Anda di halaman 1dari 2

PELUANG

A. PELUANG (1. Permutasi)


Password untuk login ke eLearning disusun dari 4 sampai 6 huruf (case sensitive; A
berbeda dengan a) yang berbeda. Berapa banyak password yang bisa dibuat?
Jawab :
1. (Password 4 huruf) : Permutasi dari 52 huruf diambil 4 huruf
P (52, 4) = 52! / (52-4)! = 52! / 48! = 52x51x50x49 = 6.497.400 buah

2. (Password 5 huruf): Permutasi dari 52 huruf diambil 5 huruf


P (52, 5) = 52! / (52-5)! = 52! / 47! = 52x51x50x49x48 = 311.875.200 buah

3. (Password 6 huruf): Permutasi dari 52 huruf diambil 6 huruf


P (52, 6) = 52! / (52-6)! = 52! / 46! = 52x51x50x49x48x47 = 14.658.134.400
buah

Jadi, banyaknya password yang bias dibuat :


P(52,4) + P(52, 5) + P(52, 8) = 14.976.507.000 buah
B. PELUANG (2. Kombinasi)
Dari 22 orang mahasiswa Agroekoteknologi akan dibentuk
Tim Sepak Bola. Berapa banyak tim yang bisa dibentuk apabila:
(a) Andi selalu masuk dalam perwakilan
(b) Andi tidak termasuk dalam perwakilan
(c) Andi selalu masuk, tapi Dian tidak
(d) Dian selalu masuk, tapi Andi tidak
(e) Andi dan Dian selalu masuk dalam perwakilan

Jawab :
a. Andi selalu masuk dalam perwakilan (n=21; r=10)
C (21, 10) = 21! / 11!.10! = 352.716 cara

b. Andi tidak termasuk dalam perwakilan (n=21; r=11)


C (21, 11) = 21! / 10!.11! = 352.716 cara

c. Andi selalu masuk, tapi Dian tidak (n=20; r=10)


C (20, 10) = 20! / 10!.10! = 184.756 cara

d. Dian selalu masuk, tapi Andi tidak (n=20; r=10)


C (20, 10) = 20! / 10!.10! = 184.756 cara

e. Andi dan Dian selalu masuk dalam perwakilan (n=20; r=9)


C (20, 9) = 20! / 11!.9! = 167.960 cara

Anda mungkin juga menyukai