Anda di halaman 1dari 6

Merk Obat Vicks Formula DT

Kandungan Dekstrometorfan HBr 5 mg, doksilamin suksinat 3 mg tiap 5 mL

Indikasi Meredakan batuk kering, gangguan tenggorokan serta flu

KI Antitusif Hipersensitif, glaucoma, asma bronchial, kegagalan pernapasan, dan wanita hamil atau menyusui

ES

Perhatian

Dosis Gunakan setiap 4 jam sesuai kebutuhan sampai 6 x sehari : Dewasa dan > 12 th 2 sendok teh; anak 6-12 Th 1 sendok teh; 4-6 Th sendok teh Gunakan setiap 4 jam sesuai kebutuhan. Anak 2-6 Th: 1 sendok teh; 6-12 Th, 2 sendok teh Sesudah makan Dewasa dan anak > 12 Th 3 x sehari 10 mL, anak 6-12 Th 3xsehari 5 mL

Vicks Formula anak-anak

Dekstrometorfan HBr 3.5 mg, GG 50 mg tiap 5 mL

Meredakan batuk yang disebabkan oleh flu dan pilek

Penderita hipersensitif, penyakit hati dan kegagalan pernapasan

Woods Antitusive (Kalbe Farma)

Komp per 5 mL: Dekstrometorfan HBr 7.5 mg, dipenhidramin HCl 12.5 mg

Batuk non produktif yang berhubungan dengan alergi

Hamil, laktasi, glaucoma, asma bronchial, gagal napas. Jangan digunakan bersama MAOI

Muntah, pusing, mengantuk, konstipasi

Anak < 6 Th, pasien dengan kondisi lemah, gangguan hati, depresi napas. Dapat mengganggu kemampuan mengemudi atau menjalankan mesin Ulkus GI, Laktasi Hamil,

Mukolitik dan Ekspektoran Woods Expectoran (Kalbe Farma) Bromheksin HCl 4mg, guaifenesin 100 mg Bentuk sediaan sirup Meredakan gejala batuk produktif , bronchitis atau emfisema Gangguan GI Dewasa dan anak>12 Tahun 10 mL 3 x sehari Anak 6-12 Th 5 mL 3 x sehari

OB Herbal Obat untuk Diare Arcapec Pektin 50 mg, atapulgit 600 mg tiap 5 mL sirup atau tablet Atapulgit aktif 600 mg (Tablet) Antidiare -

New Diatab

Antidiare

Gagal ginjal atau hati berat

Gangguan ginjal, hipersensitivitas, asma bronchial, obstruktif usus, hipertrofi prostat

Dewasa dan anak >12 Th: 2 tablet setelah BAB, maksimum sehari 12 tablet Anak 6-12 Th: 1 tablet setelah BAB, maksimum sehari 6 tablet

Diapet NR

Setiap kapsul mengandung ekstrak : Attapulgite 42%, Karbon Aktif 10%,

Mengurangi frekuensi buang air besar, Memadatkan tinja dan menyerap racun pada

Psidii Folium 10%, Curcuma Domesticae, Rhizoma 8%, Coicis Lacrymae-jobii Semen 17%, Terminaliae Chebulae Fructus 3%, Granati Pericarpium 3% Lacto-B Viable cell counts 1 x 107 CFU/g, vit C 10 mg, vit B1 0.2 mg, vit B2 0.5 mg, vit B6 0.5 mg, niacin 2 mg, protein 0.02 g, fat 0.1 g, energy 3.4 kal Loperamide HCl 2 mg (Tablet)

penderita diare serta bukan sebagai pengganti diare.

Pengobatan diare dan pencegahan intoleransi laktosa

Anak 1-6 Th 3 sachet/hr, <1 th 2 sachet/hr Dapat diberikan bersamaan makanan bayi dan susu formula Diare akut non spesifik awal 4 mg. Dosis lazim 2-4 mg 12 x / hr. maks 16 mg/hr Diare Kronik : 4-8 mg/ hr dalam dosis tinggi Dewasa dan anak>12 Tah 2 sendok makan, maksimum 12 sendok makan sehari Anak 6-12 Th : 1 sendok makan maksimum 6 sendok makan sehari setiap sesudah BAB Dewasa : 1 tablet, 3 4 kali sehari. Setelah makan

Loperamid (Lopamid)

Diare akut non spesifik dan diare kronik

Hipersensitivitas; colitis akut dan kondisi dimana konstipasi harus dihindari; demam tinggi atau terdapat darah dalam feses. Hamil dan laktasi, anak < 12 Th

Insufisiensi hati dan Ginjal

Hentikan sesudah 48 jam jika tidak terjadi perbaikan gejala

Neo Kaolana (Sanbe Farma)

Tiap 15 mL suspensi: Kaolin 700 mg, pectin 66 mg

Pengobatan simtomatik pada diare non spesifik

Jangan diberikan kepada penderita dimana konstipasi harus dihindari, pada penderita obstruksi usus, hipersensitif

Oskadon SP

Paracetamol 350 mg dan Ibuprofen 200 mg./ Tablet

mengurangi rasa nyeri yang disebabkan oleh sakit kepala, nyeri sendi dan nyeri otot (pada pinggang dan punggung), dan sakit gigi.

Analgesik non narkotik Penderitahipersensitif/alergi terhadap paracetamol, ibuprofen dan NSAID lainnya. Penderita dengan ulkus peptikum (tukak lambung dan usus 12 jari) yang berat dan aktif, gangguan fungsi hati. Penderita dimana bila menggunakan acetosal atau obat-obat antiinflamasi non

Jarang terjadi, walaupun dapat timbul gangguan saluran pencernaan termasuk mual, muntah, nyeri lambung, atau rasa panas di ulu hati, diare, konstipasi, dan perdarahan lambung. uga pernah dilaporkan terjadi ruam kulit, pusing, penyempitan

tidak dianjurkan digunakan pada anak umur di bawah 12 tahun, ibu menyusui, dan wanita hamil.

steroid lainnya akan timbul gejala asma, rhinitis atau urtikaria. Wanita hamil 3 bulan terakhir.

Neo reumasil

Ibu profen 200 mg, parasetamol 350 mg (Tablet)

Nyeri, peradangan

Neo Neuro

reumachyl

Ibuprofen 200 mg, vitamim B1 50 mg, vitamin B6 100 mg, vitamin B12 100 mcg (Kaplet)

Meringankan rasa nyeri atau ngilu yang disertai rasa kebas, kesemutan dan keram

Neurosanbe (Sanbe)

Plus

Metampiron 500 mg, vit B1 50 mg, vit B6 100 mg, vit B12 100 mcg (Kaplet salut selaput)

Neuritis dan neuralgia, terutama nyeri berat pada penyakit degenerative kolumna vertebra

Penderita hipersensitif terhadap ibuprofen, parasetamol, aspirin, AINS, lainnya, penderita dengan riwayat ulkus peptikum, penderita polip hidung, angioedema dan reaksi bronkospastik terhadap aspirin Penderita dengan riwayat ulkus peptikum yang berat dan aktif dan kehamilan 3 bulan terakhir, penderita bronkospastik terhadap asetisal, rhinitis dan urtikaria Vitamin Tekanan darah sistolik <100 mmHg, hamil dan laktasi

bronkus, trombositopenia, limfopenia, gangguan hati dan ginjal. Penurunan ketajaman penglihatan dan keseulitan membedakan warna dapat terjadi tetapi sangat jarang dan akan sembuh bila obat dihentikan. Penggunaan Oskadon SP dosis besar dan jangka panjang dapat menyebabkan kerusakan hati. -

1 Tablet setiap 4-6 jam atau 3-4 kali sehari bila diperlukan. Tablet harus diminum sesudah makan

3 x sehari 1 Kaplet Sesudah makan

Reaksi hipersensitivitas, agranulositosis

Jangan digunakan pada nyeri otot akibat flu atau reumatik. Gangguan hematologi, gangguan fungsi hati atau ginjal.

Neurobion

Vit B1 100 mg, B6 200 mg, vit B12 200 mcg (Tablet)

Dwfisiensi Vit B1, B6 dan B12 pada kasus beri-beri, neuritis perifer dan neuralgia

3 kali sehari 1 kaplet, maksimal 4 kaplet/hari Dapat diberikan bersamaan makanan untuk mengurangi rasa tidak nyaman pada GI 1 tablet/hr atau menurut petunjuk dokter Berikan pada saat

atau sesudah makan. Telan utuh, jangan dikunyah/dihancurkan Ambeien/Wasir Ambeven Graphtophyllum pictum 30 %, Sophora jamponica 15%, Rubia cordifolia 15%, Coleus atropurpureus 10%, Sanguisorba officinalis 10%, Kaemferiae angustifoliae 10%, Curcuma heyneanae 10% (Kapsul) Citrus bioflavonoids 500 mg, diosmin 450 mg, hesperidin 50 mg (kaplet salut selaput) Pengobatan wasir interna dan eksterna dengan gejala nyeri, bengkak dan perdarahan Sedikit perangsangan saluran cerna 3x sehari 2 Kapsul; pemeliharaan, dosis diturunkan sampai 3x sehari 1 kapsul

Ciflon

Ardium

Ekstrak citrus sinensis pericarpium setara diosmin 90% dan hesperidin 10% (Tablet)

Untuk terapi insufisiensi vena kronik dan idiopatik pada tungkai bawah dengan gejala-gejala: rasa berat, nyeri dank ram pada tungkai, untuk terapi hemoroid dan serangan hemoroid akut Nyeri tungkai, bengkak atau edema terutama pada malam hari; pada gejala fungsional diakibatkan oleh wasir

2-6 kaplet/hari Setelah makan

Tidak ditemukan adanya kontraindikasi

Kadang dapat terjadi gangguan saluran cerna

Lanaven

Venaron

Lesitin murni (PPC 95%) 100 mg, ekstrak hipokastan 69 mg, ekstrak sitrus kompleks 65 mg (Kapsul) Ekstrak Sophora japonica (Kapsul)

Meringankan gejala hemroid dan varises

Nyeri tungkai 2 x sehari 1 tablet Wasir 6 tablet sehari selama 4 hari, kemudian 4 tablet sehari selama 3 hari, sebaiknya diminum pada waktu makan 3 x sehari 1 kapsul Setelah makan

Menghilangkan gejala wasir dan mencegah varises Dermatofitosi, mikosis dan berbagai infeksi jamur, superinfeksi karena bakteri G+ Antijamur dan Antiparasit topical Hipersensitif Iritasi dan alergi Hindari kontak dengan mata. Hamil dan laktasi.

2-3 x sehari 1 kapsul sesudah makan

Daktarin

Miconazole nitrate (Krim 2% kemasan 5 gram dan 10 gram)

Gunakan 2 x sehari selama 2-6 minggu

Kalpanax

Fungiderm

Cairan : As salisilat 4%, as benzoate 4%, povidon iodide 0,5% Salep : As salisilat 4%, as benzoate 4%, povidon iodide 10% Klotrimazol 1% (Krim, Cairan, atau Bedak) Sediaan krim kemasan 5 gram dan 10 gram Miconazole nitrate 2 % (Krim)

Cairan : Panu, kadas dan lain-lain penyakit jamur pada kulit Salep : Kutu air, panu, kadas atau kurap Dermatomikosis karena dermatofilia, ragi kapang dan penyakit kulit karena infeksi sekunder oleh jamur Dermatofitosi, mikosis dan berbagai infeksi jamur, superinfeksi karena bakteri G+ Infeksi dermatofit pada kulit Terapi local inflamasi traumatic pada tendon, ligament, otot, persendian, salah urat, terkilir, memar, reumatik jaringan lunak yang terlokalisir, tendovaginistis, bursitis, periatropati, penyakit reumatik Meingankan sakit pinggang, otot kaku, pegal dan nyeri punggung, linu karena masuk angin, capai, kaku leher, ketegangan, nyeri akibat pukulan, pegal akibat olah raga atau terkilir Inflamasi, reumatik jaringan lunak, penyakit reumatik yang terlokalisir

Miconazole 2%

Hipersensitif

Iritasi dan alergi

Hindari kontak dengan mata. Hamil dan laktasi. rasa -

Gunakan 2 x sehari selama 2-6 minggu

Mycoral

Ketokonazole 2%

Hipersensitif Antireumatik, Antipirai Asma, urtikaria, rhinitis akut yang ditimbulkan oleh salisilat atau obat AINS lainnya

Iritasi, gatal, terbakar, alergi

1-2 x sehari selama 26 minggu Oleskan 3-4 x sehari

Voltaren

Diklofenak diethylammon (Emulgel)

Dermatitis kontak alergi, atau non alergi, ruam kulit, reaksi hipersensitivitas dan fotosensitivitas

Hanya digunakan pada permukaan kulit yang utuh/sehat. Hindari kontak dengan mata dan selaput lendir. Jangam diberikan bersamaan sediaan oral.

Counterpain

Metil salisilat, mentol, eugenol Sediaan krim kemasan 15 gram

Jangan digunakan luka terbuka

pada

1-3 x digosokkan

sehari

Flamar gel

Na diklofenak 10mg/g emulgel Kemasan 20 gram

Hipersensitif, pasien yang terserang asma, urtikaria atau rhinitis akut yang dipresipitasi oleh asam asetil salisilat atau obat AINS lain

Iritasi local, eritema, pruritus atau dermatitis, fotosensitivitas kulit, deskuamasi, dan atropi

3-4 x sehari; tidak dianjurkan pada anakanak

Voltadex gel

Diklofenak dietilamonium 1% (Tube 20 gram gel)

Stop X (Pharos)

Metilsalisilat 11.5%, mentol 6%, kamfer 1,5%, eugenol 1%, benzyl nicotonate 0.1% (Krim) Kemasan tube 30 gram Gentamisin 0,1 % (Salep/Krim)

Pengobatan local pada inflamasi karena trauma, reumatik jaringan lunak dan rematik yang terlokalisasi Analgesik (Nyeri otot, arthritis, mialgia, neuralgia, selesma dan sakit kepala

Luka bakar terbuka dan jaringan mukosa

Reaksi hipersensitivitas

Oleskan dan pada bagian sakit

pijat yang

Gentamicin 0.1%

Chloramfecort Cr (Kimia Farma)

Kloramfenikol basa 20 mg, hidrokortison asetat 25 mg Sediaan kemasan tube 10 gram

Obat topikal untuk kulit (Antibakteri) Pengobatan topical Penderita penyakit kulit Iritasi ringan dan pada infeksi primer karena jamur, dan beberapa fotosensitisasi atau sekunder, infeksi virus, hipersensitif bakteri pada kulit Terapi penyakit kulit Infeksi jamur (mikosis) dan Seperti preparat akibat alergi seperti tuberculosis kulit kortikosteroid lain eksim, infeksi sekunder yang menyertai radang kulit

Dioleskan tipis pada kulit yang sakit 2-3 kali sehari 2 x sehari oleskan pada bagian yang sakit

Ichtyol (salep)

Anda mungkin juga menyukai