Anda di halaman 1dari 2

RUMAH SAKIT

PAMANUKAN MEDICAL CENTER (PMC)


Jl. Raya Rancasari Km. 4 Pamanukan- Subang 41254
Telp (0260) 540033 Fax (0260) 540088 email : rumahsakitpmc@gmail.com

TUGAS PERBAIKAN PASCA SURVEI SIMULASI


RAWAT INAP LANTAI 1
No. Tugas Progres Keterangan
Sudah Belum
1. File di Unit tidak tertata rapi
2. Bahan linen harus plastik, pemilihan warna jangan
tembus pandang
3. Utnuk ruangan bayi harus tertutup
4. Tanggal pemasangan infus harus ada
5. Pemasangan kipas angin di ruang isolasi harus
seusai standar
6. Boks untuk high alert harus dilabel merah, harus
ada daftar obat high alert agar dapat dilakukan
double check
7. Emergency kit terkunci plastik harus ada beserta
daftar obat dan alkes yang ada
8. Assessmen dan re assessmen nyeri harus selalu
dilakukan
9. Ttd di RM harus disertai nama yang TTD
10 Di ruangan nurse station ada langit-langit yang
berjamur
11 Form bedah di RM tidak lengkap. Harusnya ada
(ada di standard AP dan PAB)
12 Harus ada Daftar Tindakan Kedokteran yang
membutuhkan Inform Consent
13 Penyimpanan, Rekonsiliasi , dan pemberian obat
harus sesuai standar.
- Perawat harus dilatih apoteker untuk cara
pemberian pengenceran obat yang benar
14 Harus ada daftar nilai kritis
15 Oksigen tidak dirantai dan sangat mudah
terjangkau
16 RKK perawat rawat inap ada assessmen pasien
tidak? Level PK berapa yang boleh melakukan
assessmen perawat? Kewenangan perawat PK tiap
level apa saja? Hafalkan!
17 Semua perawat yang STRnya masih diproses
harus menyertakan surat keterangan on proces dari
MTKI
RUMAH SAKIT
PAMANUKAN MEDICAL CENTER (PMC)
Jl. Raya Rancasari Km. 4 Pamanukan- Subang 41254
Telp (0260) 540033 Fax (0260) 540088 email : rumahsakitpmc@gmail.com

Pertanyaan yang ditanyakan saat survei


1. Nama karu,
2. personil ada berapa,
3. yang dirawat berapa, berapa TT?
4. cukupkah tenaga yang tersedia? (Karu harus bisa menjelaskan tentang pola ketenagaan yang ada
di pedoman pengorganisasian : jumlah SDM standar berapa, yang dimiliki berapa, yang
dibutuhkan berapa)
5. Perawat yang ada level PK berapa saja?
6. PJ shift
Pertanyaan Simulasi
1. Cara operan pada saat shift berakhir dan saat mendapatkan pasien dari unit lain
- Petugas yang pulang dan datang harus melakukan pengecekan semua data pasien yang ada, jika
ada data yang kurang petugas yang akan pulang harus melengkapi terlebih dahulu.
2. Ada pasien terminal meminta bimroh
3. Pasien meminta second opinion, tetapi esoknya kembali lagi
4. Pasien meminta sekamar dengan suami atau istri
5. Orang mengaku keluarga meminta penjelasan tentang penyakit pasien (pastikan dengan KTP
terlebih dahulu)
6. Privasi pasien
7. Pasien mengeluh sangat nyeri sekali
8. Pasien tidak mau dirawat oleh perawat atau dokter dengan jenis kelamin yang berbeda dengan
pasien
9. Identifikasi pasien ketika memberikan terapi
10. Perawat memperkenalkan diri ketika akan melaksanakan terapi
11. Pasien APS
File yang harus ada di Unit Ranap
1. SPK-RKK semua dokter dan perawat
2. Uraian tugas
3. Pedoman pengorganisasian dan Pedoman Pelayanan
4. Laporan harian, mingguan, bulanan dan tahunan
5. Program kerja tahunan unit Ranap
6. Bukti Rapat
7. SPO dan Regulasi

Anda mungkin juga menyukai