Anda di halaman 1dari 9

Penjumlahan dan Pengurangan

Pecahan

Disusun oleh :
TUJUAN
PEMBELAJARAN
• Peserta didik dapat menyelesaikan
oprasi hitung tambah, kurang,
Pengertian Pecahan
Jika sebuah kue dibagi menjadi dua bagian yang sama seperti
gambar dibawah maka setiap bagian adalah 1 bagian dari
seluruhnya. 2

Jika kue dibagi menjadi empat bagian yang sama seperti gambar
dibawah, maka setiap bagian adalah 1 bagian dari seluruhnya.
4

1/4 1/4
1/2
1/2 1/4 1/4

1 1
Bilangan dan disebut pecahan. Jadi pecahan adalah suatu
2 4
bilangan yang berbentuk a , dimana a dan b bilangan bulat serta
b
b ≠ 0, a disebut pembilang dan b disebut penyebut. Pada
pecahan 1 ,angka 1 disebut pembilang dan 2 disebut penyebut
2
Pejumlahan dan Pengurangan pada Pecahan
1. Penjumlahan
Dengan menggunakan daerah yang diarsir pada lingkaran,
penjumlahan pecahan dapat dinyatakan sebagai berikut :

ditambah menjadi

+ 1/4 = 3/4
2/4

ditambah menjadi

3/6 + 2/6 = 5/6


Dari contoh di atas, ternyata hasil penjumlahan pecahan-
pecahan yang memiliki penyebut sama dapat diperoleh dengan
cara menjumlahkan pembilang-pembilangnya, sedang
penyebutnya tetap. Menentukan hasil penjumlahan pecahan
disebut juga menyerderhanakan pecahan
Perhatikan contoh berikut!!!!
Tentukan hasil penjumlahan pecahan-pecahan berikut!!
5 6 10 29
1.   .... 2.   ...
12 12 50 50

Jawab :

1. 5  6  5  6  11
12 12 12 12

2. 10  29  10  29  39
50 50 50 50
Catatan:
Jika pecahan-pecahan yang akan dijumlahkan ataupun
dikurangkan memiliki penyebut yang berbeda, terlebih
dahulu disamakan penyebutnya dengan menggunakan
KPK dari penyebut-penyebutnya. Seperti contoh
dibawah ini
Tentukan
1. 1 3
hasil penjumlahan
2 4 pecahan-pecahan berikut ini!!
  .... 2.   .....
4 8 10 3

Jawab
1. 1 3:
 
2 3
 
5
4 8 8 8 8 (KPK dari 4 dan 8 adalah 8 )

2. 2 4 6 40 46 16
    1 (KPK dari 3 dan 10 adalah 30 )
10 3 30 30 30 30
2. Pengurangan
Dengan menggunakan daerah yang diarsir pada persegi,
penjumlahan pecahan dapat dinyatakan sebagai berikut :

dikurangi menjadi

5/8 − =
3/8 2/8

Dari contoh diatas seperti halnya pada penjumlahan bahwa


pengurangan pecahan yang memiliki penyebut yang sama
dilakukan dengan cara mengurangi pembilang, sedangkan
penyebutnya tetap. Pada operasi pengurangan jika
penyebutnya berbeda maka terlebih dahulu disamakan
penyebutnya dengan cara mencari KPK dari penyebut-
penyebutnya.
Contoh :
Tentukan hasil pengurangan dari pecahan-
pecahan berikut
5 2 2. 2  1  ...
1.   ...
9 9 5 6

Jawab
1. 5  2  5  2  3
9 9 9 9

2. 2  1  12  5  7 (KPK dari 5 dan 6 adalah 30 )


5 6 30 30
Latihan
Tentukan hasil penjumlahan dan
pengurangan dari pecahan-pecahan berikut:
1. 3 1 2
   .....
6 4 12
2. 2 3 2
   ......
5 4 10

3. 1  1  1  ........
2 4 16

Anda mungkin juga menyukai