Anda di halaman 1dari 3

ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAP

SMK MIFTAHUL FALAH


TAHUN PELAJARAN 2016-2017
Nama : Mata Pelajaran : MPD
Kelas : XI (Sebelas)
I. Pilihlah a, b, c, d, atau e, jika jawaban dianggap benar !

1. Gambaran dari fakta yang relatif dan belum berarti bagi penerima disebut ....
a. data b. dokumen c. informasi d. distribusi e. form
2. Hasil pengolahan data dalam suatu bentuk yang berguna bagi penerima disebut ....
a. data b. dokumen c. informasi d. distribusi e. form
3. Tata cara menyebarluaskan dokumen disebut juga dengan ....
a. data b. dokumen c. informasi d. distribusi e. form
4. Yang bukan termasuk tugas penerima surat pada distribusi intern sistem buku agenda, adalah ...
a. mengumpulkan surat masuk d. menyerahkan ke pencatat surat
b. meneliti ketepatan alamat e. semua benar
c. menandatangani bukti pengiriman
5. Menentukan siapa selanjutnya yang memproses surat berkaitan permasalahan surat adalah tugas
dari ....
a. penerima surat c. pencatat surat e. pengarah surat
b. penyortir surat d. pembuat konsep
6. Buku yang digunakan untuk mencatat pengiriman surat di dalam organisasi adalah ....
a. lembar disposisi c. agenda e. kartu kendali
b. ekspedisi intern d. ekspedisi ekstern
7. Tata cara menyebarluaskan dokumen yang dilakukan di luar organisasi adalah ....
a. distribusi intern c. ekspedisi intern e. sistem abjad
b. distribusi ekstern d. ekspedisi ekstern
8. Satpam dan resepsionis biasanya bekerja di bagian ....
a. front office c. front line e. frontier
b. desk job d. sekretariat
9. Macam-macam buku ekspedisi antara lain adalah ....
a. agenda kartu kendali c. lembar disposisi agenda e. intern ekstern
b. lembar disposisi kartu kendali d. internasional nasional
10. Tujuan pendistribusian dokumen baik dengan buku intern ekstern ataupun jasa kurir adalah ....
a. mempermudah dan memperlancar penyampaian dokumen
b. surat tersimpan dengan baik
c. penanganan surat lebih lama
d. setiap dokumen bisa disusutkan
e. membutuhkan ruang lebih luas
11. Sistem penyimpanan dan penemuan kembali arsip berdasarkan pengelompokan nama
berdasarkan urutan huruf disebut ....
a. sistem abjad c. sistem perihal e. sistem geografis
b. sistem tanggal d. sistem nomor
12. Tanda atau simbol yang diberikan di arsip disebut ....
a. indeks b. unit c. kode d. koding e. petunjuk silang
13. Bagian dari kata tangkap atau bagian terkecil dari suatu nama disebut ....
a. indeks b. unit c. kode d. koding e. petunjuk silang
14. Yang tidak termasuk perlengkapan yang diperlukan dalam sistem abjad adalah ....
a. folder b. guide c. filling cab d. cardeks e. semua benar
15. Front office dalam penanganan surat bertugas sebagai ....
a. pengarah surat c. pencatat surat e. penerima surat
b. penyortir surat d. pembuat konsep
16. Pimpinan pada setiap unit dalam penanganan surat bertugas sebagai ....
a. pengarah surat c. pencatat surat e. penerima surat
b. penyortir surat d. pembuat konsep
17. Pencatatan surat dilakukan dengan menggunakan buku ....
a. lembar disposisi c. agenda e. kartu kendali
b. ekspedisi intern d. ekspedisi ekstern
18 .Konsep surat disebut juga dengan ....
a. judul b. nota c. agenda d. draft e. kerangka
19. Orang yang ditugaskan mengantar dokumen ke tempat yang dituju disebut ....
a. office boy c. satpam e. komisioner
b. kurir d. resepsionis
20. Konsep yang dibuat dan diketik sendiri secara lengkap terjadi pada surat yang bersifat ....
a. formal c. rahasia e. resmi
b. pengumuman d. negara
21. Salah satu manfaat dari adanya sistem penyimpanan arsip adalah ....
a. arsip dapat tertata rapi c. informasi kurang terjaga e. butuh perawatan khusus
b. arsip dapat disusutkan d. memerlukan ruangan yang luas
22. Kegiatan menentukan tanda pengenal arsip untuk memudahkan penemuan arsip disebut ....
a. caption c. daftar klasifikasi e. mengkode
b. menyortir d. mengindeks
23. Sistem abjad dipilih karena ....
a. jumlah nama sangat banyak d. dokumen lebih mudah dicari
b. semua orang punya nama e. dokumen disimpan dengan satu nama
c. mudah diingat
24. Jika surat akan disampaikan ke relasi di luar negeri, baiknya menggunakan ....
a. manager c. pimpinan e. kantor pos
b. jasa pengiriman d. kurir
25. Pendistribusian surat dapat dilakukan dengan berbagai cara, namun tidak melalui ....
a. pimpinan c. kurir e. pasti pas
b. jasa pengiriman d. e-mail
26. Berikut ini yang tidak termasuk pertimbangan dalam menentukan pendistribusian ekstern adalah
....
a. ada tidaknya kurir c. besarnya biaya admin e. jarak tempuh
b. sifat surat d. kecepatan waktu pengiriman
27. Surat tertanggal 31 November 2010 dari PT Sari Rahayu, telah diterima tiga hari kemudian oleh
Ayla (Pencatat surat PT Taruna Abadi). Pada kolom tanggal terima di buku ekspedisi intern, Alya
mencatat dengan tanggal...
a. 3 Desember 2010 c. 29 November 2010 e. 1 Desember 2010
b. 2 Desember 2010 d. 26 November 2010
28. Lembar isian untuk mencatat intruksi dari pimpinan berkaitan dengan proses tindak lanjut dari
surat yang diterima, adalah lembar...
a. disposisi c. secretaries deskfile e. formulir
b. ekspedisi d. blanko
29. Pihak yang menyimpan kartu kendali I saat pengurusan surat keluar penting adalah...
a. pencatat surat c. penata arsip e. penerima surat
b. pengarah surat d. unit pengolah
30. Pada kartu kendali, kolom pengolah diisi dengan ....
a. hal surat c. unit pengolah e. paraf pengolah
b. indeks surat d. kode klasifikasi

II. Essay

31. Apakah yang dimaksud dengan data ?


32. Sebutkan dan jelaskan macam-macam buku ekspedisi !
33. Distribusikan surat ke dalam buku ekspedisi tertanggal hari ini (real time) di bawah ini :
Surat dari PO. Harapan Jaya, tentang penawaran produk dan jasa dengan nomor 34/PO/III/2017,
tertanggal lima hari yang lalu.
No. Tanggal dan No. Perihal Surat Dari Penerima Tanggal Tanda Tangan
Urut Surat Terima

Terdapat 3 nama orang, yaitu : Ahmad Syaiful Anwar, Yahya Zulkarnaen, dan Firdaus.
34. Indekskan nama tersebut di atas !
35. Kodekan nama tersebut di atas !
Nama Lengkap Indeks Urutan Abjad Kode

Anda mungkin juga menyukai