Anda di halaman 1dari 7

JAMINAN KESEHATAN

Disusun Oleh :
KEL 8 :

MADANI SIRAIT 23021062


MELIZA FAUZIAH 23021064
ROFIDAH RKT 23021060
SARI WIDYA ASTUT 23021063
AISYAH REFENI 23021061
VIVI SEPDA VITRI 23021065
WILLYA SAPIRA 23021066
SINTA PERMATA DEWI 23021067
 Seorang ibu yang bekerja sebagai guru swasta dan mempunyai jaminan Kesehatan
dari kantornya, mengalami kecelakaan saat membawa motor pada hari minggu saat
ingin menghadiri arisan keluarga di kampungnya. Dan mengalami patah tulang dan
divonis dokter cacat seumur hidup karena kehilangan 1 kaki kiri yang diamputasi.

 Apakah dengan kasus ini jaminan Kesehatan dan jaminan sosial bisa dibayarkan ?
 Jelaskan sesuai peraturan yang berlaku
Jaminan sosial dan jaminan kesehatan bisa di bayarkan

1. Jaminan kesehatan

PP RI No. 82 tahun 2018


PP RI nomor 82 Tahun 2018 Tentang jaminan kesehatan BAB 1 : ketentuan umum

BAB 2 : peserta dan kepesertaan


Pasal 4 : 2 ~> pegawai swasta
Case : ibu tersebut masuk dalam peserta JKN dari kantor bekerja

BAB 3 : Iuran
Pasal 28:3 ~> iuran dibayarkan oleh pemberi kerja (tempat bekerja)

BAB 4 : manfaat yg di jamin


Pasal 46 : setiap peserta berhak mendapat manfaat jaminan kesehatan yang bersifat pelayanan kesehatan
per orangan preventif, kuratif, termasuk pelayanan obat, alkes, dan kebutuhan medis yg di perlukan.
Lanjutan …..

Pasal 47b : 4
Tindakan medis spesialistik baik bedah maupun non bedah sesuai dengan indikasi medis

Pasal 47 nomor 3 : alat bantu kesehatan (potensi alat gerak : kaki palsu) diberikan paling cepat
5 tahun sekali berdasarkan indikasi medis

Bagian 3 tentang koordinasi antar penyelenggara jaminan pasal 53


Nomor 2 : PT. Jasa raharja
Nomor 3 : BPJS membayarkan terlebih dahulu biaya pelayanan kesehatan yg seharusnya
dijamin oleh penyelenggara jaminan lainnya, maka penyelenggara wajib membayarkan biaya
pelayanan kesehatan kepada BPJS
Thank You
SMALL FRESH EDUCATION LECTURE TEMPLATE

Anda mungkin juga menyukai