Anda di halaman 1dari 5

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

MANAJEMEN KEUANGAN INTERNASIONAL


PROGRAM MAGISTER MANAJEMEN UNIVERSITAS TRUNOJOYO
I.

Deskripsi Matakuliah.

Mata kuliah Manajemen Keuangan Internasional mendiskusikan manajemen keuangan untuk perusahaan multinasional (multinational company) yang beroperasi
dengan menggunakan multi currency dan dalam lingkungan multi jurisdiction karena ruang lingkup kegiatan perusahaan tidak hanya di satu negara saja. Ekonomi
internasional merupakan aspek makro yang mempengaruhi operasional bisnis yang beroperasi secara internasional, didiskusikan pada bagian awal perkuliahan ini.
Selanjutnya, aspek mikro yang berkaitan dengan manajemen keuangan perusahaan multinasional yang meliputi financing decision, dan investment decision akan
dibahas pada bagian selanjutnya. Seluruh teori, konsep, dan praktek yang didiskusikan tersebut diperlukan dalam proses pengambilan keputusan dalam rangka
pencapaian tujuan perusahaan yaitu penciptaan nilai perusahaan.
Pokok Bahasan dan TIU
1

PERUSAHAAN
MULTINASIONAL
DAN
MANAJEMEN
KEUANGAN
INTERNASIONAL

Sub Pokok Bahasan dan Sasaran Belajar


1. Perusahaan Multinasional
2. Jenis perusahaan Multinasional
3. Manajemen Keuangan.
4. Manajemen Keuangan Internasional.

Cara
Pengajaran
Kuliah mimbar
dan diskusi

Media

Papan tulis,
LCD

Referensi
Referensi
Utama 1,2

Pemahaman terhadap MNC dan Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan mengenai :
manajemen keuangannya.
1. Perusahaan Multinasional
2. Jenis perusahaan Multinasional
3. Manajemen Keuangan.
4. Manajemen Keuangan Internasional.
2

KEBIJAKAN NILAI TUKAR 1. Kebijakan nilai tukar di dunia.


DAN
PENETAPAN
NILAI
2. Faktor penentu nilai tukar.
TUKAR
Pemahaman terhadap kebijakan
nilai tukar dan penetapan nilai tukar

3. Lembaga otoritas valuta asing.


Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan mengenai :
1. Kebijakan nilai tukar di dunia.
2. Faktor penentu nilai tukar.

Kuliah mimbar
dan diskusi,
memberikan
tugas

Papan tulis ,
LCD

Referensi
Utama 1,2

3. Lembaga otoritas valuta asing.

PASAR VALUTA ASING

1. Pasar Spot
2. Pasar Forward
Pemahaman terhadap pasar valuta 3. Kontrak berjangka (Futures Contract)
asing
4. Pasar Opsi.

Kuliah mimbar
dan diskusi,
memberikan
tugas

Papan tulis,
LCD

Kuliah mimbar
dan diskusi

Papan tulis, ,
LCD

Kuliah mimbar
dan diskusi,
memberikan
tugas

Papan tulis,
LCD

Referensi
Utama 1,2

Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan mengenai :


1. Pasar Spot
2. Pasar Forward
3. Kontrak berjangka (Futures Contract)
4. Pasar Opsi.

MENGELOLA EKSPOSURE

1. Eksposure Transaksi.
2. Mengelola eksposure transaksi
Pemahaman terhadap pengelolaan 3. Tehnik menghilangkan risiko eksposure transaksi
eksposure
Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan mengenai :
1. Eksposure Transaksi.
2. Mengelola eksposure transaksi
3. Tehnik menghilangkan risiko eksposure transaksi
EKSPOSURE OPERASI DAN 1. Teknik pengelolaan eksposure operasi.
EKSPOSURE AKUNTANSI
2. Tehnik pengelolaan eksposure akuntansi.
3.
Aplikasi mengelola eksposure transaksi, operasi dan
Pemahaman terhadap eksposure
akuntansi.
operasi dan eksposure akuntansi
Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan mengenai :
1. Teknik pengelolaan eksposure operasi.
2. Tehnik pengelolaan eksposure akuntansi.
3.
Aplikasi mengelola eksposure transaksi, operasi dan
akuntansi.
MANAJEMEN
INTERNASIONAL

KAS 1. Analisis Cash Flow : Perspektif perusahaan Induk vs Anak


perusahaan.
2. Teknik-teknik optimalisasi Cash Flow
Pemahaman terhadap manajemen

Kuliah mimbar
dan diskusi

Papan tulis
,LCD

Referensi
Utama 1,2

Referensi
Utama 1,2

Referensi
Utama 1,2

kas internasional

MANAJEMEN
INTERNASIONAL
(LANJUTAN)

Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan mengenai :


1. Analisis Cash Flow : Perspektif perusahaan Induk vs Anak
perusahaan.
2. Teknik-teknik optimalisasi Cash Flow
KAS 1. Masalah-masalah dalam optimasi Cash Flow.
2. Manfaat dan risiko investasi kas internasional

Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan mengenai


Pemahaman terhadap manajemen 1. Analisis Cash Flow : Perspektif perusahaan Induk vs Anak
kas internasional (lanjutan)
perusahaan.
2. Teknik-teknik optimalisasi Cash Flow

8
9

10

11

Kuliah mimbar,
diskusi
memberikan
tugas

Papan tulis,
LCD

UJIAN TENGAH SEMESTER ( U T S )


MULTINATIONAL
BUDGETING.

CAPITAL 1. Karakteristik dan faktor-faktor yang mempengaruhi


Multinational Capital Budgeting.
2. Capital Asset Pricing Model (CAPM)
Pemahaman terhadap multinational 3. Mengukur return proyek Internasional.
capital budgeting
Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan mengenai :
1. Karakteristik dan faktor-faktor yang mempengaruhi
Multinational Capital Budgeting.
2. Capital Asset Pricing Model (CAPM)
3. Mengukur return proyek Internasional.
MULTINATIONAL CAPITAL 1. Penyesuaian Proyek Internasional terhadap risiko.
BUDGETING (LANJUTAN).
2. Portofolio surat berharga internasional
3. Tingkat Return internasional.
Pemahaman terhadap multinational
capital budgeting (lanjutan)
Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan mengenai :
1. Penyesuaian Proyek Internasional terhadap risiko.
2. Portofolio surat berharga internasional
3. Tingkat Return internasional
EVALUASI RESIKO DALAM 1. Analisis risiko Negara.
INVESTASI INTERNASIONAL 2. Macam risiko Negara.

Kuliah mimbar,
latihan soal dan
memberikan
tugas

Papan tulis,
LCD

Kuliah mimbar,
latihan soal dan
memberikan
tugas

Papan tulis,
LCD

Kuliah mimbar,

Papan tulis,

Referensi
Utama 1,2

Referensi
Utama 1,2

Referensi
Utama 1,2

12

3. Faktor risiko Negara.


Pemahaman terhadap evaluasi
resiko dalam investasi internasional Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan mengenai :
1. Analisis risiko Negara.
2. Macam risiko Negara.
3. Faktor risiko Negara
EVALUASI RESIKO DALAM 1. Jenis penilaian risiko Negara.
INVESTASI INTERNASIONAL 2. Teknik penilaian risiko Negara.
(LANJUTAN)
3. Contoh Penilaian risiko Negara secara kuantitatif.
Pemahaman terhadap evaluasi Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan mengenai :
resiko dalam investasi internasional 1. Jenis penilaian risiko Negara.
2. Teknik penilaian risiko Negara.
3. Contoh Penilaian risiko Negara secara kuantitatif.

13

BIAYA
MODAL
STRUKTUR
PERUSAHAAN
MULTINASIONAL
Pemahaman biaya
struktur
modal
multinasional

14

DAN 1. Perbandingan biaya modal dengan menggunakan CAPM.


MODAL 2. Biaya modal di berbagai Negara.
3. Perbedaan dalam biaya hutang.

Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan mengenai :


modal dan 1. Perbandingan biaya modal dengan menggunakan CAPM.
perusahaan 2. Biaya modal di berbagai Negara.
3. Perbedaan dalam biaya hutang.

BIAYA
MODAL
STRUKTUR
PERUSAHAAN
MULTINASIONAL
(LANJUTAN)

DAN 1. Perbedaan dalam biaya ekuitas.


MODAL 2. Menggabungkan biaya hutang dengan biaya ekuitas.
3. Keputusan dalam struktur modal.

Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan mengenai :


1. Perbedaan dalam biaya ekuitas.
Pemahaman biaya modal dan 2. Menggabungkan biaya hutang dengan biaya ekuitas.
struktur
modal
perusahaan 3. Keputusan dalam struktur modal.
multinasional (lanjutan)
15

GENERAL REVIEW

General review seluruh materi mulai dari materi pertemuan 1 s/d


14

latihan soal dan


memberikan
tugas

LCD

Kuliah mimbar,
latihan soal dan
memberikan
tugas

Papan tulis,
LCD

Kuliah mimbar,
latihan soal dan
memberikan
tugas

Papan tulis,
LCD

Kuliah mimbar,
latihan soal dan
memberikan
tugas

Papan tulis,
LCD

Kuliah mimbar,
latihan soal dan
memberikan
tugas

Papan tulis,
LCD

Referensi
Utama 1,2

Referensi
Utama 1,2

Referensi
Utama 1,2

Referensi
Utama 1,2

16

UJIAN AKHIR SEMESTER ( U A S )

DAFTAR REFERENSI
UTAMA
1.
Jeff Madura, International Financial Management, ed 6th, Jilid 1 dan Jilid 2, South Western College.
2.
Allan C. Shapiro, Multinational Financial Management, ed 4thth th, Prentice Hall International Editions, USA.
PENUNJANG :
1. Agus Sartono, Manajemen Keuangan Internasional, BPFE-UGM, Yogyakarta
2. Mamduh Hanafi, Manajemen Keuangan Internasional
3. Keith Pilbeam, 2006, International Finance, The McMillan Press Ltd, Houndmills, Basingstoke, Hampshire RG21 2XS, London.
4. Eiteman, David K, at all, 2001, Multinational Business Finance, Addison Westly Publishing Company Inc, USA.
5. Ahmad Jamli, Keuangan Internasional, BPFE-UGM, Yogyakarta.
6. Ramlan Ginting, 2000, Letter of Credit, Tinjauan aspek Hukum dan Bisnis, edisi pertama, Salemba Empat, Jakarta
7. Maurice D. Levi, 2001, International Finance , McGraw HillBook Co, terjemahan Handoyo Presetyo, Penerbit Andy Yogyakarta

Anda mungkin juga menyukai