Anda di halaman 1dari 23

TUGAS FISIOLOGI KELOMPOK 1

NEUROMUSCULOSCLETAL

FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
2015

NAMA KELOMPOK
1)
2)
3)
4)
5)
6)
7)
8)
9)
10)
11)
12)

I Shanty Choirina
(09020102)
Dienda Ayu Sitaningtyas
(201010330311028)
Eliyatul Farida N
(201010330311048)
M.Mustamik Sunaya
(201010330311120)
Novi Marsela
(201010330311128)
Eka.R.A.Tehupelasury
(201010330311138)
Dewi R Wulan
(201010330311144)
Putra Pramudia A
(201110330311011)
Nasrul Nasehati
(201110330311020)
Risyuana Ulfa C
(201110330311027)
M. Fathorrozi
(201110330311034)
Laksita Anindhita Putri
(201110330311051)

1).Seorang pria usia 53 tahun datang ke klinik dokter, datang dengan keluhan
merasa berputar, pusing, gangguan pendengaran, bunyi berdenging pada
telinga dan perasaan penuh pada kedua telinga. Pasien mengatakan bahwa
kejadian ini terjadi secara episodik tetapi frekuensinya semakin lama
semakin meningkat. Bunyi berdenging dalam telinga pada awalnya belum
terdapat tetapi kemudian gejala ini semakin nyata. Pasien menyangkal
riwayat infeksi ataupun trauma pada telinga. Dia tidak minum obat apapun.
Pada pemeriksaan, ditemukan bahwa pasien menderita gangguan
pendengaran nada rendah. Hasil pemeriksaan lainnya terlihat normal.
Sesudah pemeriksaan yang lengkap, pasien terdiagnosa menderita penyakit
miniere
a. Bagian manakah dari sistem vestibuler yang berfungsi untuk mendeteksi
akselerasi angular dan gerakan rotasi?
b. Efek apakah yang timbul pada sel rambut jika seterosilia tertekuk
menjadi konisosilia?jelaskan peristiwa ionik yang terjadi!
c. Jelaskan 4 sistem sensort yang berperan dalam keseimbangan!
d. Bagaimana gerakan kanalis semisirkularis dan kupula krista ampularis
ketika kepala berputar kekanan?
e. Jelaskan peristiwa deteksi rotasi kepala oleh kanali semisirkularis!
f. Mengapa pasien miniere merasakan gejala merasa berputar?

2). Jelaskan tentang reflek monosimpatik dan


polisimpatik (sertakan dalam gambar)!
3). Jelaskan tentang reflek regang tendon patella
dan ekstensor bersilang! (sertakan gambar)
4). Dengan menggunakan langkah-langkah baku
sebuah jalur reflek (rangsang, reseptor, dst),
jelaskan sebuah peta reflek regang.! (Sertakan
gambar)

1a. Bagian manakah dari sistem vestibuler yang berfungsi


untuk mendeteksi akselerasi angular dan gerakan rotasi?

Secara fungsional terdapat 2 jenis sel ( sel kanalis semisirkularis dan sel-sel
pada organ ortolit). Sel-sel pada kanalis semisirkularis peka terhadap rotasi
khususnya terdapat percepatan sudut (yaitu perubahan dalam sudut cepat),
sedangkan sel-sel pada organ ortolit peka terhadap gerak linier khususnya
percepatan linier dan terdapat perubahan posisi pada gravitasi.
Kanalis semisirkularis mendeteksi akselerasi atau deselerasi anguler atau
rotasional kepala, seperti berjungkir balik, memutar kepala, atau berhenti
memutar.

Buku Ajar Fisiologi Guyton


dan Hall, 2008 dan BOIES

1b. Efek apakah yang timbul pada sel rambut jika seterosilia
tertekuk menjadi konisosilia?jelaskan peristiwa ionik yang terjadi!
Sel rambut masing-masing memiliki : sel polaris silium kondisi ini
menyebabkan polarisasi fungsional sebagai respon sel-sel rambut. Jika
suatu gerakan menyebabkan sterolisilia mengbengkak kearah kinosilium
maka sel-sel rambut akan tereksitasi. Jika gerakan dalam arah berlawanan,
maka sterosilia akan menjauh dari kinosilium maka sel-sel rambut
terinhibisi
Jika tidak ada gerakan maka trasmitter akan dilepaskan dari sel rambut
yang menyebabkan serabut-serabut saraf aferen akan mengalami istirahat.
Hal ini memungkinnkan serabut-serabut aferen menjadi teraksitasi atau
terinhibisi tergantung dari arah gerakan

BOIES Buku Ajar THT EGC

1b. Efek apakah yang timbul pada sel rambut jika


seterosilia tertekuk menjadi konisosilia?jelaskan
peristiwa ionik yang terjadi!
Sel rambut vestibularis terdiri dari dua puluh sampai lima puluh stereosilia,
yaitu mikrovilus yang diperkuat oleh aktin, saut silium, kinosilium. Ketika
stereosilia membengkok ke arah kinosilium, terjadi depolarisasi. Sel-sel
rambut membentuk sinaps zat perantara kimiawi dengan ujung-ujung
terminal neuron aferen yang akson-aksonnya menyatu dengan akson struktur
vestibularis untuk membentuk saraf vestibulokoklearis. Depolarisasi sel-sel
rambut meningkatkan kecepatan pembentukan potensial aksi, sedangkan
hiperpolarisasi menurunkan potensial aksi

Buku Ajar Fisiologi Guyton


dan Hall, 2008

1c. Jelaskan 4 sistem sensory yang berperan


dalam keseimbangan!
1.
2.
3.
4.

Keseimbangan tubuh dikendalikan 4 sistem sensory :


Visual
Proprioseptif kuduk/leher/reseptor penilai sendi-sendi tubuh
Exteroseptive perut, dada, telapak kaki
Vestibular apparatus/labirin

Buku Ajar Fisiologi Guyton


dan Hall, 2008

1d. Bagaimana gerakan kanalis semisirkularis dan kupula


krista ampularis ketika kepala berputar kekanan?
Bila kepala memutar ke kanan maka :
1. KS bergerak searah perputaran
2. Endolimfe membelokkan kupula krista ampularis
berlawanan dengan arah gerakan kepala (kiri).

Buku Ajar Fisiologi Guyton


dan Hall, 2008

1e. Jelaskan peristiwa deteksi rotasi kepala oleh


kanali semisirkularis!
Pada waktu rotasi salah satu pasangan kanalis akan tereksitasi sementara yang
satunya terinhibisi. Misalnya, bila kepala pada posisi (lurus) normal, dan
terdapat percepatan dalam bidang horizontal yang menimbulkan rotasi ke
kananmaka serabut-serabut aferen dari kanalis horizontalis kanan akan
tereksitasi, sementara serabut-serabut yang kiri akan, terinhibisi.
Jika rotasi pada bidang vertikal misalnya rotasi ke depan, maka kanalis anterior
kiri dan kanan akan (kedua sisi) tereksitasi, sementara kanalis posterior akan
terinhibisi
Suatu kecepatan rotasi yang konstan tidak akan mengeksitasi serabut-serabut
tersebut, namun dalam mencapai suatu kecepatan harus ada akselerasi, dan
pengaruh akselerasi akan menyebabkan terus berkurang hingga nol (setelah
beberapa menit) keterlambatan ini disebabkan oleh proses aktifasi eferen di
SSP dan inersia kupula serta viskositas endolimfe yang menyebabkan pergeseran
kupula tertinggal dibelakang akibat perubahan kecepatan sudut kepala
Boies Buku Ajar THT
EGC

Deteksi Rotasi Kepala oleh Kanalis Semisirkularis

Bila kepala tiba-tiba memulai berputar ke suatu arah (percepatan angular)


endolimfe cenderung untuk menetap akibat inersianya, saat KS
berputar
endolimfe relatif bergerak mengalir berlawanan arah
perputaran kepala (KS).

Buku Ajar Fisiologi Guyton


dan Hall, 2008

1f. Mengapa pasien miniere merasakan gejala merasa berputar?

Penyakit miniere : adalah gangguan dengan suatu pembengkakan


rongga endolimfik, penyakit ini berasal dari koklea. Ditandai dengan
gangguan pendengaran, tinismus, pusing dan tekanan/rasa penuh
ditelinga.
Patofisiologi pasien merasa berputar : adanya gangguan dalam
fisiologi sistem endolimfe yang dikenal dengan hidrops endolimfe
dimana jumlah cairan endolimfe mendadak meningkat
menyebabkan dilatasi dari skala media, sakulus dan urtikulus
kemudian hidrops endolimfe ini lama-kelamaan menyebabkan
penekakan yang bila mencapai dilatasi maksimal akan terjadi ruptur
labirin membran dan endolimfe akan bercampur dengan perilimfe
percampuran ini menyebabkan potensial aksi ditelinga sehingga
menyebabkan kepala berputar (vertigo)

2.Jelaskan tentang reflek monosimpatik dan


polisimpatik (sertakan dalam gambar)!
Lengkung reflek paling sederhana bersifat monosinaptik & reflek yang
timbul disebut reflek monosinaptik.
Sdgkan lengkung reflek yang menempatkan satu interneuron/lebih diantara
neuron aferen dan eferen bersifat polisinaptik ( jumlah sinaps dari 2 sampai
ratusan).

Buku Ajar Fisiologi Guyton


dan Hall, 2008

Refleks Monosinaptik:Refleks
Regang(Stretch reflex)
Bila suatu otot rangka dengan persyarafan
utuh diregangkan maka akan terjadi kontraksi
otot yang bersangkutan. Respon tersebut yang
disebut refleks regang.

Buku Ajar Fisiologi Guyton


dan Hall, 2008

Buku Ajar Fisiologi Guyton


dan Hall, 2008

Buku Ajar Fisiologi Guyton


dan Hall, 2008

Penjelasan Gambar
Dengan ketokan pada tendon patella (tendon musculus quadriceps femoris)
sesuai dengan mekanisme refleks akan terjadi kontraksi otot tersebut
berupa ekstensi tungkai.
Hal-hal yang serupa bisa dilakukan pada otot : M. biceps brachii, M. triceps
brachii, M. masseter maupun M. gastrocnemius.

Buku Ajar Fisiologi Guyton


dan Hall, 2008

REFLEX POLISINAPTIK:REFLEX FLEXOR = REFLEX


MENARIK DIRI (WITHDRAWAL REFLEX)

Buku Ajar Fisiologi Guyton


dan Hall, 2008

Khas: respon terhadap rangsang berbahaya, biasanya nyeri otot dan


jaringan subkutis/kulit sehingga disebut juga Reflex Nosiseptif.

Respon : kontraksi otot fleksor dan penghambatan otot ekstensor

Didalam medula spinalis sirkuit neural terbagi :


Sirkuit difergen tertuju pada motor neuron otot-otot yang
diperlukan untuk menarik diri (flexor).
Sirkuit untuk menghambat otot-otot antagonis (otot extensor).
Sirkuit untuk after discharge yang berlangsung lama
(mempertahankan posisi menarik diri).

Buku Ajar Fisiologi Guyton


dan Hall, 2008

3). Jelaskan tentang reflek regang tendon patella dan


ekstensor bersilang! (sertakan gambar)

Refleks Regang (Stretch reflex)


Bila suatu otot rangka dengan persyarafan
utuh diregangkan maka akan terjadi kontraksi
otot yang bersangkutan. Respon tersebut yang
disebut refleks regang.

Buku Ajar Fisiologi Guyton


dan Hall, 2008

REFLEKS EKSTENSOR MENYILANG


(CROSSED EXTENSOR REFLEX/ COUPLED
WITHDROWAL REFLEX ( Extremitas Inferior )

Buku Ajar Fisiologi Guyton


dan Hall, 2008

Reflek ini merupakan kombinasi antara : reflek fleksor


yang berlangsung pada tungkai yang terkena rangsangan
sakit, dan reflek ekstensor pada tungkai yang tidak
terkena rangsangan sakit, untuk mempertahankan posisi
tubuh.
Kedua macam reflek tersebut terjadi prinsip persarafan
timbal balik untuk kelompok otot agonis dan antagonis, yaitu
saat tungkai kanan terjadi reflek fleksor maka otot
ekstensornya relaksasi. Pada saat yang sama tungkai kiri
terjadi reflek ekstensor maka otot-otot fleksornya akan
relaksasi.

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai