Anda di halaman 1dari 16

Tekanan Darah Tinggi

(HIPERTENSI)

Normaliyanti
11194692110115

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


FAKULTAS KESEHATAN
UNIVERSITAS SARI MULIA
BANJARMASIN
2021
Apa yang dimaksud dengan Tekanan
Darah Tinggi ?

Tekanan Darah
Tinggi /Hipertensi
adalah Tekanan
darah diatas
140/90 mmHg
Apa yang dimaksud dengan Tekanan
Darah Tinggi?
Hipertensi adalah tekanan darah tinggi yang bersifat tidak normal dan
diukur paling tidak pada tiga kesempatan yang berbeda. Secara umum,
seseorang dianggap mengalami hipertensi apabila tekanan darahnya
lebih tinggi dari 140/90 mmHg (Elizabeth dalam Ardiansyah2018).
Apa saja faktor penyebab timbulnya Tekanan Darah Tinggi

Ayo sama-
sama jaga
kesehaatan
Keturunan
Usia
Apa saja faktor penyebab timbulnya Tekanan
Darah Tinggi ?
Faktor-faktor yang diduga berkaitan dengan
berkembangnya hipertensi esensial diantaranya
( Ardiansyah,M. 2018) :
1. Genetik (Keturunankemungkinan besar akan
cenderung mengalami hipertensi)
2. Usia (Usia 40-59 th cenderung mengalami
hipertemsi karena kondisi tubuh mulai
menurun dan rentang mengalami penyakit
kronis)
3. Jenis kelamin (Penurunan hormon estrogen
dialami perempuan akan meningkatkan resiko
hipertemsi)
4. Diet tinggi garam atau kandungan lemak
(Garam menyebabkan penumpukan cairan
dalam tubuh sehingga mengakibatkan tekanan
darah dan kurangi memakan yang
Apa saja gejala dari penyakit hipertensi?

Pusing

Sakit Leher
Marah Susah Tidur

Sakit Dada

penglihatan kabur mudah lelah merasa gelisaah

Mari kenali diri


Gejala
GEJALA
Gejala umum yang terjadi pada penderita hipertensi antara
lain

• penurunan penglihatan (penglihatan kabur),


• jantung terasa berdebar-debar,
• merasa sakit kepala yang disertai rasa berat pada bagian
tengkuk tubuh, bahkan terkadang juga disertai mual
muntah, selain itu telinga merasa berdenging,
• pasien juga merasa gelisah tidak seperti biasanya,
• merasa nyeri di bagian dada,
• merasa lebih mudah lelah meskipun pada aktifitas yang
ringan,
• muka terlihat memerah serta terkadang mengalami
mimisan (Sari, 2017).
Komplikasi apa yang akan terjadi?

Penya
Strok Mata kit
e jantun
g
Komplikasi apa yang akan terjadi?

Komplikasi akibat hipertensi menurut Shanty (2016) antara lain:


1. Stroke (Hipertensi menyebabkan tekanan yang lebih besar pada
dinding pembuluh darah, sehingga dinding pembuluh darah
menjadi lemah dan pembuluh darah rentan pecah).
2. Mata (Menyebabkan penyakit kerusakan retina (vascular
retina), yang terjadi karena adanya penyempitan atau
penyumbatan pembuluh arteri di mata).
3. Penyakit jantung (Peningkatan tekanan darah sistemik
meningkatkan resistensi terhadap pemompaan darah dari
ventrikel kiri, sebagai akibatnya terjadi hipertropi ventrikel
untuk meningkatkan kekuatan kontraksi).
Apa yang harus dilakukan jika
mengalami tekanan darah tinggi

1. Menjaga pola makan


2. Minum obat anti darah tinggi
3. Turunkan kelebihan berat badan
4. Istirahat yang cukup
5. Olahraga
Makanan Yang Dihindari

1. Makanan yang tinggi garam


2. Makanan yang berlemak
3. Makanan cepat saji kemasan
dalam kaleng
4. Makanan yang banyak
mengandung gula
Makanan yang menurunkan darah tinggi

Pisang semangka

Add Text
Easy to
change
colors,
photos and
Daun Text.

sirsak

Timu
Buah
n
naga Ingin memakan
yang mana ya?
Makanan yang menurunkan darah tinggi
1. Pisang ambon banyak mengandung natrium,
tetapii banyak mengandung kalium serta vitamin
B6, vitamin C vitamin E. Vitamin E dan kalium
tersebut berkhasiat menurunkan tekanan darah
tinggi
2. Mengonsumsi semangka secara teratur dapat
membanttu menurunkan hipertensi. Karena
semangka mengandung L-citrulline dan inilah zat
yang membantu menurunkan tekanan darah.
3. Mentimun mengandung magnesium, kalium, serat,
dan tinggi air. Kandungan kalium dalam mentimun
dapat mempertahankan kadar sodium dalam tubuh
untuk mencegah aterosklerosis mempengaruhi
pengaturan tekanan darah.
4. Buah naga kaya akan protein dan vitamin C dan B1
serta riboflavin.
PENGOLAHAN DAUN SIRSAK

Cara merebus daun sirsak:

1. Siapkan 7-10 daun sirsak


2. Siapkan 2 gelas air (250 ml)
3. Masukkan air dan daun
sirsak kepanci hingga
mendidih, rebus hingga
menjadi 1 gelas
4. Minum rebusan daun sirsak
3x daalam seminggu

Dwi Risty, dkk (2019)


Kandungan Daun Sirsak

Daun sirsak memiliki antioksidan yang dapat menangkal


radikal bebas, sama halnya dengan bahan alami lainnya,
antioksidan ini dapat melenturkan dan melebarkan
pembuluh darah serta menurunkan tekanan darah.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai