Anda di halaman 1dari 4

TUGAS KE 3 - MATA KULIAH

PERENCANAAN PERKERASAN JALAN II


SEMESTER GASAL 2018/2019
DESEMBER 2018

1. Rencanakan tebal perkerasan jalan kaku dengan plat beton bersambung tanpa tulangan
metode Bina Marga, apabila diketahui data L.L. dan data perencanaan sebagai berikut:

LHR tahun 2016

∑ Kendaraan ∑ Sumbu

M.P. 2 ton (2T + 2T) = 2.000 kendaraan -


Bus kecil 8 ton (3T + 5T) = 800 kendaraan 1.600
Bus besar 13 ton (5T + 8T) = 400 kendaraan 800
Truck 3 as 20 ton (5T + 15G) = 700 kendaraan 1.050
Truck 5 as 32 ton (5T + 7T + 20Trp)* = 350 kendaraan 1.050

Jumlah kendaraan dan sumbu = 4.250 kendaraan 4.500

* = Lihat catatan tentang konfigurasi beban di soal tugas ini.

Data perencanaan yang lain:

1. Jalan terdiri dari 4 jalur 2 arah status jalan Arteri Primer


2. Umur rencana jalan 20 tahun
3. CBR tanah dasar = 10%  cari Modulus reaksi tanah dasar ‘k’ dengan nomogram.
4. Kekuatan beton MR = 45kg/cm2
5. Pertumbuhan lalu lintas 6% per tahun tetap

Ganbarkan susunan lapis perkerasan jalan dari hasil perencanaan saudara dengan skala yang
memadai.
2. Rencanakan tebal perkerasan jalan kaku dengan plat beton bersambung tanpa tulangan
metode AASHTO, apabila diketahui data L.L. dan data perencanaan sebagai berikut:

LHR tahun 2016

∑ Kendaraan

M.P. 2 ton (2T + 2T) = 2.000 kendaraan -


Bus kecil 8 ton (3T + 5T) = 800 kendaraan
Bus besar 13 ton (5T + 8T) = 400 kendaraan
Truck 3 as 20 ton (5T + 15G) = 700 kendaraan
Truck 5 as 32 ton (5T + 7T + 20Trp)* = 350 kendaraan

Jumlah kendaraan dan sumbu = 4.250 kendaraan

* = Lihat catatan tentang konfigurasi beban di soal tugas ini.

Data perencanaan yang lain:

Modulus reaksi tanah dasar ‘k’ (psi) = soal untuk metode Bina Marga
Modulus elastisitas beton Ec = 6.000.000 psi
Modulus of rupture beton S’c = 700 psi
Load transfer J = 3.5
Koefisien drainase Cd = 1.0
Standar deviasi So = 0.35;
Reliability R = 95%
∆PSI = po - pt = 4.6 – 2.5 = 2.1

Gambarkan susunan lapis perkerasan jalan hasil perencanaan saudara dengan skala yang
memadai
Lampiran tugas:

Catatan:

1. Untuk perhitungan perkerasan kaku dengan metode Bina marga, karena nomogram yang
ada hanya sampai untuk Sumbu Tandem Roda Ganda (STnRG), maka untuk roda
belakang Truck 5 as yang bebannya 20 ton bersumbu tiga, penggunaan nomogramnya
dipecah menjadi 2 yaitu beban 14 ton dengan STnRG dan beban 6 ton dengan STRG.

2. Untuk perhitungan perkerasan lentur dan perkerasan kaku dengan metode AASHTO,
angka ekivalensi atau ESAL untuk roda bersumbu 3 (roda belakang Truck 5 as) dihuting
dengan rumus: ESAL = 0,053 [P/8,16]4

Ketentuan:
1. Soal dikerjakan oleh dua mahasiswa, dikerjakan dengan tulisan tangan yang rapi dan
jelas pada kertas folio bergaris. (tidak boleh ada bekas tipex).
2. Semua nomogram (tidak kosong) yang dipergunakan harus disertakan dalam lembar
pekerjaan.
3. Tugas sudah harus dikumpulkan 10 menit sebelum UTS PPJ II dilaksanakan pada hari
Selasa tanggal 25 Desember 2018 padea saat kuliah. pk. 13.00.
4. Lembar pekerjaan berserta nomogram-nomogram dibendel menjadi satu dan diberi
sampul dengan kertas HVS A4 dengan judul sebagai terlampir.
Kelas: A/C/Transfer

TUGAS KE 3 - MATA KULIAH


PERENCANAAN PERKERASAN JALAN II
SEMESTER GASAL 2018/2019
DESEMBER 2018

Oleh:
Mahasiswa A NIM: .............
Mahasiswa B NIM: ............

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL, FAKULTAS TEKNIK


UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG (UNISSULA) SEMARANG
Desember 2018

Keterangan: semua huruf dalam Times New Roman 14


(judul font 20 bold, nama mahasiswa dan nama jurusan font 14

Anda mungkin juga menyukai