Anda di halaman 1dari 17

KONSEP DASAR

AIDA

Tiara Kusumaningtiyas
AGENDA

- Pengertian AIDA
- Penerapan AIDA
- Penerapan AIDA di
Perpustakaan
PENGERTIAN AIDA 3

AIDA adalah rumus yang bisa Anda jadikan pedoman saat


mempromosikan produk. Rumus ini akan memandu Anda
dalam upaya meningkatkan penjualan, mulai dari menarik
perhatian calon konsumen hingga mengajak mereka
untuk membeli produk.

AIDA adalah model yang digunakan dalam pemasaran untuk


menggambarkan langkah-langkah yang dilalui pelanggan
dalam proses pembelian suatu produk.

AIDA adalah akronim dari Attention, Interest,


Desire dan Action.
4

Mempertahankan Menciptakan
Minat Hasrat

Elias St. Elmo Lewis

Menimbulkan
Menarik Perhatian
Tindakan

AIDA
PENERAPAN AIDA 5

• Memancing perhatian calon konsumen.


Atention
• Membahas permasalahan calon konsumen
Interest untuk menarik minat mereka

• Menawarkan produk Anda sebagai solusi.


Desire
• Mengajak mereka untuk melakukan
Action pembelian sekarang juga.
ATTENTION 6

Apa kesan kalian terhadap gambar tersebut???

Ya, betul sekali. Tujuan konten ini bukan untuk


promosi atau mendorong penjualan. Fokusnya hanya
satu, yaitu: menarik perhatian.
Hal ini bisa dilihat dari tulisan dan gambar konten yang
mengundang respon para pembaca. Apalagi, didukung
dengan caption yang mengajak audiens untuk beramai-
ramai tag akun lain di kolom komentar.

Nah, konten hiburan seperti inilah yang kerap


dimanfaatkan untuk menarik perhatian calon
konsumen.

Anda bisa menggunakan cara ini juga di berbagai


media, seperti artikel blog, video,
infografis, dan postingan media sosial.
INTEREST 7

Sekarang, kita perlu menarik minat mereka.


Tapi, bukankah setiap orang punya minat yang
berbeda-beda? Benar. Oleh karena itu, Anda perlu
tahu apa permasalahan yang dialami target pasar
Anda.
Dengan membahas masalah yang mereka alami,
brand Anda berarti paham apa yang mereka
butuhkan. Hal ini akan menarik minat mereka.
Salah satu contohnya adalah yang dilakukan
oleh Traveloka. Berikut adalah artikel yang
mereka buat untuk membahas salah satu
permasalahan utama yang dihadapi oleh para
traveler, yaitu keterbatasan budget alias dana
DESIRE 8

“Xiaomi Viomi V2 Pro adalah robot vacuum cleaner yang dilengkapi


dengan teknologi fixed point scanning dan map memory function.
Komponennya lengkap dengan 560 ml water tank dan 10 set sensor.
Dengan membeli 1 unit, Anda akan mendapat 1 set robot vacuum
cleaner, kotak pasir, dan juga lap pel”

“Masih jaman nyapu dan ngepel sendiri? Xiaomi Mijia 1C adalah


vacuum cleaner otomatis yang siap membuat rumah Anda tetap
bersih walau Anda tak punya waktu untuk bersih-bersih.
Alat ini dilengkapi dengan sistem visual dynamic navigation untuk
menjangkau seluruh sudut rumah Anda, bahkan termasuk di bawah
kasur dan sofa!”
9

Penawaran yang fokus pada fitur hanya menjelaskan isi


produk. Jika calon pembeli tidak familiar dengan fitur-fiturnya,
tentu mereka tak akan paham apa manfaat yang ditawarkan
produknya.

Lain halnya dengan penawaran yang berfokus pada


manfaat. Calon pembeli bisa langsung mengerti kenapa
mereka butuh produk tersebut. Mereka juga tahu jelas manfaat
yang ditawarkan produknya.
Oleh karena itu, selalu jelaskan manfaat dari setiap fitur yang
ditawarkan. Sehingga, calon konsumen bisa tahu apakah
produknya bisa jadi solusi atas permasalahan yang mereka
alami.
ACTION 10

Seperti yang Anda lihat, mereka menawarkan harga promo


(Hanya dengan Rp.48.000!). Setelah itu, mereka juga
menjelaskan batas periode promonya (Promo berlangsung
hingga tanggal 31 Mei 2020). Ini tentu akan mendorong calon
pembeli untuk segera melakukan transaksi.
Untuk memudahkan audiens dalam mendapatkan informasi
lebih lengkap atau langsung melakukan pembelian, J.CO tak
lupa mengarahkan audiens untuk mengunjungi website utama
mereka.
PENERAPAN AIDA DI CAPTION MEDIA SOSIAL 11

Mari kita bedah satu per satu isi captionnya!


1.Pada kalimat pertama, Eiger menggunakan
kalimat attention yang berisi manfaat produk. (Tas laptop
15” namun tetap ringkas)
2.Selanjutnya, mereka menarik interest dengan
menjelaskan bahwa calon konsumen bisa mendapatkan tas
bermuatan laptop 15” dengan diskon spesial.
3.Agar pembaca tergugah untuk membeli,
kalimat desire menjelaskan berbagai fitur produknya.
Mulai dari kompartemen laptop yang luas, hingga
modelnya yang cocok untuk sekolah atau kuliah.
4.Pada akhirnya, pembaca diajak untuk
langsung action dengan mengunjungi website mereka.
Ajakan ini diperkuat dengan adanya promo cashback bagi
para pembeli.
PENERAPAN AIDA DI PERPUSTAKAAN 12
PENERAPAN AIDA DI PERPUSTAKAAN 13
PENERAPAN AIDA DI PERPUSTAKAAN 14
SUMBER REFERENSI

https://www.niagahoster.co.id/blog/aida/
https://panduanim.com/aida-copywriting/
https://www.ekrut.com/media/aida-adalah
https://www.researchgate.net/publication/352789685_Analisis
_Elemen_AIDA_Pada_Media_Sosial_Instagram_Sebagai_Me
dia_Promosi_Perpustakaan_di_Dinas_Arsip_dan_Perpustakaa
n_Kabupaten_Bandung
Carilah contoh promosi di Perpustakaan
Misalkan promosi di Perpus unair,
Perpusnas dll

Identifikasi konsep AIDA dalam promosi


tersebut dalam waktu 30 menit, kemudian
presentasikan
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai