Anda di halaman 1dari 2

DISKUSI SEPUTAR DOKTER KERJA OFFSHORE

Hi All,
@HRD_Oil&GAS,
Biasa aja dong mas kalo sakit mas kmana? ke dukun? hahaha :))
To all dokter & drg
saya lulus feb 06, trus sy berkeliling di offshore/onshore dgn bergabung sama medical
provider Global, dan SOS. Kemudian setelah beberapa saat, saya mulai dapat tawaran
untuk jadi dokter di company langsung tanpa campur tangan medical provider. Kalau
TS sekalian bergabung bersama medical provider, gaji yg diterima memang kecil (59jt/bln). Tapi anggapa saja itu waktu yg harus dibuang untuk meraih kesempatan yg
lbh besar lagi. setelah lepas dari medical provider saya mendapat gaji yg lebih besar.
Sekarang sy sdh di offer utk di salah satu oil comp directly. Rencana masuk untuk
nabung dulu buat spesialis.. biar istri dulu yg ambil spesialis sekarang.
Yang pasti buat para dokter and drg.. jgn mau digaji rendah.. karena akan
menurunkan pasaran kita, sedangkan kita disini bekerja untuk life saving. Banyak jalur
untuk dapat penghasilan yg lebih untuk seorang dokter. Saya tau juga kok rasanya
mulai dari bawah di sebuah klinik hehehe.

benar apa yg dikatakan mas coro itu, standar fresh grad engineer di oil & gas itu skrg
di indo adalah Rp. 10jt (gross-office base jakarta). Kalo dikirim ke field utk schedule
2 weeks on 2 weeks off, akan mendapatkan lagi tambahan sekitar 28-36%
(onshore/darat) dan 50-60% (offshore/laut) dari nilai basic salary awal (yang range-nya
sekitar 10jt tsb. Bayangkan fresh grad engineering di oil & gas industri di Indonesia
bisa dapat 10-18 jt/month (gross). After tax masih dapetlah 15jt-an, dan after potong
biaya hidup sekitar 2-3jt/month utk seorang bujangan..masih bisa nabung sekitar
10-12jt/bulan (nett ditabung). Silakan baca tulisan saya sebelumnya di Pelajaran dari
calon Pegawai Chevron yang gundah di blog ini juga. Jadi kemungkinan utk 5 tahun
early career, saya rasa dunia perminyakan masih better than profesi dokter..kalo itu
masih sama2 makan gaji lho yaartinya saya ga berbicara kalo buka praktek sndiri
saya sendiri skrg juga bekerja di industri Migas, sudah sekitar 2 tahun bekerja di
bidang explorasi Migas, alhamdulillah..perndapatan saya sekarang sekitar 17jt/bln
gross, dan kebetulan suami saya juga bekerja di industri Migas yang sama dg saya,
hanya saja dia lebih dulu 1 thn berkarir drpd saya (experience dia sekitar 3 thn),

pendapatan dia skrg sekitar 24 jt/bln gross (field base dg schedule seperti yg saya
sebutkan di atas (2 weeks on 2 weeks off). minimum kami mendapatkan 15x gaji
pertahun (12x adalah gaji normal sesuai jumlah bulan, 1x THR, 1x Uang cuti dan min.
1x Bonus tahunan). Dan umur kami berdua saat ini adalah 26 thn.

Anda mungkin juga menyukai