Anda di halaman 1dari 1

SKRINING GIZI AWAL

KEBIDANAN

1. Berapa LLA pasien?


a. 23,5 cm
b. < 23,5 cm
2. Apakah pasien mengalami penurunan asupan makan
a. Asupan cukup/meningkat
b. Asupan menurun
2. Apakah pasien mengalami mual muntah

a. Ya
b. Tidak
3. Apakah pasien memiliki penyakit yang berhubungan dengan kebutuhan gizi?
a. Ya
b. Tidak
4. Apakah terdapat kondisi edema atau asites
a. Ya
b. Tidak
TOTAL SKOR

Keterangan
Apabila hasil asesmen awal gizi diperoleh jawaban A 50%, maka pasien dianggap tidak beresiko
malnutrisi.
Apabila hasil asesmen awal gizi diperoleh jawaban A 50%, akan dilakukan asesmen gizi lanjut
oleh ahli gizi.

Anda mungkin juga menyukai