Anda di halaman 1dari 12

MENU

KATA PENGANTAR MATERI


PENDAHULUAN
PENGELOLAAN LINGKUNGAN GLOBAL & MENGETAHUI
CARA BEKERJA SECARA INTERNASIONAL
Dosen pengampu: Syahra, S. E., M.M

KELOMPOK 4
Rian Fathul Muin
Sintia Dewi
Reza Fahlevi
Sari Pusparini
Muh. Al Aksan
WA Ode Fatmawati
Andi Hasriani
Alfin Tobaya
Muh. Kifu Eva
Puji dan syukur kita panjatkan atas kehadirat tuhan yang masa esa karena
atas kehendak-nya makalah ini dapat diselesaikan tepat waktunya.
makalah ini berisi tentang “pengolaan lingkungan global dan mengetahui cara
bekerja secara internasional” yang didasarkan pada materi-materi yang di dapat dari
berbagai sumber. Dalam penyelesaian makalah kami mengalami banyak kesulitan
Namun berkat bimbingan dari berbagai pihak, kami akhirnya dapat menyelesaikan
makalah ini. Oleh karena itu kami membutuhkan adanya kritik dan saran positif agar
kami dapat mejadi lebih baik di masa depan, Karena kami hanyalah manusia biasa
yang bisa saja membuat kesalahan.
B RUMUS MASALAH
1. Apa itu pengolahan lingkungan global?
2. Bagaimana mengetahui cara bekerja secara internasional?

C TUJUAN

1. Untuk mengetahui pengelohan lingkungan global!


2. Untuk mengetahui bekerja secara internasional!
Pembahasan 1-2

MATERI
Pembahasan 1 1. PENGOLAAN LINGKUNGAN GLOBAL
Lingkungan global merupakan interaksi antar
bangsa yang berada diluar kendali pemerintahan di
dalam negeri sendiri. Secara umum, lingkungan
global mencakup faktor-faktor seperti politik,
ekonomi, teknologi, sosial budaya demografi,
geografi, dan berbagai regulasi yang sifatnya
internasional.

• Manajemen global : manajemen global adalah


segenap aktivitas manusia dalam organisasi
dengan menggunakan bantuan sumber-sumber
daya dan fasilitas yang diperlukan untuk mencapai
tujuan secara keseluruhan.

• Developmental state : adalah suatu paradigma


yang mempengaruhi arah dan kecepatan
Pembangunan ekonomi dengan secara langsung
menginvestasi proses Pembangunan yang
berbanding terbalik dengan cara berpikir yang
mengandalkan kekuatan pasar dalam
• STRATEGI-STRATEGI MEMASUKAN PASAR YANG
Pembahasan 1 BANYAK DILAKUKAN OLEH PERUSAHAAN DALAM
MEMASUKI PASAR DALAM NEGERI

D. Lisensi (licensing) : adalah sebuah strategi yang


dilakukan oleh organisasi untuk memasuki pasar
internasional dengan cara memastikan tersediaan
sumber daya bagi Perusahaan di negara lain untuk
berpasitipasi dalam produksi dan berjualan
produknya diluar negeri.

E. Investasi langsung (direct investing) : adalah


sebuah strategi untuk memasuki pasar internasional
dengan cara mengelola fasilitas produksi nagara
lain.
Pembahasan 1 • LINGKUNGAN BISNIS INTERNASIONAL MANAJEMEN

adalah manajemen operasibisnis, yang dilakukan


di lebih dari satu negara. Tugas-tugas mendasar
manajemen bisnis, termasuk perdanaan produksi,
serta distribusi barang dan jasa,tidak banyak
berubah Ketika suatu Perusahaan melaukan
transaksi bisnis di tingkat internasional. Ada factor
penting yang harus diperhatikan dalam
memahami lingkungan internaional yaitu:

a. Ekonomi, seperti Pembangunan ekonomi dan


pendapatan perkapita.
b. Sosial budaya, seperti nilai-nilai social
kepercayaan dan Bahasa.
c. Hukum, seperti resiko politik, tarif, pajak.
Pembahasan 2 2. MEMULAI BEKERJA SECARA INTERNASIONAL

Ada beberapa cara bagi organisasi untuk


memasuki kancah intrnasional:
• Mencari sumber daya bahan baku atau
tenaga kerja, yang lebih murah diluar
negeri yang sebut offshoring atau
outsurcing global.

• Memperluas pasar barang jadi di luar


negeri, dengan cara ekspor, dan investasi
langsung. Ekspor.

• Ekspor mengandung sejumlah


permasalahan yang diakibatkan oleh jarak,
peraturan pemerintah, mata uang asing,
dan perbedaan budaya, namun lebih
murah dibandingkan dengan
mengalokasikan modal perusahan untuk
membangun pabrik di negara sasaran.
Pembahasan 2 Disini juga terdapat empat tahap globalisasi:

1. Tahap domestik , dimana Perusahaan hanya


berkonsentrasi pada dasar dalam negeri.

2. Tahap international, dimana Perusahaan


tetap mampu menanam modal dan
membantu pabrik di luar negeri.

3. Tahap global, Perusahaan telah melihat


adanya kesamaan antar konsumen diseluruh
dunia.

4. Tahap transnasional, Perusahaan telah


mampu mengkombinasikan strategi sumber
daya global dengan pasar global.
KESIMPULAN
Dari pembahasan yang ada pada BAB II di dalamnya menjelaskan bahwa
pengelolaan lingkungan global adalah interaksi antar bangsa yang berada di
luar kendali pemerintahan di dalam negeri sendiri. Secara umum, lingkungan
global mencangkup factor-factor seperti poitik, ekonomi, teknologi, soial
budaya, demografi, geografi dan berbagai regulasi yang sifatnya international.
TERIMAKASIH

Next Question?

Anda mungkin juga menyukai