Anda di halaman 1dari 1

PENGISIAN SURAT KEMATIAN

Nomor Dokumen :

Nomor Revisi :

Halaman :

RSU. Permata Medika


Kebumen
Tanggal Terbit :

Ditetapkan Oleh
Direktur RSU. Permata Medika Kebumen

PROSEDUR TETAP
drg. Budi Irianto
Pengertian
Tujuan
Kebijakan

Prosedur

Unit Terkait

Surat kematian adalah surat keterangan yang diberikan apabila ada


pasien yang meninggal dunia di RSU. Permata Medika Kebumen
1.
Sebagai bukti bahwa pasien telah meninggal dunia.
2.
Untuk pengurusan keuangan kepada Bank.
3. Untuk pengurusan Taspen, Pensiunan dan Asuransi.
Surat kematian dibuat oleh dokter yang memeriksa pasien saat
meninggal dunia.
1. Surat kematian dikeluarkan oleh bagian administrasi di ruang
Rawat Inap
2. Yang berhak mengisi surat kematian adalah dokter yang
memerikasa saat pasien meninggal dunia.
3. Surat kematian hanya dibuat 1 (satu) kali.
4. Lembar pertama surat kematian diserahkan kepada keluarga
pasien, lembar kedua diserahkan kepada bagian Rekam Medik,
5. Apabila keluarga pasien menghendaki lebih dari satu lembar,
maka diberikan dalam bentuk foto copy dan dilegalisir.
6. Bila surat kematian hilang, bagian administrasi di ruang rawat
inap bisa mengeluarkan surat kematian kembali, tetapi dari
bagian Rekam Medik hanya akan di berikan Surat Keterangan
Kematian sebagai penganti surat kematian yang telah hilang itu.
7. Untuk menghindari kesalahan nama, kalau memungkinkan saat
pengisian surat kematian dimintakan KTP pasien yang meninggal
dunia.
8. Pasien yang meninggal dunia di luar rumah sakit atau meninggal
dunia di perjalanan menuju rumah sakit dibuatkan surat kematian
oleh Rumah Sakit.
9. Pasien meninggal dunia di UGD dibuatkan surat kematian yang
bernomor.
10. Pasien bayi abortus BB > 1 Kg dimintakan surat kematian dan
BB < 1 Kg tidak dimintakan surat kematian.
11. Pasien yang meninggal dunia di rumah boleh dibuatkan surat
kematian tetapi Dokter RSU. Permata Medika Kebumen harus
memeriksa mayat tersebut ke rumah pasien.
UGD, Ranap, HCU, Kamar Bedah, Rekam Medik

Anda mungkin juga menyukai