Anda di halaman 1dari 19

ZAT KIMIA ORGANIK

KELOMPOK 2:
• NURMARLITAWATI
• UMMAYAL AMNI
• JULIANA
SEJARAH ZAT KIMIA ORGANIK
• 1850 Zat kimia dari senyawa yang
datang dari benda hidup ………muncul
istilah organik
• 1900 ahli kimia mensintesa senyawa
kimia baru di lab yang tidak ada
hubungannya dengan makhluk hidup

KIMIA KARBON
• Tanaman / hewan
• Makanan
• Bahan farmasi/ kosmetik
• Plastik
• Komponen minyak bumi
• Pakaian
Some organic chemicals

DNA
Medicines
•Active Pharmaceutical Ingredients
•Excipients

Fuels

Essential oils Pigments


Materials
KLASIFIKASI SENYAWA ORGANIK
• Klasifikasi didasarkan pada GUGUS FUNGSI
• Tiga kelompok utama :
– Hidrokarbon
– Senyawa yang mengandung oksigen
– Senyawa yang mengandung nitrogen
HIDROKARBON
Senyawa Aliphatik

Alkana
• Merupakan hidrokarbon jenuh karena tidak ada ikatan atom C
rangkap sehingga jumlah atom H nya maksimal
• Bentuk Alkana dengan rantai C1 – C4 pada suhu kamar adalah gas,
C4 – C17 berbentuk cair, dan > 18 pada suhu kamar berbentuk
padat
• Sifat kelarutannya mudah larut dalam pelarut non polar
• Merupakan sumber utama gas alam dan petrolium ( Minyak
Bumi )

11.1
• KEGUNAAN ALKANA :
- Bahan Bakar
- Pelarut
- Sumber Hidrogen
- Pelumas
- Bahan Baku untuk senyawa organik lain
- Bahan Baku industri
Sikloalkana
Sikloalkana mempunyai rumus molekul CnH2n. Atom-atom
C membentuk cincin. Sikloalkana sederhana diberi nama
dengan menambah awalan siklo- pada nama alkana
asiklik dengan jumlah atom C yang sama.
Alkena
• Merupakan Hidrokarbon tak jenuh ikatan
rangkap dua
• Alkena disebut juga olefin ( pembentuk minyak )
• Sifat fisiologis lebih aktif ( sbg obat tidur )
• Mempunyai sifat yang sama dengan alkana, tapi
lebih reaktif
• Sifat-sifat : Gas tidak berwarna,dapat
dibakar,bau yang khas,eksplosif dalam udara
• Terdapat dalam gas batu bara biasa pada proses
“ cracking “
• KEGUNAAN ALKENA :
- Dapat digunakan sebagai obat bius
( dicampur dengan O2 )
- Untuk memasakkan buah-buahan
- Bahan baku industri plastik,karet
sintetik,alkohol dll nya
Alkuna
Senyawa Aromatik

• Senyawa aromatik merupakan bagian terbesar dari senyawa


organik bahan alam, dengan asal-usul biogenetik yang berbeda-
beda.
• Ditemukan luas pada mikroorganisme hingga tumbuhan tingkat
tinggi
• Sebagian berasal dari salah satu dari dua jalur biogenetik, dan
sebagian lagi berasal dari kombinasi kedua jalur biogenetik
• Yang termasuk senyawa aromatik adalah
1. Senyawa Benzena
2. Senyawa dengan sifat kimia seperti Benzena
SENYAWA YANG MENGANDUNG OKSIGEN
• Alkohol: R-OH
• Eter: R-O-R'
O
• Aldehid: RCHO
CH3CH2 C H O
• Keton: RCOR CH3 C CH3
• Asam karboksilat dan turunannya
Asam karboksilat dan turunannya
• Asam karboksilat : RCOOH O

• Klorida asam : RCOCl C OH

• Ester : RCOOR' O
C
• Amida : RCONH2 Cl

O O
C NH C
2 OCH3
SENYAWA YANG MENGANDUNG
NITROGEN
• Amina : RNH2, RNHR', or R3N
• Amida : RCONH2, RCONHR, RCONR2
O

N CH3

CH3 C N
• Nitril : RCN
Peran Zat Kimia organik
di Bidang Industri

Industri yang memanfaatkan zat kimia


organik, baik bahan baku maupun produk
akhir, di antaranya industri tekstil, cat, dan
plastik. Industri tekstil menggunakan zat
kimia organik sebagai zat pewarna dan
bahan baku kain. Selain di bidang industri,
zat kimia organik juga dapat dimamfaatkan
di bidang pertanian, kedokteran dan obat-
obatan.
18
Terima kasih

19

Anda mungkin juga menyukai