Anda di halaman 1dari 2

TRANSFORMATOR 1 PHASA

TRAFO HUBUNG SINGKAT 4.1.2

TUJUAN : PERALATAN YANG DIGUNAKAN


Praktikan diharapkan dapat : 1. Autotrafo 0- 220 V, 5A
-. Menentukan rugi tembaga (Pcu) 2. Transformator 1 phasa 220V/48V
transformator. ,50VA dan 220V/48V, 5A
-. Menentukan konstanta Rep dan Xep 3. Voltmeter
transformator. 4. Ampermeter
5. Wattmeter.
6. Kabel penghubung
.PENDAHLUAN :
Pada test hubung singkat transformator satu phasa, tegangan yang
diberikan pada belitan primer V1 lebih kecil dari tegangan yang diberikan pada
saat transformator bekerja dalam kondisi normal ( tanpa beban dan
berbeban).Rangkaian ekuivalen test hubung singkat dapat dilihat gambar
dibawah.

Dari rangkaian ekuivalen diatas dapat ditentukan besar rugi tembaga (cu) dan
konstanta trafo beban nominal yaitu :

Pcu = Phs = Daya hubungsingkat


Qhs
Xep =
I hs 2
Phs
Rep =
I hs 2
Vp
Zep = R 2 ep + X 2 ep dan I1 = Ihs =
Zep

Laboratorium Listrik Semester IV


TRANSFORMATOR 1 PHASA

TRAFO HUBUNG SINGKAT 4.1.2

GAMBAR RANGKAIAN

TUGAS DAN PERTANYAAN


1. Buat rangkaian seperti pada gambar diatas !
2. Atur tegangan autotrafo secara bertahap, hingga I1 mencapai harga nominal .
Amati penunjukan alat ukur dan hasilnya masukkan dalam tabel !
3. Ukur R1 dan R2 dengan ohmmeter Tentukan rugi tembaga berdasarkan
perhitungan:
Pcu = ( I12 .R1 + I 22 .R2).
4. Bandingkan hasil perhitungan diatas dengan hasil pengukuran, Jelaskan!
4. Hitung arus hubung singkat sisi skunder, bila sisi primer bertegangan nominal !

TABEL EVALUASI : TRAFO HUBUNG SINGKAT


Arus hubung singkat ( I 1 ) tidak boleh melebihi arus nominal trafo.

I1 Vhs Phs Qhs

(mA ) (V) (W) (VAR)

Laboratorium Listrik Semester IV

Anda mungkin juga menyukai