Anda di halaman 1dari 10

Pola Hidup

Mengosumsi
Makanan dan
Minuman Sehat
PEMBAHASAN
Sumber Makanan Dan Minuman Sehat
Bagi Tubuh
Zat Gizi Yang Dibutuhkan Tubuh
Manfaat Dari Mengonsumsi Makanan Dan
Minuman Sehat
Faktor-Faktor Yang Mendukung Pola
Hidup Sehat
Latar Belakang
Makanan bukanlah sekedar untuk mengenyangkan perut.
Tubuh juga memerlukan zat gizi yang cukup untuk membantu
pertumbuhan jika masih dalam usia pertumbuhan, membantu
regenerasi sel dan menyembuhkan luka, untuk memproduksi
energi gizi aktivitas tubuh, dan lain sebagainya. Tetapi seiring
dengan perkembangan zaman, perubahan gaya hidup
masyarakat telah mempengaruhi pola makan dan kesehatan.
SUMBER MAKANAN DAN MINUMAN
SEHAT BAGI TUBUH
Makanan dan Minuman sehat adalah makanan dan minuman
yang mengandung tri guna makan dan minum. triguna makan
dan minum adalah makanan dan minuman yang mengandung
tiga kegunaan yaitu : sebagai zat pembangun, sebagai zat
pengatur dan sebagai zat tenaga.

Makanan dan minuman sehat biasanya di sebut sebagai


makanan empat sehat lima sempurna.
Apa saja sih 4 Sehat Lima
Sempurna ??
Lauk - Pauk
Makanan Pokok
Lauk pada makanan memiliki fungsi untuk
memenuhi kebutuhan zat pembangun pada
Makanan utama berfungsi sebagai tubuh.
sumber tenaga bagi tubuh untuk dapat
mampu malakukan aktifitas sehari-hari.
Buah - Buahan
Sayur - Mayur Mirip dengan sayur mayur, buah-
buahan pada makanan memiliki fungsi
Sayur-sayuran pada makanan untuk memenuhi kebutuhan zat
memiliki fungsi untuk memenuhi pengatur pada tubuh.
kebutuhan zat pengatur pada tubuh
Susu
Susu sebagai pelengkap di mana tidak ada kewajiban
atau keharusan kita untuk mengkonsumsi atau
meminumnya.
Zat Gizi Yang Dibutuhkan Oleh Tubuh

Zat gizi yang terkandung dalam makanan memang tidak sempurna,


maksudnya ada jenis makanan yang tidak mengandung zat gizi yang
diperlukan oleh tubuh. Maka dari itu kita juga harus melengkapi zat gizi
tersebut dari jenis makanan yang lain. Keterangan tadi juga berarti ada saling
ketergantungan antara zat gizi. Misal,zat mangan (Mn) didalam tubuh
kurang, maka vitamin A juga tidak dapat dimanfaatkan secara optimal.
Vitamin dalam makanan juga harus diengkapi dengan pemenuhan kebutuhan
energi. Pemenuhan kebutuhan energi tersebut dapat dilengkapi dengan
mengkonsumsi makanan yang mengandung protein,karbohidrat dan lemak.
Manfaat Mengosumsi
Makanan Dan Minuman
Sehat
Menjaga berat badan tetap ideal, sehingga anak
terhindar dari risiko obesitas dini.

Mendukung pertumbuhan anak, termasuk


menunjang pertumbuhan tulang dan gigi serta
membuat anak tetap aktif.

Menunjang perkembangan otak, misalnya melalui


gizi yang terkandung dalam ikan.

Mencegah anak mengalami gizi buruk yang


berujung pada pertumbuhan kerdil alias stunting.
Fa k t o r F a k t o r Y a n g
k u n g P o l a H i d u p
Mendu
Se h a t
Kualitas Sirkulasi Kebersihan Tubuh Pola Makan Yang Waktu Istirahat Yang
Udara Seimbang Cukup
Tubuh memerlukan udara Jika daya tahan tubuh kurang Pola makanan sehari-hari perlu tubuh tetap butuh tidur untuk
bersih yang berkualitas agar prima, seseorang bisa jatuh dijaga dengan porsi makan mengistirahatkan fungsi organ
fungsi organ tetap optimal. sakit. Meski terlihat bersih, yang terkendali. Selain itu, agar metabolisme tetap
Oleh karena itulah, perhatikan biasakan diri untuk mandi dua sebaiknya konsumsi makanan optimal.
sirkulasi udara dengan kadar kali sehari untuk menghindari dengan komposisi karbohidrat,
oksigen berkualitas. bakteri dan kuman yang lemak, protein, vitamin, dan
berbahaya bagi kesehatan. serat yang cukup.
Sekian yang bisa saya
sampaikan, saya pamit
undur diri karena kalo maju
dia nggak peka, terima
kasih.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai