Anda di halaman 1dari 42

RENCANA PELAKSANAN PEMBELAJARAN(RPP)

Satuan Pendidikan : SMP N 3 Adiwerna


Matapelajaran : Bahasa Jawa
Kelas/Semester : VII/1
Materi Pokok : Teks dengaran naratif tentang peristiwa.
Alokasi Waktu : 2 X pertemuan (4 jp)

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait dengan fenomena dan kejadian
nyata.
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang
sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


KOMPETENSI DASAR INDIKATOR
1.1 Menghargai dan mensyukuri keberadaan 1.1.1 Berdoa kepada Tuhan maha Esa sebelum
bahasa Jawa sebagai anugerah Tuhan peserta didik melaksanakan pembelajaran materi
Yang Maha Esa, sebagai sarana teks naratif tentang peristiwa atau kejadian
memahami informasi lisan dan tulis. 1.1.2 Bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa
setelah mengikuti pembelajaran materi teks
naratif tentang peristiwa atau kejadian.

2.1 Menunjukkan sikap menghargai


2.1.1Tidak menyontek dalam mengerjakan
rperilaku jujur, disiplin,dan tanggungpertanyaan pertanyaan dalam menjawab teks
jawab dalm menyampaikan informasi naratif.
atau tanggapan berbagai hal / keperluan
2.1.2Mengerjakan/mengumpulkan tugas sesuai
sesuai dengan tata krama Jawa. dengan waktu yang ditentukan.
2.1.3Melaksanakan tugas individu ataupun
kelompok dengan baik.
3.1 Memahami teks narasi tentang peristiwa 3.1.1 Mendengarkan dan mencatat kata-kata yang
atau kejadian. dianggap sulit yang terdapat dalam
wacana narasi tentang peristiwa atau
kejadian.
3.1.2 Mendiskusikan dan mengartikan kata-kata
yang dianggap sulit dalam konteks
kalimat.
3.1.3 Mengajukan dan menjawab pertanyaan
wacana yang didengarkan dalam ragam
krama.
3.1.4 Mendiskusikan isi wacana.
3.1.5 Mengungkapkan isi wacana yang
didengarkan secara tertulis.
4.1 Menangkap isi wacana narasi tentang 4.1.1 Membaca teks narasi
peristiwa atau kejadian. 4.1.2 Menjawab dan mengajukan pertanyaan
tentang isi bacaan dalam ragam krama
4.1.3 Menulis ringkasan.

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 1


C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 1
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran,diharapkan peserta didik dapat :
1. Berdoa kepada Tuhan maha Esa sebelum peserta didik melaksanakan pembelajaran materi
teks naratif tentang peristiwa atau kejadian
2. Bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa setelah mengikuti pembelajaran materi teks
naratif tentang peristiwa atau kejadian
3. Menjawab pertanyaan tentang teks dengaran naratif tentang peristiwa dengan jujur,
disiplin,dan tanggung jawab
4. Mendengar dan mencatat kata-kata sulit dalam teks dengaran naratif tentang peristiwa
dengan baik dan benar.
5. Berdiskusi dan mengartikan kata-kata sulit dalam teks dengaran naratif tentang peristiwa
dengan tanggung jawab, jujur dan disiplin.
6. Mengajukan dan menjawab pertanyaan wacana yang didengarkan dalam ragam karma
dengan jujur.disiplin,tanggung jawab
7. Mendiskusikan isi wacana dengan jujur, disiplin dan tanggung jawab.
8. Mengungkapkan isi wacana yang didengarkan secara tertulis dengan jujur, disiplin dan
tanggung jawab.

Pertemuan 2
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajara, peserta didik diharapkan dapat;
1. Berdoa kepada Tuhan maha Esa sebelum peserta didik melaksanakan pembelajaran materi
teks naratif tentang peristiwa atau kejadian
2. Bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa setelah mengikuti pembelajaran materi teks
naratif tentang peristiwa atau kejadian
3. Menjawab pertanyaan tentang teks dengaran naratif tentang peristiwa dengan jujur,
disiplin,dan tanggung jawab
4. Membaca teks narasi dengan intonasi, lafal, ekspresi yang tepat
5. Menjawab dan mengajukan pertanyaan tentang isi bacaan dalam ragam karma yang santun
6. Menulis ringkasan teks narasi dengan ejaan, tata bahasa yang benar serta rapi

D. Materi Pembelajaran
1. Teks dengaran narasi dengan judul : EYANG-EYANG PUTRI UGI NDEREK ANTRE ES KRIM
2. Kata-kata sukar dalam teks
3. isi teks

E. Metode Pembelajaran
1. Metode scientific
2. Berbasis masalah ( Problem Based Learning)
F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran
1. Media : Lap top, LCD, Speaker
2. Sumber Belajar : - Ariwarti wawasan jumat legi 13 Desember 2013.
- Martono ,Dwijo,Kamus Bahasa Jawa-Indonesia,Solo:Kharisma.
- Kalawarti Panjebar Semangat, 2014
3. Sintak :
- Membangun konteks
- Pemodelan teks
- Pemecahan masalah secara kelompok

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 2


Pertemuan 1
RINCIAN KEGIATAN WAKTU
Pendahuluan (10 menit )
Memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta didik
Apersepsi: menunjukkan video berisi rekaman suatu peristiwa untuk
membangkitkan minat peserta didik
Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan Inti (65 menit)
Dalam kegiatan inti, peserta didik melakukan langkah-langkah sebagai berikut:
Mengamati
Peserta didik mendengarkan wacana narasi tentang peristiwa atau kejadian.
Menanya
Peserta didik bertanya jawab tentang kata-kata yang dianggap sulit yang
terdapat dalam wacana yang didengarkan.
Peserta didik mengajukan dan menjawab pertanyaan tentang isi wacana.
Mengumpulkan informasi
Peserta didik berdiskusi tentang isi wacana yang didengarkan.
Mengasosiasi
Peserta didik berlatih membuat ringkasan secara kelompok.
Mengomunikasikan
Peserta didik menyampaikan hasil ringkasan secara berkelompok.
Penutup
Kegiatan penutup mencakup langkah-langkah sebagai berikut:
Guru bersama-sama peserta didik menyimpulkan materi PBM.
Guru bersama-sama peserta didik melakukan refleksi tentang proses dan hasil 5 menit
pembelajaran yang telah dicapai.
Guru memberikan tugas kelompok untuk membuat partanyaan-partanyaan dan
tanggapan untuk ditujukan kelompok lain.

RINCIAN KEGIATAN WAKTU


Pendahuluan (10 menit )
Memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta didik

Menyampaikan tujuan pembelajaran


Kegiatan Inti (65 menit)
Dalam kegiatan inti, peserta didik melakukan langkah-langkah sebagai berikut:
Mengamati
Peserta didik mendengarkan isi ringkasan wacana narasi tentang peristiwa atau
kejadian yang diutarakan kelompok lain..
Menanya
Peserta didik bertanya jawab tentang kata-kata yang dianggap sulit yang terdapat
dalam ringkasan kelompok lain.
Peserta didik mengajukan dan menjawab pertanyaan tentang isi ringkasan
kelompok lain.
Mengumpulkan informasi
Peserta didik berdiskusi tentang isi ringkasan wacana yang diutarakan kelompok
lain.
Mengasosiasi
Peserta didik berlatih menuliskan tangapannya.
Mengomunikasikan
Peserta didik menyampaikan tanggapannya.
Penutup 5
Kegiatan penutup mencakup langkah-langkah sebagai berikut:
Guru bersama-sama peserta didik menyimpulkan materi PBM.
Guru bersama-sama peserta didik melakukan refleksi tentang proses dan hasil

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 3


pembelajaran yang telah dicapai.
Guru memberikan tugas individual untuk membuat teks narasi tentang peristiwa
yang pernah dialami.

PENILAIAN
1. Sikap Spiritual dan Sikap
a. Teknik Penilaian : Observasi
b. Bentuk Instrumen : Lembar observasi
c. Kisi-kisi :
No. Nilai Deskripsi No.Butir 2
1 Berdoa Berdoa sebelum dan
sesudah melakukan
sesuatu
2 Bersyukur Mengucapkan syukur
atas karunia Tuhan
3 Jujur Tidak menyontek dlam
mengerjakan tugas.
4 Disiplin Mengerjakan dan
mengumpulkan tugas
sesuai dengan waktu
yang ditentukan.
5 Tanggung Melaksanakan tugas
jawab individu atau kelompok
dengan baik.

Instrumen Observasi Sikap Spiritual


No. Deskripsi 1 2 3 4
1. Berdoa sebelum dan sesudah melakukan
sesuatu
2 Mengucapkan syukur atas karunia Tuhan

3 Tidak menyontek dlam mengerjakan tugas.


4 Mengerjakan dan mengumpulkan tugas
sesuai dengan waktu yang ditentukan.
5 Melaksanakan tugas individu atau
kelompok dengan baik.
JUMLAH

Pedoman Penskoran

Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4


Perhitungan Skor akhir menggunakan rumus :
Skor
Skor Tertinggi x 4 = Skor akhir

Contoh :
Skor diperoleh 14, skor tertinggi 4 x 5 pernyataan = 20, maka skor akhir :
14 x 4 =2,8

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 4


Peserta didik memperoleh nilai :
Sangat baik : apabila memperoleh skor 3,20 4,00 (80-100)
Baik : apabila memperoleh skor 2,80

Peserta
20
LEMBAR PENGAMATAN SIKAP

No Nama Kete- Kedisi- Keso- Kepa- Kepe- Jumlah Keju- Ket


kunan plinan panan tuhan dulian skor juran
V V v v v - V 6

2. Pengetahuan
a. Teknik Penilaian : Tes Objektif
b. Bentuk Instrumen : Tes isian singkat
c. Kisi-kisi :
No Indikator No. Butir
1. Mengidentifikasi isi teks wacana narasi tentang 1-4
peristiwa.
2. Menjelaskan kembali isi teks dengan ragam bahasa 6-10
karma.

Instrumen Penilaian Pengetahuan (K3)


Nama : ______________________________
Kelas : ______________________________

EYANG-EYANG PUTRI UGI NDEREK ANTRE ES KRIM

Semarang, Karemenan pengunjung Mal Ciputra kangge pikantuk Es Krim Magnum gratis, mengeti
HUT kaping 20 Mal Ciputra ing Semarang menila dipunraosaken siswa-siswa SD, SMP, SMA sasampunipun
nderek ujian semesteran. Piyambakipun langsung nggruduk Mal ing tlatah Kitha Slawi kasebut.
Wonten ugi Eyang-eyang putri ingkang ngetuttaken wayahipun ,kersa antre kangge pikantuk coklat
Magnum ,sasampunipun nglintukaken kupon ingkang dipunparingaken dening pramunjaga ingkang sulistya
ing warna.
Pangedumipun kupon,kangge dipunlintukaken es krim gratis saged mlampah kanthi tertib.
Gunggungipun kupon wonten 2000.Ingkang sampun pikantuk,dipunparingi stempel.pramila mboten saged
nyuwun malih.
( kapethik saking ariwarti WAWASAN ,Jumat legi 13 Desember 2013)

Soal :
A. Isenana ceceg-cecek ing ngisor iki kanthi trep!
1.Apa irah-irahane wacana iku ?
2.Sapa kang bisa ngrasakake anane pembagian es krim gratis ?
3.Ana ing ngendi pembagian es krim gratis iku ?
4.Kepriye carane bisa oleh es krim gratis miturut wacana ?
5.Pira gunggunge kupon kang dibagekake ?

B. Wangsulana kanthi jangkep lan bener !


1. Coba tulisen gagasan pokok teks kang wis kokrungoke !
2. Coba critakna maneh isine teks kang wis kokrungoke !

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 5


Kunci Jawaban :
A 1. Eyang eyang putri ugi nderek antre es krim.
2. Siswa-siswa SD,SMP,SMA lan eyang-eyang putri
3. Ing Mal Ciputra.
4. Kanthi nglitokake kupon.
5. 2000 kupon.

B. Pembagian es krim gratis,diremeni para siswa SD,SMP,SMA uga Eyang-eyang putri,Carane


bisa oleh es krim gratis kanthi nukar kupon kang digawa.
(wangsulan no.1 )
No 2. Kasumanggakaken.

Pedoman Penskoran:
Setiap jawaban benar diberi skor 1, sedangkan jawaban salah diberi skor 0. Karena soal
berjumlah 5 butir, maka jumlah skor berkisar antara 0 sampai 5.
Untuk soal B,masing-masing soal nilai 2,5,jadi jumlah 5

3. Keterampilan
a. Teknik Penilaian : Tes praktik
b. Bentuk Instrumen : Tes uji petik kerja dan produk

4.Kepriye carane bisa oleh es krim gratis miturut wacana ?


5.Pira gunggunge kupon kang dibagekake ?

B. Wangsulana kanthi jangkep lan bener !


1.Coba tulisen gagasan pokok teks kang wis kokrungoke !
2.Coba critakna maneh isine teks kang wis kokrungoke !

Kunci Jawaban :
A 1. Eyang eyang putri ugi nderek antre es krim.
2.Siswa-siswa SD,SMP,SMA lan eyang-eyang putri
3.Ing Mal Ciputra.
4.Kanthi nglitokake kupon.
5.2000 kupon
B.Pembagian es krim gratis,diremeni para siswa SD,SMP,SMA uga Eyang-eyang
putri,Carane bisa oleh es krim gratis kanthi nukar kupon kang digawa.
(wangsulan no.1 )
No 2. Kasumanggakaken.
Pedoman Penskoran:
Setiap jawaban benar diberi skor 1, sedangkan jawaban salah diberi skor 0. Karena soal
berjumlah 5 butir, maka jumlah skor berkisar antara 0 sampai 5.
Untuk soal B,masing-masing soal nilai 2,5,jadi jumlah 5
4. Keterampilan
a. Teknik Penilaian : Tes praktik
b. Bentuk Instrumen : Tes uji petik kerja dan produk
c. Kisi-kisi :
No. Indikator No. Butir
1. Mencari teks narasi tentang peristiwa yang 1
actual. 1
Menceritakan teks tersebut di depan temannya

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 6


Instrumen Penilaian Keterampilan (K4)
Nama : ______________________________
Kelas : ______________________________

Soal:
1.Goleka teks narasi prastawa sing lagi santer-santere !
2.Banjur critakna karo kancamu sakelas !

Kriteria
Aspek yang dinilai
1 2 3 4
No.
1 Pilihan kata
Ketepatan isi dan gagasan pokok
2
cerita

Keterangan:
4 = Sangat Baik 2 = Cukup
3 = Baik 1 = Kurang
Untuk setiap aspek yang dinilai, pilihan berkisar dari kurang dengan skor 1 sampai sangat baik
dengan skor 4, maka untuk kedua butir jumlah skor yang diperoleh berkisar antara 6 sampai 12

Adiwerna, Juli 2014


Kepala sekolah Guru mata pelajaran

Ali Komsakum, S.Pd.,M.Pd Sri Hartati, S.Pd


NIP.19691008 199003 1 001 NIP 19780829 2008 01 2 010

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 7


RENCANA PELAKSANAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMP N 3 Adiwerna


Matapelajaran : Bahasa Jawa
Kelas/Semester : VII/I
Materi Pokok : Tembang Jawa
Alokasi Waktu : 2 X pertemuan (4 jp)

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait dengan fenomena dan kejadian
nyata.
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang
sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


KOMPETENSI DASAR INDIKATOR
1.1 Menghargai dan mensyukuri 1.1.1 Berdoa menurut agama masing-masing
keberadaan bahasa Jawa sebagai sebelum pembelajaran dengan khusyuk
anugerah Tuhan Yang Maha Esa, 1.1.2 Selalu bersyukur manakala dapat
sebagai sarana memahami informasi melaksanakan tugas pembelajaran dengan
lisan dan tulis. khidmat

2.1 Memiliki serta menghargai perilaku 2.1.1 Menunjukkan sikap jujur dalam
jujur, disiplin, dan tanggung jawab mengapresiasi tembang macapat pupuh
dalam menyampaikan informasi atau pangkur
tanggapan terhadap berbagai 2.1.2 Menunjukkan perilaku disiplin dalam
hal/keperluan sesuai dengan tata krama mengapresiasi tembang macapat pupuh
Jawa. pangkur
2.1.3 Menunjukkan sikap tanggungjawab dalam
pembelajaran tembang macapat pangkur

3.2 Mengapresiasi teks Serat Piwulang 3.2.1 Mengartikan kata-kata yang dianggap
(Wulangreh Pupuh Pangkur sulit yang terdapat dalam teks piwulang
serat Wulangreh Pupuh Pangkur
3.2.2 Mengajukan dan menjawab pertanyaan
tentang isi teks piwulang serat
Wulangreh Pupuh Pangkur
3.2.3 Menuliskan isi teks piwulang serat
Wulangreh Pupuh Pangkur
4.2 Menyampaikan tanggapan tentang
isi teks Piwulang Serat Wulangreh 4.2.1 Menulis tembang Pangkur
Pupuh Pangkur. 4.2.2 Menembangkan tembang Pangkur yang
telah dibuat.

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 8


C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 1
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
1. Menerima keragaman dan keunikan bahasa Jawa sebagai anugerah Tuhan
2. Menanggapi keragaman dan keunikan bahasa Jawa sebagai anugerah Tuhan sebagai sarana
memahami informasi lisan dan tulis
3. Menghargai keragaman dan keunikan bahasa Jawa sebagai anugerah Tuhan sebagai sarana
memahami informasi lisan dan tulis
4. secara bertanggungjawab dalam mengapresiasi dan berkarya membuat tembang pangkur
dengan menggunakan bahasa Jawa
5. Bersikap jujur dalam mengapresiasi dan berkarya membuat tembang pangkur dengan
menggunakan bahasa Jawa
6. Bersikap disiplin dalam mengapresiasi dan berkarya membuat tembang pangkur dengan
menggunakan bahasa Jawa
7. Menjelaskan unsur tembang macapat Pangkur.
8. Menjelaskan makna tembang macapat Pangkur
9. Menuliskan isi tembang macapat Pangkur dengan ragam bahasa Jawa yang baik.

Pertemuan 2
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
1. Menerima keragaman dan keunikan bahasa Jawa sebagai anugerah Tuhan
2. Menanggapi keragaman dan keunikan bahasa Jawa sebagai anugerah Tuhan sebagai sarana
memahami informasi lisan dan tulis
3. Menghargai keragaman dan keunikan bahasa Jawa sebagai anugerah Tuhan sebagai sarana
memahami informasi lisan dan tulis
4. Menghargai orang lain dalam mengapresiasi dan berkarya membuat tembang dengan
menggunakan bahasa Jawa
5. Bersikap jujur dalam mengapresiasi dan berkarya membuat tembang dengan menggunakan
bahasa Jawa
6. Bersikap disiplin dalam mengapresiasi dan berkarya membuat tembang dengan menggunakan
bahasa Jawa
7. Membuat tembang macapat Pangkur sesuai aturan tembang(guru lagu, guru gatra, guru
wilangan)
8. Menembangkan tembang macapat Pangkur dengan lafal, intonasi, ekspresi, dan titi laras
yang benar.

D. Materi Pembelajaran
Pertemuan 1
a. Pengertian tembang
b. Jenis tembang macapat
c. Tembang Pangkur
d. Ciri tembang Pangkur
e. Sifat Tembang Pangkur

Pertemuan 2
a. Menyusun tembang Pangkur sesuai aturan
b. Titi laras tembang Pangkur
c. Praktik menembang

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 9


E. Metode Pembelajaran
1. Metode saintifik
2. Model pembelajaran berbasis masalah(PBL)

F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


4. Media : Lap top, LCD, Speaker
5. Sumber Belajar :
a. Jatmiko, Adityo (2005). Tafsir Ajaran Serat Wedhatama. Yogyakarta: Pura Pustaka
b. Setiyawan, Aryo Bimo (2007). Parama Sastra Bahasa Jawa. Yogyakarta: Panji Pustaka
c. Prawaatmojo (1980). Bausastra Jawa-Indonesia.Yogyakarta: Gunung Agung

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


Pertemuan 1
RINCIAN KEGIATAN WAKTU
Pendahuluan (10 menit )
Memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta didik
Apersepsi: menunjukkan video berisi praktik tembang untuk
membangkitkan minat peserta didik
Menyampaikan tujuan pembelajaran, KI, KD, indicator pembelajaran
Kegiatan Inti (65 menit)
Dalam kegiatan inti, peserta didik melakukan langkah-langkah sebagai
berikut:
Mengamati
Menyaksikan tayangan power point tentang tembang macapat Pangkur
untuk mengidentifikasi masalah-masalah yang tekait dengan macapat
Pangkur.
Menanya
Merumuskan masalah-masalah pokok : apa pengertian macapat dan
bagaimana prosedur membuat dan melagukan tembang macapat
Pangkur.
Mengumpulkan informasi
Mengumpulkan data tentang pengertian, ciri, dan teknik membuat dan
melagukan tembang dengan membaca buku siswa, mengamati contoh,
dan menyaksikan video.
Mengasosiasi
Menganalisis data untuk menyimpulkan pengertian, ciri, dan teknik
membuat dan melagukan tembang Pangkur.
Membuat power point tentang pengertian, ciri, dan teknik membuat dan
melagukan tembang Pangkur untuk dipresentasikan dalam diskusi kelas
Mengomunikasikan
Menyajikan powerpoint tersebut untuk mendapatkan tanggapan dari
peserta didik dan guru
Penutup (5 menit)
Kegiatan penutup mencakup langkah-langkah sebagai berikut:
Guru bersama-sama peserta didik menyimpulkan materi PBM.
Guru bersama-sama peserta didik melakukan refleksi tentang proses dan
hasil pembelajaran yang telah dicapai.
Guru memberikan tugas individual untuk membuat tembang Pangkur
dan melagukan tembang yang telah dibuat.

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 10


Pertemuan 2
RINCIAN KEGIATAN WAKTU
Pendahuluan (10 menit )
Dalam kegiatan pendahuluan, guru melakukan langkah-langkah sebagai
berikut:
Memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta didik
Apersepsi: menayangkan video tentang tembang.
Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan Inti (65 menit)
Dalam kegiatan inti, peserta didik melakukan langkah-langkah sebagai
berikut:
Mengamati
Mengamati contoh tembang yang diberikan guru melalui LCD.
Menanya
Merumuskan masalah pokok dan menanyakan dengan santun tentang
berbagai hal berkaitan dengan bagaimana menulis dan melagukan
tembang Pangkur yang baik
Mengumpulkan informasi
Mengumpulkan data tentang karakteristik tembang melalui diskusi
dengan disiplin,jujur,dan saling menghargai.
Mengasosiasi
Menganalisis karakteristik tembang Pangkur yang meliputi guru
gatra,guru wilangan, dan guru lagu, untuk mewujudkan gagasan
penciptaan tembang Pangkur.

Mencipta tembang Pangkur sesuai paugeran menggunakan kosa kata


yang indah dan santun dengan jujur.
Mengomunikasikan
Menyajikan hasil karya tembang Pangkur dan menembangkan hasil
karya sesuai aturan dengan jujur dan santun.
Penutup (5 menit)
Kegiatan penutup mencakup langkah-langkah sebagai berikut:
Guru bersama-sama peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran.
Guru bersama-sama peserta didik melakukan refleksi terhadap proses
dan hasil pembelajaran yang telah dicapai.
Guru memberikan tugas individual untuk pertemuan yang akan datang

H. Penilaian
5. Sikap Spiritual
a. Teknik Penilaian : Penilaian diri
b. Bentuk Instrumen : Skala
c. Kisi-kisi :

No. Sikap/nilai No. Butir


1. Menerima dengan baik keragaman dan keunikan bahasa 1 (a, b, c)
Jawa sebagai anugerah Tuhan
2. Menghargai keragaman dan keunikan bahasa Jawa sebagai 2 (a, b, c)
anugerah Tuhan

Instrumen Penilaian Sikap Spiritual

Nama : ______________________________
Kelas : ______________________________

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 11


Petunjuk
Berilah tanda silang (X) sesuai dengan pendapat Anda. (Diisi oleh peserta didik)
Pilihan
Pernyataan
STS TS S SS
a. Keunikan dan keragaman bahasa Jawa merupakan
anugerah Tuhan yang patut .
a. diterima.
b.dihargai.
2. Keunikan dan keragaman sastra Jawa merupakan
anugerah Tuhan yang patut .
a. diterima.
b. dihargai.
3. Keunikan dan keragaman tembang jawa merupakan
anugerah Tuhan yang patut .
a. diterima.
b. dihargai.

Keterangan
SS = Sangat Setuju, skor = 4
S = Setuju, skor = 3
TS = Tidak Setuju, skor = 2
STS = Sangat Tidak Setuju, skor = 1

Pedoman Penskoran:
Untuk setiap aspek nilai, pilihan berkisar dari Sangat Tidak Setuju dengan skor 1 sampai
Sangat Setuju dengan skor 4, maka untuk ketiga butir jumlah skor yang diperoleh berkisar
antara 3 sampai 12.

Contoh :
Skor diperoleh 14, skor maksimal 4 x 5 pernyataan = 20, maka skor akhir :
14
4 = 2,8
20
Sesuai Permendikbud No 81A Tahun 2013 peserta didik memperoleh nilai adalah :
Sangat Baik : apabila memperoleh skor : 3,33 < skor 4,00
Baik : apabila memperoleh skor : 2,33 < skor 3,33
Cukup : apabila memperoleh skor : 1,33 < skor 2,33
Kurang : apabila memperoleh skor : skor 1,33

6. Penilaian Sikap Sosial


a. Teknik Penilaian : Pengamatan
b. Bentuk Instrumen : Lembar Observasi
c. Kisi-kisi :
A. Penilaian sikap sosial untuk diskusi
No. Nilai Deskripsi No. Butir
1 Menghargai Menghargai pendapat orang lain 1
orang lain
2 Jujur Mengekspresikan gagasan dengan jujur 2
3 Disiplin Mengikuti kegiatan diskusi dengan disiplin 3
4 Kesantunan Menyampaikan pendapat dengan bahasa Jawa 4
yang santun

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 12


B. Penilaian sikap sosial dalam kegiatan menanggapi hasil karya teman dn berkarya
Objek : tembang Pangkur
No. Nilai Deskripsi No. Butir
1. Jujur Menunjukkan sikap jujur dalam menanggapi 1
karya teman
Menunjukkan sikap jujur dalam berkarya 2
2. Santun Bersikap santun dalam menanggapi karya teman 3
Bersikap santun dalam berkarya 4

Lembar Pengamatan Sikap Sosial untuk Kegiatan Menanggapi Karya dan Berkarya

Nama : ______________________________
Kelas : ______________________________

Petunjuk:
Berilah tanda silang (X) sesuai dengan kondisi peserta didik. (Diisi oleh guru)

Pilihan
No. Pernyataan
Ya Tidak
1. Menghargai orang lain dalam menanggapi karya teman
2. Menghargai orang lain dalam berkarya
3. Bersikap disiplin dalam menanggapi karya teman
4. Bersikap disiplin dalam berkaya membuat dan
melagukan tembang

Pedoman Penskoran:
Pilihan Ya diberi skor 1, sedangkan pilihan Tidak diberi skor 0. Karena soal
berjumlah 4 butir, maka jumlah skor berkisar antara 0 sampai 4.

Contoh :
Skor diperoleh 14, skor maksimal 4 x 5 pernyataan = 20, maka skor akhir :
14
4 = 2,8
20
Sesuai Permendikbud No 81A Tahun 2013 peserta didik memperoleh nilai adalah :
Sangat Baik : apabila memperoleh skor : 3,33 < skor 4,00
Baik : apabila memperoleh skor : 2,33 < skor 3,33
Cukup : apabila memperoleh skor : 1,33 < skor 2,33
Kurang : apabila memperoleh skor : skor 1,33

LEMBAR PENGAMATAN SIKAP

No Nama Kete- Kedisi- Keso- Kepa- Kepe- Kerja Keju- Ket


kunan plinan Panan tuhan Dulian sama juran
v v V v v - v 6

7. Pengetahuan
d. Teknik Penilaian : Tes Objektif
e. Bentuk Instrumen : Tes isian singkat
f. Kisi-kisi :

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 13


No. Indikator No. Butir
3. Mengidentifikasi unsur-unsur tembang Pangkur 1-4
dengan benar
4. Menjelaskan makna tembang Pangkur dengan 6-10
benar

Instrumen Penilaian Pengetahuan (K3)

Nama : ______________________________
Kelas : ______________________________

Soal :
A. Isenana ceceg-cecek ing ngisor iki kanthi trep!
1. Cacahing guru wilangan lan guru lagu tembang Pangkur yaiku ... .
2. Cacahing gatra ana ing tembang Pangkur ana ... .
3. Tembang Pangkur nduweni watak ... .
4. Gunane tembang Pangkur iku .
5. Makna filosofi tembang Pangkur yaiku ... .

B. Golekana tegese tembang Pangkur ing ngisor iki!


Kang sekar pangkur winarno
Lelabuhan kang kanggo wong ngaurip
Ala lan becik puniku
Prayoga kawruhana
Adad waton puniku dipun kadulu
Miwah ta ing tata karma
Den kaesthi siang ratri

Kunci Jawaban :
A. 1 8-a,11-I,8-u,7-a,12-u,8-a,8-i
2. 7 gatra
3. Watake tembang pangkur sereng
4. Gunane pitutur
5. Nggambarake kehidupan manusia

B Orang hidup itu harus bisa membedakan dan mengerti hal hal yang baink dan yang
buruk,serta menyadari makna dari tata karma.Hal penting di dalam hidup manusia ada 4
yaitu;deduga,prayoga,watara dan reringa.Dimanapun ,kapanpun manusia hidup tidak bisa
lepas dari ke 4 hal tersebut.

Pedoman Penskoran:
Setiap jawaban benar diberi skor 1, sedangkan jawaban salah diberi skor 0. Karena soal
berjumlah 5 butir, maka jumlah skor berkisar antara 0 sampai 5.Untuk makna tembang setiap
baris benar dinilai 1 salah 0 jadi nilai antara 1 10
Contoh :
Skor diperoleh 14, skor maksimal 4 x 5 pernyataan = 20, maka skor akhir :
14
4 = 2,8
20
RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 14
Sesuai Permendikbud No 81A Tahun 2013 peserta didik memperoleh nilai adalah :
Sangat Baik : apabila memperoleh skor : 3,33 < skor 4,00
Baik : apabila memperoleh skor : 2,33 < skor 3,33
Cukup : apabila memperoleh skor : 1,33 < skor 2,33
Kurang : apabila memperoleh skor : skor 1,33

8. Keterampilan
c. Teknik Penilaian : Tes praktik
d. Bentuk Instrumen : Tes uji petik kerja dan produk
e. Kisi-kisi :
No. Indikator No. Butir
2. Membuat tembang Pangkur 1
3. Menembangkan hasil karya tembang Pangkur 2

Instrumen Penilaian Keterampilan (K4)

Nama : ______________________________
Kelas : ______________________________

Soal:
1. Gawea tembang Pangkur kanthi nggatekake guru lagu, guru wilangan, lan guru gatra kang
bener!
2. Tembangna Pangkur kang wis kok tulis kanthi pocapan lan titilaras kang bener!

Rubrik Penilaian Produk


(Menulis tembang)
Kriteria
Aspek yang dinilai
No. 1 2 3 4
1 Pilihan kata
2 Ketepatan guru lagu
3 Ketepatan guru wilangan
4 Ketepatan guru gatra

Keterangan:
4 = Sangat Baik 2 = Cukup
3 = Baik 1 = Kurang

Rubrik Penilaian Kinerja Nembang


Kriteria
No. Aspek yang dinilai Skor
1 2 3 4
1 Pelafalan
2 Kebenaran titi laras
3 Sikap
Jumlah

Untuk setiap aspek yang dinilai, pilihan berkisar dari kurang dengan skor 1 sampai sangat baik
dengan skor 4, maka untuk kedua butir jumlah skor yang diperoleh berkisar antara 6 sampai 12

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 15


Contoh :
Skor diperoleh 14, skor maksimal 4 x 5 pernyataan = 20, maka skor akhir :
14
4 = 2,8
20
Sesuai Permendikbud No 81A Tahun 2013 peserta didik memperoleh nilai adalah :
Sangat Baik : apabila memperoleh skor : 3,33 < skor 4,00
Baik : apabila memperoleh skor : 2,33 < skor 3,33
Cukup : apabila memperoleh skor : 1,33 < skor 2,33
Kurang : apabila memperoleh skor : skor 1,33

Lampiran 1 : Pengembangan Materi Ajar


1. Hakikat Tembang
2. Jenis tembang
3. Ciri Tembang Pangkur
4. Sifat Tembang Pangkur
5. Makna Tembang Pangkur
6. Contoh Tembang Pangkur

Lampiran 2 : LKS
a. KD dan Indikator
b. Kisi-kisi
c. Soal
d. Kunci Jawab
e. Penskoran

Lampiran 3 : Media Pembelajaran

Adiwerna, Juli 2014


Kepala sekolah Guru mata pelajaran

Ali Komsakum, S.Pd.,M.Pd Sri Hartati, S.Pd


NIP.19691008 199003 1 001 NIP 19780829 2008 01 2 010

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 16


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Satuan Pendidikan : SMP N 3 Adiwerna


Mata Pelajaran : BAHASA JAWA
Kelas/ Semester : VII/Satu
Materi : Cerita Rakyat
Alokasi Waktu : 4x40 MENIT(2x PERTEMUAN)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait dengan fenomena dan
kejadian nyata.
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR
1.1 Menghargai dan mensyukuri 1.1.1 Melakukan doa sebelum dan
keberadaan bahasa Jawa sebagai anugerah sesudah pembelajaran +cerita
Tuhan Yang Maha Esa, sebagai sarana rakyat
memahami informasi lisan dan tulis. 1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan
akhir presentasi sesuai agama
yang dianut.
1.1.3 Bersyukur kepada Tuhan Yang
Maha esa setelah selesai
mengerjakan tugas pembelajaran
1.1.4 Berserah diri setelah berusaha atau
berikhtiar mempelajari materi

1.2 Menunjukkan perilaku percaya diri, 1.2.1 Menunjukkan sikap percaya diri
bangga dan tanggung jawab dalam dalam pembelajaran cerita rakyat.
berinteraksi sosial dengan menggunakan 1.2.2 Memiliki rasa bangga terhadap
bahasa Jawa sesuai dengan kaidah tingkat pembelajaran materi cerita rakyat
tutur bahasa Jawa. 1.2.3 Menunjukkan sikap
tanggungjawab dalam
pembelajaran cerita rakyat dan
tugas-tugasnya.
3.3 Memahami cerita rakyat 3.3.1 Mendengarkan wacana cerita
rakyat
3.3.2 Mengartikan kata-kata yang
dianggap sulit
3.3.3 Mengajukan dan menjawab
pertanyaan tentang isi wacana
yang didengarkan dalam ragam
krama
3.3.4 Menceritakan kembali isi/amanat
cerita

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 17


4.3 Membaca nyaring teks cerita rakyat 4.3.1 Melafalkan teks cerita rakyat
dengan benar
4.3.2 Membaca nyaring teks cerita
rakyat

C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 1
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat;
1. Melaksanakan doa dalam pembelajaran cerita rakyat dengan sungguh-sungguh.
2. Mengucapkan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa setelah mengikuti materi cerita rakyat
dengan sungguh-sungguh.
3. Menunjukkan rasa tanggungjawab dalam mengapresiasi dan memahami cerita rakyat
dengan menggunakan bahasa Jawa dengan baik dan benar
4. Bersikap percaya diri dalam mengapresiasi dan memahami cerita rakyat dengan
menggunakan bahasa Jawa yang baik dan benar
5. Bersikap bangga dalam mengapresiasi dan memahami cerita rakyat dengan menggunakan
bahasa Jawa yang baik dan benar.
6. Menjelaskan wacana cerita rakyat dengan jelas dan tepat
7. Menjelaskan arti kata sukar dalam wacana cerita rakyat dengan jelas
8. Mengajukan dan menjawab pertanyaan yang berhubungan dengan isi wacana cerita rakyat
yang didengar dalam ragam krama dengan santun.

Pertemuan 2
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
1. Melaksanakan doa kepada Tuhan Yang Maha Esa sebelum melaksanakan pembelajaran.
2. Menanggapi keragaman dan keunikan bahasa Jawa sebagai anugerah Tuhan sebagai sarana
memahami informasi lisan dan tulis
3. Menghargai keragaman dan keunikan bahasa Jawa sebagai anugerah Tuhan sebagai sarana
memahami informasi lisan dan tulis
4. Memiliki sikap bertanggungjawab dalam diskusi tentang materi cerita rakyat dengan benar
5. Percaya diri, bangga dan bertanggungjawab dalam berdiskusi tentang materi cerita rakyat,
6. Menceritakan kembali isi/amanat cerita rakyat dengan runtut dan bahasa yang komunikatif
7. Melafalkan teks cerita rakyat dengan benar.
8. Membaca nyaring teks cerita rakyat sesuai intonasi yang benar.

D. Materi Pembelajaran
Pertemuan 1
a. Pengertian cerita rakyat
b. Jenis cerita rakyat
c. Struktur dan unsur cerita rakyat

Pertemuan 2
a. Membaca cerita rakyat sesuai dengan lafal, intonasi, dan ekspresi yang tepat
b. Isi cerita rakyat
c. Kata sukar dalam cerita rakyat

E. Metode Pembelajaran
1. model pembelajaran yang digunakan yaitu scientific
2. model pembelajaran berbasis masalah(PBL)
RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 18
F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran
1. Media : VCD cerita rakyat, MPI cerita rakyat, power point
2. Alat : Tape recorder, laptop, LCD proyektor.
3. Sumber pembelajaran :
o Kumpulan Cerita rakyat Slawi.
o Prawaatmojo (1980). Bausastra Jawa-Indonesia.Yogyakarta: Gunung Agung
o http:sastra-jawa007.blogspot.com
o http://www.youtube.com/watch?v=4ek1seco2wE

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


Pertemuan 1
RINCIAN KEGIATAN WAKTU
Pendahuluan (10 menit )
Memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta didik
Mengarahkan siswa untuk berdoa sebelum pembelajaran
Mengecek kebersihan kelas
Apersepsi: menunjukkan penggalan rekaman berisi cerita rakyat/VCD untuk
membangkitkan minat peserta didik
Menyampaikan maksud dan tujuan pembelajaran
Kegiatan Inti (65 menit)
Dalam kegiatan inti, peserta didik melakukan langkah-langkah sebagai berikut:
Mengamati
Menyaksikan tayangan power point tentang cerita rakyat untuk
mengidentifikasi masalah-masalah yang terkait dengan cerita rakyat.
Menanya
Merumuskan masalah-masalah pokok : apa pengertian cerita rakyat dan
bagaimana memahami serta mengapresiasi cerita rakyat.

Mengumpulkan informasi
Mengumpulkan data tentang pengertian, ciri, dan teknik memahami dan
membaca cerita rakyat dengan membaca buku siswa, mengamati contoh, dan
menyaksikan video atau rekaman penggalan cerita rakyat melalui diskusi
Mengasosiasi
Menganalisis data untuk menyimpulkan pengertian, ciri, unsure cerita dan
teknik membaca cerita rakyat.
Membuat bagan atau simpulan tentang pengertian, ciri, dan teknik membaca
serta mengapresiasi cerita rakyat untuk dipresentasikan dalam diskusi kelas
Mengomunikasikan
Mempresentasikan hasil bagan atau simpulan terhadap cerita rakyat tersebut
untuk mendapatkan tanggapan dari peserta didik dan guru

Penutup (5 menit)
Kegiatan penutup mencakup langkah-langkah sebagai berikut:
Guru bersama-sama peserta didik menyimpulkan materi cerita rakyat yang
telah dipelajari.
Guru bersama-sama peserta didik melakukan refleksi tentang proses dan
hasil pembelajaran tentang cerita rakyat
Guru memberikan tugas individual untuk menuliskan kembali jenis cerita
rakyat yang lain dan menganalisisnya dengan benar.

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 19


Pertemuan 2
RINCIAN KEGIATAN PEMBELAJARAN WAKTU
Pendahuluan (10 menit )
Dalam kegiatan pendahuluan, guru melakukan langkah-langkah sebagai
berikut:
Memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta didik
Memeriksa kebersihan kelas
Mengarahkan siswa untuk berdoa bersama-sama
Apersepsi: menayangkan rekaman cerita rakyat
Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan Inti (65 menit)
Dalam kegiatan inti, peserta didik melakukan langkah-langkah sebagai berikut:
Mengamati
Mengamati contoh cerita rakyat yang diberikan guru atau siswa melalui
LCD proyektor/ atau tampilan lain.
Menanya
Merumuskan masalah pokok dan menanyakan dengan percaya diri tentang
berbagai hal berkaitan dengan bagaimana membaca dan mengapresiasi
serta memahami cerita rakyat dengan tepat.
Mengumpulkan informasi
Mengumpulkan data tentang karakteristik cerita rakyat melalui diskusi
dengan percaya diri, bangga dan bertanggungjawab.
Mengasosiasi
Menganalisis unsure-unsur dan karakteristik cerita rakyat yang meliputi
tema, nama tokoh, latar cerita, alur, sudut pandang, amanat, karakter tokoh
untuk mewujudkan teknik apresiasi cerita rakyat yang benar.
Menemukan kata sukar dalam cerita rakyat kemudian mencari artinya
menggunakan bausastra(kamus) dengan jujur.
Mengkomunikasikan
Menyajikan hasil analisis unur intrinsic dan kata sukar dalam cerita rakyat
dengan percaya diri
Penutup (5 menit)
Kegiatan penutup mencakup langkah-langkah sebagai berikut:
Guru bersama-sama peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran
cerita rakyat
Guru bersama-sama peserta didik melakukan refleksi terhadap proses dan
hasil pembelajaran yang telah dicapai.
Guru memberikan tugas individual untuk pertemuan yang akan datang
TOTAL WAKTU PEMBELAJARAN 2X40 menit

H. Penilaian Hasil Pembelajaran


1. Sikap Spiritual
b. Teknik Penilaian : Penilaian diri
c. Bentuk Instrumen : Skala
d. Kisi-kisi :
No. Sikap/nilai No. Butir
1. Menerima dengan baik keragaman dan keunikan bahasa 1 (a, b, c)
Jawa sebagai anugerah Tuhan
2. Menghargai keragaman dan keunikan bahasa Jawa sebagai 2 (a, b, c)
anugerah Tuhan

Instrumen Penilaian Sikap Spiritual

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 20


Nama : ______________________________
Kelas : ______________________________

Petunjuk
Berilah tanda silang (X) sesuai dengan pendapat Anda. (Diisi oleh peserta didik)
Pilihan
Pernyataan
STS TS S SS
a. Melakukan doa sebelum dan sesudah pembelajaran
cerita rakyat.
a. diterima.
b.dihargai.
4. Adanya bahasa Jawa merupakan sarana komunikasi
efektif untuk mempererat keyakinan terhadap Tuhan
Yang Maha Esa
c. diterima.
d. dihargai.
5. Keberadaan bahasa Jawa menjadi bagian ciptaan
Tuhan yang wajib disyukuri setiap saat
c. diterima.
d. dihargai.

Keterangan
SS = Sangat Setuju, skor = 4
S = Setuju, skor = 3
TS = Tidak Setuju, skor = 2
STS = Sangat Tidak Setuju, skor = 1

Pedoman Penskoran:
Untuk setiap aspek nilai, pilihan berkisar dari Sangat Tidak Setuju dengan skor 1 sampai
Sangat Setuju dengan skor 4, maka untuk ketiga butir jumlah skor yang diperoleh berkisar
antara 3 sampai 12.

4 =

Contoh :
Skor diperoleh 14, skor maksimal 4 x 5 pernyataan = 20, maka skor akhir :
14
4 = 2,8
20
Sesuai Permendikbud No 81A Tahun 2013 peserta didik memperoleh nilai adalah :
Sangat Baik : apabila memperoleh skor : 3,33 < skor 4,00
Baik : apabila memperoleh skor : 2,33 < skor 3,33
Cukup : apabila memperoleh skor : 1,33 < skor 2,33
Kurang : apabila memperoleh skor : skor 1,33

2. Penilaian Sikap Sosial


a. Teknik Penilaian : Pengamatan
b. Bentuk Instrumen : Lembar Observasi
c. Kisi-kisi :
C. Penilaian sikap sosial untuk diskusi
No. Nilai Deskripsi No. Butir
1 Percaya diri Percaya diri dalam berdiskusi dengan 1
pendapat orang lain
2 Bangga Mengekspresikan gagasan dengan bangga 2

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 21


3 Tanggungjawab Mengikuti kegiatan diskusi dengan rasa 3
tanggungjawab

D. Penilaian sikap sosial dalam kegiatan menanggapi hasil karya teman dan berkarya
Objek : cerita rakyat
No. Nilai Deskriptor No. Butir
3. Percaya diri Menunjukkan sikap percaya diri dalam 1
menanggapi karya teman
Menunjukkan sikap jujur dalam berkarya 2
4. Bangga Bersikap bangga dalam menanggapi karya 3
teman
Bersikap bangga dalam berkarya 4
3 Tanggungjawab Bertanggungjawab dalam mengapresiasi 5
karya teman tentang isi cerita rakyat

Lembar Pengamatan Sikap Sosial untuk Kegiatan Menanggapi Karya dan Berkarya

Nama : ______________________________
Kelas : ______________________________

Petunjuk:
Berilah tanda silang (X) sesuai dengan kondisi peserta didik. (Diisi oleh guru).
Pilihan
No. Pernyataan
Ya Tidak
5. Menghargai orang lain dalam menanggapi karya teman
6. Merasa bangga dengan karya sendiri dan karya teman
7. Bersikap tanggungjawab dalam menanggapi karya teman
8. Bersikap percaya diri dalam membaca cerita rakyat

Pedoman Penskoran:
Pilihan Ya diberi skor 1, sedangkan pilihan Tidak diberi skor 0. Karena soal
berjumlah 4 butir, maka jumlah skor berkisar antara 0 sampai 4.

LEMBAR PENGAMATAN SIKAP


NO Nama Kete- Kedisi- Keso- Kepa- Kepe- Kerja Keju- Ket
kunan plinan Panan tuhan Dulian sama juran
1 v v V v v - v 6
2
3


4 =

Contoh :
Skor diperoleh 14, skor maksimal 4 x 5 pernyataan = 20, maka skor akhir :
14
4 = 2,8
20
Sesuai Permendikbud No 81A Tahun 2013 peserta didik memperoleh nilai adalah :
Sangat Baik : apabila memperoleh skor : 3,33 < skor 4,00
Baik : apabila memperoleh skor : 2,33 < skor 3,33
Cukup : apabila memperoleh skor : 1,33 < skor 2,33
Kurang : apabila memperoleh skor : skor 1,33

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 22


3.Pengetahuan
a. Teknik Penilaian : Tes Objektif
b. Bentuk Instrumen : Tes isian singkat
c. Kisi-kisi :
No. Indikator No. Butir
1 Mengartikan kata sukar dalam cerita 1-2
2 Bertanya jawab tentang isi cerita 3-6
3 Memahami unsure intrinsic cerita rakyat 7-10

Instrumen Penilaian Pengetahuan (K3)


Nama : ______________________________
Kelas : ______________________________
Soal :
A. Isenana ceceg-cecek ing ngisor iki kanthi trep!
1. Irah-irahan cerita rakyat kasebut yaiku.
2. Sapa paraga utama cerita rakyat kasebut.
3. Sapa wae arane paraga ing sajroning cerita rakyat kasebut.
4. Jinise alur cerita rakyat kasebut yaiku .
5. Jinise latar cerita rakyat kasebut yaiku ... .
6. Apa piwulang becik saka cerita rakyat kasebut?
7. Sapa arane paraga kang duwe watak becik manut cerita kasebut?
8. Sebutna jinise latar wektu kang ana ing cerita kasebut!
9. Tegese tembung misuwur ing cerita kasebut yaiku
10. Sebutna wujude latar swasana kang ana ing crita rakyat kasebut!

B. Golekana tembung angel ing penggalan cerita ngisor iki


Kunci Jawaban :
A. 1. Cerita kang
2. Jaka Tarub
3. Jaka Tarub
4.
5.
E. Misuwur, bawana, sigra, sedya.

Pedoman Penskoran:
Setiap jawaban benar diberi skor 1, sedangkan jawaban salah diberi skor 0. Karena soal
berjumlah 10 butir, maka jumlah skor berkisar antara 0 sampai 10. Untuk kata sukar setiap kata
benar dinilai 1 salah 0 jadi nilai antara 1 10
4. Keterampilan
a. Teknik Penilaian : Tes praktik
b. Bentuk Instrumen : Tes uji petik kerja dan produk
c. Kisi-kisi :
No. Indikator No. Butir
4. Membuat bagan struktur cerita rakyat 1
5. Membaca nyaring cerita rakyat dengan 2
intonasi dan lafal yang tepat

Instrumen Penilaian Keterampilan (K4)

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 23


Nama : ______________________________
Kelas : ______________________________

Soal:
1. Gawea bagan struktur unsure intrinsic cerita rakyat kanthi bener!
2. Wacanen crita rakyat kang judhule kanthi intonasi, lafal, pakecapan, lan ekspresi kang
trep!

Rubrik Penilaian Produk


Kriteria
No. Aspek yang dinilai
1 2 3 4
1 Ejaan
2 Keruntutan bagan unsure cerita
3 Ketepatan
4 Ketepatan

Keterangan:
4 = Sangat Baik 2 = Cukup
3 = Baik 1 = Kurang

Rubrik Penilaian Kinerja membaca cerita rakyat.


Kriteria
No. Aspek yang dinilai Skor
1 2 3 4
1 Pelafalan
2 intonasi
3 Sikap
4 ekspresi
Jumlah

Untuk setiap aspek yang dinilai, pilihan berkisar dari kurang dengan skor 1 sampai sangat baik
dengan skor 4, maka untuk kedua butir jumlah skor yang diperoleh berkisar antara 6 sampai 12

Adiwerna, Juli 2014


Kepala sekolah Guru mata pelajaran

Ali Komsakum, S.Pd.,M.Pd Sri Hartati, S.Pd


NIP.19691008 199003 1 001 NIP 19780829 2008 01 2 010

Lampiran 1 : Pengembangan Materi Ajar


1. Hakikat
Cerita kang ora nyata (fiksi) dumadi ing sawijining wektu lan kanthi gethok tular diceritakake
dening masyarakat. Crita kasebut banjur diarani cerita rakyat. Akeh cerita rakyat kang isih
diceritakake dening sapa bae. Rikala biyen crita rakyat iku dadi sarana kanggo mulang bab
kabecikan marang sapa bae.
2. Jenis tembang
Cerita iku werna-werna, ana cerita rakyat, cerita fable, cerita legenda.
3. Ciri cerita rakyat.

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 24


Kang nelakake crita rakyat iku, wujude
4. Unsure cerita rakyat.
Perangan cerita rakyat iku lumrahe ana :
a. Tema, yaiku pokok gagasan cerita. Sadurunge gawe cerita luwih dhisik nemtokake tema.
Dadi tema iku perangan kang wigati nalika gawe crita. Kalebu gawe crita rakyat.
b. Paraga, yaiku wujude wong utawa kewan kang maragakake sawijining paraga ing sajroning
crita. Paraga iku ana paraga utama, paraga pembantu/liyane. Dene, paraga utama iku bisa
dititeni saka sering lan orane paraga kasebut ing sajroning crita.;;
c. Alur, uga diarani mlakune crita. Jinise alur iku ana alur maju, alur mundur, lan alur
campuran. Alur maju nelakake wujude crita kang maju saka wiwitan nganti pungkasan crita,
dene alur mundur wujude crita saka pungkasan nganti wiwitan. Alur campuran yaiku jinise
alur kadhang kala maju uga mundhur
d. Latar utawa setting crita, yaiku papan kedadean crita. Ana latar panggonan ana uga latar
wektu crita. Latar panggonan yaiku papan panggonan kedadean crita. Tuladhane: ing sawah,
ing omah, ing kali lan sapiturute. Dene latar wektu uga karan swasana, kahanan kang
nudhuhake latar kedadean crita. Tuladhane: sawijining wengi, dhek biyen, wingi sore, nalika
peteng lan sapiturute.
e. Amanat crita utawa piwulang luhur. Ddudutan crita kang ngemu bab-bab kabecikan. Mligine
bab-bab kang nelakake piwulang becik/luhur. Amanat iki ancase menegi piwulang marang
sapa bae kang maca crita uga wong liya.

Lampiran 2 : LKS
a. KD dan Indikator
Kompetensi dasar :
b. Kisi-kisi
c. Soal
d. Kunci Jawab
e. Penskoran
Lampiran 3 :
1. Media pembelajaran VCD, MPI,
Lampiran 2. Lembar Kerja Siswa
A. KOMPETENSI DASAR
B. INDIKATOR
C. KISI-KISI
1. Disajikan cerita rakyat, siswa dapat menyebutkan judul cerita dengan benar.
2. Disajikan penggalan cerita rakyat, siswan mn
D. SOAL
E. PENSKORAN
Lampiran 3. Media Pembelajaran

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 25


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMP N 3 Adiwerna


Mata Plajaran : Bahasa Jawa
Kelas/Semester : VII/1
MaterI Pokok : Teks cerita pengalaman
Alokasi Waktu : 3x pertemuan (40x 6 jp)

A. Kompetensi Inti ( KI )
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang danutnya
2. Menghargai dan menghayati perlaku jujur , disiplin, tanggung jawab, peduli (toleran gotong
royong ) santun, percaya diri, dalam bernteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaanya.
3. Memahami pengetahuan ( fakktual,konseptual, dan procedural) berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan , teknolog, seni, budaya terkait dengan fenomena dan kejadian
nyata.
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret ( menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifkasi, dan membuat) dan ranah abstrak ( menulis, membaca, menghtung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan yang sama dalam
sudut pandang / teori.
B. Kompetensi Dasar dan indikator
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR
1.1 Menghargai dan mensyukuri 1.1.1 Menunjukan sikap menghargai
keberadaan bahasa Jawa sebagai anugrah perilaku jujur dalam menerima pembelajaran
Tuhan Yang Maha Esa, sebagai sarana materi cerita pengalaman pribaadi.
memahami nformasi lisan dan tulis. 1.1.2 Bersyukur kepada Tuhan Yang Maha
Esa setelah mengikuti pembelajaran materi
cerita pengalaman pribadi.

1.1 Memiliki serta menghargai perilaku 1.1.1 Menunjukkan sikap jujur dalam
jujur, disiplin, dan tanggung jawab pembelajaran cerita pengalaman
dalam menyampaikan informasi atau 1.1.2 Bersikap disiplin selama kegiatan
tanggapan terhadap berbagai pembelajaran cerita pengalaman
hal/keperluan sesuai dengan tata krama 1.1.3 Memiliki rasa tanggungjawab
Jawa. dalam pembelajaran cerita
pengalaman

3.4 Memahami cerita pengalaman 3.4.1 Membaca pemahaman teks cerita


pengalaman
3.4.2 Menjawab pertanyaan tentang isi teks
cerita pengalaman.
3.4.3 Menceritakan kembali isi bacaan
cerita pengalama
4.4 Menyusun/menulis cerita pengalaman 4.4.1 membaca contoh cerita pengalaman
4.4.2 Menganalisis unsur cerita pengalaman
4.4.3 Menyusun kerangka karangan cerita
pengalaman
4.4.4 Mengembangkan kerangka karangan
menjadi karangan

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 26


4.4.5 Menulis cerita pengalaman

4.5 Menceritakan kembali dan 4.4.6 Mendengarkan teks dengaran cerita


menanggapi teks dengan cerita pengalaman yang mengesankan
pengalaman 4.4.7 Mencatat pokok-pokok isi cerita
pengalaman yang didengarkan.
4.4.8 Menceritakan kembali isi cerita
pengalaman yang didengarkan
4.4.9 Menanggapi cerita pengalaman yang
didengarkan dalam ragam krama

C.Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 1
Setelah mengkuti serangkaan kegiatan pembelajaran , peserta didik diharapkan dapat:
1. Berdoa kepada Tuhan Yang Maha Ea sebelum peserta didik melaksanakan pembelajaran
materi cerita pengalaman pribadi.
2. Bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa setelah mengikuti pembelajaran materi cerita
pengalaman pribadi
3. Menanggapi pendapat teman tentang teks dengaran cerita pengalaman pribadi dengan jujur ,
disiplin dan tanggung jawab.
4. Mendengar dan mencatat kata-kata sulit dalam teks dengaran cerita pengalaman pribadi
dengan baik dan benar.
5. berdiskusi dan mengartikan kata-kata sulit dalam teks dengaran cerita pengalaman pribadi
dengan jujur, disiplin dan tanggung jawab.
6. Mengajukan dan menjawab pertanyaan Membaca teks cerita pengalaman dengan jujur
disiplin dan tanggung jawab.
7. Mendiskusikan isi wacana dengan jujur disiplin dan tanggung jawab
8. Mengungkapakan isi wacana yang didengarkan secara tertulis dengan jujur disiplin dan
tanggung jawab
9. Menyampaikan tanggapan secara lisan tentang isi cerita pengalaman yang dibaca

Pertemuan 2
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran , peserta didik diharapkan dapat:
1. Menjelaskan isi cerita pengalaman pribadi sebagai sarana komunikasi merupakan anugrah
Tuhan Yang maha Esa
2. Bersikap jujur dalam menyampaikan certa pengalaman pribadi dengan menggunakan bahasa
Jawa.
3. Menghargai orang lain dalam mengapresiasi dan berkarya membaca teks cerita pengalaman
dengan menggunakan bahasa Jawa
4. Bersikap jujur dalam mengapresias dan berkarya membaca teks cerita pengalaman dengan
menggunakan bahasa Jaw
5. Bersikap displin dalam mengapresiasi dan berkarya membaca teks cerita pengalaman dengan
menggunakan bahasa Jawa
6. Membaca contoh beberapa cerita pengalaman
7. Menganalisis unsur ceerita pengalaman
8. Menyusun kerangka karangan cerita pengalaman
9. Mengembangkan karangan menjadi cerita pengalaman
10. Menulis cerita pengalaman

Pertemuan 3
Setelah mengkuti kegiatan pembelajaran , peserta didik diharapkan dapat:
1. Menjelaskan isi cerita pengalaman pribadi sebagai sarana komunikasi merupakan anugrah
Tuhan Yang Maha Esa.

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 27


2. Bersikap jujur dalam menyampaikan cerita pengalaman pribadi dengan menggunakan bahasa
Jawa.
3. Menghargai orang lain dalam mengapresiasi dan berkarya membaca teks cerita pengalaman
dengan menggunakan bahasa Jawa
4. Bersikap jujur dalam mengapresias dan berkarya membaca teks cerita pengalaman dengan
menggunakan bahasa Jawa
5. Bersikap displin dalam mengapresiasi dan berkarya membaca teks cerita pengalaman dengan
menggunakan bahasa Jawa
6. Mendengarkan teks cerita pengalaman yang mengesankan
7. Mendiskusikan dan menuliskan isi certa pengalaman yang didengarkan
8. Menceritakan kembali isi crita pengalaman yang didengarkan
9. Menanggapi cerita pengalaman yang ddengarkan dalam ragam karma

D. Materi Pembelajaran
Pertemuan 1
a. teks cerita penalaman
b. isi cerita pengalaman yang dibaca
c. cerita pengalaman
Pertemuan 2
a. contoh teks cerita pengalaman
b. pokok-pokok cerita pengalaman
c. kerangka karangan cerita pengalaman
d. kerangka karangan menjadi cerita pengalaman
e. cerita pengalaman
Pertemuan 3
a. teks cerita pengalaman
b. isi teks cerita pengalaman
c. pokok-pokok isi cerita pengalaman
d. tanggapan tentang isi cerita pengalaman

E. Metode Pembelajaran
1. Metode saintifik
2. Model pembelajaran berbasis masalah
F. Media , Alat, dan Sumber Pembelajaran
1. Media : Lap top, LCD, Speaker
2. Sumber Belajar :
- Dr. Sudi yatmana ( 2011 ) Buku Padha Bisa Basa Jawa. Semarang:
Yudhistira
G. langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan 1
RINCIAN KEGIATAN WAKTU
Pendahuluan 10 Menit
- Memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta didik
- Apersepsi: memberikan contoh cara membaca cerita pengalaman untuk
membangkitkan minat peserta didik
- Menyampaikan tujuan pembelajaran

Kegiatan Inti 65 menit


Dalam kegatan inti ,peserta didik melakukan langkah-langkah sebagai berkut:
Mengamati
- Menyaksikan tayangan power point tentang ceriita pengalaman untuk
mengdentifikasi masalah-masalah yang terkait dengan bacaan teks cerita
pengalaman.

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 28


Menanya
- Merumuskan masalah-masalah pokok : apa pengertian cerita pengalaman
dan bagaimana prosedur membaca cerita pengalaman
Mengumpulkan informasi
- Mengumpulkan data tentang pengertian ,ciri dan teknik membaca cerita
pengalaman dengan membaca teks cerita pengalaman.
Mengasosiasi
- Menganalisis data untuk menyimpulkan pengertian, cirri dan teknik
membaca cerita pengalaman
- Membuat power point tentang pengertian,dan teknik membaca untuk
diprisentasikan dalam diskusi kelas.
Mengkomunikasikan
- Menyajikan power point tersebut untuk mendapatkan tanggapan dari siswa dan
guru.

Penutup 5 menit
Kegiatan penutup mencakup langkah-langkah sebagai berikut:
- Guru bersama-sama peserta didik menyimpulkan materi PBM
- Guru bersama-sama peserta didik melakukan refleksi tentang proses dan
hasil pembelajaran yang telah dicapai
- Guru memberikan tugas individual untuk membuat teks cerita pengalaman .

Pertemuan 2
RINCIAN KEGIATAN WAKTU
Pendahuluan 10 Menit
Dalam kegiatan pendahuluan ,guru melakuakan langkah-langkah sebagai berikut:
- Memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta didik
- Apersepsi: menanyakan tugas tentang cerita pengalaman
- Menyampaakn tuujuan pembelajaran
Kegiatan Inti 65 Menit
Dalam kegiatan inti, peserta didik melakukan langkah-langkah sebagai berikut:
Mengamati
- Mengamati contoh teks cerita pengalaman yang diberikan guru melalui LCD
Menanya
- merumuskan masalah pokok dan menanayakan dengan santun tentang
berbagai hal berkaitan bagaimana menulis cerita pengalaman yang baik.
Mengumpulkan informasi
- Mengumpulkan data tentang karakteristik cerita pengalaman melalui diskusi
dengan disiplin, jujur dan saling menghargai.
Mengasosiasi
Menganalisis karakteristik teks cerita pengalaman .
Menulis cerita pengalaman sesuai paugeran mnggunakan kosa kata yang indah
dan santun dengan jujur

Penutup 5 Menit
Kegiatan penutup mencakup langkah-langkah sebagai berikut;
-Guru bersama-sama peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran
- Guru bersama-sama peserta didik melakukan refleksi terhadap proses dan hasil
pembelajaran yang telah dicapai.
- Guru memberikan tugas individual untuk pertemuan yang akan datang.

Pertemuan 3
RINCIAN KEGIATAN WAKTU
Pendahuluan 10 Menit
- Memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta didik

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 29


- Apersepsi: menanyakan tugas tentang cerita pengalaman
- Menyampaakn tujuan pembelajaran
Kegiatan Inti 65 Menit
Dalam kegiatan inti, peserta didik melakukan langkah-langkah sebagai berikut:
Mengamati
- Mengamati contoh teks cerita pengalaman yang diberikan guru melalui LCD
Menanya
- merumuskan masalah pokok dan menanayakan dengan santun tentang
berbagai hal berkaitan bagaimana menceritakan kembali dan menanggapi teks
cerita pengalam.
Mengumpulkan informasi
- Mengumpulkan data tentang karakteristik cerita pengalaman melalui diskusi
dengan disiplin, jujur dan saling menghargai.
Mengasosiasi
Menganalisis karakteristik teks cerita pengalaman .
Menceritakan kembali dan menanggapi teks cerita pengalaman sesuai
paugeran mnggunakan kosa kata yang indah dan santun dengan jujur

Penutup 5 Menit
Kegiatan penutup mencakup langkah-langkah sebagai berikut;
-Guru bersama-sama peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran
- Guru bersama-sama peserta didik melakukan refleksi terhadap proses dan hasil
pembelajaran yang telah dicapai.
- Guru memberikan tugas individual untuk pertemuan yang akan datang.

H. Penilaian
1. Sikap Spiritual
a. Teknik penilaian : Penilaian diri
b. bentuk Instrumen : Skala
c. Kisi-kisi :
No Sikap/Nilai NO. butir
1. Menerima dengan baik keragaman dan keunikan 1 (a, b, c )
bahasa Jawa sebagi anugrah Tuhan
2. Mengharagai keragaman dan keunikan bahasa Jawa 2 (a, b, c )
sebagai anugrah Tuhan
Instrument Penilaian Sikap Spiritual
Nama : _________________
Kelas : _________________
Petunjuk
Berilah tanda X sesuai dengan pendapat anda . ( Diisi oleh siswa)

Pernyataan Pilihan
STS TS S SS

1. Keunikan dan keragaman bahsa Jawa


merupakan anugrah Tuhan yang patut.
a. Diterima
b. Dihargai

2. Keunikan dan keragaman sastra Jawa meruakan


anugrah Tuhan yang patut.
a. Diterima
b. Dihargai

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 30


3. Keunikan dan keragaman cerita pengalaman
merupakan anugrah Tuhan yang patut.
a. Diterima
b. Dihargai

Keterangan :
SS : Sangat Setuju Skor = 4
S : Setuju Skor =3
TS : Tidak Setuju Skor = 2
STS : Sangat tidak setuju Skor = 1
Pedoman penskoran
Untuk setiap aspek nilai , pilihan berkisar dari Sangat Tidak Setuju dengan skor 1 sampai Sangat
setuju dengan skor 4 , maka untuk ketiga butir jumlah skor yang diperoleh berkisar antara 3 sampai
12.
2. Penilaian sikap sosial
a. Teknik penilaian : Pengamatan
b. Bentuk Instrumen : Lembar observasi
c. Kisi-kisi :
A. Penilaian sikap sosial untuk diskusi
No Nilai Deskripsi No. butir
1 Menghargai orang lain Mengharagai pendapat orang lain 1
2 Jujur Mengekspresikan gagasan dengan jujur 2
3 Disiplin Mengikuti kegiatan diskusi dengan disiplin 3
4 Kesantunan Menyampaikan pendapat dengan bahasa Jawa
yang santun
5. Penilaian sikap sosial dalam kegiatan menanggapi hasil karya teman dan berkarya
Obyek : Cerita pengalaman
No Nilai Deskriptor No. Butir
1. jujur Menunjukan sikap jujur dalam menanggapi 1
karya teman
Menunjukan sikap jujur dalam berkarya 2
2 Santun Bersikap santun dalam menanggapi karya 3
teman 4
Bersikap santun dalam berkarya
Lembar pengamatan Sikap sosial untuk kegiatan menanggapi karya dan Berkarya
Nama : _______________
Kelas : _______________
Petunjuk
Berilah tanda ( X ) silang sesuai dengan kondisi peserta didik. ( Diisi oleh guru )
No Pernyataan Pilihan
Ya Tidak
1 Menghargai orang lain dalam menanggapi karya teman
2 Menghargai orang lain dalam berkarya
3 Bersikap disiplin dalam menanggapi karya teman
4 Bersikap disiplin dalam berkarya menceritakan dan menulis
pengalaman
Pedoman Penskoran
Pilihan Ya diberi skor 1 , sedangkan tidak diberi skor O . karena soal berjumlah 4 butir, maka
jumlah skor berkisar antara 0 sampai 4.
LEMBAR PENGAMATAN SIKAP
N Nama ketek Kedi Kesopana Kepatuahan Kepeduli Kerja Kejujur Ket
o unan sipli n an sama an
nan
v v V v v v 6

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 31


3. Pengetahuan
a.Teknik Pnilaian : Tes Obyektif
b.Bentuk Instrumen : Tes isian singkat
c.Kisi-Kisi :
No Indikator No.Butir
1. Membaca teks cerita 1-4
pengalaman dengan teknik
membaca yang benar
2. Menulis cerita pengalaman 6-10
dengan runtut

Instrumen Penilaian Pengetahuan( K3 )


Nama : ____________
Kelas :____________
Kerja Bakti Mujudake lingkungan Kang Resik lan Asri
Nuju sawijining dina aku mlaku-mlaku ngubengi desaku ing wayah sore. Nonton kahanan
ing lingkungan ing desaku nyebabake tuwuh rasa eman ing atiku. Desaku sabenere nduweni
kaendahan alam kang lan lingkungan kang asri. rereged ana ing ngendi-endi nyebabake lingkungan
ora asri maneh.. saliyane rereged kang semebar uga keganggu anane ambune rereged kang numpuk
mau.
Sawise nonton kahanane desaku aku banjur ngajak-ajak kancaku,para nom-noman kang
kanggo ngrembug apa kang becike dilakoni. Asil rembugan iku padha sarujuk nganakake kerja bakti
gedhen sadesa. Tujuwane kerja bakti saliyane kanggo ngresiki lingkungan desa. Ugi nglestarekake
lingkungan kanthi nenandur wit-witan sarta gawe taman desa
Kerja bakti dianakake dina minggu dening asyarakat sadesa. Para kakung padha ngresiki
lingkungan desa, dene para putrid padha nggawekake unjukan, pacitan, lan dhaharan. Kabeh padha
melu urun tenaga kanggo reresik desa. Asil kerja bakti iku desaku dadi juara kasiji. Mongkog rasane
atiku amarga desaku dadi tuladha kanggo desa-desa liyane.
Kapethik saka Buku Padha Bisa Basa Jawi 7
Soal
Isenana ceceg-ceceg ing ngisor iki kanthi trep!
1. Pengalaman pribadi ing ndhuwur iku mujudake pengalaman kang .
2. Pengalamn pribadi ing ndhuwur kedadean ing wayah.
3. Pengalaman pribadi iku kedadeane ana ing.
4. Kerja bakti dianakake dina .
5. Asil kerja bakti mau entuk juara.
Kunci Jawaban
1. Nyenengake
2. Sore
3. Desaku
4. Minggu
5. Kasiji
Pedoman Penskoran
Setiap jawaban benar diberi skor 1,sedangkan jawaban salah diberi nilai 0. Karena soal
berjumlah 5 butir , maka jumlah skor berkisar antara 0 sampai 5.
4. Ketrampilan
a. Teknik Penilaian : Tes praktik
b. Bentuk Instrumen : Tes uji petik kerja dan produk

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 32


c. Kisi-kisi :
No Indikator No. butir
1. Membaca cerita pengalaman pribadi 1
2. Menulis cerita pengalaman pribadi 2

Instrumen Penilaian Ketrampilan ( K4)


Nama :
Kelas :
Soal:
1. Wacanen crita pengalaman pribadi ing dhuwur mau !
2. Nulisa crita pengalaman pribadi sing tahu koklakoni
Rubrik Penilaian Produk
Membaca cerita pengalaman pribadi
No. Aspek yang Kriteria
dinilai 1 2 3 4
1 Suara
2 Intonasi
3 Ekspresi
4 Penghayatan
Keterangan
4.Sangat baik 2. Cukup
3. Baik 1. Kurang
Rubrik Penilaian Kinerja Menulis Cerita Pengalaman Pribadi
No Aspek yang dinilai Kreteria Skor

1
2
3
Jumlah
Untuk setiap aspek yang dinilai ,pilihan berkisar dari kurang dengan skor 1 sampai
sangat baik dengan skor 4 , maka untuk kedua butir kumlah skor yang diperoleh berkisar antara 6
sampai 12.
Lampiran 1 : Pengembangan materi ajar
1. Arti pengalaman pribadi
2. Wujud pengalaman pribadi
3. Cengkorongan pengalaman ppribadi
Lampiran 2 : LKS
1. KD dan Indikator
2. Kisi-kisi
3. Soal
4. Kunci Jawab
5. Penskoran
6. Lampiran 3 : Media Pembelajaran
Tegese pengalaman pribadi yaiku pengalaman ppribadi iku mujudake pengalaman kang
dialami utawa dilakoni dhewe. Pengalaman pribadi tansah dieling eling utawa ora bisa dilalekake.
Wujude pengalaman pribadi
1. Nyenengake
2. Nyusahake
3. Njengkelake
4. Lucu
5. Medeni/nggegirisi
Cengkorongan Nulis pengalaman Pribadi
1. Nemtokake topic utawa tema crita
RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 33
2. Gawe cengkorongan crita
3. Cengkorongan crita dikembangake dadi crita jangkep kanthi urutan kang mathuk
4. Urutan kedadean allure becik lan bener
5. Basa, ukara , lan tembung-tembung kang digunakake bener lan trep
Tuladha certa pengalaman pribadi Kang nyenengake
Kerja Bakti Mujudake lingkungan Kang Resik lan Asri
Nuju sawijining dina aku mlaku-mlaku ngubengi desaku ing wayah sore. Nonton kahanan
ing lingkungan ing desaku nyebabake tuwuh rasa eman ing atiku. Desaku sabenere nduweni
kaendahan alam kang lan lingkungan kang asri. rereged ana ing ngendi-endi nyebabake lingkungan
ora asri maneh.. saliyane rereged kang semebar uga keganggu anane ambune rereged kang numpuk
mau.
Sawise nonton kahanane desaku aku banjur ngajak-ajak kancaku,para nom-noman kang
kanggo ngrembug apa kang becike dilakoni. Asil rembugan iku padha sarujuk nganakake kerja bakti
gedhen sadesa. Tujuwane kerja bakti saliyane kanggo ngresiki lingkungan desa. Ugi nglestarekake
lingkungan kanthi nenandur wit-witan sarta gawe taman desa
Kerja bakti dianakake dina minggu dening asyarakat sadesa. Para kakung padha ngresiki
lingkungan desa, dene para putrid padha nggawekake unjukan, pacitan, lan dhaharan. Kabeh padha
melu urun tenaga kanggo reresik desa. Asil kerja bakti iku desaku dadi juara kasiji. Mongkog rasane
atiku amarga desaku dadi tuladha kanggo desa-desa liyane.
Kapethik saka Buku Padha Bisa Basa Jawi 7

Adiwerna, Juli 2014


Kepala sekolah Guru mata pelajaran

Ali Komsakum, S.Pd.,M.Pd Sri Hartati, S.Pd


NIP.19691008 199003 1 001 NIP 19780829 2008 01 2 010

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 34


RENCANA PELAKSANAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMP N 3 Adiwerna


Matapelajaran : Bahasa Jawa
Kelas/Semester : VII/1
Materi Pokok : Membaca wacana berhuruf Jawa
Alokasi Waktu : 2 X pertemuan (4 jp)

I. Kompetensi Inti (KI)


1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait dengan fenomena dan kejadian
nyata.
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang
sama dalam sudut pandang/teori.

J. Kompetensi Dasar dan Indikator


KOMPETENSI DASAR INDIKATOR
Spiritual
1. Menghargai dan menghayati ajaran 1.1 Berdoa sebelum dan sesudah
agama yang dianutnya pembelajaran
2.1 Memiliki serta menghargai perilaku 2.1.1 menunjukkan sikap jujur dalam
jujur, disiplin, dan tanggung jawab pembelajaran wacana berhuruf jawa
dalam menyampaikan informasi atau 2.1.2 berperilaku disiplin dalam pembelajaran
tanggapan terhadap berbagai wacana berhuruf jawa
hal/keperluan sesuai dengan tata krama 2.1.3 menunjukkan rasa tanggungjawab
Jawa. dalam pembelajaran wacana berhuruf
jawa

4.6 Membaca wacana berhuruf Jawa 4.6.1 Membaca kalimat berhuruf Jawa
dengan penerapan sandhangan dan
pasangan
4.6.2 Menyalin kalimat berhuruf Jawa
dengan penerapan sandhangan dan
pasangan ke huruf latin
4.6.3 Membaca teks berhuruf Jawa dengan
penerapan sandhangan dan pasangan
4.6.4 Menyalin teks berhuruf Jawa dengan
penerapan sandhangan dan pasangan
ke huruf latin

4.2 Menulis teks berhuruf jawa


dengan sandhangan 4.6.5 Menyalin teks berhuruf Jawa dengan
penerapan sandhangan dan pasangan
ke huruf latin

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 35


K. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 1
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
1. Berdoa sebelum dan sesudah pelaksanaan pembelajaran mateir wacana berhuruf jawa
2. Selalu bersyukur setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran
3. Bersikap jujur dalam mengapresiasi dan berkarya dengan bertanya jawab tentang cara
membaca wacana berhuruf Jawa
4. Bersikap disiplin dalam mengapresiasi dan berkarya dengan berdiskusi tentang cara
mengalihaksarakan wacana berhuruf Jawa ke huruf Latin dengan baik
5. Menjelaskan tentang bagaimana cara membaca wacana berhuruf Jawa dengan tepat
6. Menjelaskan tentang bagaimana cara mengalihaksarakan wacana berhuruf Jawa dengan
tepat

Pertemuan 2
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
1. Berdoa sebelum dan sesudah pelaksanaan pembelajaran mateir wacana berhuruf jawa
2. Selalu bersyukur setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran
3. Bersikap jujur dalam mengapresiasi dan berkarya dengan bertanya jawab tentang cara
membaca wacana berhuruf Jawa
4. Bersikap disiplin dalam mengapresiasi dan berkarya dengan berdiskusi tentang cara
mengalihaksarakan wacana berhuruf Jawa ke huruf Latin dengan baik
5. Menyalin wacana berhuruf jawa dengan penerapan sandhangan

L. Materi Pembelajaran
Pertemuan 1
a. Pengertian huruf Jawa
b. Jenis huruf Jawa
c. Sejarah huruf Jawa(sejarah huruf jawa mgkin bisa ditiadakan)asumsi siswa sudah
mendapatkan di SD.
d. Teks wacana
e. mengalihaksarakan huruf Jawa ke huruf Latin

Pertemuan 2
a. kalimat berhuruf jawa
b. kalimat berhuruf jawa
c. wacana/atau karangan berhuruf jawa

M. Metode Pembelajaran
1. Metode scientific
2. Model pembelajaran berbasis masalah(PBL)
3. Sintak :
a. Membangun konteks
b. Pemodelan teks
c. Pemecahan masalah secara individu
d. Pemecahan masalah secara kelompok
Media, dan Sumber Pembelajaran
1. Media : VCD, atau MPI huruf jawa, LCD proyektor, speaker
2. Sumber Belajar :
a. Sarini Basa Jawa Padmosoekotjo tahun 1967, Balai Pustaka

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 36


b. Setiyawan, Aryo Bimo (2007). Parama Sastra Bahasa Jawa. Yogyakarta: Panji Pustaka
c. Prawaatmojo (1980). Bausastra Jawa-Indonesia.Yogyakarta: Gunung Agung

N. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


Pertemuan 1
RINCIAN KEGIATAN WAKTU
Pendahuluan (10 menit )
Berdoa sebelum melaksanakan kegiatan belajar
Memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta didik
Apersepsi: menayangkan sekilas/penggalan sejarah asal-usul huruf jawa
untuk mengingatkan siswa
Menyampaikan tujuan pembelajarankepada siswa
Kegiatan Inti (65 menit)
Dalam kegiatan inti, peserta didik melakukan langkah-langkah sebagai
berikut:
Mengamati
Menyimak dan memperhatikan sejarah tentang huruf Jawa untuk
mengidentifikasi masalah-masalah yang tekait dengan cara membaca
dan mengalihaksarakan bacaan berhuruf Jawa.
Menanya
Merumuskan masalah-masalah pokok : bagaimana cara membaca dan
mengalihaksarakan bacaan berhuruf Jawa.
Mengumpulkan informasi
Mengumpulkan data tentang sejarah dan cara membaca dan
mengalihaksarakan bacaan berhuruf Jawa dengan membaca buku siswa,
mengamati contoh, dan memperhatikan penjelasan/pengarahan dari
Guru.
Mengasosiasi
Menganalisis data untuk mengetahui bagaimana cara membaca dan
mengalihaksarakan bacaan berhuruf Jawa.
Mengalihaksarakan kalimat dan teks berhuruf Jawa.
Mengomunikasikan
Membaca kalimat dan teks tersebut untuk mendapatkan tanggapan dari
peserta didik dan guru
Penutup (5 menit)
Kegiatan penutup mencakup langkah-langkah sebagai berikut:
Guru bersama-sama peserta didik menyimpulkan materi PBM.
Guru bersama-sama peserta didik melakukan refleksi tentang proses dan
hasil pembelajaran yang telah dicapai.
Guru memberikan tugas individual untuk membuat karangan berhuruf
Jawa dan membacakan karangan yang telah dibuat.

Pertemuan 2
RINCIAN KEGIATAN WAKTU
Pendahuluan (10 menit )
Dalam kegiatan pendahuluan, guru melakukan langkah-langkah sebagai
berikut:
Berdoa sebelum melaksanakan kegiatan belajar
Memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta didik
Apersepsi: menayangkan tugas karangan berhuruf Jawa dari siswa
Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan Inti (65 menit)
Dalam kegiatan inti, peserta didik melakukan langkah-langkah sebagai
berikut:

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 37


Mengamati
Mengamati contoh huruf Jawa yang diberikan guru melalui papan
tulis.
Menanya
Merumuskan masalah pokok dan menanyakan dengan santun tentang
berbagai hal berkaitan dengan bagaimana membaca dan
mengalihaksarakan bacaan berhuruf Jawa yang baik
Mengumpulkan informasi
Mengumpulkan data tentang cara mengalihaksarakan kalimat dan teks
berhuruf Jawa melalui diskusi dengan disiplin,jujur,dan saling
menghargai.
Mengasosiasi
Menganalisis cara mengalihaksarakan bacaan berhuruf Jawa untuk
mewujudkan gagasan penciptaan karangan berhuruf Jawa.

Mencipta karangan berhuruf Jawa dengan jujur dan santun.


Mengomunikasikan
Menyajikan hasil karya karangan berhuruf Jawa sesuai aturan dengan
jujur dan santun.
Penutup (5 menit)
Kegiatan penutup mencakup langkah-langkah sebagai berikut:
Guru bersama-sama peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran.
Guru bersama-sama peserta didik melakukan refleksi terhadap proses
dan hasil pembelajaran yang telah dicapai.
Guru memberikan tugas individual untuk pertemuan yang akan datang

O. Penilaian
5. Sikap Spiritual
e. Teknik Penilaian : Penilaian diri
f. Bentuk Instrumen : Skala
g. Kisi-kisi :
No. Sikap/nilai No. Butir
1. Menerima dengan baik keragaman dan keunikan bahasa 1 (a, b, c)
Jawa sebagai anugerah Tuhan
2. Menghargai keragaman dan keunikan bahasa Jawa sebagai 2 (a, b, c)
anugerah Tuhan

Instrumen Penilaian Sikap Spiritual

Nama : ______________________________
Kelas : ______________________________

Petunjuk
Berilah tanda silang (X) sesuai dengan pendapat Anda. (Diisi oleh peserta didik)
Pilihan
Pernyataan
STS TS S SS
a. Keunikan dan keragaman bahasa Jawa merupakan
anugerah Tuhan yang patut .
a. diterima.
b.dihargai.
6. Keunikan dan keragaman sastra Jawa merupakan
anugerah Tuhan yang patut .
e. diterima.
f. dihargai.
7. Keunikan dan keragaman tembang jawa merupakan
RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 38
anugerah Tuhan yang patut .
e. diterima.
f. dihargai.

Keterangan
SS = Sangat Setuju, skor = 4
S = Setuju, skor = 3
TS = Tidak Setuju, skor = 2
STS = Sangat Tidak Setuju, skor = 1

Pedoman Penskoran:
Untuk setiap aspek nilai, pilihan berkisar dari Sangat Tidak Setuju dengan skor 1 sampai
Sangat Setuju dengan skor 4, maka untuk ketiga butir jumlah skor yang diperoleh berkisar
antara 3 sampai 12.


4 =

Contoh :
Skor diperoleh 14, skor maksimal 4 x 5 pernyataan = 20, maka skor akhir :
14
4 = 2,8
20

Sesuai Permendikbud No 81A Tahun 2013 peserta didik memperoleh nilai adalah :
Sangat Baik : apabila memperoleh skor : 3,33 < skor 4,00
Baik : apabila memperoleh skor : 2,33 < skor 3,33
Cukup : apabila memperoleh skor : 1,33 < skor 2,33
Kurang : apabila memperoleh skor : skor 1,33
Penilaian Sikap Sosial
a. Teknik Penilaian : Pengamatan
b. Bentuk Instrumen : Lembar Observasi
c. Kisi-kisi :
F. Penilaian sikap sosial untuk diskusi
No. Nilai Deskripsi No. Butir
1 Menghargai Menghargai pendapat orang lain 1
orang lain
2 Jujur Mengekspresikan gagasan dengan jujur 2
3 Disiplin Mengikuti kegiatan diskusi dengan disiplin 3
4 Kesantunan Menyampaikan pendapat dengan bahasa Jawa 4
yang santun

G. Penilaian sikap sosial dalam kegiatan menanggapi hasil karya teman dan berkarya
Objek : karangan berhuruf Jawa
No. Nilai Deskriptor No. Butir
5. Jujur Menunjukkan sikap jujur dalam menanggapi 1
karya teman
Menunjukkan sikap jujur dalam berkarya 2
6. Santun Bersikap santun dalam menanggapi karya teman 3

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 39


Bersikap santun dalam berkarya 4

Lembar Pengamatan Sikap Sosial untuk Kegiatan Menanggapi Karya dan Berkarya

Nama : ______________________________
Kelas : ______________________________

Petunjuk:
Berilah tanda silang (X) sesuai dengan kondisi peserta didik. (Diisi oleh guru)
Pilihan
No. Pernyataan
Ya Tidak
1. Menghargai orang lain dalam menanggapi karya teman
2. Menghargai orang lain dalam berkarya
3. Bersikap disiplin dalam menanggapi karya teman
4. Bersikap disiplin dalam berkaya membuat dan
membaca karangan berhuruf Jawa

Pedoman Penskoran:
Pilihan Ya diberi skor 1, sedangkan pilihan Tidak diberi skor 0. Karena soal
berjumlah 4 butir, maka jumlah skor berkisar antara 0 sampai 4.

LEMBAR PENGAMATAN SIKAP

No Nama Kete- Kedisi- Keso- Kepa- Kepe- Kerja Keju- Ket


kunan plinan Panan tuhan Dulian sama Juran
v V V V v - V 6

6. Pengetahuan
d. Teknik Penilaian : Tes individual
e. Bentuk Instrumen : Tes membaca
f. Kisi-kisi :
No. Indikator No. Butir
1. Mengalihaksarakan kalimat dan teks 1
berhuruf Jawa dengan benar
2. Membaca kalimat dan teks berhuruf Jawa 2
dengan benar

Instrumen Penilaian Pengetahuan (K3)

Nama : ___________________

Kelas : ___________________

Rubrik Penilaian
No. Indikator Bagus Cukup Kurang
1. Mengalihaksarakan kalimat dan teks
berhuruf Jawa dengan benar
2. Membaca kalimat dan teks berhuruf Jawa
dengan benar

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 40


Pedoman Penskoran:
Setiap jawaban bagus diberi skor 3, jawaban cukup diberi skor 2, sedangkan jawaban kurang
diberi skor 1.

7. Keterampilan
a. Teknik Penilaian : Tes praktik
b. Bentuk Instrumen : Tes uji petik kerja dan produk
c. Kisi-kisi :
No. Indikator No. Butir
1. Membuat karangan berhuruf Jawa 1
2. Membaca karangan berhuruf Jawa yang sudah 2
dibuat

Instrumen Penilaian Keterampilan (K4)

Nama : ______________________________
Kelas : ______________________________

Rubrik Penilaian Produk


(Membuat karangan berhuruf Jawa)
Kriteria
No. Aspek yang dinilai
1 2 3 4
1 Pilihan kata
2 Isi karangan
3 Alur karangan
4 Tanda baca dan ejaan

Keterangan:
4 = Sangat Baik 2 = Cukup
3 = Baik 1 = Kurang

Rubrik Penilaian Kinerja Membaca Karangan


Kriteria
No. Aspek yang dinilai Skor
1 2 3 4
1 Pelafalan
Kebenaran cara
2
membaca
3 Sikap
Jumlah

Untuk setiap aspek yang dinilai, pilihan berkisar dari kurang dengan skor 1 sampai sangat baik
dengan skor 4, maka untuk kedua butir jumlah skor yang diperoleh berkisar antara 6 sampai 12

Adiwerna, Juli 2014


Kepala sekolah Guru mata pelajaran

Ali Komsakum, S.Pd.,M.Pd Sri Hartati, S.Pd


NIP.19691008 199003 1 001 NIP 19780829 2008 01 2 010

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 41


Lampiran 1 : Pengembangan Materi Ajar
5. Sejarah huruf Jawa
6. Jenis huruf Jawa
7. Contoh huruf Jawa
8. Terjemahan huruf Jawa

Lampiran 2 : LKS
b. KD dan Indikator
c. Kisi-kisi
d. Penskoran

Lampiran 3 : Media Pembelajaran

RPP Basa Jawa VII Semester 1 Page 42

Anda mungkin juga menyukai