Anda di halaman 1dari 3

Dx.

Tgl/Jam Tujuan Intervensi Keperawatan Ttd


Kep

Kelebiha 30-04- Tujuan: Setelah dilakukan tindakan NIC: Manajemen cairan


n volume 2017/ keperawatan diharapkan edema pada lengan
cairan 09.25 dan kaki berkurang
1. Kaji lokasi dan
KH: luasnya edema
2. Monitor tanda-tanda
NOC: Keparahan cairan berlebihan
vital pasien
3. Monitor hasil
No Indikator 1 2 3 4 5
pemeriksaan
1 Edema laboratorium yang
pada relevan dengan
lengan retensi cairan (Misal
Edema peningkatan BUN,
2
pada kaki peningkatan
Penuruna osmolaritas urin)
n output 4. Jaga intake/asupan
3 urin yang akurat dan cata
output
Keseimba
5. Masukkan kateter
4 ngan
urin jika diperlukan
intake dan
6. Kolaborasi dengan
output
tenaga kesehatan
dalam 24
lainnya (dokter) untuk
jam
pemberian diuretik
(furosemid)

Dx. Tgl/Jam Implementasi Respon Pasien TTD


Kep

Kelebiha 30-04- 1. Mengkaji lokasi dan luasnya edema 1. Edema pada lengan dan
n volume 2017/ 2. Memonitor tanda-tanda vital pasien kaki
3. Memonitor hasil pemeriksaan 2. TD = 130/80 mmHg
cairan 09.25 laboratorium yang relevan dengan N = 101
RR = 20x/menit
retensi cairan (Misal peningkatan
BUN, peningkatan osmolaritas urin)
3. Hasil pemeriksaan lab
4. Kolaborasi dengan tenaga
ureum = 140.92 mg/dl
kesehatan lainnya (dokter) untuk
4. Pasien kooperatif saat
pemberian diuretik (furosemid)
pemberian obat

Dx. Tgl/Ja Evaluasi TTD


Kep m

Kelebiha 30-04- S : Pasien mengeluh lengan dan kakinya masih


n volume 2017/ bengkak
O:
cairan 09.25

No Indikator Awal Target Akhir


1 Edema pada lengan 3 4

2 Edema pada kaki 3 4

3 Penurunan output urin 3 4

4 Keseimbangan intake 4 5
dan output dalam 24 jam

A: Masalah teratasi sebagian


P: KIE pasien dan keluarga untuk rujuk RSSA

Anda mungkin juga menyukai