Anda di halaman 1dari 15

ANALISIS NO

2

UDARA AMBIEN
Metode Griess-Saltzman = campuran asam sulfanilat, ion nitrit, naphtylamin dalam suasana
asam
Membentuk suatu senyawa azo dye berwarna merah muda yang stabil setelah 15 menit
Kisaran 0,01 -10 g NO
2
/L udara
Sampling dilakukan menggunakan tabung impinger yang berisi larutan pengabsorpsi
laju aliran maksimum 0,4 liter/menit


+ NO
2
-
+ 2H
+


NH
2
HO
3
S
N=N HO
3
S NH
2
Azo dye (merah muda)
Botol penyerap impinger
PENETAPAN GAS NO
2
DI UDARA
so
2
NO
2
O
3
NH
3
Larutan Gries-saltman
Alat
Peralatan pengambilan contoh uji NO
2

labu ukur 100 ml
pipet mikro atau buret mikro;
spektrofotometer UV-vis

Alat
Larutan induk N-(1-naftil)-etilendiamin dihidroklorida (NEDA, C
12
H
16
Cl
2
N
2
)

larutan penyerap Griess Saltzman: 2,5 g asam sulfanilat + 70 ml asam asetat glasial,
aduk ,tambahkan 10 ml larutan induk NEDA, dan 5 ml aseton, tambahkan air suling
hingga tanda tera.

larutan induk nitrit (NO
2
) 1640 g/ml

larutan standar nitrit (NO
2
) 20 g/ml





Reagent (bahan)



NO
2
= konsentrasi NO
2
dalam larutan standar NaNO
2
(g/ml);
a = massa NaNO
2
yang ditimbang (g);
Mr NO
2
= 46 (berat molekul NO
2
)
Mr NaNO
2
= 69 (berat molekul NaNO
2
)
V =Volume penepatan (ml)
10
6
= konversi dari gram ke g



Larutan Induk nitrit (NO
2
)
6
2
2
2
10 x
V
a
x
NaNO Mr
NO Mr
NO
0,246 g natrium nitrit, kemudian larutkan ke dalam labu ukur 100 ml dan di
encerkan sampai tanda tera. Berapa konsentrasi NO
2
(g/ml) yang dihasilkan?
Jawab : konsentrasi NO
2
=. g/ml




f = faktor yang menunjukan jumlah mol NO
2
yang menghasilkan warna
yang setara dengan 1 mol NO
2
(nilai f = 0,82);

5 ml larutan induk natrium nitrit ke dalam labu ukur 500 ml, tambahkan air
suling hingga tanda tera, berarti pengencerannya = 500 ml / 5 ml = 100 kali

Konsentrasi NO
2
dalam Larutan Standar diatas???

100
1 1
10
6
2
2
2
x
f
x x
V
a
x
NaNO Mr
NO Mr
NO
Larutan standard nitrit (NO
2
)
Masukkan 0 ml; 0,1 ml; 0,2 ml; 0,3 ml; 0,4 ml; 0,5ml; 0,6 ml dan 0,7ml larutan
standar nitrit ke dalam tabung uji 25 ml.





0,2 ml larutan standar nitrit =.. g/ml

Ukur serapan masing-masing larutan standar dengan spektrofotometer pada
panjang gelombang 550 nm. Buat kurva kalibrasi antara serapan dengan
jumlah NO
2
(g).



Pembuatan Kurva standard
penepatan Volume
NO i Konsentras x ) (NO nitrit standar larutan Volume
NO
2 2
2
i konsentras
g/ml 08 , 0
25
20 x 0,1

Vol Larutan Standar Nitrit (NO
2
-
) X (g/ml) Absorbansi
0.1 0.08
0,2 0.16
0,3 0.24
0,4 0.32
0,5 0.40
0,6 0.48
0,7 0.56
1. Susun peralatan pengambilan contoh uji.
2. Masukkan larutan penyerap Griess Saltzman sebanyak 10 ml ke dalam botol
penyerap.
3. Hidupkan pompa penghisap udara dan atur kecepatan alir 0,4 L/menit, setelah
stabil catat laju alir awal (F1).
4. Lakukan pengambilan contoh uji selama 1 jam dan catat temperatur dan tekanan
udara.
5. Setelah 1 jam catat laju alir akhir (F2) dan kemudian matikan pompa penghisap.
6. Analisis dilakukan segera setelah pengambilan contoh uji.

Pengambilan contoh uji
Dihitung pada kondisi normal ( 25
0
C, 760 mmHg)



V = volum udara yang dihisap dikoreksi dari kondisi normal (L);
F
1
= laju alir awal (L/menit);
F
2
= laju alir akhir (L/menit);
t = durasi pengambilan contoh uji (menit);
Pa = tekanan barometer rata-rata selama pengambilan contoh uji (mmHg);
Ta = temperatur rata-rata selama pengambilan contoh uji (K);
298 = konversi temperatur pada kondisi normal (25
0
C) ke dalam Kelvin;
760 = tekanan udara standar (mmHg).

Menghitung volume contoh uji
udara yang diambil
760
298
2
) 2 1 (
x
Ta
Pa
x t x
F F
V

1. Masukan larutan contoh uji ke dalam kuvet pada alat spektrofotometer


2. ukur intensitas warna pada panjang gelombang 550 nm
3. Baca serapan contoh uji
4. hitung konsentrasi dengan menggunakan kurva kalibrasi
5. Lakukan langkah-langkah 1) sampai 3) untuk larutan penyerap yang diukur sebagai
larutan blangko.



Ket:
C = konsentrasi NO
2
(g/m
3
)
b = konsentrasi NO
2
dari kurva kalibrasi
V= Volume contoh uji udara yang diambil (L)


Pegujian contoh uji
1000 x
V
b
C
Pelaporan
Parameter yang dianalisis
Nama dan tanda tangan analis.
Tanggal analisis.
Metode analisa
Perhitungan.
Data pengambilan contoh uji.
Hasil pengukuran contoh uji.

Anda mungkin juga menyukai