Anda di halaman 1dari 3

Uterus mempunyai 3 macam lapisan dinding yaitu :

Perimetrium adalah lapisanyang terluar yang berfungsi sebagai pelindung uterus.


Miometrium adalah lapisan yang kaya akan sel otot dan berfungsi untuk kontraksi dan
relaksasi uterus dengan melebar dan kembali ke bentuk semula setiap bulannya.
Endometrium merupakan lapisan terdalam yang kaya akan sel darah merah. Bila tidak
terjadi pembuahanmaka dinding endometrium inilah yang akan meluruh bersamaan dengan
sel ovum matang.

Dinding dari tuba fallopi disusun oleh 4 lapisan utama, yaitu :

Lapisan Serosa (lapisan terluar)


Lapisan Subserosa / Lapisan Otot, merupakan lapisan yang terdiri dari pembuluh darah,
pembuluh limfatik, otot longitudinal dan otot sirkular. Otot pada lapisan ini berfungsi untuk
menciptakan gerakan sehingga tuba falopi dapat mentransportasikan ovum dari ovarium ke
rahim.
Lamina Propria, sebagian besar lapisan ini merupakan pembuluh darah sehingga sering juga
disebut dengan lapisan vaskular.
Lapisan Mucosa, lapisan yang tersusun oleh epitel kolumnar bersiliata dan sel sekretori.

Anda mungkin juga menyukai