Anda di halaman 1dari 3

YAYASAN PENDIDIKAN PONDOK PESANTREN MANBAUL ULUM

MADRASAH ALIYAH MANBAUL ULUM


Jl. Pemuda No. 02 Telp. 0852 3635 0228 Kode Pos 68282
TANGSIL WETAN WONOSARI BONDOWOSO
NSM : 131235110034. NPSN : 20580173
Titik Kordinat : Latitude : 7
0
558.05, Longtitude : 113
0
5219.7 E

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA MADRASAH ALIYAH MANBAUL ULUM
NOMOR :001.03.06/052/MA.MU/VII/2013

TENTANG

PEMBAGIAN TUGAS GURU DALAM KEGIATAN
PROSES BELAJAR MENGAJAR
TAHUN PELAJARAN 2013-2014



KEPALA MADRASAH ALIYAH MANBAUL ULUM

MENGINGAT :

1. Keputusan Mentri Agama RI Nomer 17 tahun 1978 tentang Susunan
Organisasi dan Tata Kerja Madrasah Aliyah.

2. Keputusan Bersama Mentri Agama RI dan Mentri Keuangan RI Nomor
189 tahun 1995-Nomor 153/KMK.03/1995 tentang Pengelolaan
Sumbangan Pembinaan Pendidikan dan Dana Penunjang Pendidikan
Madrasah Aliyah.

3. Keputusan Mentri Agama RI Nomor 370 tahun 1993 tentang
Madarsah Aliyah
MEMPERHATIKAN :

Hasil Rapat Koordinasi Kepala MA, Wakamad Kurikulum dan Dewan Guru
MA tentang pembagian tugas Guru MA Tahun Pelajaran 2013-2014
tanggal 6 Juli 2013
MENETAPKAN
PERTAMA :

Pembagian tugas guru dalam kegiatan belajar mengajar atau bimbingan
untuk Tahun Pelajaran 2013-2014 seperti tercantum dalam lampiran I
surat keputusan ini.
KEDUA : Pembagian tugas guru sebagai Wakil Kepala Madrasah, Wali Kelas, Guru
Piket dan Tugas Tenaga Administratif tersebut pada Lampiran II.
KETIGA Kepadanya diberikan honorarium setiap bulannya yang besarnya
disesuaikan dengan dana tersedia.
KETIGA Surat keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan sampai
dengan 6 Juli 2013 dengan ketentuan bahwa apabila dikemudian hari
ternyata terdapat kekeliruan dalam surat keputusan ini akan dibetulkan
sebagaimana mestinya.
Ditetapkan di : Tangsil Wetan
Pada Tanggal : 06 Juli 2013
Kepala Madrasah,



Drs. H. MUHAMMAD SANTOSO



Tembusan Yth :
1. Ketua Yayasan YP3MU
2. Kabid Pendidikan YP3MU
Lampiran I : Keputusan Kepala Madrasah Aliyah Manbaul Ulum
Tanggal : 06 Juli 2013
Nomor : 001.03.06/53/MA.MU/VII/2013
Perihal : Pembagian tugas guru dalam kegiatan belajar mengajar atau bimbingan
untuk Tahun Pelajaran 2013-2014

No Nama / NIP Bidang Tugas
Jam Mengajar
Jml Jam
X XI XII
1 Drs. H. Muhammad Santoso
2 Hairul, S.Pd Geografi 2 3 3 8
3 Ahmad Dianto, S.Pd.I Al Quran Hadis 2 2 - 6
4 Masturi Adi Putra, S.Pd.I Fiqih 2 2 2 6
5 Muhtaram, S.Pd PKN 2 - - 2
6 Anggita Lindasari, S.Pd Bahasa Inggris 4 4 5 13
7 Komari, S.Pd Penjas Orkes 2 2 2 6
8
Halili 1. Talim
2. Bahasa Arab
2

2


2
6
9 Yeni Rahmawatie Istiqomah, S.Pd Kimia 2 - - 2
10 Dinar Gusti Mahardika, S.Pd Bahasa Indonesia 4 4 5 13
11
Baini, S.Hi 1. Bahasa Arab
2. Aswaja
2
2
3
2
-
-
9
12 Jamilah, S.Pd.I Al Qur'an Hadits - - 2 2
13 Rahbini, S.kom TIK 2 2 2 6
14
Abd. Basit, S.Pd.I 1. Aqidah Akhlak
2. SKI
2

2


2
6
15 Fitriya Yuliastutik, S.Pd Matematika 4 4 5 13
16 Diana Rahman Febriarini, S.Pd
1. Fisika
2. Biologi
3. Seni Budaya
2
2






2
6
17
Soeharjono, SE 1. Sosiologi
2. PKN
2
-
3
2
4
2
13
18 Muhlis, S.Pd Sejarah 2 3 3 8
19 Novie Puspita Anggraeni, SE Ekonomi 2 4 5 11
20 Ardika Bahasa Mandarin 2 2 2 6
21 Jumlah 47 47 47 141
Lampiran II : Keputusan Kepala Madrasah Aliyah Manbaul Ulum
Tanggal : 06 Juli 2013
Nomor : 001.03.06/53/MA.MU/VII/2013
Perihal : Pembagian Tugas Guru Sebagai Wakil Kepala Madrasah,Wali Kelas, Guru
Piket dan Tugas Tenaga Administratif


1. Pembagian Tugas Guru Sebagai Wakil Kepala

No Nama Bidang Tugas
1 Hairul, S.Pd PKM Bagian Kurikulum
2 Muhlis, S.Pd PKM Bagian Kesiswaan
3 Rahbini, S.Kom PKM Bagian Sarana Prasarana
4 Muhtaram, S.Pd PKM Bagian Hubungan Masyarakat


2. Pembagian Tugas Guru Sebagai Wali Kelas

No Nama Wali Kelas Ket
1 Ust. Ahmad Dianto, S.Pd.I X
2 Ustd. Baini, S.Pd.I XI
3 Ust. Masturi Adi Putra, S.Pd.I XII


3. Pembagian Tugas Guru Piket

HARI SABTU AHAD SENIN SELASA RABU KAMIS
NAMA Ahmad Dianto Halili Muhtaram Muhlis Muhtaram Hairul
Abd. Besit Rahbini Baini Masturi AP Abd. Besit Ahmad Dianto


4. Pembagian Tugas Tenaga Administratif

No Nama Jabatan Ket
1 Abdul Rahim Koordinator Tata Usaha
2 Susiyanti Staf Tata Usaha
3 Hanapi Penjaga

Anda mungkin juga menyukai