Anda di halaman 1dari 35

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH III


Kode Mata Kuliah: PIK5315
Semester V

Tim Dosen:

Nurma Afiani, S.Kep., Ners., M.Kep. (NA)


Abdul Qodir, S.Kep., Ners., M.Kep. (AQ)
Ari Damayanti W., S.Kep., Ners., M.Kep. (AD)

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN


STIKES WIDYAGAMA HUSADA
MALANG
2018
BAB I
INFORMASI MATA AJAR

Nama Mata Kuliah/Kode : Keperawatan Medikal Bedah III/ PIK5315


Jumlah SKS :3
Tim Fasilitator : Nurma Afiani (NA); Abdul Qodir (AQ); Ari Damayanti W. (AD)
Semester :V
Hari Pertemuan/Jam : Rabu, 08.00-11.20 (V-A); Rabu, 12.30-15.50 (V-B)

Deskripsi:
Fokus mata ajar ini adalah pada pemenuhan kebutuhan klien dewasa dengan gangguan pemenuhan kebutuhan musculoskeletal,
integument, sensori persepsi dan persyarafan. Pemberian asuhan keperawatan pada kasus gangguan musculoskeletal, integument, sensori
persepsi dan persyarafan berdasarkan proses keperawatan dengan mengaplikasikan ilmu biomedik seperti biologi, histologi, biokimia,
anatomi, fisiologi, patofisiologi, ilmu keperawatan medikal bedah, ilmu penyakit dalam, farmakologi, nutrisi, bedah dan rehabilitasi.
Manfaat Mata Kuliah:
Mahasiswa program studi pendidikan ners dapat menjelaskan dan mengidentifikasi serta memberikan asuhan keperawatan pada sistem
musculoskeletal, integument, sensori persepsi dan persyarafan.
Kontak Person Pengajar:
NA : 081330232765, nurmaafiani@gmail.com
AQ : 081334223306, abdulqodir.ners@gmail.com
AD : 081330305056, damayantiari1982@gmail.com
BAB II
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


PROGRAM STUDI NERS
STIKES WIDYAGAMA HUSADA
MATA KULIAH KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER Tgl Penyusunan
Keperawatan Medikal Bedah III PIK5315 Medikal Bedah T:2 P:1 PL : 0 5 21 Agustus 2018
OTORISASI PJMK Ketua Prodi Pendidikan Ners Ketua STIKES Widyagama Husada
TANDA TANGAN TANDA TANGAN TANDA TANGAN

Nurma Afiani, S.Kep., Ners., M.Kep. Nurma Afiani, S.Kep., Ners., M.Kep. dr. Rudy Joegijantoro, MMRS.
Capaian Program Studi Keperawatan
Pembelajaran (CP)
 Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius (S1)
 Menginternalisasi Semangat kemandirian, kejuangan dan kewirausahaan (S9)
 Menguasai konsep teoritis ilmu biomedik (PP2)
 Menguasai Teknik, prinsip dan prosedur pelaksanaan asuhan/praktik keperawatan yang dilakukan secara mandiri / berkelompok pada bidang keilmuan
keperawatan medikal bedah (PP4)
 Menguasai konsep dan teknik penegakkan diagnosis asuhan keperawatan (PP5)
 Mampu memberikan asuhan keperawatan yang lengkap dan berkesinambungan yang menjamin patient safety sesuai standar asuhan keperawatan dan
berdasarkan perencanaan keperawatan yang ada(KK1)
 Mampu memberikan (administering) obat oral, topical, nasal, parenteral, dan supositoria sesuai standar pemberian obat dan kewenangan yang
didelegasikan (KK4)
 Mampu menegakkan diagnosis keperawatan dengan kedalaman dan keluasan terbatas berdasarkan analisis data, informasi, dan hasil kajian dari
berbagai sumber untuk menetapkan prioritas asuhan keperawatan (KK5)
 Mampu menyusun dan mengimplementasikan perencanaan asuhan keperawatansesuai standar asuhan keperawatan dan kode etik perawat, yang peka
budaya, menghargai keragaman etnik, agama dan faktor lain dari klien individu, keluarga dan masyarakat (KK7)
 Bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang profesinya sesuai dengan kode etik profesinya (KU6)
Mata Kuliah
Mahasiswa prodi ners dapat menjelaskan dan mengidentifikasi serta memberikan asuhan keperawatan pada sistem musculoskeletal,
integument, sensori persepsi dan persyarafan.
Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada
Diskripsi Singkat MK Fokus mata ajar ini adalah pada pemenuhan kebutuhan klien dewasa dengan gangguan pemenuhan kebutuhan musculoskeletal,
integument, sensori persepsi dan persyarafan. Pemberian asuhan keperawatan pada kasus gangguan musculoskeletal, integument,
sensori persepsi dan persyarafan berdasarkan proses keperawatan dengan mengaplikasikan ilmu biomedik seperti biologi, histologi,
biokimia,anatomi, fisiologi, patofisiologi, ilmu keperawatan medikal bedah, ilmu penyakit dalam, farmakologi, nutrisi, bedah dan
rehabilitasi.
Pustaka Utama :
Ackley, B. J. & Ladwig, G. B. (2013). Nursing Diagnosis Handbook: An Evidence-Based Guide to Planning Care, 10th edition. Mosby: Elsevier Inc.
Barber B, Robertson D, (2012).Essential of Pharmacology for Nurses, 2nd edition, Belland Bain Ltd, Glasgow
Black J.M., Hawks J.H. (2014). Keperawatan Medikal Bedah: Manajemen Klinis untuk Hasil yang Diharapkan (3-vol set). Edisi Bahasa Indonesia 8. Singapore:
Elsevier (S) Pte Ltd.
Bulechek, G. M. & Butcher, H. K. McCloskey Dochterman, J. M. & Wagner, C. (2012). Nursing Interventions Classification (NIC), 6e.Mosby: Elsevier Inc.
Dudek,S. G. (2013). Nutrition Essentials for Nursing Practice, 7th. Lippincott: William Wilkins
Grodner M., Escott-Stump S., Dorner S. (2016) Nutritional Foundations and Clinical Applications: A Nursing Approach. 6th edition. St. Louis: Mosby Elsevier
Johnson, M., Moorhead, S., Bulechek, G. M., Butcher, H. K., Maas, M. L. & Swanson, S. (2012). NOC and NIC Linkages to NANDA-I and Clinical Conditions:
Supporting Critical Reasoning and Quality Care, 3rd edition.Mosby:Elsevier Inc.
Huether S.E. and McCance K.L. (2016) Understanding Pathophysiology. 6th edition. Mosby: Elsevier Inc.
Lewis S. L., Dirksen S. R., Heitkemper M. M., Bucher L. (2014). Medical Surgical Nursing, Assessment and Management of Clinical Problems.. 9th edition. Mosby:
Elsevier Inc.
Lynn P. (2011). Taylor's Handbook of Clinical Nursing Skill, China: Wolter Kluwer Health
Madara B, Denino VP, (2008). Pathophysiology; Quick Look Nursing, 2nd ed. Jones and Barklet Publisher, Sudbury
McCance, K.L. & Huether, S. E. (2013). Pathophysiology: The Biologic Basis for Disease in Adults and Children, 7 th edition. Mosby:Elsevier Inc.
Silverthorn, D. U. (2012). Human Physiology: An Integrated Approach (6th Edition)
Skidmore-Roth, Linda (2009). Mosby's 2009 nursing drug reference Toronto : Mosby
Waugh A., Grant A., Nurachmah E., Angriani R. (2011). Dasar-dasar Anatomi dan Fisiologi Ross dan Wilson. Edisi Indonesia 10. Elsevier (Singapore) Pte Ltd.
Pendukung :
McCuistion L.E., Kee, J.L. and Hayes, E.R. (2014). Pharmacology: A Patient-Centered Nursing process approach. 8th ed. Saunders: Elsevier Inc
Moorehead, S., Johnson, M., Maas, M.L. & Swanson, E. (2012). Nursing Outcomes Classification (NOC): Measurement of Health Outcomes. 5 th edition. Mosby:
Elsevier Inc.
Nanda International. (2014). Nursing Diagnoses 2015-17: Definitions and Classification (Nanda International). Philladelphia: Wiley Blackwell
Waugh A., Grant A. (2014). Buku Kerja Anatomi dan Fisiologi Ross and Wilson. Edisi Bahasa Indonesia 3. Churchill Livingstone: Elsevier (Singapore) Pte.Ltd.
Media Pembelajaran Software : Hardware :
 Video interaktif Phantom (Manekin), LCD projector, White Board, Flipchart
Team Teaching Nurma Afiani, Abdul Qodir, Ari Damayanti W.
Matakuliah Syarat Ilmu Keperawatan Dasar, IDK, KMB I, KMB II
Minggu Kemampuan Akhir Materi Pembelajaran Metode Pembelajaran Assessment
Ke- (Sesuai tahapan [Pustaka] [ Estimasi Waktu] Indikator Bentuk Bobot
belajar) (%)

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


Melakukan simulasi asuhan keperawatan dengan kasus gangguan pada Sistem Muskuloskeletal, Integumen,
Persepsi Sensori dan Persyarafan pada klien dewasa dengan memperhatikan aspek legal dan etis.
1. Anatomi, fisiologi, dan biokimia terkait system musculoskeletal, integument, persepsi sensori dan persyarafan
2. Patofisiologi, farmakologi dan terapi diet pada gangguan system musculoskeletal (fraktur, dislokasi), system integument (luka bakar), system persepsi
sensori (glaucoma, katarak, otitis, vertigo), system persyarafan (stroke, tumor otak, meningitis)
3. Asuhan keperawatan (pengkajian, analisa data, diagnosis keperawatan, intervensi, implementasi dan evaluasi secara komprehensif meliputi bio-psiko-
sosio-spiritual) system musculoskeletal, integument, persepsi sensori dan persyarafan.
1-2 Mampu menjelaskan Anatomi, fisiologi pada: Teori: 1. Mampu menjelaskan anatomi fisiologi  Case study 10%
Anatomi Fisologi Sistem a. sistem muskuloskeletal a. Study Grup sistem muskuloskeletal.  Observasi
Muskuloskeletal, b. sistem integumen Discussion 2. Mampu menjelaskan anatomi fisologi
Integumen, Persepsi c. sistem persepsi sensori b. Discovery learning sistem integumen.
Sensori dan d. sistem persyarafan 3. Mampu menjelaskan anatomi fisologi
Persyarafan. Praktikum : sistem persepsi sensori.
Pemeriksaan fisik Sistem 4. Mampu menjelaskan anatomi fisologi
musculoskeletal, sistem persyarafan.
integument, persepsi
sensori dan persyarafan.

2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’


BM)
1 x 100’ PL

3 Mampu memahami Patofisiologi, farmakologi Teori: 1. Mampu memahami patofisiologi pada  MCQs 7%
patofisiologi, dan terapi diet pada: a. Discovery learning fraktur dan dislokasi  Tes Tulis
farmakologi dan terapi a. Fraktur b. Case study 2. Mampu memahami farmakologi pada
diet gangguan system b. Dislokasi fraktur dan dislokasi
musculoskeletal Praktikum : 3. Mampu memahami terapi diet pada
(fraktur, dislokasi) Menyelesaikan kasus fraktur dan dislokasi
faktual yang dirancang
oleh dosen.

2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’


BM)
1 x 100’ PL

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


3 Mampu memahami Patofisiologi, farmakologi Teori: 1. Mampu memahami patofisiologi pada  MCQs 7%
patofisiologi, dan terapi diet pada: a. Discovery learning luka bakar  Tes Tulis
farmakologi dan terapi a. Luka Bakar b. Case study 2. Mampu memahami farmakologi pada
diet gangguan system luka bakar
integument (luka bakar) Praktikum : 3. Mampu memahami terapi diet pada
Menyelesaikan kasus luka bakar
faktual yang dirancang
oleh dosen.

2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’


BM)
1 x 100’ PL
4 Mampu memahami Patofisiologi, farmakologi Teori: 1. Mampu memahami patofisiologi pada  MCQs 7%
patofisiologi, dan terapi diet pada: a. Discovery learning glaucoma, katarak dan vertigo  Tes Tulis
farmakologi dan terapi a. Glaucoma b. Case study 2. Mampu memahami farmakologi pada
diet gangguan system b. Katarak glaucoma, katarak dan vertigo
system persepsi sensori c. Vertigo Praktikum : 3. Mampu memahami terapi diet pada
(glaucoma, katarak, Menyelesaikan kasus glaucoma, katarak dan vertigo
otitis, vertigo) faktual yang dirancang
oleh dosen.

2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’


BM)
1 x 100’ PL
4 Mampu memahami Patofisiologi, farmakologi Teori: 1. Mampu memahami patofisiologi pada  MCQs 7%
patofisiologi, dan terapi diet pada: a. Discovery learning stroke, tumor, meningitis  Tes Tulis
farmakologi dan terapi a. Stroke b. Case study 2. Mampu memahami farmakologi pada
diet gangguan system b. Tumor otak stroke, tumor, meningitis
persyarafan (stroke, c. Meningitis Praktikum : 3. Mampu memahami terapi diet pada
tumor otak, meningitis) Menyelesaikan kasus stroke, tumor, meningitis
faktual yang dirancang
oleh dosen.

2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’


BM)

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


1 x 100’ PL
Melakukan simulasi pendidikan kesehatan dengan kasus gangguan sistem Sistem Muskuloskeletal,
Integumen, Persepsi Sensori dan Persyarafan pada klien dewasa dengan memperhatikan aspek legal dan etis.
1. Pendidikan kesehatan pada masalah gangguan system musculoskeletal, integument, persepsi sensori dan persyarafan
2. Upaya-upaya pencegahan primer, sekunder dan tersier pada masalah gangguan system musculoskeletal, integument, persepsi sensori dan persyarafan
3. Persiapan, pelaksanaan dan paska pemeriksaan diagnostic dan laboratorium pada masalah gangguan system musculoskeletal, integument, persepsi
sensori dan persyarafan.
5 Mampu melakukan Simulasi pendidikan Teori: 1. Mampu melakukan simulasi pendidikan  Presentasi 5%
simulasi pendidikan kesehatan pada klien a. Role play kesehatan pada klien dengan fraktur  Laporan
kesehatan pada dengan: b. Simulasi 2. Mampu melakukan simulasi pendidikan
masalah gangguan a. Fraktur kesehatan pada klien dengan luka
system musculoskeletal, b. Luka Bakar Praktikum : bakar
integument, persepsi c. Vertigo Simulasi pendidikan 3. Mampu melakukan simulasi pendidikan
sensori dan persyarafan. d. Stroke kesehatan atau kesehatan pada klien dengan vertigo
penyuluhan sesuai 4. Mampu melakukan simulasi pendidikan
dengan topic yang kesehatan pada klien dengan stroke.
diberikan dosen.

2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’


BM)
1 x 100’ PL
5 Mampu menjelaskan Upaya pencegahan primer, Teori: 1. Mampu menjelaskan upaya  MCQs 5%
upaya-upaya sekunder dan tersier pada: a. Discovery learning pencegahan primer, sekunder dan  Essay
pencegahan primer, a. Fraktur b. Small group tersier pada fraktur
sekunder dan tersier b. Luka Bakar discussion 2. Mampu menjelaskan upaya
pada masalah gangguan c. Glaukoma pencegahan primer, sekunder dan
system musculoskeletal, d. Meningitis Praktikum : tersier pada luka bakar
integument, persepsi Diskusi kelompok dan 3. Mampu menjelaskan upaya
sensori dan persyarafan. mempresentasikan pencegahan primer, sekunder dan
paper hasil diskusi di tersier pada glaukoma
depan kelas 4. Mampu menjelaskan upaya
pencegahan primer, sekunder dan
2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’ tersier pada meningitis.
BM)

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


1 x 100’ PL
6 Mampu memahami dan Persiapan, pelaksanaan, Teori: 1. Mampu memahami dan  MCQs 5%
mengaplikasikan dan paska pemeriksaan a. Study Grup mengaplikasikan persiapan,  Observasi
persiapan, pelaksanaan, diagnostic dan Discussion pelaksanaan dan paska pemeriksaan
dan paska pemeriksaan laboratorium pada: b. Discovery learning diagnostic dan laboratorium pada
diagnostic dan a. Fraktur fraktur
laboratorium pada b. Luka Bakar Praktikum : 2. Mampu memahami dan
masalah gangguan c. Katarak Menyelesaikan kasus mengaplikasikan persiapan,
system musculoskeletal, d. Stroke 6actual yang dirancang pelaksanaan dan paska pemeriksaan
integument, persepsi oleh dosen. diagnostic dan laboratorium pada luka
sensori dan persyarafan. bakar
2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’ 3. Mampu memahami dan
BM) mengaplikasikan persiapan,
1 x 100’ PL pelaksanaan dan paska pemeriksaan
diagnostic dan laboratorium pada
katarak
4. Mampu memahami dan
mengaplikasikan persiapan,
pelaksanaan dan paska pemeriksaan
diagnostic dan laboratorium pada
stroke.
Mengintegrasikan hasil-hasil penelitian kedalam asuhan keperawatan dalam mengatasi masalah Sistem
Muskuloskeletal, Integumen, Persepsi Sensori dan Persyarafan.
1. Hasil-hasil penelitian tentang penatalaksanaan gangguan system musculoskeletal, integument, persepsi sensori dan persyarafan
2. Trend dan issue terkait gangguan system musculoskeletal, integument, persepsi sensori dan persyarafan
3. Evidence based practice dalam penatalaksanaan gangguan system musculoskeletal, integument, persepsi sensori dan persyarafan
6 Mampu Hasil-hasil penelitian, trend Teori: Mampu mengintegrasikan hasil-hasil  Laporan 10%
mengintegrasikan hasil- dan issue, serta evidence a. Small Grup penelitian kedalam asuhan keperawatan  Presentasi
hasil penelitian kedalam based practice pada Discussion dalam mengatasi masalah gangguan system
asuhan keperawatan system: b. Case study musculoskeletal, integument, persepsi
dalam mengatasi a. Muskuloskeletal sensori dan persyarafan
masalah gangguan b. Integumen
system musculoskeletal, c. Persepsi sensori Praktikum :
integument, persepsi d. Persyarafan Menyusun makalah

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


sensori dan persyarafan. berdasarkan kasus yang
dibuat oleh dosen
dengan
mengintegrasikan hasil
penelitian terkini, trend
issue serta evidence
based practice.

2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’


BM)
1 x 100’ PL
Melakukan simulasi asuhan keperawatan pada sekelompok klien dengan gangguan sistem Sistem
Muskuloskeletal, Integumen, Persepsi Sensori dan Persyarafan pada klien dewasa dengan memperhatikan
aspek legal dan etis.
1. Manajemen kasus pada gangguan system musculoskeletal
2. Manajemen kasus pada gangguan system integumen
3. Manajemen kasus pada gangguan system persepsi sensori
4. Manajemen kasus pada gangguan system persyarafan.
7 Mampu menerapkan Manajemen asuhan Teori: Mampu menerapkan manajemen kasus  MCQs 5%
manajemen kasus pada keperawatan pada kasus a. Study Grup pada gangguan system muskuloskeletal  Case study
gangguan system gangguan system Discussion
muskuloskeletal musculoskeletal: b. Discovery learning
a. Pengkajian c. Case study
b. Diagnosa
c. Intervensi
d. Implementasi Praktikum :
e. Evaluasi Menyelesaikan kasus
terkait yang dibuat oleh
dosen.

2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’


BM)
1 x 100’ PL
8 Mampu menerapkan Manajemen asuhan Teori: Mampu menerapkan manajemen kasus  MCQs 5%

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


manajemen kasus pada keperawatan pada kasus a. Study Grup pada gangguan system integumen  Case study
gangguan system gangguan system Discussion
integumen integumen: b. Discovery learning
a. Pengkajian c. Case study
b. Diagnosa
c. Intervensi
d. Implementasi
e. Evaluasi Praktikum :
Menyelesaikan kasus
terkait yang dibuat oleh
dosen.

2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’


BM)
1 x 100’ PL
9 Mampu menerapkan Manajemen asuhan Teori: Mampu menerapkan manajemen kasus  MCQs 5%
manajemen kasus pada keperawatan pada kasus a. Study Grup pada gangguan system persepsi sensori  Case study
gangguan system gangguan system persepsi Discussion
persepsi sensori sensori: b. Discovery learning
a. Pengkajian c. Case study
b. Diagnosa
c. Intervensi
d. Implementasi
e. Evaluasi Praktikum :
Menyelesaikan kasus
terkait yang dibuat oleh
dosen.

2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’


BM)
1 x 100’ PL
10 Mampu menerapkan Manajemen asuhan Teori: Mampu menerapkan manajemen kasus  MCQs 5%
manajemen kasus pada keperawatan pada kasus a. Study Grup pada gangguan system persyarafan  Case study
gangguan system gangguan system Discussion
persyarafan persyarafan: b. Discovery learning

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


a. Pengkajian c. Case study
b. Diagnosa
c. Intervensi
d. Implementasi
e. Evaluasi Praktikum :
Menyelesaikan kasus
terkait yang dibuat oleh
dosen.

2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’


BM)
1 x 100’ PL
Melaksanakan fungsi advokasi pada kasus dengan gangguan Sistem Muskuloskeletal, Integumen, Persepsi
Sensori dan Persyarafan pada klien dewasa.
1. Peran dan fungsi perawat
2. Fungsi advokasi pada kasus dengan gangguan system musculoskeletal, integument, persepsi sensori dan persyarafan pada klien dewasa.
11 Mampu memahami Fungsi advokasi pada kasus Teori: Mampu memahami fungsi advokasi pada  MCQs 3%
fungsi advokasi pada gangguan system a. Study Grup kasus dengan gangguan system  Case study
kasus dengan gangguan musculoskeletal, Discussion musculoskeletal, integument, persepsi
system musculoskeletal, integument, persepsi b. Discovery learning sensori dan persyarafan pada klien dewasa.
integument, persepsi sensori dan persyarafan: c. Case study
sensori dan persyarafan a. Peran dan fungsi
pada klien dewasa. perawat
b. Fungsi advokasi
perawat Praktikum :
Menyelesaikan kasus
terkait yang dibuat oleh
dosen.

2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’


BM)
1 x 100’ PL
Mendemonstrasikan intervensi keperawatan pada kasus dengan gangguan sistem Sistem Muskuloskeletal,

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


Integumen, Persepsi Sensori dan Persyarafan pada klien dewasa sesuai dengan standard yang berlaku dengan
berfikir kreatif dan inovatif sehingga menghasilkan pelayanan yang efektif dan efisien.
1. Body movement/ body mechanic
2. Ambulasi dini
3. Fiksasi dan immobilisasi
4. ROM Exercise
5. Rentang gerak sendi
6. Wound Care (luka bakar)
7. Irigasi mata
8. Irigasi telinga
9. Foot drop test
10. Drain luka
11. Hecting
12. Mempersiapkan operasi minor
13. Mengambil sampel specimen luka
14. Elastic Bandage
15. Gips
16. Fiksasi Eksternal
17. Traksi kulit dan skeletal
12 Mampu Mampu Teori: Mampu mendemonstrasikan intervensi  Ujian 10%
mendemonstrasikan mendemonstrasikan a. Self directed keperawatan pada kasus dengan gangguan praktikum
intervensi keperawatan intervensi: learning system musculoskeletal pada klien dewasa  OSCE
pada kasus dengan a. Body movement/ body sesuai dengan standard yang berlaku
gangguan system mechanic dengan berfikir kreatif dan inovatif
musculoskeletal pada b. Ambulasi dini sehingga menghasilkan pelayanan yang
klien dewasa sesuai c. Fiksasi dan Praktikum : efektif dan efisien.
dengan standard yang immobilisasi Demonstrasi oleh dosen
berlaku dengan berfikir d. ROM Exercise dan dilanjutkan dengan
kreatif dan inovatif e. Rentang gerak sendi praktikum mandiri.
sehingga menghasilkan f. Elastic Bandage
pelayanan yang efektif g. Gips 2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’
dan efisien. h. Fiksasi Eksternal BM)
i. Traksi kulit dan skeletal 1 x 100’ PL
j. Foot drop test

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


13 Mampu Mampu Teori: Mampu mendemonstrasikan intervensi  Ujian 5%
mendemonstrasikan mendemonstrasikan a. Self directed keperawatan pada kasus dengan gangguan praktikum
intervensi keperawatan intervensi: learning system integumen pada klien dewasa  OSCE
pada kasus dengan a. Drain luka sesuai dengan standard yang berlaku
gangguan system b. Hecting dengan berfikir kreatif dan inovatif
integumen pada klien c. Mempersiapkan sehingga menghasilkan pelayanan yang
dewasa sesuai dengan operasi minor Praktikum : efektif dan efisien.
standard yang berlaku d. Mengambil sampel Demonstrasi oleh dosen
dengan berfikir kreatif specimen luka dan dilanjutkan dengan
dan inovatif sehingga praktikum mandiri.
menghasilkan
pelayanan yang efektif 2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’
dan efisien. BM)
1 x 100’ PL
14 Mampu Mampu Teori: Mampu mendemonstrasikan intervensi  Ujian 4%
mendemonstrasikan mendemonstrasikan a. Self directed keperawatan pada kasus dengan gangguan praktikum
intervensi keperawatan intervensi: learning system sensori persepsi pada klien dewasa  OSCE
pada kasus dengan a. Irigasi mata sesuai dengan standard yang berlaku
gangguan system b. Irigasi telinga dengan berfikir kreatif dan inovatif
sensori persepsi pada sehingga menghasilkan pelayanan yang
klien dewasa sesuai Praktikum : efektif dan efisien.
dengan standard yang Demonstrasi oleh dosen
berlaku dengan berfikir dan dilanjutkan dengan
kreatif dan inovatif praktikum mandiri.
sehingga menghasilkan
pelayanan yang efektif 2 x (50’ TM + 60’ PT + 60’
dan efisien. BM)
1 x 100’ PL
NB: 2 kegiatan tatap muka yang tidak tercantum diatas digunakan sebagai evaluasi tengah semester (UTS) dan evaluasi akhir semester (UAS).
Catatan : 1 sks = (50’ TM + 60’ PT + 60’ BM)/Minggu T = Teori (aspek ilmu pengetahuan)
TM = Tatap Muka (Kuliah) P = Praktek (aspek ketrampilan kerja)
PT = Penugasan Terstruktur PL = Praktikum Laboratorium (3 jam/minggu)
BM = Belajar Mandiri PS = Praktikum Simulasi (3 jam/minggu)

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


BAB III
JADWAL PEMBELAJARAN
Alokasi waktu
NO Hari/Tanggal Jam Pokok Bahasan Dosen
(menit)
1 Rabu, 26 September 2018 (A) 50’ (T) 08.00-08.50 (A) Kontrak perkuliahan dan paparan RPS AD
Rabu, 26 September 2018 (B) 12.30-13.20 (B)
150’ (T) 08.50-11.20 (A) Konsep penyakit gangguan sistem integumen dan askep: AD
13.20-15.50 (B) a. Review anatomi dan fisiologi sistem integumen
b. Konsep Luka Bakar (patofisiologi, farmakologi, terapi
diet)
c. Asuhan Keperawatan Luka Bakar
2 Rabu, 3 Oktober 2018 (A) 200’ (T) 08.00-11.20 (A) Konsep dan teori terkait gangguan pada system AD
Rabu, 3 Oktober 2018 (B) 12.30-15.50 (B) integument:
a. Persiapan, pelaksanaan dan paska pemeriksaan
diagnostik dan laboratorium pada masalah
integument (pengambilan sampel specimen luka,
mempersiapkan area steril)
b. Upaya pencegahan primer, sekunder dan tersier
pada luka bakar
c. Peran dan fungsi perawat, serta fungsi advokasi
perawat pada kasus luka bakar (bedah plastic, dll)
3 Rabu, 10 Oktober 2018 (A) 100’ (T) 08.00-09.40 (A) Teori Intervensi Keperawatan & kemampuan klinis: AD
Rabu, 10 Oktober 2018 (B) 12.30-14.10 (B) a. Persiapan pra, intra dan pasca operasi minor
b. Persiapan area steril
c. Teknik hecting
d. Teknik rawat luka (luka bakar)
e. Drain luka
100’ (P) 09.40-11.20 (A) Praktikum Intervensi Keperawatan & kemampuan klinis AD
14.10-15.50 (B) (Kelompok 1):
a. Teknik hecting

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


Alokasi waktu
NO Hari/Tanggal Jam Pokok Bahasan Dosen
(menit)
b. Rawat Luka (Luka Bakar)
c. Tugas Individu: Laporan Praktikum
100’ (P) 09.40-11.20 (A) Praktikum Intervensi Keperawatan & kemampuan klinis AQ
14.10-15.50 (B) (Kelompok 2):
a. Teknik hecting
b. Rawat Luka (Luka Bakar)
c. Tugas Individu: Laporan Praktikum
4 Rabu, 17 Oktober 2018 (A) 100’ (T) 08.00-09.40 (A) Konsep penyakit gangguan sistem persepsi sensori dan AD
Rabu, 17 Oktober 2018 (B) 12.30-14.10 (B) askep pada:
a. Review anatomi dan fisiologi sistem persepsi sensori
b. Patofisiologi, farmakologi, serta terapi diet pada
glaucoma dan katarak
c. Asuhan Keperawatan glaucoma dan katarak
100’ (P) 09.40-11.20 (A) Seminar Asuhan Keperawatan pada: AD
14.10-15.50 (B) a. Otitis Media (Kelompok 1)
b. Vertigo (Kelompok 2)
5 Rabu, 24 Oktober 2018 (A) 100’ (T) 08.00-09.40 (A) Konsep dan teori terkait gangguan pada system persepsi AD
Rabu, 24 Oktober 2018 (B) 12.30-14.10 (B) sensori:
a. Persiapan, pelaksanaan dan paska pemeriksaan
diagnostik dan laboratorium pada masalah persepsi
sensori
b. Upaya pencegahan primer, sekunder dan tersier
pada glaukoma
c. Peran dan fungsi perawat, serta fungsi advokasi
perawat pada kasus katarak
d. Konsep dan teori intervensi irigasi mata dan telinga
50’ (P) 09.40-10.30 (A) Praktikum Intervensi Keperawatan & kemampuan klinis AD
14.10-15.00 (B) (Kelompok 1):
a. Irigasi Mata

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


Alokasi waktu
NO Hari/Tanggal Jam Pokok Bahasan Dosen
(menit)
b. Irigasi Telinga
c. Tugas Individu: Laporan Praktikum
50’ (P) 09.40-10.30 (A) Praktikum Intervensi Keperawatan & kemampuan klinis AQ
14.10-15.00 (B) (Kelompok 2):
a. Irigasi Mata
b. Irigasi Telinga
c. Tugas Individu: Laporan Praktikum
6 Rabu, 31 Oktober 2018 (A) 200’ (T) 08.00-11.20 (A) Konsep penyakit gangguan sistem muskuloskeletal dan AQ
Rabu, 31 Oktober 2018 (B) 12.30-15.50 (B) askep pada:
a. Review anatomi dan fisiologi sistem muskuloskeletal
b. Patofisiologi, farmakologi, serta terapi diet pada
fraktur dan dislokasi
c. Asuhan Keperawatan fraktur dan dislokasi
7 Rabu, 7 November 2018 (A) 100’ (T) 08.00-09.40 (A) Konsep dan teori terkait gangguan pada system AQ
Rabu, 7 November 2018 (B) 12.30-14.10 (B) muskuloskeletal:
a. Persiapan, pelaksanaan dan paska pemeriksaan
diagnostik dan laboratorium pada masalah
muskuloskeletal
b. Upaya pencegahan primer, sekunder dan tersier
pada masalah muskuloskeletal
c. Peran dan fungsi perawat, serta fungsi advokasi
perawat pada gangguan muskuloskeletal
50’ (T) 09.40-10.30 (A) Teori Intervensi Keperawatan & kemampuan klinis: AQ
14.10-15.00 (B) a. Body movement/ body mechanic
b. Ambulasi dini
c. ROM Exercise
d. Rentang gerak sendi
e. Foot drop test
8 UTS 12-17 November 2018

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


Alokasi waktu
NO Hari/Tanggal Jam Pokok Bahasan Dosen
(menit)
9 Rabu, 21 November 2018 (A) 100’ (T) 08.00-09.40 (A) Teori Intervensi Keperawatan & kemampuan klinis: AQ
Rabu, 21 November 2018 (B) 12.30-14.10 (B) a. Fiksasi dan immobilisasi
b. Elastic Bandage
c. Gips
d. Fiksasi Eksternal
e. Traksi kulit dan skeletal

100’ (P) 09.40-11.20 (A) Praktikum Intervensi Keperawatan & kemampuan klinis AQ
14.10-15.50 (B) (Kelompok 1):
a. ROM Exercise
b. Elastic Bandage
c. Tugas Individu: Laporan Praktikum
100’ (P) 09.40-11.20 (A) Praktikum Intervensi Keperawatan & kemampuan klinis AD
14.10-15.50 (B) (Kelompok 2):
a. ROM Exercise
b. Elastic Bandage
c. Tugas Individu: Laporan Praktikum
10 Rabu, 28 November 2018 (A) 200’ (T) 08.00-11.20 (A) Konsep penyakit gangguan sistem persyarafan dan askep NA
Rabu, 28 November 2018 (B) 12.30-15.50 (B) pada:
a. Review anatomi dan fisiologi sistem persyarafan
b. Patofisiologi, farmakologi, serta terapi diet pada
stroke dan meningitis
c. Asuhan Keperawatan stroke dan meningitis
11 Rabu, 5 Desember 2018 (A) 100’ (T) 08.00-10.30 (A) Konsep dan teori terkait gangguan pada system NA
Rabu, 5 Desember 2018 (B) 12.30-15.00 (B) persyarafan:
a. Persiapan, pelaksanaan dan paska pemeriksaan
diagnostik dan laboratorium pada masalah
persyarafan
b. Upaya pencegahan primer, sekunder dan tersier

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


Alokasi waktu
NO Hari/Tanggal Jam Pokok Bahasan Dosen
(menit)
pada masalah persyarafan
c. Peran dan fungsi perawat, serta fungsi advokasi
perawat pada gangguan persyarafan
50’ (T) 10.30-11.20 (A) Seminar Asuhan Keperawatan pada: NA
15.00-15.50 (B) a. Cedera otot (Kelompok 3)
b. Tumor otak (Kelompok 4)
12 Rabu, 12 Desember 2018 (A) 150’ (T) 08.00-11.20 (A) Simulasi Penyuluhan pada kasus: AD
Rabu, 12 Desember 2018 (B) 12.30-15.50 (B) a. Terapi Katarak (Kelompok 1)
b. Terapi Vertigo (Kelompok 2)
c. Terapi Pasca Stroke (Kelompok 3)
d. Rehabilitasi Pasca Fraktur (Kelompok 4)
13 Rabu, 19 Desember 2018 (A) 100’ (T) 08.00-09.40 (A) Teori Intervensi Keperawatan & kemampuan klinis: NA
Rabu, 19 Desember 2018 (B) 12.30-14.10 (B) a. Pemeriksaan fisik pada system persyarafan
100’ (P) 09.40-11.20 (A) Praktikum Intervensi Keperawatan & kemampuan klinis NA
14.10-15.50 (B) (Kelompok 2):
a. Praktikum pemeriksaan fisik pada system
persyarafan
b. Tugas Individu: Laporan Praktikum
100’ (P) 09.40-11.20 (A) Praktikum Intervensi Keperawatan & kemampuan klinis AD
14.10-15.50 (B) (Kelompok 1):
a. Praktikum pemeriksaan fisik pada system
persyarafan
b. Tugas Individu: Laporan Praktikum
14 Rabu, 26 Desember 2018 (A) 100’ (P) 08.00-09.40 (A) Ujian Praktikum (Kelompok 1) AD
Rabu, 26 Desember 2018 (B) 12.30-14.10 (B)
100’ (P) 08.00-09.40 (A) Ujian Praktikum (Kelompok 2) NA
12.30-14.10 (B)
15 Rabu, 2 Januari 2019 (A) 50’ (T) 08.00-08.50 (A) Kuis NA
Rabu, 2 Januari 2019 (B) 12.30-13.20 (B)

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


Alokasi waktu
NO Hari/Tanggal Jam Pokok Bahasan Dosen
(menit)
16 UAS 7-16 Januari 2019

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


BAB IV
EVALUASI
Evaluasi:
 UTS 20 %
 UAS 20 %
 TUGAS INDIVIDU 20 %
 KUIS 10 %
 TUGAS KELOMPOK 10 %
 PRAKTIKUM 20 %

 Standart nilai dalam angka dan huruf:


Nilai Nilai BOBOT
Huruf Numerik
A 80-100 4
B+ 74-79 3,5
B 68-73 3
C+ 62-67 2,5
C 56-61 2
D 45-55 1
E <45 0

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


Form Evaluasi Case Study

Grade Skor Indikator Kerja

Rancangan yang disajikan tidak teratur dan tidak


Sangat Kurang < 20 menyelesaikan permasalahan

Rancangan yang disajikan teratur namun kurang


Kurang 21 - 40 menyelesaikan permasalahan

Rancangan yang disajikan tersistematis, menyelesaikan


Cukup 41 - 60 masalah, namun kurang dapat diimplementasikan

Rancangan yang disajikan sistematis, menyelesaikan


Baik 61 -80 masalah, dapat diimplementasikan, kurang inovatif

Rancangan yang disajikan sistematis, menyelesaikan


Sangat Baik ≥ 81 masalah, dapat diimplementasikan dan inovatif

Nilai Akhir : ..........

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


FORMAT EVALUASI PRESENTASI JURNAL/ KASUS

No Aspek Yang dinilai Bobot Nilai


1 Kemampuan
mempresentasikan resume
jurnal
a. Menguasai isi jurnal
20
b. Mampu
menghubungkan
dengan referensi lain

2 Kemampuan mengkritisi
kekurangan jurnal
a. kelebihan 20
b. kekurangan

3 Penampilan mahasiswa:
a. Attitude
b. Skill komunikasi, 20
c. Sistematis

4 Kemampuan dalam
memberikan saran terhadap
kekurangan yang ada dalam 20
jurnal

5 Kemampuan mengkorelasikan
dengan tataran klinik 20

Total

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


BAB V
DESKRIPSI TUGAS

Tugas Makalah Kelompok: (WAJIB KONSULTASI KE DOSEN PENGAMPU MIN. 1x)


Kel. Judul Makalah Jadwal Presentasi
1 Otitis Media 17 Oktober 2018
2 Vertigo 17 Oktober 2018
3 Cedera Otot 5 Desember 2018
4 Tumor Otak 5 Desember 2018

Kel. Judul Penyuluhan (SAP) Jadwal Presentasi


1 Terapi Katarak 12 Desember 2018
2 Terapi Vertigo 12 Desember 2018
3 Terapi Pasca Stroke 12 Desember 2018
4 Rehabilitasi Pasca Fraktur 12 Desember 2018

Format Laporan Makalah Kelompok:


Bagian awal: Cover, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel (jika perlu).
Bagian isi:
BAB I Pendahuluan
BAB II Tinjauan Pustaka (Konsep dan Teori: Definisi, etiologi, klasifikasi, patofisiologi, askep, dst)
BAB III Studi kasus (Membuat/ mencari kasus dan dikonsultasikan kepada pembimbing)
BAB IV Pembahasan (Menganalisa kasus berdasarkan literatur terkait)
BAB V Penutup.
Format SAP:
Format Pengetikan:
 Diketik rapi dengan huruf Arial Font size 11 Spasi 1,5
 Kertas A4 dengan margin (atas, bawah, kanan: 3cm; kiri: 4cm)
 Nama kelompok diketik pada cover secara urut NIM
 Konsultasi minimal 1 kali dengan dosen pembimbing
 Pengumpulan makalah maksimal 3 hari sebelum presentasi
 Makalah dijilid rapi tanpa lakban (jilid terusan) dengan cover buffalo orange
 Referensi wajib 10 tahun terakhir
Format Tugas Mandiri: Situasional sesuai dengan penjelasan pada akhir tatap mu

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


BAB VI
PEMBAGIAN KELOMPOK PRAKTIKUM

Kelompok Praktikum Kelas A

Kelompok 1 (Dosen: AD) Kelompok 2 (Dosen: AQ/ NA)


No Nama Mahasiswa No Nama Mahasiswa
1 Anastasius Renda 1 Merisa Aprilliana Putri
2 Anneesha Sasqia Eka Putri 2 Miriam Baersady
3 Anita Yolandha 3 Moh Maulana Fahcrur Rozy
4 Bagus Putra Rosadi 4 Sarciani Suhartini Kase
5 Candra Aprilia Kartika 5 Sarina Astitin Baga
6 Erna Yasin 6 Saudah
7 Eviana Antika 7 Windy Intan Lamuningtias
8 Gregorius Yanto Bani 8 Yosinta Rangga Bela
9 Luchy Lospalos Bily 9 Yovia Mardiana Kendu
10 Margaretha Pati Kaka 10 Yurel Bernard
11 Maria Elisabeth Routa 11 Kristoforus Kalli Ngara
12 Maria Imelda Bulu 12 Martha Yeni Koro

Kelompok Praktikum Kelas B

Kelompok 1 (Dosen: AD) Kelompok 2 (Dosen: AQ/ NA)


No Nama Mahasiswa No Nama Mahasiswa
1 Arista Jawamara 1 Nurlia Ohoiwer
2 Arling Tamar Daworis 2 Nurullah Ika Pujilestari
3 Asaria Rianda Rawang 3 Paskalia Olinda
4 Ferdinandus Milla Ate 4 Riskayani
5 Florentina Narus 5 Stefani Aria Ningsi Day M.
6 Setiana De Jesus Ximenes 6 Umi Kulsum
7 Krispina Melsadalim 7 Vivi Ainur Rohmah
8 Kornelis Horo 8 Yustina Mete
9 Liliosa Friska Mumu 9 Ferdianto Rato Nene
10 Lisye Angriani Miru 10 Petrus Sudi Zada
11 Marzella Inriany Clarita M. 11 Julian Mahendra
12 Melvianus Maru 12 Maria Ariningsih Nona T.
13 Mentari Agatha Rifmi 13 Benyamin Bali Mema

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


PEMBAGIAN KELOMPOK SEMINAR DAN PENYULUHAN

Kelompok Seminar Makalah Kelas B

Kelompok 1 Kelompok 3
No Nama Mahasiswa No Nama Mahasiswa
1 Arista Jawamara 1 Nurlia Ohoiwer
2 Arling Tamar Daworis 2 Nurullah Ika Pujilestari
3 Florentina Narus 3 Stefani Aria Ningsi Day M.
4 Setiana De Jesus Ximenes 4 Umi Kulsum
5 Liliosa Friska Mumu 5 Ferdianto Rato Nene
6 Mentari Agatha Rifmi 6 Petrus Sudi Zada
7 Lisye Angriani Miru 7 Benyamin Bali Mema
Kelompok 2 Kelompok 4
No Nama Mahasiswa No Nama Mahasiswa
1 Asaria Rianda Rawang 1 Paskalia Olinda
2 Ferdinandus Milla Ate 2 Riskayani
3 Krispina Melsadalim 3 Vivi Ainur Rohmah
4 Kornelis Horo 4 Yustina Mete
5 Marzella Inriany Clarita M. 5 Julian Mahendra
6 Melvianus Maru 6 Maria Ariningsih Nona T.

Kelompok Seminar Makalah Kelas A

Kelompok 1 Kelompok 3
No Nama Mahasiswa No Nama Mahasiswa
1 Anastasius Renda 1 Merisa Aprilliana Putri
2 Anneesha Sasqia Eka Putri 2 Miriam Baersady
3 Candra Aprilia Kartika 3 Sarina Astitin Baga
4 Erna Yasin 4 Saudah
5 Luchy Lospalos Bily 5 Yovia Mardiana Kendu
6 Margaretha Pati Kaka 6 Yurel Bernard
Kelompok 2 Kelompok 4
No Nama Mahasiswa No Nama Mahasiswa
1 Anita Yolandha 1 Moh Maulana Fahcrur Rozy
2 Bagus Putra Rosadi 2 Sarciani Suhartini Kase
3 Eviana Antika 3 Windy Intan Lamuningtias
4 Gregorius Yanto Bani 4 Yosinta Rangga Bela
5 Maria Elisabeth Routa 5 Kristoforus Kalli Ngara
6 Maria Imelda Bulu 6 Martha Yeni Koro

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


LAMPIRAN I

Form Pengumpulan Tugas Individu dan Kelompok


Mata Kuliah: KMB 3
Program Studi S1 Ilmu Keperawatan STIKES Widyagama Husada

Nama : ........................................... NIM : ...........................................


Kelas : ....................................... MK : ..........................................
Tugas Yang Tanggal Catatan TTD
No Nilai
Dikumpulkan Pengumpulan Pembimbing Pembimbing

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


LAMPIRAN 2

Form Monitoring Hasil Evaluasi Belajar Mahasiswa


Mata Kuliah: KMB 3
Program Studi S1 Ilmu Keperawatan STIKES Widyagama Husada

Nama : ........................................... NIM : ................................ Kelas : ....................


Komponen Nilai Yang Diperoleh
No Prosentase
Penilaian Dosen: ................. Rata2
1 UTS 20%

2 UAS 20%

3 Tugas Individu 20%

4 Tugas Kel. 10%

5 Kuis 10%

6 Praktikum 20%

Nilai Akhir Mata Kuliah KMB 1

Mengetahui, Malang, .................................


PJMK KMB 1 Mahasiswa

___________________________ (...........................................)
NDP. NIM. ..................................
LAMPIRAN 3

Form Penilaian Presentasi Makalah Kelompok/Simulasi Penyuluhan

Komponen Penilaian Kelompok:


No Aspek yang dinilai Nilai Maksimal Nilai diperoleh
1 Persiapan dan pengelolaan
10 ..............
penyajian
2 Kelengkapan materi penyajian 10 ..............
3 Kejelasan pemaparan materi
30 ..............
penyajian, media yang digunakan
4 Kemampuan menjawab pertanyaan 20 ..............
5 Kerapian penulisan 10 ..............
6 Sikap selama penyajian 10 ..............
7 Penggunaan waktu 10 ..............
Total Nilai Kelompok ..............

Komponen Penilaian Individu:


Kelompok penyaji makalah: ..................... kelompok penilai makalah: .....................
Komponen Penilaian Individu
Anggota Kelompok Penyaji: Kemampuan Keaktifan Kerja sama Nilai
menjawab (40) (40) (20) Akhir

1............................................ .................... .................... .................... ....................

2............................................ .................... .................... .................... ....................

3............................................ .................... .................... .................... ....................

4............................................ .................... .................... .................... ....................

5............................................ .................... .................... .................... ....................

6............................................ .................... .................... .................... ....................

7............................................ .................... .................... .................... ....................

Mengetahui, Malang, ..........................


Dosen Pengampu, Ketua Kelompok Penilai

(.........................................) (............................................)

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


Lampiran 4. Halaman Judul Makalah

Judul Makalah

Logo

Nama mhs
Nim

PROGRAM STUDI KEPERAWATAN


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN ........
……..
2018

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


Lampiran 5. Lembar Pernyataan (dilampirkan dalam makalah)

Dengan ini kami menyatakan bahwa:


Kami mempunyai copy dari makalah ini yang bisa kami re-produksi jika makalah yang
dikumpulkan hilang atau rusak
Makalah ini adalah hasil karya kami sendiri dan bukan merupakan karya orang lain kecuali
yang telah dituliskan dalam referensi, serta tidak ada seorangpun yang membuatkan
makalah ini untuk kami.
Jika dikemudian hari terbukti adanya ketidakjujuran akademik, kami bersedia
mendapatkan sangsi sesuai peraturan yang berlaku.

……………., tanggal, bulan, tahun

Nama NIM Tanda tangan mahasiswa

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


Lampiran 6. Lembar Penilaian makalah dan presentasi kelompok (dilampirkan dalam
makalah)
FORMAT PENILAIAN MAKALAH:

No Aspek yang dinilai Bobot Nilai Kriteria penilaian


Maks
1 Pendahuluan 2% 2 Menjelaskan topik, tujuan, dan deskripsi singkat makalah

Supervisial, tidak Sangat spesifik


spesifik dan relevan
2 Laporan analisis 5% 5 Laporan lugas dan ringkas serta lengkap
masalah
Intervensi 16% 16 Penjelasan teori konsep dasar
keperawatan yang keperawatan/fisiologi/patofisiologi terkait
diusulkan Analisis peran perawat dalam intervensi serta kaitan
intervensi dengan proses keperawatan
Pengalaman atau realita di klinik dan gap
Literature review
Ide logis dan ringkas
Menunjukkan kemampuan analisis
Argument logis dan rasional
Analisa kritis rencana aplikasi ide atau hasil pembahasan
Literatur yang digunakan terkini dan berkualitas serta
extensif
Kesimpulan 2% 2 Menyimpulkan makalah dan menuliskan refleksi atas
kritik jurnal
Pengurangan nilai a. 7.5% -7.5 Nilai akan mendapatkan pengurangan jika kriteria
berikut tidak terpenuhi:
Jumlah halaman < 10 atau lebih dari 20 halaman (batas
toleransi 5%)
Tidak mengikuti aturan penulisan referensi dengan benar
Penulisan bahasa Indonesia yang baik dan benar,
termasuk tanda baca.

NILAI MAKSIMAL 25

Komentar Fasilitator:

...................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................
..................................................................................................................................................

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


Presentasi Kelompok (5%)

No ASPEK YANG DINILAI PROSENTASE


1 Kemampuan mengemukakan intisari makalah

2 Kemampuan menggunakan media & IT

3 Kontribusi yang bermanfaatbagi kelompok

4 Kemampuan berdiskusi (responsive, analitis)

TOTAL NILAI MAKSIMUM

Soft skill yang dinilai selama diskusi: teamwork, berpikir kritis, komunikasi

Komentar Fasilitator:

...................................................................................................................................................
...................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................

Penilaian mahasiswa lain: (nilai maksimum 10)

NO. POINT PENILAIAN ASPEK YANG DINILAI PROSENTASE


Aktif bertanya 10%

Aktif memberikan ide/pendapat 10%


Selama proses
diskusi Inovatif dan kreatif dalam
1 memberikan pendapat.
(50%)
Kemampuan analitik dalam 30%
mengajukan pertanyaan dan
memberikan solusi

Ringkas dan padat 20%


Resume
3 Isi resume 20 %
(50%)
Simpulan & saran 10%

TOTAL NILAI MAKSIMUM 10

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


Lampiran 7. Panduan cara menulis referensi (APA)
Referensi harus dicantumkan setiap kali:
 melakukan parafrase (mengekspresikan ide orang lain dalam kata-kata Anda sendiri)
 meringkas (mengekspresikan ide seseorang ringkas dengan kata lain Anda sendiri)
 membuat kutipan (menuliskan secara tepat/sama persis ide-ide orang lain berdasarkan apa yang
mereka tulis/kemukakan)
 meng-copy (mereproduksi diagram, tabel atau grafis lainnya).

Berikut ini adalah contoh dan penjelasan singkat tentang pembuatan referensi menurut APA, untuk penjelasan
lebih detail silahkan baca:

Perrin, R. (2007). Pocket guide to APA style (2nd ed.). The USA: Houghton Mifflin Co.

Atau petunjuk penulisan referensi menurut APA yang banyak tersedia online dari beberapa website.

Referensi dalam teks/tesis:

1. Satu pengarang
(Morse, 1996) ATAU Morse (1996) menjelaskan bahwa ...

2. Dua pengarang:
(Ringsven & Bond, 1996) ATAU Dalam penelitiannya, Ringsven dan Bond (1996)...

3. Tiga sampai 5 pengarang:


Menyebutkan pertama kali : (Johnson, Brunn, & Platt, 2002) OR Johnson, Brunn and Platt (2002)
Selanjutnya: (Johnson et al., 2002). Tahun tidak perlu disebutkan jika pengarang yang sama dikutip dalam
paragraph yang sama

4. Enam atau lebih pengarang:


(Arpin et al., 2001) ATAU Arpin et al. (2001)

5. Kelompok sebagai pengarang:


(The Michener Institute, 2002) ATAU The Michener Institute (2002) reported that...

6. Komunikasi pribadi: sedapat mungkin dihindari kecuali merupakan informasi yang sangat penting dan tidak
tersedia dalam sumber-ssumber public. Komunikasi personal tidak perlu disebutkan dalam daftar pustaka.
(T. K. Lutes, komunikasi personal, 28 September 1998) ATAU
T.K. Lutes (komunikassi personal, 28 September 1998)

7. Kutipan langsung: tidak boleh dilakukan terlalu sering. Jika kutipan langsung berada dalam paragraf dan kurang
dari 40 kata, maka ditulis dalam paragraf yang sama ditandai dengan tanda kutip. Kutipan langsung lebih dari 40
kata ditulis terpisah dari paragraf dan massuk ke dalam. Halaman harus ditulis dalam referensi di teks:
Secara garis besar bisa dijelaskan "mekanisme nyeri dipengaruhi...” (Miele, 1993, hal. 276) ATAU Miele (1993)
menemukan bahwa " mekanisme nyeri dipengaruhi...” (hal. 276).
Kutipan lebih dari 40 kata:
Borland (2003, hal. 107) menuliskan:
Bermain merupakan hal penting bagi anak. Permainan merupakan sarana anak belajar tentang diri
mereka senddiri, anggota keluarga mereka, masyarakat local mereka, serta dunia di sekitar mereka.
Kebebasan untuk mengeksplorasi, bereksperimen, mempercayai sesuatu dan membuat pilihan
merupakan komponen utama yang sangat penting bagi perkembangan yang sehat setiap anak.

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


ATAU

Borland (2003) menegaskan peentingnya bermain bagi perkembangan jholistik seorang anak:
Bermain merupakan hal penting bagi anak. Permainan merupakan sarana anak belajar tentang diri
mereka senddiri, anggota keluarga mereka, masyarakat local mereka, serta dunia di sekitar mereka.
Kebebasan untuk mengeksplorasi, bereksperimen, mempercayai sesuatu dan membuat pilihan
merupakan komponen utama yang sangat penting bagi perkembangan yang sehat setiap anak (hal.
107).

Penulisan daftar pustaka:

Referensi urut abjad dan masuk ke dalam setelah baris pertama:

Artikel jurnal
Senden, T. J., Moock, K. H., Gerald, J. F., Burch, W. M., Bowitt, R. J., Ling, C. D., et al. (1997). The physical and
chemical nature of technigas. Journal of Nuclear Medicine, 38(10), 1327-33.
Artikel jurnal, pengarang organisasi
The Cardiac Society of Australia and New Zealand. (1986). Clinical exercise testing. Safety and performance
guidelines. Medical Journal of Australia, 164, 282-4.
Buku
Ringsven, M. K., & Bond, D. (1996). Gerontology and leadership skills for nurses. (2nd ed.). Albany (NY): Delmar.
Buku atau pamphlet, pengarang lembaga
College of Medical Laboratory Technologists of Ontario. (1995). The registration process. Toronto: Author.
Buku dengan editor sebagai pengarang
Berkow, R., & Fletcher, A. J. (Ed.). (1992). The Merck manual of diagnosis and therapy. (16th ed.). Rahway (NJ):
Merck Research Laboratories.
Buku dengan editor sebagai pengaranng, tetapi bab yang dikutip mempunyai pengarang tersendiri:
Phillips, S. J., Whisnant, J. (1995). Hypertension and stroke. In J. H. Laragh, & B. Brenner (Eds.), Hypertension:
pathophysiology, diagnosis, and management (hal. 465-78). New York: Raven Press.
Kamus:
Saunders. (1997). Dorland's illustrated medical dictionary. (28th ed.). Philadelphia.
Artikel Koran:
Lee, G. (1996, June 21). Hospitalizations tied to ozone pollution: Study estimates 50,000 admissions annually. The
Washington Post;Sect. A:3 (col. 5).
Materi hukum:
Regulated Health Professions Act, 1991, Stat. of Ontario, 1991 Ch.18, as amended by 1993, Ch.37: office
consolidation. (Queen's Printer for Ontario 1994).
Artikel dalam jurnal elektronik
Borman, W. C., Hanson, M. A., Oppler, S. H., Pulakos, E. D., & White, L. A. (1993). Role of early supervisory
experience in supervisor performance. Journal of Applied Psychology, 78, 443-449. Diakses 23 Oktober
2000, dari PsycARTICLES database.
Dokumen dari website
Chou, L., McClintock, R., Moretti, F., Nix, D. H. (1993). Technology and education: New wine in new bottles:
Choosing pasts and imagining educational futures. Diakses 24 Agustus 2010, dari Columbia University,
Institute for Learning Technologies Web site:
http://www.ilt.columbia.edu/publications/papers/newwine1.html
Momograf dalam bentuk elektronik:
Reeves, J. R. T., & Maibach, H. (1995). CDI, clinical dermatology illustrated. (2nd ed.) [CD-ROM]. San Diego: CMEA
Multimedia Group.

Program Studi Pendidikan Ners_STIKES Widyagama Husada


MATRIKS ATRIBUT SOFT SKILL
No Atribut Soft skills Definisi Indikator Skor

1 2 3 4 5

1 Disiplin Ketaatan dan  Menyerahkan tugas tepat  Terlambat  Terlambat  Terlambat  Terlambat  Tepat
kepatuhan terhadap waktu 4 hari 3 hari 2 hari 1 hari waktu
peraturan  Datang tepat waktu  Terlambat  Terlambat  Terlambat  Terlambat  Tepat
> 20 menit 11-20 6-10 mnt 5 menit waktu
menit
2 Kerjasama Kegiatan yang 1. Berpartisipasi aktif dalam Bekerja 1 kriteria 2 kriteria 3 kriteria Semua
dilakukan oleh diskusi sendiri terpenuhi terpenuhi terpenuhi kriteria
beberapa orang untuk 2. Bekerja aktif dan terpenuhi
memberikan kontribusi
mencapai tujuan
pada kelompok
bersama 3. Menghargai pendapat
orang lain
4. Mendengarkan orang lain
3 Komunikasi Kemampuan  Kalimat mudah dipahami Tidak Memenuhi
mengemukakan ide  Keberanian mengemukakan memenuhi semua
dan pikiran melalui pendapat kriteria kriteria
lisan maupun tulisan  Percaya diri
 Menghargai pendapat orang
lain
4 Problem solving Kemampuan untuk  Evidence-based Tidak 1 kriteria 2 kriteria 3 kriteria Semua
menemukan solusi,  Didukung cukup data memenuhi terpenuhi terpenuhi terpenuhi kriteria
penjelasan, atau  Mempertimbangkan sumber- satupun terpenuhi
jawaban dari sebuah sumber yang dimiliki kriteria
persoalan  Menyelesaikan masalah

Anda mungkin juga menyukai