi nyeri normal
- Jalur/Lintasan nyeri T
- Faktor-faktor yang mempengaruhi sinyal
nyeri
• Untuk memahami dasar nyeri neuropatik
(patologis)
Mengapa fisiologi nyeri penting ?
Why is painphysiologi important ?
R
• Banyak faktor mempengaruhi bagaimana kita
merasakan nyeri. May factors affect how feel pain.
- Faktor psikologis sangat penting pyshiological A
factors are very important

• Terapi yang berbeda bekerja pada jalur yang


T
berbeda juga Different treatments work on different parts of the
pathway

- Biasanya dibutuhkan lebih dari single terapi more


than one treatment is usually needed
Nosisepsi dan Nyeri
Nociception and pain
• Nosisepsi, Nociception R
- Bagaimana sinyal nyeri sampai ke otak dari
lokasi cedera. How pain signals get from the size of injury to the
brain.
A
• Persepsi Nyeri, pain
- Bagaimana kita “merasa” nyeri How we perceive or fell T
pain.

• Nosisepsi tidak sama dengan rasa nyeri !


Nociception is not the same as pain !
R

Apakah orang ini merasakan nyeri ?


Is this man felling pain ?
Nosisepsi ini tidak sama dengan rasa nyeri !
nociception is not the same as pain !

T
Fisiologi
physiology
R
4 langkah : 4 step :
- Perifer periphery
- Saraf tulang belakang A
spinal cord
- Otak Brain T
- Modulasi Modulation

Kita pelajari setiap langkah


We will look at each step
Perifer
periphery
• Cedera jaringam Tissue injury R
• Pelepasan zat-zat kimia
Releas of chemicals
A
• Stimulasi reseptor nyeri
(nosiseptor) stimulasi reseptors
(nociceptors) T
• Sinyal melintasi di syaraf
A8 atau C sampai ke
sumsum tulang belakang
signal travels in A8 or C nerve to
spinal cord
Sumsum Tulang Belakang
spinal cord
• Cornu dornalis merupakan R
“stasiun relay pertama”

A
Dorsal horn is the first relay station
• Saraf A8 atau C bersinaps
(terhubung) dengan saraf
kedua . A8 dan C nerve synapses
(connects) with second order nerve. T
• Saraf kedua melintasi
sepanjang medula spinalis ke
atas pada sisi yang
berlawanan Second order nerve
travels up opposite side of spinal cord.
Otak
Brain
• Thalamus adalah bagian otak
yang menjadi “stasiun relay
R
kedua”. Thalamus is the second relay
station
• Impuls dihubungkan ke bagian- A
bagian otak yang lain :
Connections to many parts of the brain
- Korteks Corteks T
- Sistem limbik Limbic system
- Batang otak Brainstem
• Persepsi nyeri terjadi di cortex
cerebri. pain perception accurs in the
brain
Modulasi
Modulation
R
• Lintasan turunan
balik otak ke
cornus dorsalis. A
Descending pathway from
brain to dorsal horn
• Berusaha
T
merendam sinyal
rasa nyeri. Usually
inhibits pain signals from
the paripher
Nyeri Neuropatik
neuripathic Pain
• Nyeri “patologis” pathological pain R
• Kelainan bisa terjadi pada Abnormality of nociceptive pathway
- saraf-saraf perifer paripheral nerves
A
- Sumsum tulang belakang atau otak spinal cord or brain
• Perlu penanganan yang berbeda Needs different
pharmacological treatments T
Bagaimana pasien menggambarkan rasa nyerinya ?
How do patients describe their pain?
Nyeri Neuropatik- Mekanisme
neuropathic-Mechanisms
• Jaringan saraf abnormal,misal putusnya neuroma. R
Abnormal nerve tissue, e.g amputation neuroma
• Stimulus abnormal dari saraf nyeri. Abnormal firing of A
pain nerves
• Perubahan sinyal kimia di cornu dorsalis. Chages in
chemical signalling in the dorsal horn T
• Sambungan saraf abnormal di cornus dorsalis
Abnormal nerve connections in the dorsal horn
• Kehilangan fungsi inhibisi normal Loss of normal
inhibitory function
R

?
A

T
Fisiologi dan Patologi Nyeri
pain physiology and pathology
Rangkuman summary
• Nosisepsi tidak sama dengan rsa nyeri Nociception is
R
not the same as pain
• Faktor-faktor fisik dan psikologis mempengaruhi
A
bagaimana kita merasakan nyeri. Physical and
psychological factors affect how we feel pain.
• Penaganan yang berbeda diperlukan untuk jalur T
nyeri yang berbeda. Different treatment work on different parts
of nociceptive pathway
• Nyeri neuropatik perlu penanganan farmakologis
yang berbeda . Nouropathic pain needs different pharmacological
treatments
Mengenali, Recognize
Menilai, Assess
Mengobati,Treat
Mengobati Treat

• Penanganan non-farmakologi ? Non-pharmacological R


treatments ?
• Penanganan farmakologi ? Pharmacological treatments ?
A
• Bahasan selanjutnya akan membahas. The next
lectures will cover :
T
- Penanganan non-farmakologi dan farmakologi
non-pharmacological and pharmacological treatments
- Farmakologi obat-obat nyeri yang umum
Pharmacology of common pain medications

Anda mungkin juga menyukai