Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : SMP SRIKANDI


Mata Pelajaran : Mulok Tata Boga
Kelas/Semester : IXl/Semester Ganjil

Standar Kompetensi
Menrencanakan, menyiapkan, mengolah dan menghidangkan macam-macam makanan kecil
dari bahan pokok

Kompetensi Dasar
Menjelaskan cara membuat perencanaan,menyiapkan, mengolah dan menghidangkan macam-
macam masakan dari bahan pokok beras ketan, tepung beras dan tepung ketan.
Indikator
1. Membuat perencanaan, menyiapkan, mengolah dan menghidangkan macam-macam
makanan dari bahan pokok beras ketan
2. Membuat perencanaan, menyiapkan, mengolah dan menghidangkan macam-macam
makanan dari bahan pokok tepung ketan.
3. Membuat perencanaan, menyiapkan, mengolah dan menghidangkan macam-macam
makanan dari bahan pokok tepung beras.

Alokasi Waktu : 10 x 40 ( 5 x pertemuan )


I. Tujuan Pembelajaran Umum
Siswa dapat merencanakan, menyiapkan, mengolah dan menghidangkan makanan kecil dari
bahan pokok.

II. Tujuan Pembelajaran Khusus


1. Siswa mampu membuat perencanaan, menyiapkan, mengolah dan menghidangkan
makanan kecil dari bahan pokok beras ketan, tepung beras dan tepung ketan.
2. Siswa diharapkan dapat menyiapkan bahan pokok yang baik untuk makanan kecil.
3. Siswa diharapkan dapat megolah bahan pokok menjadi makanan kecil.

lll. Materi Pelajaran


Pertemuan ke-1
1. Beras dan ketan.
2. Tip membuat makanan kecil.
3. Mengolah makanan kecil dari bahan pokok beras ketan.
4. resep-resep makanan kecil dari bahan pokok beras ketan.
Pertemuan ke-2
1. Mengolah makanan kecil dari bahan pokok tepung ketan.
2. Resep-resep makanan kecil dari bahan pokok tepung ketan.
Pertemuan ke-3
1. Mengolah makanan kecil dari bahan pokok tepung beras.
2. Resep-resep makanan kecil dari bahan pokok tepung beras.
Pertemuan ke-4
1. Praktek
Pertemuan ke-5
1. Evaluasi / Ulangan
lV. Kegiatan Belajar Mengajar.
1. Pendekatan yang digunakan
- Keterampilan proses
- Praktikum
2. Metoda
- Ceramah
- Demontrasi
-Tanya jawab
- Praktek
V. Langkah-langkah Pembelajaran.
Pertemuan ke 1.
a. Kegiatan pendahuluan.
- Motivasi : Menanyakan peserta didik sejauh mana pengetahuannya mengenai cara
pengolahan sayur dan sayuran.
- Menerangkan mengenai materi pengolahan sayur dan sayuran.
b. Kegiatan inti.
- Menjelaskan materi pengolahan Sayur dan sayuran mengenai perencanaan,
persiapan, pengolahan dan menghidangkan.
- Diskusi/ tanya jawab mengenai materi yang diajarkan.
c. Kegiatan Penutup.
- Memberikan penghargaan kepada peserta didik yang tekun dan rajin.
- Membuat kesimpulan.

Pertemuan ke 2
a. Kegiatan Pendahuluan
- Apresiasi :- Menanyakan kembali pelajaran lalu.
- Mengulang kembali materi pelajaran.
b. Kegiatan inti.
- Penugasan
- Tanya jawab
c. Kegiatan Penutup.
- Memberikan penghargaan kepada peserta didik yang tekun dan rajin.

Pertemuan ke 3
a. Kegiatan Pendahuluan
Apresiasi :- Menanyakan kembali pelajaran lalu.
- Mengulang kembali materi pelajaran.
b. Kegiatan inti.
- Penugasan
- Tanya jawab
c. Kegiatan Penutup.
- Memberikan penghargaan kepada peserta didik yang tekun dan rajin.
- Penugasan.

Pertemuan ke-4
a. Praktek
Pertemuan ke-5
a. Ulangan / Evaluasi

VI.Alat/sarana dan Sumber Belajar.


- Buku
- Media cetak
- Alat peraga
- Peralatan masak

VII. Penilaian.
Teknik : Tes tertulis
Bentuk instrument : Tes uraian
Contoh instrument :
1. Apa perbedaan dari kue lupis dan lemang ketan?
2. Kue lupis dan lemang berasal dari daerah mana?
3. Kelapa yang bagaimana yang baik untuk digunakan sebagai isi kue
(enten-enten)?
4. Mengapa untuk membuat santan, kelapa harus diparut dengan arah
memanjang?
5. Gula jawa yang bagaimana yang baik untuk membuat kue?
6. Kenapa untuk membuat tepung beras/tepung ketan sebaiknya memakai
lumpang ?
7. Sebutkan 5 macam makanan kecil dari beras ketan !
8. Sebutkan 5 macam makanan kecil dari tepung ketan !
9. Sebutkan 5 macam makanan kecil dari tepung beras !
10. Beri contoh 5 nama beras yang termasuk ke dalam golongan beras
pulen!

Kunci jawaban
1. Kue lupis memasaknya direbus sedang lemang dibakar, kue lupis bentuknya segitiga
sedangkan lemang bulat panjang, kue lupis disajikan dengan kelapa parut dan sirop
gula sedangkan lemang disajikan dengan tapai ketan hitam ayau saus nangka.
2. Kuningan Jawa Barat.
3. Kelapa sedang / muda.
4. Supaya hasil parutannya halus sehingga akan menghasikan banyak santan.
5. Gula Jawa yang warnanya tidak terlalu coklat.
6. Karena kalau menghaluskannya memakai grinder elektrik hasdilnya akan jadi panas
sehingga bila dibuat kue , kuenya keras tidak memuaskan.
7. Lemper, Rangginang, Lemang ketan, lupis, wajit ketan, semar mendem dll.
8. Dodol Garut, Gemblong, Dodol sisrsak. Dodol waluh jepang, Kue getas, Kue Bugis,
Candil, onde-onde, kue ku dll.
9. Kue cucur, jojorong, Kue cara bikang, apem, serabi kinca, geplak, Nagasarti dll.
10. Rajalele & Cianjur (Jawa), Balige & Solok (Sumatera), Karangdukuh (Kalimantan
Selatan)

Jakarta, Juli 2014


Mengetahui Guru Mata Pelajaran
Kepala SMP SRIKANDI

Hj. Hety Supriyaty, SE Yulianti, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SMP SRIKANDI


Mata Pelajaran : Mulok Tata Boga
Kelas/Semester : IXl/Semester Ganjil

Standar Kompetensi
Menrencanakan, menyiapkan, mengolah dan menghidangkan macam-macam makanan kecil
dari bahan pokok

Kompetensi Dasar
Menjelaskan cara membuat perencanaan,menyiapkan, mengolah dan menghidangkan macam-
macam makanan kecil dari bahan pokok tepung terigu.

Indikator
1. Menjelaskan dan membuat perencanaan pengolahan makanan kecil dari bahan pokok
tepung terigu.
2. Menjelaskan dan membuat persiapan mengolah makanan kecil dari bahan tepung terigu.
3. Menjelaskan cara mengolah makanan kecil dari bahan pokok tepung terigu.
4. Menjelaskan cara menghidangkan macam-macam makanan kecil dari bahan pokok tepung
terigu.

Alokasi Waktu : 10 x 40 ( 5 x pertemuan )


. Tujuan Pembelajaran Umum
Siswa dapat merencanakan, menyiapkan, mengolah dan menghidangkan bahan makanan
kecil dari tepung terigu.

II. Tujuan Pembelajaran Khusus


1. Siswa diharapkan dapat membuat perencanaan pengolahan makanan kecil dari tepung
terigu
2. Siswa diharapkan dapat menyiapkan tepung terigu yang baik (tepat) untuk makanan
kecil.
3. Siswa diharapkan dapat mengolah tepung terigu menjadi makanan kecil.
4. Siswa diharapkan dapat menghidangkan makanan kecil dari tepung terigu.

lll. Materi Pelajaran


Pertemuan ke-1
1. Tepung terigu.
2. Bahan utama pembuatan kue..
Pertemuan ke-2
1. Peralatan untuk membuat kue.
2. Tips membuat kue.
Pertemuan ke-3
1. Panas yang diperlukan untuk memanggang kue.
2. Cara membakar kue
3. .resep-resep mengolah makanan kecil
Pertemuan ke-4
1. Praktek
Pertemuan ke-5
1. Evaluasi / Ulangan
lV. Kegiatan Belajar Mengajar.
1. Pendekatan yang digunakan
- Keterampilan proses
- Praktikum
3. Metoda
- Ceramah
- Demontrasi
-Tanya jawab
- Praktek

V. Langkah-langkah Pembelajaran.
Pertemuan ke 1.
a. Kegiatan pendahuluan.
- Motivasi : Menanyakan peserta didik sejauh mana pengetahuannya mengenai cara
pengolahan makanan kecil dari tepung terigu..
- Menerangkan mengenai materi pengolahan makanan kecil dari tepung terigu.
b. Kegiatan inti.
- Menjelaskan materi pengolahan makanan kecil dari tepung terigu mengenai
perencanaan, persiapan, pengolahan dan menghidangkan.
- Diskusi/ tanya jawab mengenai materi yang diajarkan.
c. Kegiatan Penutup.
- Memberikan penghargaan kepada peserta didik yang tekun dan rajin.
- Membuat kesimpulan.
Pertemuan ke 2
a. Kegiatan Pendahuluan
- Apresiasi :- Menanyakan kembali pelajaran lalu.
- Mengulang kembali materi pelajaran.
b. Kegiatan inti.
- Penugasan
- Tanya jawab
c. Kegiatan Penutup.
- Memberikan penghargaan kepada peserta didik yang tekun dan rajin.
Pertemuan ke 3
a. Kegiatan Pendahuluan
Apresiasi :- Menanyakan kembali pelajaran lalu.
- Mengulang kembali materi pelajaran.
b. Kegiatan inti.
- Penugasan
- Tanya jawab
c. Kegiatan Penutup.
- Memberikan penghargaan kepada peserta didik yang tekun dan rajin.
- Penugasan.

Pertemuan ke-4
a. Praktek
Pertemuan ke-5
a. Ulangan / Evaluasi
VI.Alat/sarana dan Sumber Belajar.
- Buku
- Media cetak
- Alat peraga
- Peralatan masak
VII. Penilaian.
Teknik : Tes tertulis
Bentuk instrument : Tes uraian
Contoh instrument
:
1. Sebutkan jenis tepung terigu menurut kadar proteinnya !
2. Sebutkan bahan utama dalam pembuatan makanan kercil / kue !
3. Sebutkan peralatan yang diperlukan untuk mengolah kue !
4. Kue kering biasa memerlukan suhu oven bereapa derajat celcius ?
5. Kue kering yang banyak mengandung lemak memerlukan suhu oven minimal
berapa derajat celcius ?
6. Suhu oven 180 Derajat Celcius cocok untuk memanggang apa saja?
7. Sebutkan cara membakar kue yang baik !
8. Sebutkan bahan-bahan untuk membuat cream !
9. Sebutkan bahan bahan untuk membuat cream mentega coklat!
10. Sebutkan 4 metode utama untuk membuat Cake !

Jakarta, Juli 2014

Mengetahui
Guru Mata Pelajaran
Kepala SMP SRIKANDI

Hj. Hety Supriyaty, SE Yulianti, SPd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SMP SRIKANDI


Mata Pelajaran : Mulok Tata Boga
Kelas/Semester : IXl/Semester Ganjil

Standar Kompetensi
Menrencanakan, menyiapkan, mengolah dan menghidangkan macam-macam makanan dari
umbi-umbian dan biji-bijian.

Kompetensi Dasar
Menjelaskan cara membuat perencanaan,menyiapkan, mengolah dan menghidangkan macam-
macam makanan dari umbi-umbian dan biji-bijian.

Indikator
1. Menjelaskan dan membuat perencanaan pengolahan makanan dari umbi-umbian dan biji-
bijian.
2. Menjelaskan dan membuat persiapan mengolah makanan dari umbi-umbian dan biji-bijian.
3. Menjelaskan cara mengolah makanan dari umbi-ubian dan biji-bijian.
4. Menjelaskan cara menghidangkan macam-macam makanan dari umbi-umbian dan biji-bijian.

Alokasi Waktu : 10 x 40 ( 5 x pertemuan )


I. Tujuan Pembelajaran Umum
Siswa dapat merencanakan, menyiapkan, mengolah dan menghidangkan makanan dari umbi-
umbian dan biji-bijian.
II. Tujuan Pembelajaran Khusus
1. Siswa diharapkan dapat membuat perencanaan pengolahan makanan dari umbi-umbian
dan biji-bijian.
2. Siswa diharapkan dapat menyiapkan umbi-umbian dan biji-bijian yang baik (tepat) untuk
makanan kecil.
3. Siswa diharapkan dapat megolah umbi-umbian dan biji-bijian menjadi makanan kecil.
4. Siswa diharapkan dapat menghidangkan macam-macam makanan dari umbi-umbian dan
biji-bijian.

lll. Materi Pelajaran


Pertemuan ke-1
1. Pembuatan kue kecil dari singkong dan tepung tapioka
2. Bahan utama pembuatan kue..
Pertemuan ke-2
1. Peralatan untuk membuat kue.
2. Tips membuat kue.
Pertemuan ke-3
1. Resep-resep mengolah makanan kecil dari bahan umbi-umbian dan biji-bijian.
Pertemuan ke-4
1. Praktek
Pertemuan ke-5
1. Evaluasi / Ulangan

lV. Kegiatan Belajar Mengajar.


11. Pendekatan yang digunakan
- Keterampilan proses
- Praktikum
4. Metoda
- Ceramah
- Demontrasi
-Tanya jawab
- Praktek

V. Langkah-langkah Pembelajaran.
Pertemuan ke 1.
a. Kegiatan pendahuluan.
- Motivasi : Menanyakan peserta didik sejauh mana pengetahuannya mengenai cara
pengolahan makanan dari bahan umbi-umbian dan biji-bijian..
- Menerangkan mengenai materi pembuatan kue kecil dan macam-macam makanan dari
bahan umbi-umbian dan biji-bijian.
b. Kegiatan inti.
- Menjelaskan materi pembuatan kue kecil dan macam-macam makanan dari bahan
umbi-umbian dan biji-bijian mengenai perencanaan, persiapan, pengolahan dan
menghidangkan.
- Diskusi/ tanya jawab mengenai materi yang diajarkan.
c. Kegiatan Penutup.
- Memberikan penghargaan kepada peserta didik yang tekun dan rajin.
- Membuat kesimpulan.
Pertemuan ke 2
a. Kegiatan Pendahuluan
- Apresiasi :- Menanyakan kembali pelajaran lalu.
- Mengulang kembali materi pelajaran.
d. Kegiatan inti.
- Penugasan
- Tanya jawab
c. Kegiatan Penutup.
- Memberikan penghargaan kepada peserta didik yang tekun dan rajin.
Pertemuan ke 3
a. Kegiatan Pendahuluan
Apresiasi :- Menanyakan kembali pelajaran lalu.
- Mengulang kembali materi pelajaran.
b. Kegiatan inti.
- Penugasan
- Tanya jawab
e. Kegiatan Penutup.
- Memberikan penghargaan kepada peserta didik yang tekun dan rajin.
- Penugasan.
Pertemuan ke-4
a. Praktek
Pertemuan ke-5
a. Ulangan / Evaluasi
VI.Alat/sarana dan Sumber Belajar.
- Buku
- Media cetak
- Alat peraga
- Peralatan masak
VII. Penilaian.
Teknik : Tes tertulis
Bentuk instrument : Tes uraian
Contoh instrument :
1. bagaimana cara membuat tepung tapioca?
2. Jagung dijadikan makanan pokok di daerah mana saja?
3. Binyolos itu apa ? dan berasal dari daerah mana ?
4. Kue kering biasa memerlukan suhu oven bereapa Kue Don terbuat dari apa
dan dari daerah mana ?
5. Kue kering yang banyDi Jepang pati/tepung ubi jalar dipergunakan untuk apa
saja?
6. Apa yang dimaksud dengan OBAWO?
7. Sebutkan 5 macam makanan yang terbuat dari bahan dasar singkong!
8. Sebutkan 5 Macam makanan yang terbuat dari bahan ubi jalar!
9. Sebutkan pembagian ubi jalar menurut warna dagingnya!
10. Apa yang dimaksud dengan OYEK!

Jakarta, Juli 2014

Mengetahui Kepala SMP SRIKANDI Guru Mata Pelajaran

Hj. Hety Supriyaty, SE Yulianti, SPd

Anda mungkin juga menyukai