Anda di halaman 1dari 7

NEGARA

PHILIPINA
Mata kuliah pengolahan dan
penyajian makanan oriental

FAKULTAS PARIWISATA DAN PERHOTELAN


UNIVERSITAS NEGERI PADANG
2018
PROFIL NEGARA
• Luas wilayah : 329.749km persegi
• Ibu kota : Manila
• Bentuk pemerintahan : Republik
• Bahasa : tagalog
• Sebelah timur berbatasan dengan samudra pasifik
sebelah barat berbatasan dengan hongkong
sebelah utara berbatasan dengan negara Taiwan dan selat luzon
sebelah selatan berbatasan dengan indonesia
Iklim dan cuaca serta alam
• Secara astronomis Filipina terletak antara 4 derajat Lintang
Utara - 21 derajat Lintang Utara dan 116 derajat Bujur
Timur - 228 derajat Bujur Timur.
• Bentang alam
Filipina merupakan negara kepulauan, terdiri atas 7.000
pulau. Tetapi hanya sekitar 1.000 pulau saja yang didiami
manusia. Pulau-pulau yang agak besar adalah pulau: Luzon,
Mindoro, Samar, Panay, Negros, Palawan, Leyte, Mindanao,
Masbate, Cebu, dan Pulau Bohol. Pulau terbesar adalah
pulau Luzon di ujung utara dan pulau Mindanao di ujung
selatan.
Masyarakat
Penduduk asli negara ini berlatar belakang Polinesia, yaitu:
Indonesia, Malaysia, dan China. Penduduk Philipina terdiri
dari beberapa suku, diantaranya adalah Philipina, Mostis
(Melayu dan Spanyol), Moro, Negrito dan suku bangsa lain.
Kebanyakan warga Filipina adalah orang Melayu-Polinesia
dan berhubungan erat dengan orang-orang dari Malaysia
dan Indonesia
Budaya makan
• Orang-orang Filipina sangat menyukai budaya makan dan minum
bersama
• Jika ingin menjadi tamu yang baik di Filipina, bersiaplah untuk
menunggu.
• orang-orang Filipina akan memesan berbagai menu makanan dan
berbagi lauk pauk yang ada di meja makan.
• Jika orang asing menjamu tamu Filipina atau teman-temannya, jangan
meninggalkan meja sampai semua orang telah selesai makan.
• Apabila orang asing diundang oleh keluarga Filipina untuk makan malam
bersama di rumah mereka, pastikan untuk tidak duduk di ujung meja
Bumbu dan rempah
• Bumbu basah: paprika, jahe (ginger), bawang putih (garlic), bawang
bombay, kunyit (tumerick).
• Bumbu kering: merica hitam (black pepper), ketumbar (coriander),
asam (tamarind), bay leaves.
• Bumbu olahan:
• Bagoong yaitu pasta dari ikan yang difermentasikan, semacam sambal ikan
dalam botol.
• Takoa yaitu tahu yang merupakan hasil dari nabati, pada masakan orang
Philipina sering digunakan sebagai bumbu.
• Saus ikan
• Cuka
• Patis yaitu sari udang berupa cairan jernih yang ditambahkan ke dalam sup
dan masakan daging sebagai penyedap, sering diletakkan di atas meja.
• Misu yaitu bubur kacang asin seperti tauco tetapi rasanya lebih asin
daripada tauco.
Makanan khas negara filipina

Lechon/Babi
Dinuguan Kinilaw
panggang

Kalderetang Bicol Ekspres

Anda mungkin juga menyukai