Anda di halaman 1dari 13

HAK DAN KEWAJIBAN GURU

LATAR
BELAKAN
G, TUJUAN
DAN
MASALAH

PRESENTASI PROFESI PENDIDIKAN


HAK DAN KEWAJIBAN GURU

HAK DAN
KEWAJIBA
N GURU
SECARA
UMUM
HAK DAN
KEWAJIBAN
GURU
MENURUT
UNDANG
-UNDANG

NAMA KELOMPOK :
AGUS DIAN HENDRIK (F05112046)
MERIYATNI (F05112073)
RIMA MUTIARA (F0848382)

STUDI KASUS
TANGGAPAN
KELOMPOK

BAC
K

HOME

NEX
T

Latar Belakang, Tujuan dan


Masalah
LATAR
BELAKAN
G, TUJUAN
DAN
MASALAH
HAK DAN
KEWAJIBA
N GURU
SECARA
UMUM
HAK DAN
KEWAJIBAN
GURU
MENURUT
UNDANG
-UNDANG
STUDI KASUS

Latar
Belakang
Guru sebagai pekerjaan profesi, secara holistik berada pada
tingkatan tertinggi dalam sistem pendidikan nasional.
Hak adalah kewenangan yang diberikan oleh hukum obyektif
kepada
subyek
hukum.
Kewenangan
dimaksud
adalah
kewenangan
untuk
menguasai,
menjual,
menggadaikan,
menggarap dan lain-lain. Hak dibedakan menjadi dua, yaitu
1. Hak mutlak (hak asasi, hak public, hak keperdataan), dan
2. Hak relative, hak yang memberikan kewenangan kepada
seseorang atau beberapa orang untuk menuntut agar orang
lain melakukan sesuatu atau tidak melakukan sesuatu.
Kewajiban sebagai guru adalah kewajiban yang diberikan
kepada orang pribadi sebagai individual sekaligus subyek hukum.
Bisa diartikan dengan sebutan tugas bila melihat kewajiban dari
yang bersifat absolute dan disebut peran bila bersifat relatif.

TANGGAPAN
KELOMPOK

BAC
K

HOME

NEX
T

HAK DAN KEWAJIBAN GURU


LATAR
BELAKAN
G, TUJUAN
DAN
MASALAH
HAK DAN
KEWAJIBA
N GURU
SECARA
UMUM
HAK DAN
KEWAJIBAN
GURU
MENURUT
UNDANG
-UNDANG
STUDI KASUS
TANGGAPAN
KELOMPOK

BAC
K

Masalah dan
Berdasarkan
latar belakang, maka munculah
Tujuan

beberapa permasalahan yang akan dibahas. Adapun


permasalahan yang perlu dibahas antara lain :
1. Apa yang dimaksud dengan hak dan kewajiban
guru?
2. Bagaimana Hak dan Kewajiban seorang guru?
3. Apa saja yang menjadi hak dan kewajiban bagi
seorang guru?
Tujuan
4. Untuk mengetahui hak dan kewajiban
secara umum
5. Untuk
mengetahui hak dan kewajiban
menurut undang-undang, serta
6. Untuk memperluas wawasan kita sebagai
guru.
HOME

guru
guru
calon
NEX
T

PENGERTIAN HAK DAN KEWAJIBAN SECARA


UMUM
Pengertian
Pengertian
Hak adalah kewenangan
Hak
Kewajiban
yang diberikan oleh hukum
Sedangkan kewajiban adalah
obyektif kepada subyek hukum.
beban yang diberikan oleh hukum
Kewenangan dimaksud adalah
kepada orang atau badan hukum.
kewenangan untuk menguasai,
Kewajiban sebagai guru adalah
menjual,
menggadaikan,
kewajiban yang diberikan kepada
menggarap dll. Hak dibedakan
orang pribadi sebagai individual
menjadi dua :
sekaligus subyek hukum. Bisa
1. Hak mutlak, pemegang hak
diartikan dengan sebutan tugas
dapat mempertahankan
bila melihat kewajiban dari yang
terhadap siapapun (hak asasi,
bersifat absolute dan disebut
hak public, hak keperdataan).
peran bila bersifat relatif.
2. Hak relative, hak yang
memberikan kewenangan
kepada seseorang atau
beberapa orang untuk
menuntut agar orang lain
melakukan sesuatu atau tidak
melakukan
sesuatu
BAC
NEX
HOME
K
T

HAK DAN KEWAJIBAN GURU MENURUT


UNDANG UNDANG DASAR
LATAR
BELAKAN
G, TUJUAN
DAN
MASALAH
HAK DAN
KEWAJIBA
N GURU
SECARA
UMUM
HAK DAN
KEWAJIBAN
GURU
MENURUT
UNDANG
-UNDANG
STUDI KASUS

Hak dan Kewajiban Guru Sebagai


Pegawai Negeri Sipil Menurut UU No.8
Tahun 1974
Hak dan Kewajiban Guru Sebagai
Pendidik Menurut UU SISDIKNAS No.20
Tahun 2003
Hak dan Kewajiban Guru dan dosen
Menurut UU No.14 Tahun 2005

TANGGAPAN
KELOMPOK

BAC
K

HOME

NEX
T

Hak dan Kewajiban Guru Sebagai Pegawai


Negeri Sipil Menurut UU No.8 Tahun 1974
1.Berhak memperoleh gaji yang
1.Kewajiban
Wajib
setia
dan
taat
Hak
layakGuru
sesuai dengan pekerjaan
Guru
sepenuhnya kepada Pancasila,
dan tanggung jawabnya. (pasal
UUD
1945,
Negara
dan
7).
Pemerintah. (pasal 4)
2.Berhak atas cuti. (pasal 8).
2. Wajib
menaati
segala
3.Bagi mereka yang ditimpa oleh
peraturan
perundang
suatu kecelakaan dalam dan
undangan yang berlaku dan
karena
tugas
kewajibannya,
melaksanakan
tugas
berhak memperoleh perawatan.
kedinasan yang dipercayakan
(pasal 9)
kepadanya
dengan
penuh
4.Bagi mereka yang menderita
pengabdian, kesadaran dan
cacat jasmani dalam dan karena
tanggung jawab. (pasal 5)
menjalankan
tugas
3. Wajib
menyimpan
rahasia
kewajibannya
yang
jabatan. (pasal 6)
mengakibatkan
tidak
dapat
4. Pegawai Negeri hanya dapat
bekerja lagi, berhak memperoleh
mengemukakan
rahasia
tunjangan. (pasal 9)
jabatan kepada dan atas
5.Pegawai negeri yang telah
perintah yang berwajib atas
memenuhi
syarat
yang
kuasa undang-undang. (pasal
ditentukan, berhak atas pensiun.
BAC
NEX
6)
(pasal
10)
HOME
K
T

Hak dan Kewajiban Guru Sebagai Pendidik


Menurut UU SISDIKNAS No.20 Tahun 2003
Kewajiban
Guru
1. Menciptakan
suasana
pendidikan yang bermakna,
menyenangkan,
kreatif,
dinamis dan dialogis.
2. Mempunyai komitmen secara
profesional
untuk
meningkatkan
mutu
pendidikan.
3. Memberi teladan dan menjaga
nama baik lembaga, profesi
dan kedudukan sesuai dengan
kepercayaan yang diberikan
kepadanya.

BAC
K

Guru
1.Hak
Memperoleh
penghasilan dan
jaminan kesejahteraan sosial
yang pantas dan memadai.
2. Memperoleh
penghargaan
sesuai
dengan
tugas
dan
prestasi kerja.
3. Memperoleh pembinaan karier
sesuai
dengan
tuntutan
pengembangan kualitas.
4. Memperoleh
perlindungan
hukum dalam melaksanakan
tugas dan hak atas hasil
kekayaan intelektual.
5. Memperoleh kesempatan untuk
menggunakan
sarana,
prasarana
dan
fasilitas
pendidikan untuk menunjang
kelancaran pelaksanaan tugas.

HOME

NEX
T

Hak dan Kewajiban Guru dan Dosen Menurut


UU No.14 Tahun 2005
Kewajiban
Guru
1. Merencanakan

2.

3.

4.

5.

Hak Guru

pembelajaran,
melaksanakan proses pembelajaran
yang bermutu, serta menilai dan
mengevaluasi hasil pembelajaran.
Mengembangkan dan meningkatkan
kualifikasi akademik dan kompetensi
secara berkelanjutan sejalan dengan
perkembangan
ilmu
pengetahuan,
teknologi dan seni.
Bertindak
obyektif
dan
tidak
diskriminatif atas dasar pertimbangan
jenis kelamin, agama, suku, ras, dan
kondisi fisik tertentu, atau latar
belakang keluarga, dan status sosial
ekonomi
peserta
didik
dalam
pembelajaran.
Menjunjung
tinggi
peraturan
perundang undangan, hukum dan kode
etik guru, serta nilai nilai agama dan
etika.
Memelihara dan memupuk persatuan
dan kesatuan bangsa.

BAC
K

1. Memperoleh penghasilan diatas kebutuhan hidup


minimum dan jaminan kesejahteraan sosial.
2. Mendapat promosi dan penghargaan sesuai
dengan tugas dan prestasi kerja.
3. Memperoleh perlindungan dalam melaksanakan
tugas dan hak atas kekayaan intelektual.
4. Memperoleh kesempatan untuk meningkatkan
kompetensi.
5. Memperoleh dan memanfaatkan sarana dan
prasarana
pembelajaran
untuk
menunjang
kelancaran tugas keprofesionalan.
6. Memberikan kebebasan dalam memberikan
penilaian dan ikut menentukan kelulusan,
penghargaan dan atau sangsi kepada peserta
didik sesuai dengan kaidah pendidikan, kode etik
guru, dan peraturan perundang-undangan.
7. Memperoleh rasa aman dan jaminan keselamatan
dalam melaksanakan tugas.
8. Memiliki kebebasan untuk berserikat dalam
organisasi profesi.
9. Memiliki kesempatan untuk berperan dalam
penentuan kebijakan pendidikan.
10.Memperoleh kesempatan untuk mengembangkan
dan meningkatkan kualifikasi akademik dan
kompetensi.
11.Memperoleh pelatihan dan pengembangan
profesi dalam bidangnya.

HOME

NEX
T

STUDI KASUS
LATAR
BELAKAN
G, TUJUAN
DAN
MASALAH
HAK DAN
KEWAJIBA
N GURU
SECARA
UMUM
HAK DAN
KEWAJIBAN
GURU
MENURUT
UNDANG
-UNDANG
TANGGAPAN DAN
STUDI KASUS
MENGENAI HAK
DAN KEWAJIBAN

TANGGAPAN
KELOMPOK

BAC
K

Harian Metro : Hak Guru di Pulau


Pisang terabaikan
Lagi-lagi para pahlawan tanpa tanda
jasa
(guru)
selalu
menjadi
objek
kepentingan pemerintah pusat maupun
daerah, yang selalu menuntut agar guru
professional, namun di sisi lain hak-hak
masih ada yang terabaikan, sebagaimana
terjadi di wilayah Kabupaten Pulang Pisau
(Pulpis),
Provinsi
Kalimantan
Tengah
(Kalteng). Guru-guru di Pulang Pisau saat ini
masih ada Tunjangan Sertifikasi yang belum
dibayarkan, dengan alasan masalah data
yang belum rampung.
NEX
HOME

STUDI KASUS
LATAR
BELAKAN
G, TUJUAN
DAN
MASALAH
HAK DAN
KEWAJIBA
N GURU
SECARA
UMUM
HAK DAN
KEWAJIBAN
GURU
MENURUT
UNDANG
-UNDANG
TANGGAPAN DAN
STUDI KASUS
MENGENAI HAK
DAN KEWAJIBAN

TANGGAPAN
KELOMPOK

BAC
K

Menurut informasi dari guru-guru di wilayah


setempat sebanyak enam bulan tunjangan setifikasi
guru tahun 2012 belum dibayarkan, demikian pula
untuk tahun 2013 juga belum ada kepastian kapan
pembayarannya.
Kepala Seksi Pengembangan Pendidikan dan
Tenaga Kependidikan, Dinas Pendidikan Pulpis,
Hamka kepada Wartawan di Pulang Pisau baru-baru
ini membenarkan bahwa memang enam bulan
Tunjangan Sertifikasi Guru tahun 2012 dan juga
untuk tahun 2013 belum dibayar. Menurut Hamka
hal itu terjadi dikarenakan belum rampungnya data
dan sementara ini pihak Dinas Pendidikan Pulpis
hanya menunggu informasi dari pusat.
Sumber :
http://inspirasibangsa.com/hak-guru-di-pulpis-terabaikan/
HOME

NEX
T

Tanggapan mengenai hak dan kewajiban


guru berdasarkan UU
LATAR
BELAKAN
G, TUJUAN
DAN
MASALAH
HAK DAN
KEWAJIBA
N GURU
SECARA
UMUM
HAK DAN
KEWAJIBAN
GURU
MENURUT
UNDANG
-UNDANG
TANGGAPAN DAN
STUDI KASUS
MENGENAI HAK
DAN KEWAJIBAN

TANGGAPAN
KELOMPOK

BAC
K

Berdasarkan uraian mengenai hak dan


kewajiban sesuai dengan
UU, hak dan
kewajiban guru cukup seimbang jika dilihat
perbandingan antara hak dan kewajiban
profesi guru. Keseimbangan antara hak dan
kewajiban ini yang membuat guru mampu
bekerja secara optimal dan menerima
timbal
balik
yang
pantas
serta
melaksanakan tugas sesuai dengankode
etik guru. Tidak ada guru yang lebih banyak
hak dari pada kewajiban yang dilakukan dan
begitu pula sebaliknya lebih banyak
kewajiban dari pada hak yang diterima,
meskipun demikian memang masih banyak
saja hal ini terjadi.
NEX
HOME

Tanggapan mengenai hak dan kewajiban


guru berdasarkan Studi Kasus
LATAR
BELAKAN
G, TUJUAN
DAN
MASALAH
HAK DAN
KEWAJIBA
N GURU
SECARA
UMUM
HAK DAN
KEWAJIBAN
GURU
MENURUT
UNDANG
-UNDANG
TANGGAPAN DAN
STUDI KASUS
MENGENAI HAK
DAN KEWAJIBAN

TANGGAPAN
KELOMPOK

BAC
K

Namun, berdasarkan studi kasus yang ditemukan,


masih banyak guru yang sudah melaksanakan kewajiban
namun belum mendapatkan hak-hak yang semestinya bisa
mereka dapatkan. Terutama di daerah yang jauh dari kota
dan pulau terpencil (dalam kasus ini Pulau Pisang) selain
sarana dan prasarana yang masih kurang, kesejahteraan
kehidupan guru yang bisa dicapai dari penerimaan hak
belum mampu dinikmati seluruh guru.
Selain itu birokrasi yang berbelit-belit juga menjadi
penghambat keterlaksanaannya UU yang telah ditetapkan
sehingga berdampak pada hak hak guru yang terabaikan.
Seharusnya, untuk di daerah terpencil harus diberi
perhatian khusus serta koordinasi antara pemerintah
daerah setempat dengan pemerintahan di pusat
Memang kemerataan pendidikan di Indonesia masih
belum dapat dicapai, sebuah tugas bagi seluruh
masyarakat Indonesia agar hal ini dapat diwujudkan
sehingga cita-cita bangsa dapat digapai melalui pendidikan
yang baik.
NEX
HOME
T

Anda mungkin juga menyukai