Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL

BUDIDAYA BUNGA ANGGREK

Diajukan untuk memenuhi tugas ujian akhir


sekolah
Disusun Oleh:

ELLA DWI BAKTI NINGSIH


RUQOIYAH AL KARIMAH
Guru Pembimbing:

MELDI SUGIANTO S.pd

SMA NEGERI 01 KABAWETAN


06 Januari 2014

Kata Pengantar
Segala puji dan syukur kita panjatkan kepada Allah SWT serta shalawat dan salam
kami sampaikan hanya bagi tokoh dan teladan kita Nabi Muhammad SAW. Diantara sekian
banyak nikmat Allah SWT yang membawa kita dari kegelapan ke dimensi terang yang
memberi hikmah dan yang paling bermanfaat bagi seluruh umat manusia, sehingga oleh
karenanya kami dapat menyelesaikan tugas akhir sekolah ini dengan baik dan tepat waktu.
Adapun maksud dan tujuan dari penyusunan proposal ini adalah untuk memenuhi salah
satu tugas yang diberikan oleh guru pada mata pelajaran TIK.
Dalam proses penyusunan tugas ini kami menjumpai hambatan, namun berkat
dukungan materil dari berbagai pihak, akhirnya kami dapat menyelesaikan tugas ini dengan
cukup baik, oleh karena itu melalui kesempatan ini kami menyampaikan terimakasih dan
penghargaan setinggi-tingginya kepada semua pihak terkait yang telah membantu
terselesaikannya tugas ini.
Segala sesuatu yang salah datangnya hanya dari manusia dan seluruh hal yang benar
datangnya hanya dari agama berkat adanya nikmat iman dari Allah SWT, meski begitu tentu
tugas ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu segala saran dan kritik yang
membangun dari semua pihak sangat kami harapkan demi perbaikan pada tugas selanjutnya.
Harapan kami semoga tugas ini bermanfaat khususnya bagi kami dan bagi pembaca lain pada
umumnya.

Sengkuang , 06 januari 2014

Daftar Isi
Halaman Judul............................................................................
Lembar Pengesahan...................................................................
Kata Pengantar...........................................................................
Daftar Isi.....................................................................................
BAB I PROFIL USAHA.................................................................
A. Latar Belakang Masalah.........................................................................
B. Manfaat..................................................................................
C. Tujuan.....................................................................................
BAB II LANDASAN TEORI.............................................................
A. Ihwal Biogas............................................................................
B. Hipotesis/pendapat................................................................
BAB III METODE PENELITIAN......................................................
A. Tempat dan Waktu Penelitian................................................
B. Strategi Penelitian..................................................................
C. Objek Penelitian.....................................................................
BAB IV HASIL PENELITIAN...........................................................
A. Anaerobik Digestion...............................................................
B. Komposisi Biogas....................................................................
C. Reaktor Biogas.......................................................................
BAB V PENUTUP.........................................................................
A. Kesimpulan............................................................................
B. Saran......................................................................................
DAFTAR PUSTAKA.......................................................................

BAB I

PENDAHULUAN
1.1 Profil Usaha
Nama Perusahaan
Alamat

:
:

Pendiri / pengelolah
:
Produk yang dihasilkan

1.2Latar Belakang
Dari waktu kewaktu perkembangan teknologi semakin maju yang turut
membawa peradapan kemasa lebih moderen tak luput juga bagi manusia.
Perkembangan teknologi yang sangat pesat ini menberikan keuntungan
bagi perindustrian karena dapat mempermudah pengolahan bahan
industri yang terjamin kualitasnya. Selain itu usaha yang menggunakan
teknologi canggih memberikan hasil menjanjikan bagi para perindustri.
Akan tetapi tidak selamanya hal ini membawa dampak positif, tetapi
juga membawa dampak negatif. Akibat dari menjamurnya praktik
perindustrian, hal ini tentu tidak membutuhkan area yang sedikit.
Sehingga berujung pada pembukaan lahan-lahan baru seperti hutan dan
perkebunan untuk dijadikan area perindustrian. Hutan yang merupakan
rumah bagi sebagian besar flora seperti bunga anggrek, terutama
anggrek hutan dan fauna seperti harimau sumatra, gajah sumatra dan
berbagai aneka jenis burung hutan menjadi terancam karena pembukaan
lahan yang sering tak terkendali. Sehingga banyak flora dan fauna yang
terancam punah dan kehilangan habitat aslinya.
Berbagai macam upaya pun diluncurkan pemerintah untuk
meminimalisir dari pengeksploitasian hutan serta pembuatan cagar alam,
budidaya, perkawinan silang dan berbagai cara lain untuk menjaga
kelestarian flora dan fauna. Bagi para masyarakat pencinta lingkungan
yang merasa prihatin akan hal tersebut, turut ikut serta dalam mencegah
kepunahan lewat budiday, salah satunya budidaya bunga anggrek.
Walaupun pada dasarnya populasi bunga anggrek tersebar diseluruh
penjuru dunia, kecuali tempat yang sangat kering dan dingin, akan tetapi
tak semua jenis anggrek yang ada di suatu wilayah ada juga diwilayah
lain. Sudah cukup lama dan kini menjadi tren untuk membudidayakan
bunga anggrek. Karena bunga anggrek merupakan salah satu bunga
terindah dan memiliki banyak ragam jenisnya serta banyak diminati bagi
masyarakat lokal maupun mancanegara. Anggrek bukan hanya dinikmati
dan diperhatikan dalam segi kecantikan saja, tetapi anggrek juga dapat
menjadi salah satu penghasil devisa.
Jika saat pembudidayaan anggrek sangat memperhatikan perawatan
tanaman seperti kesuburan tanah, suhu, pembasmian hama, obat-obatan
dan hal-hal lain yang diperlukan untuk menjaga tanaman itu sendiri. Maka
budidaya anggrek ini dapat menjadi usaha yang tak kalah menjanjikan,
karena bunga anggrek memiliki nilai jual yang tinggi. Kecintaan dan hobi
kami terhadap bunga anggrek mendorong kami untuk dapat berinvestasi.

Kamipun mulai mengembangkan hobi kami lewat budidaya bunga


anggrek.
1.3

Anda mungkin juga menyukai