Anda di halaman 1dari 2

Judul Unit Prosedur Kerja Infeksi Nosokomial

RSUD NGUDI WALUYO


WLINGI KABUPATEN
BLITAR

No. Dok.

No. Revisi

: 01

Tgl.
Berlaku

Hal.

: Hal 4 dari 4

I. PENGERTIAN :

II. TUJUAN :

III. KEBIJAKAN :

IV. PROSEDUR :

Disiapkan

Diperiksa

Disahkan

Ketua Komite Medik

MR

Direktur RSUD

Infeksi nosokomial merupakan dasar melaksanakan tindakan


keperawatan sehingga bebas dari infeksi.
Sebagai dasar dalam melaksanakan tindakan keperawatan
sehingga tidak terjadi infeksi sekunder.
SKKNI : KES.VK01.003.01
Menerapkan Prinsip Infeksi Nosokomial.
1. Mengidentifikasi sumber penyebab dan cara
penularan infeksi
a. Mengidentifikasi Kuman penyebab infeksi
b. Mengidentifikasi Kondisi yang mempermudah
penyebaran infeksi seperti: luka, penurunan
sistem imun
c. Menjelaskan Cara penyebaran infeksi.
2. Mempersiapkan klien/pasien dalam pencegahan
infeksi nosocomial
a. Menjelaskan tujuan dan teknik pencegahan
infeksi nosocomial.
b. Menjelaskan dan mengidenfikikasi Ketertiban
klien/pasien terhadap pencegahan infeksi.
3. Melakukan tindakan pencegahan terhadap infeksi
nosocomial
a. Melakukan Cuci tangan.
b. Menggunakan Prinsip aseptik dan anti septik
selama menggunakan alat-alat steril dan
tindakan steril.
c. Melakukan Proteksi dengan standar universal
precaution sesuai SOP.
d. Melakukan Teknik isolasi klien/pasien infeksi
e. Melakukan Penanganan sampah medis dan
non medis sesuai SOP.

PERINGATAN : Dokumen ini tidak boleh diperbanyak tanpa ijin tertulis dari Manajemen RSUD Ngudi Waluyo Wlingi Kabupaten Blitar

4. Melakukan pencatatan dan pelaporan


a. Menjelaskan Sistem pencatatan infeksi
nosokomial.
b. Mencata dan melaporkan apabila ada Kejadian
infeksi.

V. UNIT TERKAIT :

PERINGATAN : Dokumen ini tidak boleh diperbanyak tanpa ijin tertulis dari Manajemen RSUD Ngudi Waluyo Wlingi Kabupaten Blitar

Anda mungkin juga menyukai