Anda di halaman 1dari 7

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK

SISTEM PENGAJUAN CUTI KARYAWAN

Adri Listianto 9 11 2 3 0 0 1

Hisyam Husein 9 11 2 3 0 1 2

Muhamad Fauzi Irawan 9 11 2 3 0 1 5

Dosen Pengampu : D r. I h s a n J a t n i k a , S T, M M S I
FITUR YANG DIHARAPKAN
• Pengajuan Cuti Online:
– Memungkinkan karyawan untuk mengajukan cuti secara online melalui platform yang telah
disediakan.
• Manajemen Persetujuan:
– Memungkinkan atasan langsung dan bagian sumber daya manusia untuk menyetujui atau menolak
pengajuan cuti.
• Sisa Cuti:
– Menyajikan informasi tentang sisa cuti yang masih tersedia untuk setiap karyawan.
• Histori Pengajuan Cuti:
– Memberikan riwayat pengajuan cuti karyawan untuk referensi dan audit.
SYSTEM REQUEST
ELEMEN DESKRIPSI
Business Need Meningkatkan loyalitas pegawai
Meningkatkan produktifitas pegawai
Meningkatkan kualitas pegawai
Mengurangi kesalahan kerja pegawai
Meningkatkan efisiensi kerja
Meingkatkan kesejahteraan pegawai
Business Requirements Fitur registrasi, login, dan logout
Fitur pengajuan dan approver data cuti pegawai
Fitur history cuti pegawai
Fitur jenis cuti pegawai
Fitur cetak cuti bulanan dan tahunan
Tangiable Efisiensi Administrasi
Peningkatan Keterjangkauan Informasi
Peningkatan Kepuasan Karyawan
Intangiable Meningkatnya Motivasi dan Keterlibatan
Peningkatan Citra Perusahaan
USE CASE DIAGRAM

Berikut adalah diagram use case


yang mencakup fungsionalitas utama
dalam Sistem Pengajuan Cuti Karyawan
PENJELASAN USE CASE
AKTOR USE CASE
Karyawan Mengajukan Cuti
Melihat Riwayat Cuti
Atasan Semua yang dilakukan Aktor Karyawan
Menyetujui Cuti
Membatalkan Pengajuan Cuti
Fungsi SDM Semua yang dilakukan Aktor Karyawan
Melihat Rekap Pengajuan Cuti
Mengetahui Pengajuan Cuti
Kepala Divisi SDM Semua yang dilakukan Aktor Karyawan
Membatalkan Pengajuan
CLASS DIAGRAM

Anda mungkin juga menyukai