Anda di halaman 1dari 21

KALA I PERSALINAN

BAB 2

KALA I PERSALINAN

Inisiasi Persalinan dan

Pengenalan Awal Penyulit atau Komplikasi

7/16/2013

HJ. TASKINIH, SST

TUJUAN SESI PASPAD.


Menjelaskan batasan Persalinan dan fase-fase
dalam Kala I persalinan Memahami cara langkah anamnesis, pemeriksaan fisik, Menjelaskan Persiapan Asuhan Kala I Pesalinan Memberikan Asuhan Sayang Ibu selama Kala I Menggunakan dan analisis pada Partograf Mengenali secara dini berbagai penyulit dan membuat PKK tepat waktu dan optimal
7/16/2013 HJ. TASKINIH, SST 3

Persalinan Normal
Proses pengeluaran buah kehamilan
cukup bulan ( Bayi, Plasenta dan Selaput Ketuban), presentasi kepala ( Posisi belakang kepala), dari rahim ibu, melalui jalan lahir, dengan tenaga ibu sendiri

7/16/2013

HJ. TASKINIH, SST

PERSALINAN KALA I
DIMULAI SEJAK TERJADINYA HIS ADEKUAT SERVIK MEMBUKA, HINGGA PEMBUKAAN LENGKAP (10.CM

7/16/2013

HJ. TASKINIH, SST

TANDA INPARTU
HIS SUDAH TERATUR, FREKUENSI
MINIMAL 2 KALI DALAM 10 MENIT PENIPISAN DAN PEMBUKAAN SERVIKS KELUAR CAIRAN DARI VAGINA BERBENTUK LENDIR CAMPUR DARAH

7/16/2013

HJ. TASKINIH, SST

HIS ADEKUAT
HIS TERATUR MINIMAL 2 KALI
DALAM 10 MENIT, 40 UTERUS MENGERAS SAAT KONTRAKSI, TIDAK ADA CEKUNGAN BILA DITEKAN SERVIKS MEMBUKA

7/16/2013

HJ. TASKINIH, SST

FASE KALA I PERSALINAN


Fase laten Dimulai dari awal kontraksi hingga pembukaan mendekati 4 cm Kontraksi mulai teratur tetapi lamanya masih diantara 20-30 detik Tidak terlalu mules
7/16/2013 HJ. TASKINIH, SST

Fase aktif Kontraksi diatas 3 kali dalam 10 Lamanya 40 detik atau lebih dan mules Pembukaan 4 cm hingga lengkap Penurunan bagian terbawah janin
8

LANGKAH-LANGKAH PEMERIKSAAN FISIK


Cuci tangan sebelum melakukan tindakan Bersikap ramah, sopan & tentramkan hati ibu Minta ibu mengosongkan kandung kemih Nilai kesehatan dan KU Nilai tanda-tanda vital ibu Lakukan Pemeriksaan Abdomen Lakukan Pemeriksaan Dalam
7/16/2013 HJ. TASKINIH, SST 9

ANAMNESIS
Indentifikasi Klien Gravida, Para, Abortus, Anak hidup HPHT Taksiran Patus/Persalinan Riwayat Penyakit ( Sebelum, Selama
Kehamilan) termasuk Alergi Riwayat Persalinan yang lalu Riwayat Penyakit keluarga
7/16/2013 HJ. TASKINIH, SST

10

PEMERIKSAAN FISIK
A.
PEMERIKSAAN ABDOMEN Menetukan tinggi Fundus Utari Menentukan Presentasi dan letk janin Menentukan penurunan bagian bawah janin Memantau denyut jantung janin Menilai kontraksi Uterus

B. TEKANAN DARAH IBU, NADI, & SUHU


7/16/2013 HJ. TASKINIH, SST 11

Penurunan bagian bawah janin


PEMERIKSAAN LUAR = 5/5 PEMERIKSAAN DALAM KETERANGAN Kepala diatas PAP, mudah digerakkan H I II (ST -2) Sulit digerakkan, Bagian terbesar kepala belum masuk panggul

= 4/5

= 3/5

H II-III (ST -1)


H III + (ST. 0) H III IV (ST +1 (2) )

Bagian terbesar kepala belum masuk panggul


Bagian terbesar kepala sudah masuk panggul Kepala di dasar panggul

= 2/5

= 1/5

= 0/5

H IV (ST +3)
HJ. TASKINIH, SST

Di Perineum

7/16/2013

12

PERIKSA DALAM
Tentukan konsistensi dan
pendataran serviks Mengukur besarnya pembukaan Menilai selaput ketuban Menentukan presentasi dan seberapa jauh bagian bawah telah melalui jalan lahir Menentukan denominator.

1. Bidang Hodge I :Promontorium pinggir atas sifisis 1. Bidang Hodge II: pinggir bawah simfisis 2. Bidang Hodge III: spina Ischiadika 3. Bidan Hodge IV:ujung cocygeus
13

7/16/2013

HJ. TASKINIH, SST

RIWAYAT YANG HARUS DIPERHAIKAN


1. Pernah Bedah Sesar 2. Riwayat Perdarahan per vagina berulang 3. Prematuritas atau tidak cukup bulan 4. Ketuban pecah diserti mekoneum kental 5. Ketuban pecah lama ( > 12 jam) 6. Ketuban pecah pada persalianan < bulan 7. Iketerus 8. Anemia berat 9. Tanda gejala Infeksi 10. Pre-eklampsia / Hipertensi dalam Kehamilan
7/16/2013 HJ. TASKINIH, SST 14

RIWAYAT .
11. Tinggi fundus Uteri 40 cm atau lebih 12. Gawat janin 13. Primipara fase aktif kala I persalinan kepala jani 5/5 14. Preseentasi bukan belakang kepala 15. Presentasi majemuk ( Ganda) 16. Kehamilan ganda 17. Tali pusat menumbung 18.Syok atau keadaan umum jelek 19. Inersia uteri atau fase laten memanjang 20. Partus lama atau Kasep.
7/16/2013 HJ. TASKINIH, SST 15

PERSIAPAN ASUHAN PERSALINAN


A. B.
PERSIAPAN RUANGAN : Ruangan yang cukup hangat Sumber air mengalir cukup Kamar mandi yang bersih Ruang Persalinan & bayi yang bersih ( meja Resusitasi) Cahaya/penerangan yang cukup PERALATAN PENUNJANG / UNTUK: Untuk kebersihan diri Untuk PI Bahan-bahan linen C. PERALATA/OBAT-OBATAN Alat-alat untuk partus/resusitasi Obat-obatan D. PERSIAPAN RUJUKAN Fasilitas Kesehatan yang lengkap BAKSOKU Do
7/16/2013 HJ. TASKINIH, SST 16

KONSEP SAYANG IBU


PERSALINAN FUNGSI BIDAN :
PROSES ALAM

TIDAK INTERVENSI BILA TIDAK DIBUTUHKAN

PERSALINAN NORMAL
7/16/2013 HJ. TASKINIH, SST 17

PENATALAKSANAAN PERSALINAN NORMAL

DETEKSI DINI PENYULIT NORMAL NORMAL

INTERVENSI BILA PERRLU


ASUHAN SAYANG IBU AMAN & NYAMAN

7/16/2013

HJ. TASKINIH, SST

18

ASUHAN SAYANG IBU SELAMA PERSALINAN KALA I

DUKUNGAN EMOSIONAL PENGATURAN POSISI CUKUP ASUPAN CAIRAN DAN NUTRISI KEBERSIHAN, KELELUASAAN UNTUK

MOBILISASI TERMASUK KEKAMAR KECIL INFEKSI YANG SESUAI

PENERAPAN PRINSIP PENCEGAHAN


7/16/2013 HJ. TASKINIH, SST 19

KAMAR MANDI
WHO dan Asosiasi Rumah Sakit Internasional menganjurkan untuk tidak menyatukan ruang bersalin dengan kamar mandi atau toilet, karena tingginya frekuensi penggunaan potensi cemaran mikoorganisme, yang akan meningkatkan risiko nosokomial terhadap ibu dan bayi dan penolong bersalin.
7/16/2013 HJ. TASKINIH, SST 20

TERIMA KASIH
7/16/2013 HJ. TASKINIH, SST 21

Anda mungkin juga menyukai