Anda di halaman 1dari 25

Aplikasi Perkantoran

Dea Andini Andriati, S.Kom., M.M.S.I

Mengenal
MS. Word
Microsoft Office yang biasa sering di gunakan untuk pengelolahan teks, pengelolahan
dokumen, laporan dan lain sebagainya yang cukup lengkap dan lebih otomatis.

Ms.Word
Manfaat dan Fungsi

Memudahkan Menghemat Kertas


menyelesaikan
Pekerjaan

Menghemat Waktu Membantu


mengolah Kata
Memulai Penggunaan Ms.Word
01
Klik All Programs

02
Gambar Tampilan Awal Program Word 2013
Klik Start Menu

Cari dan Buka


Microsoft Office

04
Start!
03

Klik Microsoft
Word
Memulai MS. Word

Pilih Blank Document, untuk membuat dokumen baru dengan lembar kerja
yang masih kosong
Memulai MS. Word

Dengan Template
Tools Pada Ms. Word
Tools Pada Ms. Word
Tools Pada Ms. Word
Tools Pada Ms. Word
Tools Pada Ms. Word
Menyiapkan
Dokumen

13
Pengaturan
Halaman Dokumen

Notes!
Sebelum memulai mengetik teks, sebaiknya
mengatur properti terlebih dahulu. Karena akan
mempengaruhi hasil cetakan.

Contoh kotak dialog Page Setup


Batas (Margin) Halaman
Pengaturan Teks
Dokumen
16
Pengaturan Teks
MENGHAPUS TEKS MENYALIN (COPY)
(Copy / Ctrl+C) teks, setelah teks
Tombol Backspace
diblok, klik tombol .
Tombol Delete Ctrl+Backspace
Ctrl + delete MEMBLOK TEKS

Tombol Ctrl + Shift + (untuk


memblok sebuah kata yang
berada di depan kursor.
Tekan tombol Ctrl + Shift +
MENGGUNTING (CUT) MENEMPEL (PASTE) (untuk memblok sebuah kata
yang berada di belakang kursor.
(Cut / Ctrl+X) teks, klik tombol , (Paste / Ctrl+V) teks, klik tombol
teks terblok akan hilang. , maka teks akan ditempelkan
pada lokasi tergantung dari letak
kursor.

17
Memformat Teks

Berisi perintah untuk mengatur jenis font, ukuran font , ukuran teks diperbesar atau
diperkecil) ,
Size (menentukan ukuran huruf),
Increase Font Size (memperbesar ukuran teks, tekan beberapa kali) ,
Decrease Font Size (memperkecil ukuran teks, tekan beberapa kali).
Memformat
Paragraph
Menggunakan
Autoformat
1. Klik Tab File, kemudian pilih dan klik Options.
kotak dialog Word Options akan ditampilkan.

2. Pada navigation pane yang ada pada kotak dialog


tersebut, pilih dan klik Proofing. Kotak dialog Word
Option - Proofing akan ditampilkan.

3. Pada area AutoCorrect Options. pilih dan klik


AutoCorrect Options. kotak dialog AutoCorrect akan
ditampilkan.

4. Pada kotak dialog AutoCorrect, klik tab AutoFormat As


You Type
Menggunakan
Autoformat
Pada area Replace As You Type, beri tanda atau klik kotak cek
berikut ini :
➧ "Straight quotes" with "smart quotes", Word akan
mengubah secara otomatis tulisan "contoh" menjadi "contoh".
➧ Fractions (1/2) with fraction character (½), akan mengubah
secara otomatis tulisan 1/2 menjadi ½.
➧ *Bold* and _italic_ with real formatting, Word akan
mengubah secara otomatis teks yang diapit tanda *menjadi tebal
(bold) dan yang diapit tanda _ menjadi miring (italic).
➧ Internet and network paths with hyperlinks, untuk mengubah
teks yang berupa link menuju situs Web atau alamat e-mail
tertentu sebagai hiperlynks.
➧ Ordinals (1st) with superscript, Word akan mengubah
secara otomatis tulisan 1st menjadi 1st
➧ Hyphens (--) with dash (__), untuk membuat suatu garis
tunggal atau ganda yang membentang dari margin kiri ke
margin kanan,
Mematikan fasilitas
pemeriksaan ejaan
Untuk langkahnya sama seperti
mengaktifkan Autocorrect
Hanya disini kolom “Replace Text
As You Type” tidak di ceklis
Thanks!
Does anyone have any questions?
Latihan 1. : Mengetik
Ketik naskah dengan hasil akhir seperti di bawah ini. Setelah selesai simpan dengan nama LATIH WORD 1

Program pengolah kata yang populer pada saat ini adal 4, yaitu Wordstar (WS), Word Perfect (WP), Chiwriter (CW) dan
Microsoft Word 2003. dari kelima program pengolah kata ini, bagi para pemakai yang pernah belajar salah satu akan
mengatakan bahwa yang dipelajarinya itu adalah yang terbaik, demikian pula para pemakai yang lain yang
menggunakan program yang berbeda akan mengatakan bahwa program yang dipelajarinya itu adalah yang terbaik. Akan
LATIHAN

tetapi bagi mereka yang pernah mempelajari keempat program di atas akan mengatakan “Microsoft Word 2003” adalah
program yang lebih unggul.

Microsoft Word 2003 adalah program pengolah kata yang berbasis Windows, dimana dalam proses pengolahannya akan
mempermudah para pemakai karena menu-menunya ditampilkan dalam bentuk gambar atau tollbar. Lain halnya dengan
ketiga program di atas harus banyak menghafal menu.

Para pemakai awal yang belum pernah mengenal tiga program di tas dapat mengikuti dengan baik asalkan ada niat dan
kemauan yang keras. Tetapi dengan belajar ketiga program sebelumnya akan membantu dan menambah pengetahuan.
Petunjuk
a) Membuat file baru dalam bentuk Blank Document.
b) Atur layout dokumen seperti dibawah ini.

c) Ketik teks Latihan 1 pada halaman sebelumnya


d) Ubah Paragraph 1 dengan font : Arial Black , Size : 14 , Center Alignment, Spasi Baris : 1,5
e) Ubah Paragraph 2 dengan font : Arial, Size : 15, Align Right , Spasi Baris : 2
f) Ubah Paragraph 3 dengan font : Times New Roman, Size : 12, Justify, Spasi Baris : 1
g) Simpan File dengan Nama (Latihan 1_NamaMahasiswa)
h) Kirim Tugas ke email :emailtugasdea@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai