Anda di halaman 1dari 4

TUGAS KELOMPOK 21 A

Materi:
Penanggulangan PTM Terpadu di FKTP (Penyakit
Jantung dan Pembuluh Darah)
Studi Kasus :

 Soal : 1. laki laki 36 tahun dating ke tempat kerja saudara


dengan keluhan tdk nyaman didada yg tembus ke
punggung. dirasakan 1 jam setelah bekerja bakti Bersama
teman2nya. riw DM (+) riw merokok aktif. TD 90/60
mmhg, nadi 58 Spo2 90%.Apa yg dilakukan saudara pd
pasien ini sebagai assumes awal dan assesmen lanjutanya.
Tindakan yang dilakukan :
1. Menstabilkan kondisi pasien /Tindakan ABC
- melonggarkan pakaian - dilakukan pemeriksaan vital sign
- dilakukan oksigenasi 3-4 lpm
- pemasangan iv line (loading RL)
- pemeriksaan darah rutin dan kimia darah
- pemasangan ekg
Jika didapatkan hasil st depresi atau st elevasi diberikan aspilet 4 tab
(isdn tdk diberikan karena tekanan darah pasien rendah)
Jika didapatkan ekg normal,dilakukan observasi dan evaluasi ulang
15-20 menit
2. menghubungi sisrute rumah sakit rujukan
3. Jika sudah didapatkan rujukan
dipersiapkan :
- Informed consent rujukan
- ambulance
- peralatan medis menuju tempat rujukan (oksigen dll.
Thank You

Anda mungkin juga menyukai